Anda di halaman 1dari 7

HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK


UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

I. Latar Belakang

Dengan dimulainya semester baru mahasiswa(i) Universitas Lambung


Mangkurat Banjarmasin terutama program studi Ilmu Komunikasi maka kami
sebagai HIMAKOM (Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi) FISIP ULM
Banjarmasin ingin mengadakan suatu kegiatan yang bernama “Sore Keakraban
Mini Festival 2018” atau disingkat sebagai SOKRAB Mini Festival 2018.
Kegiatan ini sendiri merupakan salah satu program kerja Divisi
Pengembangan Sumber Daya Mahasiswa (PSDM) salah satu divisi yang berada
dibawah HIMAKOM FISIP ULM Banjarmasin dan memiliki beberapa tugas utama
salah satunya adalah untuk mengembangkan kreatifitas mahasiswa(i) Ilmu
Komunikasi dan penghubung antar mahasiswa(i) Ilmu Komunikasi, sejalan
dengan tugas Divisi PSDM tersebut maka dengan diadakannya kegiatan
SOKRAB Mini Festival 2018 ini diharapkan dapat menjalin tali silaturahmi
antar mahasiswa(i) Ilmu Komunikasi dari semua angkatan, tempat untuk
menunjukkan kelebihan dan kebisaan, juga sebagai ajang sharing dan
menambah wawasan. Dari kegiatan ini seluruh mahasiswa(i) Ilmu Komunikasi
akan lebih mengetahui tentang program studi Ilmu Komunikasi dan hal-hal lain
mengenai Ilmu Komunikasi itu sendiri, orang-orang penting yang berada di
dalam program studi Ilmu Komunikasi, teman-teman dari program studi Ilmu
Komunikasi yang berasal dari semua angkatan dan juga sebagai sarana agar
menumbuhkan rasa kecintaan setiap individu terhadap program studi Ilmu
Komunikasi.

II. Dasar Kegiatan

1. Tri Darma Perguruan Tinggi


2. Anggaran dasar dan anggaran rumah tangga HIMAKOM FISIP ULM
Banjarmasin.
3. Hasil rapat kerja pengurus dan rapat anggota HIMAKOM FISIP ULM
Banjarmasin.

III. Tujuan Kegiatan

1. Sebuah kegiatan untuk menjalin tali silaturahmi dan kekompakan antar


mahasiwa(i) Ilmu Komunikasi dari semua angkatan.
2. Tempat sharing dan menambah wawasan juga sebagai tempat
mahasiwa(i) Ilmu Komunikasi untuk lebih mengenal satu sama lain,
baik dengan antar mahasiwa(i), dosen, kepala prodi maupun hal-hal
yang menyangkut program studi Ilmu Komunikasi itu sendiri.
3. Ajang untuk menunjukkan bakat dan kebisaan bagi setiap
mahasiswa(i) Ilmu Komunikasi.
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

4. Kegiatan yang diharapkan dapat meningkatkan rasa kecintaan setiap


mahasiswa(i) Ilmu Komunikasi terhadap program studi Ilmu
Komunikasi FISIP ULM Banjarmasin.

IV. Bentuk Kegiatan

A. Nama Kegiatan
“Sokrab (Sore Keakraban) Mini Festival 2018”

B. Susunan Panitia Kegiatan


Pelindung : Prof. Dr. H. Asmu’i, M.Si
Dekan FISIP ULM Banjarmasin

Penasehat : Gazali Rahman S. Sos., M.Si


Wakil Dekan III FISIP ULM Banjarmasin

Pembina : Sri Astuty, S.Sos, M.Si


Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi
FISIP ULM Banjarmasin

Penanggung Jawab : Muhammad Ammar Ma’ruf


Ketua Umum HIMAKOM FISIP ULM Banjarmasin

Ketua Pelaksana : Rahmat Hidayat

Sekretaris : Eka Handayani

Bendahara : Ririn Purnawati

Koor. Lapangan : Muhammad Murjani

Divisi Bagian :

No. Nama Jabatan


Divisi Acara
1 Krisliansyah Koordinator
2 Novia Dena Malinda Anggota
3 Gita Farida Arianty Anggota
4 Ahmad Ridho Ramadhan Anggota
5 Muhammad Saufi Amalyannoor Anggota
6 Claudya Larasaty Anggota
Divisi Humas
7 Khairun Nissa Muriana Koordinator
8 Rima Maulina Anggota
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

9 Arini Khusna Khuluqiki Anggota


10 Desiriani Dewi Ayuningtias Anggota
11 Muhammad Raihan Anggota
12 Rianita Anggraeni Anggota
13 Muhammad Rafi'i Fauzi Anggota
14 Ihya Ul Alfi Mubarrak Anggota
Divisi Perlengkapan
15 Fahmi Muslim Koordinator
16 Ajeng Mona Anggraeni Anggota
17 Juliane Maulida Putri Anggota
18 Yohanes Ronaldo Anggota
19 Agung Nugroho Wiranto Anggota
Divisi Publikasi & Dokumentasi
20 Rahmat Fadhillah Koordinator
21 Muhammad Fikri Anggota
22 Ridho Saputra Anggota
23 Muhammad Al Amin Anggota
24 Muhammad Padhliansyah Anggota
25 Maulani Karya Anggota
Divisi Konsumsi
26 Retina Handriani Koordinator
27 Mia Karisa Anggota
28 Syerliana Anggota
29 Siti Mutia Maulida Anggota
30 Mutiara Mahfuzah Anggota
Divisi Keamanan
31 Muhammad Amin Rizky Koordinator
32 Muhammad Yasin Anshary Anggota
33 Abdan Almadani Anggota
34 Nor Aina Anggota
35 Rahmi Anggota
36 Muthia Ulfah Anggota

C. Konsep Kegiatan
Kegiatan yang dikemas dalam acara semi-formal yang
membawa kesan santai dan menarik namun tetap bersifat edukasi,
mengusung tema tropical a la musim panas dengan suasana seperti
dipantai. Diharapkan dengan tema tersebut akan menarik minat para
mahasiswa(i) Ilmu Komunikasi terutama angkatan 2017 yang baru
bergabung dengan kelurga besar Ilmu Komunikasi FISIP ULM
Banjarmasin untuk datang dan berbagi pengalaman bersama. Acara ini
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

juga akan menampilkan banyak bintang tamu menarik, acara musik,


game, sharing, dan banyak hal lain yang bisa dilakukan bersama.
Selain sebagai wadah untuk berkumpul acara ini juga sebagai acara
penyambutan mahasiswa(i) baru angkatan 2017 yang telah resmi
bergabung dalam keluarga besar Ilmu Komunikasi FISIP ULM
Banjarmasin.

D. Waktu & Tempat Kegiatan


Hari, tanggal : Selasa, 24 April 2018
Tempat : Lapangan Basket FISIP ULM Banjarmasin
Waktu : 15:30 WITA – 19:00 WITA

E. Anggaran Biaya Kegiatan


No. Nama Barang Jumlah Satuan Detail Harga Satuan Total

Perlengkapan & Dekorasi


1 Banner photo booth I 1 Pcs 3,5m x 2,5m Rp 220.000 Rp 220.000
2 Banner photo booth II 1 Pcs 5m x 2,5m Rp 250.000 Rp 250.000
3 X Banner 1 Pcs 50cm x 100cm Rp 40.000 Rp 40.000
4 Banner (Selamat datang) 1 Pcs 75cm x 50cm Rp 30.000 Rp 30.000
5 Kain putih 1 Roll 27m Rp 230.000 Rp 230.000
6m x ungu, magenta,
6 Kain 9 Meter Rp 60.000 Rp 180.000
biru
2x merah, 1x kuning,
7 Kertas buffalo 4 Pack Rp 21.000 Rp 84.000
1x jingga
8 Kertas kado/fancy 15 Meter 15m Rp 5.000 Rp 75.000
9 Gelang 200 Pcs material karet Rp 6.500 Rp 1.300.000

Konsumsi
Kue kecil, air mineral,
10 Snack box 40 Box Rp 5.000 Rp 200.000
permen
Lain - Lain
11 Pawang hujan -- -- Selama 12 jam Rp 300.000 Rp 300.000
12 Biaya tidak terduga -- -- -- Rp 300.000 Rp 300.000

TOTAL KESELURUHAN Rp 3.209.000


Keterangan: •Kolom hitam (wajib)
•Kolom biru (opsional)
•Kolom merah (tidak terduga)
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

V. PENUTUP

Mengingat pentingnya kegiatan ini bagi seluruh mahasiswa(i) Ilmu


Komunikasi maka sangat diharapkan dukungan dari semua pihak yang terlibat. Dan
semoga dari kegiatan ini kita dapat merekatkan hubungan antar seluruh
mahasiswa(i), dosen & staff, juga semua orang yang berada dalam lingkup keluarga
besar Ilmu Komunikasi. Selain itu, dari kegiatan ini akan didapat banyak ilmu yang
dapat diimplementasikan olah mahasiswa(i) nantinya.

Contact Person
Rahmat Hidayat
Ketua Pelaksana SOKRAB Mini Festival 2018
Handphone: +62 823 5149 3935

Eka Handayani
Sekretaris Umum SOKRAB Mini Festival 2018
Handphone: +62 878 1438 5397
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

STRUKTUR KESELURUHAN
“Sore Keakraban (SOKRAB) Mini Festival 2018”
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

Ketua Pelaksana Sekretaris

Rahmat Hidayat Eka Handayani


NIM. 1610414310028 NIM. 1610414620009

Menyetujui,

Ketua Prodi Ilmu


Komunikasi Ketua Umum
FISIP ULM HIMAKOM

Sri Astuty, S.Sos, M.Si Muhammad Ammar Ma’ruf


NIP. 197806192008012008 NIM. D1C115068
HIMPUNAN MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT
BANJARMASIN

Sekretariat:Jl.Brigjen H.Hasan Basri Komp. Kampus FISIP UNLAM Banjarmasin 70123 Telp 7758376

Mengetahui,

Ketua Umum Badan Eksekutif Mahasiswa


Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Lambung Mangkurat

Muhaimin
NIM. D1A114070

Wakil Dekan III


Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Universitas Lambung Mangkurat

Gazali Rahman, S.Sos, M.Si


NIP. 1971953001998021001

Anda mungkin juga menyukai