Anda di halaman 1dari 2

25 Contoh Cinta Produk Indonesia dan Manfaatnya

1. Ikut mempromosikan produk – produk lokal yang kamu sukai di akun media sosial
seperti instagram, twitter, dan facebook mu

2. Memperkenalkan produk lokal ke teman bule melalui chatting atau pesan online

3. Mencari informasi selengkapnya mengenai barang kebutuhan sehari – hari yang


diproduksi dalam negeri

4. Memasukan produk lokal dalam daftar belanja kebutuhan pribadi

5. Menyuruh karyawan/pegawai menggunakan seragam batik buatan dalam negeri


untuk hari tertentu

6. Menyuruh siswa dan guru menggunakan seragam buatan dalam negeri

7. Memberikan bantuan modal kepada pengrajin/produsen dalam negeri

8. Membeli dan menggunakan kendaraan yang diproduksi di dalam negeri

9. Membeli dan menggunakan smartphone yang diproduksi di dalam negeri

10. Menggunakan domain .id (ekstensi regional milik indonesia) pada website sendiri

11. Menggunakan bahasa indonesia dalam setiap kemasan barang yang dijual

12. Membeli dan mengkonsumsi makanan dari produsen dalam negeri

13. Membeli dan mengkonsumsi sayuran dan buah dari petani lokal

14. Menggunakan perlengkapan olahraga dari produsen dalam negeri

15. Membeli beras lokal, atau langsung dari petani lokal di daerah
16. Menjadi promotor dan influencer produk lokal ke teman teman

17. Menjual barang seconhand atau handmade lokal ke marketplace global seperti
ebay dan alibaba

18. Memberikan penyuluhan kepada pengrajin barang lokal

19. Menyediakan sekolah gratis untuk anak anak pengrajin lokal

20. Membaca dan menonton kartun dan animasi buatan anak negeri

21. Subscribe dan mengunjungi para youtuber dan blogger lokal

22. Mendukung penemuan baru dari anak negeri dan mendaftarkannya ke lembaga
kekayaan intelektual

23. Mengkomersialisasi setiap penemuan anak bangsa yang bisa berguna bagi masa
depan

24. Mengadakan festival makan kuliner khas dari seluruh daerah di Indonesia

25. Mengadakan bazar / expo khusus produk / barang buatan dalam negeri

Sekian artikel kosngosan yang membahas mengenai beberapa Contoh Cinta Produk
Indonesia dan Manfaatnya kali ini, semoga kalian bisa memulai menggunakan produk
hasil buatan anak bangsa sendiri dan bangga menggunakannya.

Anda mungkin juga menyukai