Anda di halaman 1dari 55

PRODUK PENDEKAR EDU

 Buku Pendekar UMPN 2017

Yuk…. Beli Buku Pendekar UMPN 2017 

http://bit.ly/rekayasa2017 http://bit.ly/tataniaga2017
www.pendekaredu.com

PERHATIAN !!!
File ini GRATISS!!! 100%. Silahkan digunakan untuk
belajar sebagai mana mestinya.

Jika Kamu menyukai dengan adanya file ini,


rekomendasikan ke teman-teman, publish ke internet,
share ke group, forum atau silahkan menyebarluaskan ke
mana saja.

Silahkan juga file soal ini Kamu JUAL jika Kamu tidak
menghargai sama sekali hasil kerja keras orang lain.

Demi terwujudnya file-file baru yang lain, Kamu bisa


berkontribusi dengan cara memberikan sejumlah
DONASI.

Semoga file ini bermanfaat untuk seluruh orang yang


membutuhkannya.

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
File ini GRATISS!!! 100% masih jauh dari sempurna.
Kami sangat menerima hasil donasi, saran, kritik, koreksi
atau masukan.

DONASI
1. Bantu Kami untuk mengumpulkan soal-soal
UMPN Seluruh Politeknik di Indonesia
Dengan berdonasi, kamu mendorong kami untuk
lebih produktif menghasilkan berbagai tulisan /
berbagai ilmu yang InsyaAllah untuk berbagi. Kamu
bisa berkontribusi melalui cara ini. Menarik
bukan??? (Semua yang ada di dunia tidak akan
dibawa mati, kecuali 3 hal salah duanya ilmu yang
bermanfaat dan amal jariyah). Hehehe…..
Donasi dapat berupa soal-soal UMPN seluruh
Politeknik di Indonesia yang kamu punya, kirimkan
soalnya dalam bentuk gambar. Syukur-syukur hasil
gambarnya bisa dilihat dengan jelas.
Cara mengirim
WA : 0899-8340-280

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
Line : mutashimabdillah
BBM : 57E43CBE
E-mail : pendekaredu@gmail.com

2. Donasi berupa uang atau pulsa


Kami juga menerima berapapun jumlah donasi yang
kamu berikan. Akan kami gunakan untuk dana akses
internet.
Cara mengirim
Transfer Bank melalui rekening berikut
Bank BNI
No. Rek : 0244609048
a.n. : Mu’tashim Tsabit Abdillah

Kirim pulsa ke nomor ini


0823-2970-2027

Jika sudah melakukan transfer, mohon kesediaan


untuk melakukan konfirmasi pemberitahuan ke
0899-8340-280.

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

TATA NIAGA

SOAL dan PEMBAHASAN


UMPN TAHUN 2014

SOAL YANG DIUJIKAN


 MATEMATIKA
 AKUNTANSI
 EKONOMI TERAPAN
 BAHASA INDONESIA
 BAHASA INGGRIS

www.pendekaredu.com | 1

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
MATEMATIKA
1
1. Bentuk sederhana dari 𝑎4 ∶ (𝑎2 )3 = 9 maka nilai a
adalah ....
(A) -3
(B) -2
(C) 1
(D) 2
(E) 3

2. Diketahui P = 1/8 Q = 16 dan R = 4 maka nilai


1 1 3
𝑃−13 𝑄 4 𝑅−2 adalah ....
(A) 1⁄4
(B) 1
(C) 4
(D) 32
(E) 256

3. Bentuk sederhana dari √8 adalah ....


(A) 6√3
(B) 7√3
(C) 8√3
(D) 9√3
(E) 10√3

√6
4. Bentuk sederhana dari adalah ....
√15−√10
3 2
(A) − 5 √10 + 5 √15

www.pendekaredu.com | 2

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

2 3
(B) − 3 √5 − 5 √5
2 3
(C) − 3 √5 + 5 √10
3 2
(D) 5
√10 − 5 √15
3 2
(E) 5
√10 + 5 √15

5. Matriks berordo 2 x 2 yang memenuhi persamaan


1 3 −7 4
[ ]𝑃 = [ ] adalah ....
2 4 −10 8
−2 4
(A) [ ]
0 1
−1 4
(B) [ ]
−2 0
0 −2
(C) [ ]
−1 4
4 −2
(D) [ ]
−1 0
1 4
(E) [ ]
2 0

6. Dalam satu ruangan ada 2 kelompok belajar yang


setiap kelompok beranggota 5 siswa, jika setiap
kelompok tidak hadir masing-masing 1 siswa dan
akan dipilih seorang ketua, seorang sekretaris dan
seorang bendahara, maka banyaknya cara pemilihan
tersebut adalah ....
(A) 56
(B) 112
(C) 168
(D) 224
www.pendekaredu.com | 3

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) 336

7. Dalam suatu seleksi, peserta diharuskan menjawab 7


dari 10 pernyataan yang ada. Maka banyak alternatif
untuk mengerjakan soal seleksi adalah ....
(A) 80
(B) 90
(C) 100
(D) 120
(E) 130

8. Suatu tim tenis meja dari 8 orang putera dan 4 orang


puteri. Dari tim ini akan dibuat pasangan ganda baik
ganda putera, ganda puteri maupun ganda campuran.
Banyaknya pasangan ganda yang dapat dibuat
adalah ....
(A) 32
(B) 36
(C) 44
(D) 64
(E) 66

9. Nilai dari log 8 + log 400 – log 32 adalah ....


(A) 2
(B) 4
(C) 6
(D) 8
(E) 10

www.pendekaredu.com | 4

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

10. Diketahui a = log 20 dan b = log 40, maka nilai


a + b adalah ....
(A) log 8
(B) 2 log 8
(C) 3 log 8
(D) 4 log 8
(E) 5 log 8

11. Jika x / (x-1), x, x(x-1), ... membentuk deret


geometri dengan rasio = 2, maka nilai x adalah ....
(A) 1
(B) 3
(C) 4
(D) 6
(E) 7

12. Distributor HP membeli 5 buah HP merk Nokia dan


4 buah HP merk Samsung dengan harga
Rp20.000.000,00. Jika HP merk Nokia dijual
dengan laba 10% dari harga beli dan HP merk
Samsung dengan laba 15% dari harga beli sehingga
laba yang diperoleh Rp2.500.000,00, maka harga
jual perbuah HP merk Samsung adalah ....
(A) 2.750.000,00
(B) 2.775.000,00
(C) 2.825.000,00
(D) 2.850.000,00
(E) 2.875.000,00

www.pendekaredu.com | 5

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

2 −1 2 3
13. Diketahui matriks K = [ ] dan L = [ ]
3 4 −1 2
maka nilai K2 + L adalah ....
1 −6
(A) [ ]
18 13
2 −3
(B) [ ]
17 15
3 −3
(C) [ ]
17 15
−3 −3
(D) [ ]
17 15
3 3
(E) [ ]
17 15

2 −3 5
14. Diketahui matriks A = [ ],
8 2 4
3 5
matriks B = [6 −7]. Hasil kali matriks (A dan B)
2 9
adalah ....
−6 76
(A) [ ]
44 62
−4 76
(B) [ ]
44 62
−2 76
(C) [ ]
44 62
0 76
(D) [ ]
44 62
2 76
(E) [ ]
44 62

15. Nilai dari ∑5𝑖=1(𝑖 2 + 1) adalah ....


(A) 20

www.pendekaredu.com | 6

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(B) 30
(C) 40
(D) 50
(E) 60

16. Diketahui barisan aritmatika 2, 5, 8, 11, ..., 50; maka


banyaknya suku barisan tersebut adalah ....
(A) 15
(B) 17
(C) 19
(D) 21
(E) 24

17. Data penjualan dalam juta rupiah dari empat cabang


disajikan dalam bentuk grafik lingkaran sebagai
berikut.

Jika hasil penjualan cabang C sebesar 18 juta rupiah,


maka besarnya penjualan B adalah ... juta rupiah.
(A) 4
(B) 24

www.pendekaredu.com | 7

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) 42
(D) 72
(E) 90

18. Data pada tabel berikut adalah data nilai statistik


dari 30 siswa, sebagai berikut :
Nilai Frekuensi
31 – 40 2
41 – 50 5
51 – 60 10
61 – 70 8
71 – 80 4
81 – 90 1
Jumlah 30
Nilai median dari data di atas adalah ....
(A) 34,5
(B) 45,5
(C) 49,5
(D) 58,5
(E) 64,5

19. Turunan pertama fungsi y=(x3-1)(x+1) adalah ....


(A) 4x3 + 3x2 + 1
(B) 4x3 + 3x2 – 1
(C) 3x3 + 4x2 + 1
(D) 3x3 + 4x2 – 1
(E) 2x3 + 3x2 – 1

www.pendekaredu.com | 8

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

20. Titik stasioner fungsi y = x2 – 2x – 3 adalah ....


(A) (1, -1)
(B) (1, -2)
(C) (1, -3)
(D) (1, -4)
(E) (1, -5)

21. Jika fungsi persamaan kuadrat mempunyai akar 2


dan 4,5; maka persamaan kuadrat tersebut adalah ....
(A) Y = 2x2 -15x + 28
(B) Y = 2x2 -13x + 18
(C) Y = x2 -12x + 18
(D) Y = x2 -10x + 18
(E) Y = 1/2x2 -10x + 18

22. Histogram berikut adalah data tinggi badan 52 siswa


dalam cm.

www.pendekaredu.com | 9

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Dari grafik di atas, maka jumlah siswa yang


mempunyai tinggi badan 156,5 sampai dengan 162,5
adalah ....
(A) 20%
(B) 25%
(C) 27%
(D) 31%
(E) 35%

23. Data berikut adalah data peserta ekstra kulikuler


kelas X suatu SMA.
Ekstra kulikuler Jumlah Siswa
Sains 24
Seni 20
Olahraga n
Pecinta Alam 17
Komputer 19
Jika jumlah seluruh siswa adalah 125 orang, maka
frekuensi modus dari data tersebut adalah ....
(A) 25
(B) 30
(C) 45
(D) 47
(E) 50

www.pendekaredu.com | 10

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

24. Berat badan sejumlah mahasiswa sebagaimana tabel


berikut.
Berat Badan (Kg) Jumlah
40 – 42 1
43 – 45 2
46 – 48 x
49 – 51 2
52 - 54 2
Jika rata-rata berat badan mahasiswa 47,6 kg, maka
mahasiswa yang berat badannya antara 46 s/d 48
adalah sebanyak .... mahasiswa.
(A) 1
(B) 2
(C) 3
(D) 4
(E) 5

25. Pinjaman sebesar Rp1.000.000,00 dikenakan bunga


tunggal sebesar 5% per tahun, setelah 4 tahun
jumlah hutang tersebut adalah ....
(A) Rp 1.100.000,00
(B) Rp 1.125.000,00
(C) Rp 1.150.000,00
(D) Rp 1.175.000,00
(E) Rp 1.200.000,00

26. Diketahui data tentang pendapatan per hari para


nelayan yang disajikan dalam sebuah tabel berikut.

www.pendekaredu.com | 11

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Berdasarkan data tersebut nilai modus pendapatan


per hari para nelayan adalah ....
Pendapatan/hari Banyaknya
(dalam ribuan)
Kurang dari 55 7
55 – 74 16
75 – 94 26
95 ≥ 11
(A) 75
(B) 82
(C) 82,5
(D) 84
(E) 84,5

27. Persamaan grafik fungsi yang melalui titik A = (2,1)


dan titik B = (4,-2) adalah ....
(A) Y = 8 – 3X
(B) Y = 4 – 1,5X
(C) X = 8 – 3Y
(D) X = 8 – 2Y
(E) X = 4 – 1,5Y

28. Turunan pertama fungsi f(x) = 4𝑥 −2 + 12𝑥 + 25


adalah ....
(A) f’(x) = 8𝑥 −2 + 12
(B) f’(x) = 4𝑥 −2 + 12
(C) f’(x) = 𝑥 −3 + 12
(D) f’(x) = −4𝑥 −3 + 12

www.pendekaredu.com | 12

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) f’(x) = −8𝑥 −3 + 12

29. Turunan kedua dari fungsi f(x) = (2x2 – 5x)2


adalah ....
(A) f’’(x) = 24𝑥 2 − 130𝑥 + 60
(B) f’’(x) = 36𝑥 2 − 125𝑥 + 55
(C) f’’(x) = 48𝑥 2 − 120𝑥 + 50
(D) f’’(x) = 48𝑥 2 − 110𝑥 + 50
(E) f’’(x) = 54𝑥 2 − 110𝑥 + 40

30. Seseorang mendepositokan uangnya pada suatu


bank sebesar Rp2.000.000,00 selama 2 tahun
dengan suku bunga l2% per tahun yang dibungakan
secara majemuk. Besarnya bunga yang diperoleh
pada akhir periode adalah ....
(A) Rp 508.800,00
(B) Rp 509.000,00
(C) Rp 600.000,00
(D) Rp 650.000,00
(E) Rp 700.000,00

www.pendekaredu.com | 13

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
AKUNTANSI
31. Pada tanggal 1 April 2013 dibayar premi asuransi
untuk 1 tahun sebesar Rp1.200.000,00. Apabila
pencatatan menggunakan pendekatan riil, maka
jurnal pembalik yang dibuat pada tanggal 1 Januari
2014 adalah ....
(A) Asuransi dibayar dimuka Rp900.000,00 (D);
Beban asuransi Rp900.000,00 (K).
(B) Asuransi dibayar dimuka Rp300.000,00 (D);
Beban asuransi Rp300.000,00 (K).
(C) Beban asuransi Rp300.000,00 (D); Asuransi
dibayar dimuka Rp300.000,00 (K).
(D) Beban asuransi Rp900.000,00 (D); Asuransi
dibayar dimuka Rp900.000,00 (K).
(E) Tidak dibuat jumal pembalik.

32. Berikut ini kelompok akun yang semuanya


mempunyai saldo normal kredit adalah ....
(A) depresiasi, beban sewa, bangunan
(B) akumulasi, depresiasi, utang, paten
(C) bahan habis pakai, penjualan, piutang
(D) modal adzahra, pendapatan jasa, paten
(E) modal adzahra, pendapatan jasa, utang

33. Laporan keuangan adalah laporan yang berisi


informasi tentang kondisi keuangan pada tanggal
tertentu dan hasil operasi perusahaan pada suatu
periode tertentu. Berikut ini kegunaan laporan
keuangan, KECUALI ....

www.pendekaredu.com | 14

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(A) Memberikan informasi keuangan yang dapat


dipercaya mengenai aktiva dan kewajiban serta
modal suatu perusahaan.
(B) Memberikan informasi yang dapat dipercaya
mengenai perubahan dalam aktiva neto (aktiva
dikurang kewajiban) suatu perusahaan yang
timbul dari kegiatan usaha dalam rangka
memperoleh laba.
(C) Mengungkapkan informasi yang dibutuhkan
saja dan tidak perlu mengungkapkan informasi
lain yang berhubungan dengan laporan
keuangan yang relevan untuk kebutuhan
pemakai laporan, seperti informasi mengenai
kebijakan akuntansi yang diterapkan
perusahaan.
(D) Memberikan informasi keuangan yang
membantu para pemakai laporan di dalam
menaksir potensi perubahan dalam
menghasilkan laba.
(E) Memberikan informasi penting lainnya
mengenai perubahan dalam aktiva dan
kewajiban suatu perusahaan, seperti informasi
mengenai aktivitas pembelanjaan dan investasi.

34. Untuk mencatat transaksi keuangan menggunakan


kelompok akun. Satu akun di bawah ini BUKAN
merupakan akun pendapatan dalam usaha penjahit
modern, yaitu ....

www.pendekaredu.com | 15

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(A) Jasa obras


(B) Bunga deposito
(C) Pendapatan jahitan
(D) Pendapatan jasa potong
(E) Jasa jahit diterima dimuka

35. Per tanggal 18 Mei 2013 terdapat transaksi retur


penjualan senilai Rp2.500.000,00 dengan
pembayaran tunai sebesar Rp1.000.000,00 dan
sisanya akan digantikan dengan produk yang sama
senilai Rp1.500.000,00. Atas transaksi tersebut akan
dicatat pada ....
(A) Jurnal Umum
(B) Jurnal Penjualan
(C) Jurnal Kas Kelum
(D) Jurnal Kas Masuk
(E) Jumal Retur Penjualan

36. Dipandang dari sudut fungsi atau kegunaannya,


akuntansi diartikan sebagai ....
(A) Pengumpulan catatan-catatan transaksi
keuangan perusahaan yang terjadi dalam suatu
periode
(B) Sarana komunikasi antara pihak intern dan
pihak ekstern perusahaan
(C) Aktivitas penyedia data keuangan perusahaan
yang berguna bagi pihak-pihak yang
berkepentingan

www.pendekaredu.com | 16

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(D) Pengumpulan bukti-bukti transaksi dan


pencatatan bukti transaksi perusahaan guna
pertanggungjawaban keuangan
(E) Pencatatan semua kegiatan perusahaan untuk
pertanggungjawaban manajer kepada pemilik
perusahaan

37. Bila diketahui Persediaan Awal Barang Dagangan


Rp20.000.000,00, Pembelian Rp57.500.000,00,
Potongan Pembelian Rp1.500.000,00, Biaya
Angkut Penjualan Rp5.000.000,00, Retur
Pembelian Rpl.000.000,00, dan Persediaan Akhir
Barang Dagangan Rp40.000.000,00, maka Harga
Pokok Penjualan adalah ....
(A) Rp 40.000.000,00
(B) Rp 35.000.000,00
(C) Rp 30.000.000,00
(D) Rp 25.000.000,00
(E) Rp 20.000.000,00

38. Saldo akun pendapatan sewa ditangguhkan PT


Karunia pada tanggal 3l Desember 2013 adalah
Rp100.000.000,00. Jika PT Karunia tidak mencatat
ayat jurnal penyesuaian untuk pendapatan sewa
yang harus diakui sebesar Rp25.000.000,00 selama
bulan Desember 2013, maka pengaruhnya terhadap
Neraca 31 Desember 2013 adalah ....

www.pendekaredu.com | 17

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(A) Kewajiban dilaporkan terlalu tinggi


Rp25.000.000,00
(B) Aktiva dilaporkan terlalu tinggi
Rp25.000.000,00
(C) Kewajiban dilaporkan terlalu rendah
Rp25.000.000,00
(D) Aktiva dilaporkan terlalu rendah
Rp25.000.000,00
(E) Kewajiban dilaporkan terlalu tinggi
Rp50.000.000,00

39. Pada tanggal 20 Januari 2014, UD Murni membeli


barang dagangan dari UD Bakri berupa 100 kg beras
@ Rp10.000,00 secara tunai. Jika UD Murni
menggunakan metode perpetual, maka jurnal yang
dibuat oleh UD Murni adalah ....
(A) Beras Rp1.000.000,00
Piutang dagang Rp1.000.000,00
(B) Pembelian Rp1.000.000,00
Kas Rp1.000.000,00
(C) PT. Sumber Jaya Rp1.000.000,00
Piutang dagang Rp1.000.000,00
(D) Beras Rp1.000.000,00
Kas Rp1.000.000,00
(E) Pers.barang dagangan Rp1.000.000,00
Kas Rp1.000.000,00

www.pendekaredu.com | 18

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

40. Pada tanggal 31 Desember 2013, akun perlengkapan


menunjukkan saldo debet Rp27.500.000,00. Sisa
perlengkapan pada tanggal 31 Desember 2013
ditaksir seharga Rp7.500.000,00. Jurnal penyesuaian
dari data di atas adalah ....
(A) Beban Perlengkapan Rp1.500.000,00
Perlengkapan Rp1.500.000,00
(B) Beban Perlengkapan Rp7.500.000,00
Perlengkapan Rp7.500.000,00
(C) Perlengkapan Rp7.500.000,00
Beban Perlengkapan Rp1.000.000,00
(D) Beban Perlengkapan Rp20.000.000,00
Perlengkapan Rp20.000.000,00
(E) Perlengkapan Rp2.000.000,00
Beban Perlengkapan Rp20.000.000,00

41. UD Merdeka mempunyai data sebagai berikut :


1. Penjualan Rp72.000.000,00
2. Retur penjualan Rp4.500.000,00
3. Potongan penjualan Rp3.000.000,00
4. Persediaan barang awal Rp6.000.000,00
5. Persediaan barnag akhir Rp4.500.000,00
6. Pembelian bersih Rp30.000.000,00
Maka laba kotor adalah ....
(A) Rp30.000.000,00
(B) Rp31.500.000,00
(C) Rp33.000.000,00
(D) Rp34.500.000,00

www.pendekaredu.com | 19

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) Rp36.000.000,00

42. Tn.Tito membeli mesin cuci untuk jasa laundrynya


sebesar Rp8.000.000,00. Dibayar secara tunai
Rp5.000.000,00 dan sisanya bulan depan. Pengaruh
transaksi ini terhadap posisi keuangan Tn.Tito
adalah ....
(A) peralatan bertambah, kas berkurang, modal
berkurang
(B) peralatan bertambah, kas bertambah, utang
bertambah
(C) peralatan bertambah, kas berkurang, modal
bertambah
(D) peralatan bertambah, kas berkurang, utang
bertambah
(E) peralatan bertambah, kas bertambah, modal
bertambah

43. Kegiatan perusahaan akan tercermin dalam transaksi


keuangan dan perlu dicatat serta dilaporkan. Satu
dari kegiatan di bawah ini BUKAN merupakan
transaksi usaha, yaitu ....
(A) Penamanan modal oleh pemilik
(B) Pengembalian aset kepada kreditur
(C) Memperoleh suatu aset dengan menggunakan
aset lain
(D) Pemilik memperoleh aset untuk keperluan
pribadinya

www.pendekaredu.com | 20

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) Pemilik mengambil aset perusahaan untuk


pribadinya

44. Pada tanggal 03 Agustus 2013 PD Cahaya Indah


membeli barang dagangan secara tunai dari CV
Chartika seharga Rp75.000.000,00. Jika pencatatan
barang dagangan perusahaan menggunakan sistem
periodik maka ....
(A) Pembelian (D), Kas (K) sebesar
Rp75.000.000,00
(B) Persediaan barang dagangan (D), Kas (K)
sebesar Rp75.000.000,00
(C) Persediaan barang dagangan (D), Hutang
dagang (K) sebesar Rp75.000.000,00
(D) Hutang dagang (D), Pembelian (K) sebesar
Rp75.000.000,00
(E) Pembelian (D), Hutang dagang (K) sebesar
Rp75.000.000,00

45. Jika kolom Laba/Rugi dalam Neraca lajur, Debit


berjumlah Rp5.000.000,00 dan kedit berjumlah
Rp4.250.000,00 maka berarti perusahaan ....
(A) Menderita rugi sebesar Rp250.000,00
(B) Menderita rugi sebesar Rp750.000,00
(C) Memperoleh laba sebesar Rp250.000,00
(D) Memperoleh laba sebesar Rp750.000,00
(E) Memperoleh laba sebesar Rp9.250.000,00

www.pendekaredu.com | 21

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
EKONOMI TERAPAN
46. Seorang turis asing di Bali ingin menukar uangnya
sebesar $2,500.00, jika kurs valuta asing US $1 beli
Rp9.725,00 dan jual Rp9.800,00, maka jumlah
rupiah yang akan diterima sebesar ....
(A) Rp24.125.000,00
(B) Rp24.312.500,00
(C) Rp25.612.500,00
(D) Rp25.625.000,00
(E) Rp26.525.000,00

47. Diketahui Indeks Harga Konsumen (IHK) pada


tahun 2013 sebesar 420 dan IHK pada tahun 2012
sebesar 400. Tingkat inflasi pada tahun 2013
adalah ....
(A) 4,5%
(B) 5%
(C) 5,5%
(D) 6%
(E) 6,5%

48. Seseorang yang memiliki modal besar belum cukup


dapat menjadi seorang wirausaha yang baik, tetapi
untuk sukses masih diperlukan syarat-syarat berikut
ini, yaitu ....
(A) bekerja keras dan menekuni usahanya serta ulet.
(B) mampu berkomunikasi dan berkepribadian
unggul.

www.pendekaredu.com | 22

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) bekerja tanpa memperhatikan resiko yang bakal


terjadi.
(D) kurang peka terhadap perkembangan informasi
di sekelilingnya.
(E) banyak mempekerjakan sanak keluarganya
tanpa melihat kemampuannya/pengetahuan
yang memadai.

49. Setelah lulus SMK Fani memperoleh tawaran


sebagai penjaga toko dengan gaji Rp1.500.000,00
setiap bulan. Di sisi lain Fani memiliki kemampuan
secara keahlian dan modal untuk melakukan
produksi pakaian dengan penghasilan bersih setiap
bulan Rp1.000.000,00. Apabila Fani memutuskan
sebagai wirausaha yang memproduksi pakaian,
maka biaya peluangnya adalah ....
(A) Rp500.000,00
(B) Rp1.000.000,00
(C) Rp1.500.000,00
(D) Rp2.000.000,00
(E) Rp2.500.000,00

50. Perhatikan grafik berikut :

www.pendekaredu.com | 23

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Berdasarkan grafik di atas fungsi penawarannya


adalah ....
(A) 2Q = 5P – 15
(B) 2Q = 5P + 15
(C) 2Q = -5P + 15
(D) 2Q = -5P – 15
(E) -2Q = 5P – 15

51. Suatu perusahaan mempunyai struktur harga (P)


permintaan (Q) dan biaya total (TC) seperti pada
tabel berikut :
P (Rp/unit) Q (unit) TC (Rp)
80 200 4.000
70 300 5.000
60 400 6.000
50 500 7.000
40 600 8.000
Berdasarkan tabel di atas, biaya marginal sebesar ....
(F) 10
(G) 20
(H) 30
(I) 40
(J) 50

www.pendekaredu.com | 24

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

52. Tabel Harga Buku Tulis :


Harga (Rp) Permintaan Penawaran
900,00 1.200 100
1.000,00 900 675
1.100,00 775 775
1.200,00 675 950
1.300,00 525 1.100
Berdasarkan tabel di atas, harga keseimbangan
terdapat pada grafik ....

www.pendekaredu.com | 25

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

53. Tingkat harga secara umum pada bulan Januari 2014


adalah 1.000, dan bulan Februari 2014 adalah 1.650.
Tingkat inflasi pada bulan Februari tersebut
termasuk inflasi ....
(A) ringan
(B) biasa
(C) sedang
(D) berat
(E) tidak terkendali

54. Kebijakan fiskal berkaitan dengan pengaturan ....


(A) jumlah uang beredar
(B) tingkat gaji dan upah
(C) kenaikan input untuk memperkecil laju inflasi
(D) pengeluaran pemerintah dan penerimaan pajak
(E) kenaikan output untuk memperkecil laju inflasi

www.pendekaredu.com | 26

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

55. Diketahui fungsi konsumsi suatu perekonomian


C = 60 + 0,5Y. Jika investasi berjumlah l20, maka
keseimbangan pendapatan nasional adalah ....
(A) 240
(B) 280
(C) 320
(D) 360
(E) 400

56. Setiap bulan ibu Santi menyediakan uang sebanyak


Rpl.000.000,00 untuk pengeluaran belanja rumah
tangganya. Yang dilakukan Ibu Santi adalah
termasuk motif ....
(A) efisiensi
(B) transaksi
(C) ekonomi
(D) spekulasi
(E) berjaga-jaga

57. Masalah pengangguran akan berpengaruh pada


pendapatan nasional karena ....
(A) daya beli masyarakat yang semakin menurun
(B) pengangguran tidak mempunyai pendapatan
atau gaji
(C) meningkatnya tindak kriminal akan mengurangi
pertumbuhan ekonomi
(D) semakin banyak pengangguran laju
pertambahan penduduk akan meningkat

www.pendekaredu.com | 27

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) meningkatnya biaya sosial menyangkut


pemeliharaan orang yang tidak mampu

58. Taman kota, jalan raya, bandara, dan lain-lain secara


ekonomi digolongkan dalam ....
(A) kebutuhan utama
(B) kebutuhan primer
(C) kebutuhan bersama
(D) kebutuhan sekunder
(E) kebutuhan pemerintah

59. Pasar mobil dan motor di Indonesia dikuasai oleh


beberapa merk pabrikan asal Jepang. Model ini
mendekati bentuk pasar ....
(A) oligopoli
(B) monopoli
(C) monopsoni
(D) persaingan sempurna
(E) persaingan monopolistis

60. Pihak yang melakukan transaksi jual beli efek di


bursa efek adalah ....
(A) emiten
(B) pialang
(C) investor
(D) nasabah
(E) bapepam

www.pendekaredu.com | 28

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
BAHASA INDONESIA

61. Aksi buruh mogok nasional merugikan banyak


pihak, baik bagi buruh, pengusaha, investor,
pemerintah maupun masyarakat karena situasi yang
tidak nyaman. Aksi yang mereka lakukan telah
memubat sejumlah perusahaan tidak beroperasi,
sedangkan bagi pemerintah kerugian yang dialami
adalah masalah stabilitas sehingga bisa membuat
para investor merasa trauma. Begitu pula dalam
wacana dan pembicaraan, ada investor yang
komplain dan berniat untuk keluar dari Indonesia.
Isi teks di atas adalah ….
(A) Adanya mogok nasional buruh membuat
investor keluar dari Indonesia.
(B) Aksi buruh mogok nasional merugikan banyak
pihak; investor komplain dan berniat keluar dari
Indonesia.
(C) Mogok nasional buruh merugikan banyak
pihak; perusahaan banyak tidak beroperasi;
investor merasa trauma.
(D) Adanya wacana investor yang komplain dan
berniat keluar dari Indonesia sehubungan
dengan aksi mogok nasional buruh.
(E) Aksi mogok nasional buruh; merugikan buruh
sendiri, pengusaha, investor, pemerintah, dan
masyarakat; adanya investor keluar dari
Indonesia.

www.pendekaredu.com | 29

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

62. (1) Pendidikan pada dasarnya sebagai usaha yang


dapat memberikan dukungan pada terjaminnya
kualitas manusia seutuhnya. (2) Usaha itu guna
menumbuhkembangkan potensi-potensi bawaan
baik jasmani maupun rohani. (3) Perubahannya
tentu sesuai dengan nilai-nilai yang ada dalam
masyarakat dan kebudayaan. (4) Nilai-nilai
pendidikan dan kebudayaan manusia senantiasa
hidup berkembang sejalan dengan aspirasi untuk
maju, sejahtera, dan bahagia menurut konsep
pandangan hidup masing-masing. (5) Konsep itu
membuah perilaku dengan potensi-potensi yang
daoat memberikan suasana yang kondusif bagi
perkembangan jasmani dan rohani.
Gagasan utama paragraf tersebut terdapat pada
kalimat nomor ….
(A) (1)
(B) (2)
(C) (3)
(D) (4)
(E) (5)

63. Salah satu sekolah yang didirikan/dibuka oleh


pemerintah ialah Madrasah Aliyah Kejuruan
(MAK). Seolah ini berbasis tekhnology informasi
yang bersistim modern. Di sekolah ini siswa
dibekali pengetahuan yang memadai agar mampu
menciptakan produk yang berkwalitas ekspor.

www.pendekaredu.com | 30

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Kata-kata tidak baku pada paragraf di atas adalah


….
(A) modern,produk, ekspor
(B) tekhnology, bersistim, produk
(C) madrasah, produk, berkwalitas
(D) madrasah, tekhnology, bersistim
(E) tekhnology, bersistim, berkwalitas

64. Para calon mahasiswa baru disuruh untuk


mengambil berkas prasyarat ujian.
Kerancuan kalimat diatas terjadi karena kata …..
(A) para
(B) untuk
(C) berkas
(D) prasyarat
(E) para calon

65. (1) Krisis nilai tukar yang terjadi tahun 1997 telah
menyebabkan terjadinya kebangkrutan perbankan di
Indonesia. (2) Sejak terjadinya krisis dan
diberlakukannya sistem nilai tukar mengambang
bebas, perbankan dan perusahaan mulai merespon
terhadap perubahan nilai tukar. (3) Hal tersebut
berhubungan dengan kenyataan bahwa depresi nilai
tukar akan berakibat pada peningkatan kewajiban
(demonasi mata uang asing). (4) Menurunnya kredit
perbankan dapat terjadi akibat fakta-fakta
penawaran ataupun permintaan kredit. (5)

www.pendekaredu.com | 31

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Perubahan itu diikuti pula oleh penurunan modal


pihak perbankan dan perusahaan. (6) Hal ini terjadi
karena perubahan nilai tukar akan mempengaruhi
kredit neraca perbankan dan perusahaan.
Setiap kalimat dalam paragraf tersebut saling terkait
dan padu menunjang pokok gagasan, KECUALI …
(A) kalimat ke-2
(B) kalimat ke-3
(C) kalimat ke-4
(D) kalimat ke-5
(E) kalimat ke-6

66. Sebelum dihapus oleh Mahkamah Konstitusi (MK),


beberapa sekolah rintisan sekolah berbasis
internasional (RSBI) memiliki kelas akselerasi.
Makna akselerasi dalam kalimat di atas adalah ….
(A) pilihan
(B) ekstensi
(C) unggulan
(D) tambahan
(E) percepatan

67. Cermati kalimat-kalimat berikut ini!


1. Pemerintah harus menerapkan kebijakan yang
dapat mengatur keseimbangan perkreditan
nasional.

www.pendekaredu.com | 32

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

2. Hal yang penting adalah mengajari mahasiswa


tentang penerapan etika, nilai dan integritas
dalam membuat kebijakan akuntansi.
3. Masalah kualitas produk harus ditingkatkan agar
program perbaikan ini berhasil.
Kalimat tidak logis terdapat pada ….
(A) kalimat 1, 2, dan 3
(B) kalimat 1 dan 2
(C) kalimat 1 dan 3
(D) kalimat 2 dan 3
(E) kalimat 2 saja

68. Dinas Pertanian tahun ini mendorong petani


membudidayakan jahe merah sebagai komoditas
ungulan konsep (urban farming), Jahe merah
memiliki nilai jual tinggi dan tidak sulit
dibudidayakan. Dengan konsep urban farming,
petani dapat memanfaatkan lahan sempit di sekitar
rumah untuk menanam. Adapun media tanaman hias
menggunakan sabut kelapa, polybag (kantong
plastik), dan pot.
Simpulan paragraf di atas adalah ….
(A) Sabut kelapa, polybag, dan pot dapat menjadi
media tanam.
(B) Jahe merah memiliki nilai jual tinggi dan mudah
dibudidayakan.
(C) Jahe merah sebagai komoditas unggulan konsep
urban farming.

www.pendekaredu.com | 33

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(D) Urban farming merupakan konsep untuk


mengatasi kendala kekurangan lahan pertanian
di kota besar.
(E) Kemudahan konsep urban farming dengan budi
daya jahe merah untuk meningkatkan
perekonomian petani.

69. Perhatikan grafik berikut.

Pernyataan berikut sesuai dengan (nilai) grafik di


atas, KECUALI …
(A) Jumlah pengangguran di Indonesia pada tahun
2006 merupakan yang tertinggi dalam rentang
waktu tahun 2006-2011.
(B) Jumlah pengangguran di Indonesia pada tahun
2007 lebih tinggi daripada tahun 2009.
(C) Jumlah pengangguran di Indonesia pada tahun
2008 lebih rendah daripada tahun 2009.

www.pendekaredu.com | 34

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(D) Jumlah pengangguran di Indonesia pada tahun


2010 sama dengan pada tahun 2008.
(E) Jumlah pengangguran di Indonesia pada tahun
2011 lebih tinggi daripada tahun 2008.

70. Penggunaan huruf kapital berikut ini yang benar


terdapat pada kalimat ….
(A) Ia tinggal di Jalan Jenderal Sudirman.
(B) Di Indonesia terdapat ratusan Suku Bangsa.
(C) Peserta ujian ini pada umumnya lulusan
Sekolah Negeri.
(D) Kedua orang tuanya masih berstatus sebagai
Pegawai Negeri.
(E) Hingga saat ini masih ada Negara yang belum
memiliki Bahasa Persatuan.

71. Kalimat yang tidak efektif karena terdapat kata


mubazir adalah ….
(A) Galaksi Bimasakti yang melingkupi bumi
hanyalah satu dari milyaran galaksi lainnya.
(B) Usaha budidaya luak pun dikembangkan dengan
harapan produksi kopi luak semakin meningkat.
(C) Potensi pertumbuhan bisnis dapat dilakukan
dengan membawa perusahaan pada penguatan
koneksitas dengan pelanggan
(D) Dengan alat ini, badan bisa mampu dikeringkan
dalam waktu 30 detik tanpa menggunakan
handuk.

www.pendekaredu.com | 35

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) Impor tekstil Indonesia diperkirakan akan naik


setelah kenaikan tarif dasar listrik yang mulai
diberlakukan 1 Mei 2014

72. Kalimat berikut ini yang efektif terdapat pada ….


(A) Peningkatan suhu udara di sekitas Gunung
Slamet adalah merupakan pengaruh aktivitas
gunung tersebut.
(B) Untuk kepentingan daripada rakyat, pemerintah
berusaha untuk memberantas korupsi di
Indonesia
(C) Penggunaan tenaga surya sebagai pengganti
listrik sangat penting sekali karena persediaan
listrik semakin menipis.
(D) Untuk mengisi waktu luang, menikmati teh
dengan keluarga dan kerabat atau teman
menjadi aktivitas yang menarik.
(E) Semoga pemilihan umum yang telah
dilaksanakan pada tanggal 9 April 2014
memberi perubahan kearah perbaikan bagi
bangsa Indonesia.

73. Penyajian kutipan tidak langsung yang benar berikut


ini terdapat pada …
(A) “Jika air diberi rangsangan berupa pesan,
ungkapan, atau perasaan (baik secara tertulis
maupun berupa gambar, foto, atau musik),

www.pendekaredu.com | 36

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

hasilnya akan menyerupai bermacam-macam


bentuk kristal” (Emoto 2005:25).
(B) Menurut Emoto (2005:25), jika air diberi
rangsangan berupa pesan, ungkapan, atau
perasaan (baik secara tertulis maupun berupa
gambar, foto, atau musik), hasilnya akan
menyerupai bermacam-macam bentuk kristal.
(C) Emoto (2005:25) menyatakan bahwa “Jika air
diberi rangsangan berupa pesan, ungkapan, atau
perasaan (baik secara tertulis maupun berupa
gambar, foto, atau musik), hasilnya akan
menyerupai bermacam – macam bentuk kristal
(2005:25).
(D) Emoto berpendapat bahwa Jika air diberi
rangsangan berupa pesan, ungkapan, atau
perasaan (baik secara tertulis maupun berupa
gambar, foto, atau musik), hasilnya akan
menyerupai bermacam-macam bentuk kristal
(2005:25).
(E) Menurut Emoto,”Jika air diberi rangsangan
berupa pesan, ungkapan, atau perasaan (baik
secara tertulis maupun berupa gambar, foto,
atau musik), hasilnya akan menyerupai
bermacam-macam bentuk kristal”(2005:25).

74. Penggunaan EYD yang TIDAK benar terdapat pada


….

www.pendekaredu.com | 37

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(A) Eksploitasi sumber daya alam (SDA) yang tidak


sesuai dengan aturan akan merusak alam dan
ekosistem.
(B) Buku yang berjudul Sedimentology
Stratigraphy banyak membahas tentang proses
pembentukan batuan sendimen.
(C) Tata kelola usaha yang baik (good governance)
merupakan hal penting bagi investor migas di
seluruh dunia, termasuk Indonesia. (Kompas, 22
April 2014)
(D) Semua orang perlu memiliki pandangan yang
sama akan logika dari jalannya bisnis, bahkan
perlu menghayati logika the money making dari
perusahaan. (Kompas, 26 April 2014)
(E) Sebenarnya penduduk Indonesia yang
berjumlah sekitar 240 juta jiwa pada 2014 ini
merupakan potential demand untuk berbagai
kegiatan ekonomi di dalam negeri. (Kompas, 22
April 2014)

75. Pada saat ujian berlangsung para calon mahasiswa


baru diharap menandatangani berkas tes UMPN.
Kerancuan kalimat di atas dapat dibakukan menjadi
kalimat efektif adalah ….
(A) Saat ujian berlangsung para calon mahasiswa
diharap menandatangani tes UMPN.
(B) Saat ujian berlangsung para calon mahasiswa
diharap menandatangani berkas tes UMPN.

www.pendekaredu.com | 38

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) Pada ujian berlangsung para calon mahasiswa


baru diharap menandatangani berkas tes
UMPN.
(D) Saat ujian berlangsung para calon mahasiswa
baru diharap menandatangani berkas tes
UMPN.
(E) Pada saat ujian berlangsung para calon
mahasiswa diharap menandatangani berkas tes
UMPN.

76. Indonesia yang menganut perekonomian terbuka


sangat sulit untuk mengelak dari dinamika ekonomi
internasional yang semakin mengglobal ini.
Konsekuensinya, pasar domestik Indonesia tidak
terlepas dari gejolak pasar dunia yang semakin
liberal.
World Trade Organization (WTO) atau
Organisasi Perdagangan Dunia merupakan satu-
satunya badan internasional yang secara khusus
mengatur masalah perdagangan antar negara. Sistem
perdagangan multilateral WTO diatur melalui suatu
persetujuan yang berisi aturan-aturan dasar
perdagangan internasional sebagai hasil perundingan
yang telah ditandatangani oleh negara-negara
anggota.

www.pendekaredu.com | 39

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Jika anda ditugasi membuat karya ilmiah


berdasarkan bacaan diatas, judul karya ilmiah Anda
yang benar adalah ….
(A) Ekonomi Indonesia dan WTO
(B) Sistem Perekonomian Indonesia
(C) Dinamika Ekonomi Internasional
(D) Gejolak Ekonomi Indonesia dan WTO
(E) Peran dan Manfaat WTO bagi Perekonomian
Indonesia

77. Penulisan bentuk kombinasi yang berhuruf miring


pada kalimat berikut yang benar adalah ….
(A) Pusat data statistik memberikan informasi
swasembada pangan pada daerah-daerah
surplus.
(B) Aksi porno grafi dapat dicegah dengan
pendidikan agama dan penerapan nilai
keimanan.
(C) Sekarang lebih digalakkan dan diarahkan untuk
meneliti kandungan bio kimia pada bahan utama
roti.
(D) Pengelolaan sumber daya alam memerlukan
kerja sama antarpemerintah daerah propinsi di
Indonesia.
(E) Pemerintah mendahulukan kebutuhan sarana
dan prasarana utamanya pengadaan bus
program non-pemerintah.

www.pendekaredu.com | 40

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

78. Penulisan kata depan di bawah ini salah, KECUALI


….
(A) Masalah tersebut akan dibicarakan dari hati-
kehati.
(B) Diujung Jalan Merdeka para buruh menggelar
aksinya.
(C) Banyak barang dari luar negeri yang dijual
bebas di sini.
(D) Dimana saja Anda berada, kami akan berada
disamping Anda.
(E) Harga minyak goreng dialfamart lebih murah
dari pada ditempat lain.

79. Penulisan kata majemuk yang benar terdapat dalam


kalimat ….
(A) Setelah menanda tangani naskah kerjasama,
kedua tokoh penting itu tampak berbicara
serius.
(B) Virus yang dideteksi sangat berbahaya itu
menyebarluas dengan cepat ke berbagai negara.
(C) Program yang dicanangkan ini dapat menumbuh
kembangkan usaha kecil dan menengah.
(D) Tahun 2013 lalu dilakukan pendataan pengalih
fungsian lahan di bantaran sungai untuk
mencegah banjir.
(E) Karena dianggap melakukan tindakan
melanggar aturan organisasi, empat orang

www.pendekaredu.com | 41

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

anggota dibebastugaskan dari kegiatan


organisasi.

80. Topik: pencegahan krisis ekonomi global bagi


Indonesia
Kalimat perumusan masalah yang sesuai dengan
topik tersebut adalah ….
(A) Mengapa ada pencegahan krisis ekonomi
global?
(B) Apa saja yang dapat dilihat dari krisis ekonomi
global?
(C) Bagaimana dampak krisis ekonomi global yang
berbahaya?
(D) Apa saja ciri-ciri krisis ekonomi global yang
harus diwaspadai?
(E) Bagaimana upaya pencegahan krisis ekonomi
global bagi Indonesia?

www.pendekaredu.com | 42

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com
BAHASA INGGRIS
81.

The notice tells us that ….


(A) the owner should be left
(B) the risks are entirely owned
(C) vehicles and contents are risky
(D) any loss is the risk of the owners
(E) the owners leave the vehicles and contents

82. US sales of electronic products were reported down


again this year. As a buyer, Poly Harbison says that
electronic products used to walk out of store.
However, they’ve been harder to move recently.
The underlined phrase in the above tect means that
electronic products were ….
(A) up to date recently
(B) out of date in the store
(C) sold easily in the past time
(D) not popular to the consumers
(E) to walk out with Poly Harbison

www.pendekaredu.com | 43

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

83. John: ”Is your travel plan already confirmed?”


Beth: “No, even though I have tried to have it …, it
remain the same. But, it’s no problem to me.”
(A) change
(B) changed
(C) be changed
(D) to be changed
(E) been changed

84. Frank: “Susan, did you see my cell-phone. I lost it.”


Susan remembered seeing it in the toilet, but she
was in doubt if it was still there
Susan: “… in the toilet.”
(A) Surely it was
(B) It was indeed
(C) I think it was doubtful
(D) I’m not doubtful it was
(E) I’m not sure, but I think it was

85. Chef: ”All right. Now I’ll show you how to make a
delicious piece of pizza.”
Trainee: ”Great. How can we make it?”
Chef: “First, … all of the materials and ingredients
as indicated in the recipe.”
(A) prepare
(B) preparing
(C) to prepare
(D) be preparing

www.pendekaredu.com | 44

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(E) to be prepared

86. Cathy: “Tom, stop! You’re not allowed to go in


there.”
Tom: “Why, Cathy?”
Cathy: “Look over there. There is a notice saying
….”
(A) No enter!
(B) Do not enter!
(C) Not entrance!
(D) You’d better not to enter.
(E) It’s better if you cannot enter.

87. Miss Suzuki never minds a new task because she …


challenges.
(A) Likes
(B) is like
(C) unlike
(D) dislikes
(E) is dislike

88. “If I had not assisted my brother to finish his thesis,


I would have been in Australia last year.”
The above statement implies that ….
(A) My brother did not go to Australia to assist my
thesis.
(B) I did not assist my brother because I finished
my thesis.

www.pendekaredu.com | 45

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) I was assisted by my brother to finish my thesis


in Australia.
(D) I could not go to Australia because I helped my
brother to finish his thesis.
(E) I was not assisted by my brother to finish his
thesis when he was in Australia.

89. The graph below shows the average temperatures of


New York City during six days.

(A) The temperature on day 3 was lower than that


on day 2
(B) The temperature on day 3 was as high as that on
day 2

www.pendekaredu.com | 46

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) The temperature on day 3 was higher than that


on day 2
(D) The temperature on day 2 was lower than that
on day 3
(E) The temperature on day 2 was as high as that on
day 3

90. Study the following table of the promotion mix cost


of PT XYZ in three years.
Year Advertisement Sales Personal
Promotion Selling
2006 55,485,000 80,735,050 1,450,000
2007 16,985,500 43,578,050 940,000
2008 56,349,000 65,915,055 875,000
The right statement according to the table is …
(A) In 2006 the cost of advertisement was the
lowest.
(B) In 2008 the cost of advertisement was the
lowest.
(C) In 2008 the cost of personal selling was the
lowest.
(D) In 2008 the cost of sales promotion was 10 folds
of that of the advertisement.
(E) In 2007 the cost of personal selling was exacly
twice as much as that in 2006.

91. Martha: “My proposal is not really perfect. I’m not


really sure, but the reviewers … accept mine.”

www.pendekaredu.com | 47

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

Simon: “Good luck.”


(A) do possible
(B) are possibly
(C) will possibly
(D) must possible
(E) can possibilily

92. Jeff: ” …. It’s very hot here.”


Sue: ”Not at all.”
(A) Open the window!
(B) Did you open the window?
(C) Does Sue open the window?
(D) Do you mind if I open the window?
(E) Do you mind open the window, Sue?

93. Mary: “What are you doing this Saturday?”


Bill: “Well, as planned, I … my sister in Bali.”
(A) visit
(B) visited
(C) will visit
(D) am visiting
(E) have visited

94. Uncle: “How does your father go to work, Lina?”


Lina: “He usually … to work by motorcycle.”
(A) go
(B) goes
(C) went

www.pendekaredu.com | 48

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(D) going
(E) has gone

95. Jane: “Oh my God, I left my purse in that coffe


shop.”
Jim: ”Really? ….”
(A) Wonderful.
(B) That’s great.
(C) Well, the coffe shop is nice.
(D) We need to go back there now.
(E) You’ll need another purse then

96. Paul: “There are many boys in the field playing


different games. One of the boys … my brother.”
Corry: ”Which one is your brother?”
Paul: “Over there, wearing a red T-shirt.”
(A) is
(B) be
(C) are
(D) was
(E) were

97. Frans: “Inez returned the money last night.”


Betty: ”Really?”
Frans: ”Yes. The money … last night at ten
o’clock.”
(A) returned
(B) had returned

www.pendekaredu.com | 49

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) was returned


(D) were returned
(E) had been returned

98. Customer: “… the cost include insurance?”


Supplier: “That’s right.”
(A) Do
(B) Does
(C) What
(D) How does
(E) What does

99. San Pedro: “He made a lot of mistakes in his


pronunciation, …?”
Yosep: ”Yes. I think he needs more practice.”
(A) did he
(B) isn’t he
(C) does he
(D) didn’t he
(E) doesn’t he

100. The following sentence is the end part of a


business letter:
I am … from you soon.
The best sentence to complete the letter above is
….
(A) to look for hearing
(B) looking for hearing

www.pendekaredu.com | 50

www.pendekaredu.com
www.pendekaredu.com

(C) looked forward to hear


(D) looking forward to hear
(E) looking forward to hearing

www.pendekaredu.com | 51

www.pendekaredu.com

Anda mungkin juga menyukai