Anda di halaman 1dari 32

DEKLARASI HARIAN

DEKLARASI ORANG SUKSES


Deklarasi 1
 Saya adalah orang PEDULI, baik
terhadap diri sendiri maupun orang
lain
 Saya adalah orang HEBAT, dengan
segala potensi dan kemampuan saya
 Saya menyadari segala kekurangan
saya dan menerima diri saya apa
adanya.
 Saya sangat mencintai segala yang
ada pada diri saya apa adanya.
Deklarasi 2
 Saya BISA karena saya berpikir saya BISA
 Saya diciptakan untuk SUKSES
 Saya yakin, saya seorang PEMENANG
 Saya dapat melakukan hampir segala hal
 RASA PERCAYA saya tidak terbatas
 Saya BISA BISA, saya pasti BISA
Deklarasi 3
 Saya orang KUAT
 Saya BERANI mengambil RESIKO dan
KESEMPATAN
 Saya penuh SEMANGAT dan OPTIMIS
 Saya lebih senang MENCOBA dan mungkin
gagal, daripada sukses tanpa melakukan
apa apa
Deklarasi 4
 Kata favorit saya “MUNGKIN”
 Saya PERCAYA segalanya dapat
DIMUNGKINKAN
 Saya melihat adanya KEMUNGKINAN
disemua tempat
 Saya FOKUS diri pada semua yang baik,
positif dan indah indah
 Saya melihat sisi baik di setiap keadaan
dan setiap orang
Deklarasi 5
 Hari ini TONGGAK AWAL KEHIDUPAN
BARU
 Saya mengawalinya dengan SENYUM
 Saya tanggalkan semua yang tidak
menyenangkan di masa lalu
 Orang akan melihat KEPRIBADIAN BARU
dalam diriku
Deklarasi 6
 Saya adalah orang OPTIMIS
 Saya penuh dengan SEMANGAT
 Saya orang yang DINAMIS
 Sikap saya itu akan menular pada orang
orang disekeliling saya
Deklarasi 7
 Saya selalu BICARA POSITIF
 Saya menghargai diri saya
 Saya selalu menyemangati diri saya sendiri
 Saya mempunyai banyak KEKUATAN,
KEMAMPUAN, KUALITAS
 Inilah FOKUS yang saya pilih
Deklarasi 8
 Saya orang yang BAHAGIA
 Saya MENIKMATI HIDUP, meski kadang
musibah menimpa namun saya BAHAGIA
 KEBAHAGIAAN selalu berada dalam diri
saya bahkan ditengah kesukaran hidup
Deklarasi 9
 Saya MAJU TERUS
 Saya PANTANG MENYERAH sampai saya
BERHASIL
 Saya telah diprogram untuk BERHASIL
 Apapun yang terjadi, saya tidak akan
pernah berhenti MENCOBA, sampai
akhirnya saya BERHASIL
Deklarasi 10
 Saya BERPIKIR POSITIF hari ini
 Saya MENGISI HIDUP saya dengan segala
hal yang POSITIF
 Saya suka MEMBACA dan MENDENGAR
ide ide yang MEMBANGUN
 Saya menyempatkan waktu mengisi pikiran
saya dengan KONSEP BERPIKIR SUKSES,
Itu perlu buat saya.
Deklarasi 11
 Tidak ada orang yang sempurna, termasuk
saya
 Setiap orang mempunyai kekurangan dan
masalah. Tetapi saya menerima segala
KEKURANGAN DAN KETIDAK
SEMPURNAAN saya
 Saya PERBAIKI hal hal yang saya BISA
PERBAIKI
 Saya MENYUKAI dan MENERIMA diri saya
seutuhnya
Deklarasi 12
 Saya penuh dengan KOMITMEN dan
BERKEMAUAN KERAS
 Saya BERHASIL, karena memang saya
MENDEDIKASIKAN diri pada PRESTASI
 Saya TOLAK segala bentuk KERAGUAN
dalam diri
 Saya MEMANTAPKAN hati sampai cita-cita
saya TERCAPAI, karena saya mempunyai
keinginan keras akan diri dan potensi saya
Deklarasi 13
 Saya bagaikan memiliki BERLIAN
 Banyak hal BERHARGA bersemayam
dalam diri saya
 Bak BERLIAN, saya diciptakan begitu
uniknya. Tiada BERLIAN seindah saya
 Saya sungguh sangat BERHARGA, CAKAP
dan layak untuk dicintai
 Saya MEMANCARKAN SINAR, MEMBAWA
KEHANGATAN serta WARNA bagi siapa
saja yang bertemu saya
Deklarasi 14
 Saya orang yang BERPOLA PIKIRAN
BESAR, IMAJINASI saya tidak terbatas
 Saya mencapai lebih dari semua hal yang
saya impikan selama ini
 Saya orang yang tidak bisa dihalangi
 Saya TUMBUH dan BERKEMBANG setiap
saat
Deklarasi 15
 Saya memiliki DAYA TARIK bagaikan
magnet
 Banyak yang datang pada saya
 Saya orang yang tidak bisa dihalangi
 Saya BELAJAR dari setiap orang dan
sebaliknya orang BELAJAR pada saya
Deklarasi 16
 DAYA TARIK saya bukan hanya untuk
orang, tapi juga untuk ILMU dan UANG
 Saya mencapai keberhasilan dengan cara
melayani orang lain
 Segala sesuatu yang baik yang saya
inginkan sedang menuju arahku
 Segala sesuatu yang saya sentuh berubah
menjadi lebih baik, menjadi emas.
Deklarasi 17
 BADAI PASTI BERLALU
 Tidak ada masalah yang permanen, semua
masalah mempunyai batas akhir
 Dinginnya musim dingin selalu diikuti
hangatnya musim semi dan musim panas
 Semua masalah dan tantangan yang
datang saya selesaikan dengan KUAT dan
TABAH
 Saya pasti BERTAHAN
Deklarasi 18
 Saya sedang mengerjakan KESUKSESAN
 Saya YAKIN, saya adalah PEMAIN UTAMA
sekarang ini
 SUKSES BUKAN TUJUAN AKHIR, namun
suatu PROSES MENCAPAI TUJUAN
 Karenanya saya TETAP TEGUH apapun
yang terjadi
Deklarasi 19
 Saya mampu mengendalikan perasaan
saya
 Saya selalu memerangai perasaan negatif
dalam diri saya
 Saya dapat dengan mudah mengusir emosi
negatif, kemarahan, rasa benci, rasa takut,
tertekan, kecewa, jengkel dan lain lain.
 Saya mampu mengendalikan diri, bukan
sebaliknya.
 Kepribadian saya KUAT, STABIL dan
TERKENDALI
Deklarasi 20
 Hari ini muingkin hari terakhir bagi saya,
karenyanya saya akana mengisinya dengan
benar
 Saya tahu apa yang penting bagi saya
dalam hidup ini
 Saya menghargai persahabatan
 Saya menenmpatkan penghasilan, karir
dan bahkan kesuksesan dengan benar
 Saya hidup untuk hal hal penting, bukan
untuk hal yang mendesak
Deklarasi 21
 Jika sesuatu akan terjadi itu terserah saya
 Saya membuat segalanya terjadi
 Saya BERTANGGUNG JAWAB sepenuhnya
 Saya tidak menunggu orang lain
menyelesaikan masalah, membuat hidup
saya lebih mudah atau menciptakan
kesuksesan saya.
 Saya akan mencari bantuan, tetapi segala
sesuatu tetap saya sendiri yang berperan
dalam mewujudkan impian saya.
Deklarasi 22
 Saya MEMFOKUSKAN diri pada
KESUKSESAN
 Tidak ada kamus gagal dalam hidupku
 Saya PERCAYA bahwa saya belajar dan
tumbuh bersama setiap kejadian dalam
hidup saya
 SUKSES itu SIKAP MENTAL, bukan
tindakan
 SUKSES adalah POLA PIKIR, dan itu ada
pada diri saya
Deklarasi 23
 Saya adalah seorang pemberi
 Saya memberi pada orang lain dimana saya
telah menerima banyak
 Untuk mempertahankan apa yang telah
saya miliki, saya harus memberikan pada
orang lain
 Saya menerima begitu banyak berkah
dalam hidup, sekarang saya harus
memberikan kembali pada orang lain
Deklarasi 24
 Tidak ada masalah dalam hidup ini, yang
ada hanya kepicikan menghadapinya
 Saya tidak menganggap kendalah sebagai
masalah, karena saya berorientasi pada
penyelesaian masalah
 Pikiran pikiran Cerdas yang ada pada saya
mengusir segala halangan untuk sukses
Deklarasi 25
 Saya menananmkan investasi saya sendiri
 Pengembangan diri sangat penting bagi
saya
 Saya mampu mengelola diri saya agar bisa
menikmati tujuan nantinya
 Seperti halnya para juara selalu berlatih
tanpa lelah, saya pun bersedia berkorban
dan bekerja keras untuk menjadi yang
terbaik
Deklarasi 26
 Saya adalah ORANG PENTING
 Saya punya SELERA TINGGI, tak peduli
kata orang tentang diri saya
 Saya makhluk ciptaan Tuhan yang
ISTIMEWA
 Saya tidak butuh pengakuan orang lain,
yang jelas saya adalah ORANG PENTING
Deklarasi 27
 Saya akan perlakukan diri saya ISTIMEWA
 Saya cukup berharga untuk berbuat
sesuatu yang istimewa bagi diri saya
 Bersakit sakit memang bagus untuk
kepentingan orang banyak, tetapi bukan
berarti harus menghina diri sendiri. Jadi
saya harus melakukan sesuatu yang
menyenangkan bagi diri saya
Deklarasi 28
 Saya memilih ya / ya dari pada tidak / tidak
hidup
 Saya orang yang selalu OPTIMIS
 Saya menghindari membicarakan hal hal
negatif, dan lebih memilih yang
menyenangkan dalam hidup ini
 Saya mendukung hal hal POSITIF
 Rasa OPTIMIS inilah yang menarik pada
diri saya bagi orang orang disekitar saya
 Biarlah mereka mengatakan “No..No..No”
Tetapi saya meilih “Yes..Yes..Yes”
Deklarasi 29
 Saya tidak keberatan membayar demi
kesuksesan
 Saya tahu bahwa untuk mencapai lebih
tinggi, seseorang harus membayar lebih
banyak
 Saya bersedia berkorban demi
terealisasinya impian saya
 Saya mau berakit rakit kehulu, berenang
renang ketepian
 Saya tidak menginginkan hal hal yang
bersifat instan
Deklarasi 30
 Saya selalu bersyukur setiap hari
 Saya menyadari, betapa beruntungnya
saya
 Berkat Tuhan selalu mengalir dalam
kehidupan saya, saya sungguh syukur
 Saya tidak mau mengasihani diri,dan
menggerutui apa yang telah diberikan
untuk saya
 Segala sesuatu dalam kehidupan saya
lancar adanya
Deklarasi 31
 Saya CUEK pada hal hal yang SEPELE
 Saya mempunyai SEMANGAT yang besar
 Saya memandang kehidupan, masalah dan
tantangan sebagaimana adanya.
 Saya mampu mengatasi segala masalah
kehidupan ini
 Karena saya orang yang penuh
SEMANGAT dan PERCAYA DIRI

Anda mungkin juga menyukai