Anda di halaman 1dari 16

LATAR BELAKANG KEGIATAN


Dan jika mereka condong kepada perdamaian, maka condonglah kepadanya dan bertawakkallah
kepada Allah. Sesungguhnya Dialah Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui. “ (QS Al
Anfal : 61).
Pada zaman sekarang, dunia telah menganggap bahwa islam merupakan agama
perdamaian dan adil namun ada pula yang menganggap bahwa islam pun sebagai agama radikal
dan juga tetorisme atau perpecahan. Agama islam yang dibawa dan diajarkan oleh Rasulullah
Muhammad SAW merupakan agama yang ditujukan demi kesejahteraan dan keselamatan umat
di seluruh belahan dunia serta alam semesta. Kata Islam sendiri yang berasal dari bahasa Arab
berarti tunduk, patuh, selamat, sejahtera, dan damai. Maka, agama Islam mengajarkan umatnya
untuk selalu menegakkan perdamaian di dunia sehingga ukhuwah atau tali persaudaraan dapat
terjalin dengan erat.
Di dalam Al - Quran surat Al - Anfal ayat 61 yang tertera di atas, menjelaskan bahwa
agama islam merupakan ajaran yang condong pada perdamaian bukan perpecahan dan
terorisme. Untuk itu, seruan ini mengarah akan penyerahan diri sepenuhnya kepada Allah swt,
Tuhan Yang Maha Esa, bertakwa kepadaNya dengan panduan Al Quran dan As Sunnah.
Kedamaian dan kesejahteraan umat adalah dasar utama yang diajarkan dalam Islam. Oleh
karena itu, pembunuhan, permusuhan, dan perpecahan bukanlah ajaran yang berasal dari
agama Islam.
Islam juga mengajarkan bagaimana menghadapi perpecahan dan segala perselisihan yang
bermaksud memecah belah umat. Dalam Al Quran dijelaskan bahwa sejak zaman Rasul pun
Islam selalu mendapat pertentangan dan serangan dari musuh-musuh Islam. Rasulullah saw
difitnah dan dimusuhi. Namun beliau tetap istiqomah menjalankan syariat dari Allah swt. Dalam
Al Quran menyebutkan, “Dan demikianlah Kami jadikan bagi tiap-tiap nabi itu musuh, yaitu
syaithan-syaithan (dari jenis) manusia dan (dari jenis) jin, sebahagian mereka membisikkan
kepada sebahagian yang lain perkataan-perkataan yang indah-indah untuk menipu (manusia).
Jikalau Tuhanmu menghendaki, niscaya mereka tidak mengerjakannya, maka tinggalkanlah
mereka dan apa yang mereka ada-adakan.” (QS. Al An’am:112)
Sifat Rasul dalam menyampaikan ajaran Islam di zaman itu bisa menjadi teladan kita
di tengah adanya berbagai fitnah maupun usaha pemecahbelahan umat Islam yang akhir-akhir
ini semakin menjadi, baik berupa film, tulisan, buku, dan lain sebagainya. Keimanan kita
sebagai umat Islam sedang diuji oleh Allah swt, di mana kita merasa marah di kala kesucian
Islam diporak-porandakan, sehingga Islam memiliki *image* yang buruk di mata dunia. Maka
ingatlah kita akan firman Allah dalam surat Ali Imran ayat 103: “Dan berpeganglah kamu
semuanya kepada tali (agama) Allah, dan janganlah kamu bercerai berai.”

Berangkat dari penjelasan singkat diatas, maka komunitas Muslimah Baper (Bawa
Perubahan) berkat rahmat dan taufik-Nya akan mengadakan talk show dengan tema “Deen
Assalam”. Tujuannya ialah untuk membantu para sahabat fillah agar senantiasa mendalami
sebuah arti hijrah dan makna hidup, serta istiqomah untuk selalu melaksanakan kebaikan
setiap harinya.

Semoga Allah selalu melindungi seluruh umat Islam di dunia, agar terlepas dari segala
macam kedzoliman. Marilah kita selalu bertakwa kepada Allah SWT dengan melaksanakan
segala perintah-Nya dan meninggalkan segala larangan-Nya. Sesungguhnya orang yang
bertakwa dipandang mulia dan ditinggikan derajatnya oleh Allah SWT di dunia dan di akhirat.
NAMA DAN TEMA ACARA
OPTIK (Obrolan Pagi Cantik)
Tema: Deen Assalam

TUJUAN KEGIATAN
 Mempererat ukhwah Islamiyah
 Memperdalam proses hijrah dan makna hidup
 Memperbanyak ilmu agar istiqomah dalam melaksanakan kebaikan

SASARAN KEGIATAN
a) Demografis
 Muslimah minimal berusia 15 tahun s/d 40 tahun.
b) Psikografis
 Memiliki ketertarikan untuk menambah wawasan baru
 Memiliki kesadaran akan pentingnya ukhwah Islamiyah
c) Geografis
 Primary Target
Bandung Raya
 Secondary Target
Jawa Barat
Target jumlah peserta: 250 orang
RANGAKAIAN ACARA
1. TALKSHOW
Hari/Tanggal: Sabtu, 15 Desember 2018
Waku : Pukul 09.00 s/d selesai
Tempat : Mesjid Trans Studio Bandung
Pembicara :
1) Ustadz. Salim A. Fillah (Aktivis Dakwah & Penulis)*

2) Ustadz. Handy Bony (Aktivis Dakwah)

*Dalam konfirmasi
RANCANGAN ANGGARAN BIAYA

No Keterangan Jumlah
1. Divisi Acara Rp 30.000.000
2. Divisi Media Partner Rp 1.600.000
3. Divisi Konsumsi Rp 15.225.000
4. Divisi Pubdok Rp 3.245.000
5. Divisi Sponsorship Rp 1.900.000
6. Divisi Logistik Rp 700.000
TOTAL Rp 52.670.000
PENAWARAN KERJA SAMA

Untuk mendukung suksesnya penyelenggaraan kegiatan, kami mengajak dan mengundang


perusahaan untuk ikut berpartisipasi dalam kerangka acara ini melalui kerja sama
Sponsorship. Dalam kegiatan kerja sama ini ditawarkan berbagai media promosi seperti
banner, poster, baligho, id card, serta media sponsor lainnya.

KONTRAPRETASI

Paket Sponsorship

GOLD SILVER BRONZE


Gold sponsor adalah Silver sponsor adalah
sponsor yang membiayai sponsor yang membiayai Bronze sponsor adalah
75% dari anggaran 50% dari anggaran sponsor yang membiayai
kegiatan. Kategori ini kegiatan. Kategori ini 25% dari anggaran
diberikan kepada 2 (dua) diberikan kepada 3 (tiga) kegiatan.
instansi. instansi.
PLACEMENT
Marketing Sport Gold Rr Bronze
On-Screen Slide Show* Ya Ya Ya
Live Instagram**
Adlibs event Ya Ya Ya
Adlibs Radio Ya Ya No
Space Perusahaan Ya No No
Baligho/Spanduk L M S
Banner L M S
Flyer L M S
Poster L M S
ID Card L M S
Sertifikat L M S
Biaya Sponsorship 75% 50% 25%
*penempatan Logo secara full screen slide show di monitor +/- 21 inch pada saat acara
berlangsung.
**Selama acara berlangsung, setiap komunitas (termasuk Muslimah Baper sebagai panitia) yang
memiliki Official Account Instagram wajib melakukan siaran live Instagram di akun masing-
masing. Perkiraan akun isntagram dan followers sebagai target audiens Live Instagram.
No Akun Instagram Followers
1 @handy.bonny 195.000
2 @terryputri 325.000
3 @rinikartini_ 12.000
4 @muslimahbaper 7166
5 @kebunamal 3081
6 @bertahanbertuhan 12.500
7 @hippmastory 2572
8
9
10
ALTERNATIF SPONSORSHIP

Paket L M P
Logo Perusahaan pada Screen Rp 1.000.000 Rp 750.000 Rp 500.000
Panggung
Logo Perusahaan pada Banner Rp 750.000 Rp 500.000 Rp 400.000
Logo Perusahaan pada Poster Rp 500.000 Rp 400.000 Rp 300.000
dan Layer
Logo Perusahaan pada Kaos Rp 400.000 Rp 300.000 Rp 250.000
Panitia dan ID Card

No Bentuk Sponsorship Jumlah Bantuan Ukuran Logo


Kontrapretasi
1 Kaos Panitia 75 Buah L
2 Goodiebag untuik setiap 250 Orang L
peserta
3 Notebook untuk setiap peserta 250 Orang L
4 Perlengkapan alat tulis 250 Orang L
5 Pembicara acara kegiatan 1 Orang L
6 Konsumsi peserta dan panitia 325 Orang L
7 Door Prize bagi peserta 50 Buah M
8 Menyediakan publikasi berupa M
spanduk, banner, baligho,
poster dan flyer
9 Menyediakan tempat acara L
Ketentuan Kerjasama
1. Kerjasama terlaksana jika pihak sponsor telah menandatangani surat kerjasama
yang telah disediakan oleh pihak penyelenggara kegiatan dan telah melakukan semua
pembayaran.
2. Bila kerjasama tidak memungkinkan untuk adanya penandatanganan secara
langsung dikarenakan jarak yang jauh (misalnya diluar Pulau Jawa) maka pihak
sponsor dapat mengirim surat tanda kerjasama ke alamat :
Kesekretariatan:

Masjid Al-Amin Jl. Permai Raya no 42, Margahayu Permai, Kopo 40218

Garnis Vita Pratiwi : 081223904415

Anisa Devya Ferina : 087824406316

3. Dan apabila surat telah dikirim dan ditandatangani pihak panitia maka surat
tersebut akan dikirim kembali ke alamat sponsor.
4. Kerjasama yang dimaksud merupakan kerjasama pihak sponsor dalam mendukung
financial dan fasilitas kegiatan dengan pihak penyelenggara kegiatan berupa untuk
mempromosikan pihak sponsor sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati
selama kegiatan berlangsung.
5. Konfirmasi mengenai keikutsertaan dalam kegiatan ini selambat-lambatnya dua
minggu sebelum kegiatan berlangsung.

Keuntungan Kerjasama
1. Employer Branding
memiliki SDM yang kompeten merupakan keinginan perusahaan. Dengan
berpartisipasi dalam acara ini perusahaan dapat memberikan citra positif dan
menarik perhatian masyarakat umum untuk bekerja di perusahaan Bapak/Ibu.
2. Sosial Responsibility
sebagai bentuk Sosial Responsibility serta membantu brand image positive
terhadap dunia pendidikan.
3. Mutual Benefit
kegiatan ini merupakan acara yang berlangsung satu hari dengan cakupan
khalayak yang luas dan tersebar, diharapkan dapat membantu mencapai target
pemasaaran perusahaan.
4. High Brand Exposure and Positioning
Dengan sistem publikasi yang meliputi media digital dan konvesional, brand
value perusahaan dapat tersampaikan secara luas. kegiatan ini memiliki cakupan
nasional dengan isu internasional. dalam kegiatan ini juga, dapat membantu
meningkatkan brand image dan positioning perusahaaan.

Pembayaran
1) Sistem pembayaran diusahakan secara tunai.
2) Pembayaran dilakukan langsung dilakukan menandatangani surat
kerjasama. Jika pembayaran tidak dapat dilakukan secara tunai, alternatif
lainnya yaitu menggunakan cek atau transfer melalui :
154901005757506 BRI an/ Natrya Permata Sari

3) Jika sistem pembayaran dengan menggunakan cek, maka kerjasama


dinyatakan berlaku setelah cek dicairkan.
4) Sistem pembayaran dilakukan dengan transfer, maka kerjasama dinyatakan
berlaku setelah pembayaran sampai ke rekening yang dituju.

Pembatalan
Batas pembatasan partisipasi selambat-lambatnya 2 minggu sebelum acara
berlangsung.
Apabila pembatalan dilakukan oleh pihak sponsor setelah penandatanganan
antara kedua belah pihak, maka pihak sponsor akan dikenakan biaya oleh
panitia sebesar 50% dari total dana paket kerjasama sponsorship yang
dibatalkan tersebut.
apabila pembatalan dilakukan oleh pihak panitia, maka panitia akan
mengembalikan seluruh dana paket sponsor yang telah disalurkan oleh
sponsor.
keputusan ini dapat berubah sesuai dengan kesepakatan kedua belah pihak.
Susunan Kepanitiaan
Penanggung Jawab : Natrya Permata Sari
Ketua Pelaksana : Garnis Vita Pratiwi
Wakil Pelaksana : Anisa Devya Ferina
Sekretaris Pelaksana : Puja Surya Maretha
Bendahara Pelaksana : Agustin Hafiyyanti Pratama

1. Divisi Acara
Koordinator: Sylvia Fitri Amdayani
Ana Sri Alma
Hezti Sabrina
Pipit Sulistiawati
Siti Patimah
2. Divisi Konsumsi
Koordinator : Septi Palupi
Adis
Bella
Gita Putri Safira
Merrythiani Nourtriana Putri
Yulia
3. Divisi Medpart
Koordinator: Meylan Harkani
Amanda Inayah S.
Aulia N.
Githa Dalila
Riska
Tasya Ayu
4. Divisi Sponsorship
Koordinator: Isma Nurlatifah
 Amrin Barokah
 Intan Nuryandini
 Lina Hanifatiya Amalia
 Reinanissa Pratiwi
5. Divisi Pubdok
Koordinator: Sherly Maula
Ayunda
Devita Nur Vikri
Julia
Hanifah Amalia
6. Divisi LO
Koordinator: Rizky Ayu Nursyamsina
Intan Pratiwi
Rini Apriyani M.
Shofi Ristanti
7. Divisi Logistik
Koordinator: Betari Delima R.A.
Firda Mawarti
Linda
Lisna
Yuke
PENUTUP

Demikian proposal ini dibuat untuk dijadikan rangka acuan dalam keberlangsungan kegiatan
OPTIK “Deen Assalam”. Besar harapan kami bahwa acara yang akan kami selenggarakan
ini terlaksana dengan baik.
Akhir kata, semoga Allah SWT senantiasa memberi rahmat, perlindungan dan petunjuk-Nya
kepada kita semua. Aamiin.

Bandung, Oktober 2018

CONTACT PERSON

Untuk informasi lebih lanjut hubungi:

Garnis Vita Pratiwi :081223904415


Anisa Devya Ferina : 087824406316
Isma Nurlatifah : 089662263929
Meylan Harkani : 08996144219

Email : muslimahbaperr@gmail.com
Instagram : @muslimahbaper

Kesekretariatan:
Masjid Al-Amin Jl. Permai Raya no 42, Margahayu Permai, Kopo 40218
FORMULIR PARTISIPASI SPONSORSHIP
Kami yang bertandatangan di bawah ini:
Nama :
Perusahaan/Instansi :
Alamat :
Telepon :
Email :
Bersedia memberikan pastisipasi dalam:

Sebesar : Rp
Berupa Sponsorship :
 Gold
 Silver
 Bronze
 Custom (sesuai dengan kesepakatan panitia)
Yang akan dikirim ke Rekening Ketua Pelaksana Kegiatan,
selambat-lambatnya tanggal 10 Desember 2018
REKENING BENDAHARA KEGIATAN:
154901005757506 BRI an/ Natrya Permata Sari

Bandung, Oktober 2018

Konfirmasi:
Garnis Vita Pratiwi : 081223904415
Anisa Devya Ferina : 087824406316
Isma Nurlatifah : 089662263929
Meylan Harkani : 08996144219
Hormat kami,
Penanggung Jawab

Sekretaris Ketua Pelaksana

Puja Surya Maretha GarnisVita Pratiwi

Mengetahui, Pengawas Pelaksana

Natrya Permata Sari


Presiden Komunitas Muslimah Bawa Perubahan
(Muslimah Baper)

Anda mungkin juga menyukai