Anda di halaman 1dari 13

Evaluasi Pembelajaran

“Instrumen Test”

Oleh :
Nama : Muhammad Arif
NIM : 5302416016

PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER


JURUSAN TEKNIK ELEKTRO
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG
2019
KISI-KISI INSTRUMEN TEST HASIL BELAJAR

Kisi-kisi ini akan memberikan gambaran secara menyeluruh mengenai variabel Hasil
Belajar, Pokok Bahasan serta indikator variabel tersebut. Tabel berikut ini menyajikan kisi-kisi
instrumen untuk mengukur variabel Hasil Belajar

Tabel :

Kisi-Kisi Tes Hasil Belajar Mata Pelajaran Multimedia Produktif

Materi Indikator Soal No Soal TK

Mempersiapkan software Mengidentifikasi software


4 C1
pengolah gambar vektor pengalah gambar vektor

Membuat, membuka dan Menjelaskan file gambar


5 C2
meyimpan file gambar vektor
vektor Mendeskripsikan Bitmap 6 C1

Mempersiapkan software Mengidentifikasi software


7 C4
pengolah gambar raster gambar raster

Mengenali tools dan menu


dalam software gambar Mengidentifikasi interface 8 C1
raster software gambar raster

Memanipulasi file gambar Menjelaskan editing gambar


9 C2
raster raster

Mempersiapkan software Mengidentifikasi software web


10 C1
web design design

Mengenali tag-tag Mengidentifikasi tag HTML 11 C1


software web Menentukan fungsi tag HTML 13 C3

Membuat, membuka dan Menjelaskan penyimpanan file


12 C2
menyipan file web

Melakukan pembuatan Menjelaskan halaman web


14 C2
halaman web dinamik

Mempersiapkan software Menyebutkan software animasi


15 C1
animasi 2D 2D yang digunakan
Mengidentifikasi interface
Mengenali menu, 16 C1
software 2D
membuat, membuka,
menyimpan file animasi
Menjelaskan penyimpanan file 17 C2
2D
animasi 2D

Mengenali menu dan


Menjelaskan penyimpanan file
interface software 20 C2
multimedia
multimedia

Menyimpan file Menjelaskan penyimpanan file 21 C2


multimedia multimedia

Format penyimpanan file Menjelaskan format


22 C2
multimedia penyimpanan file multimedia

efek transisi Menjelaskan efek transisi 23 C2

Mengidentifikasi fungsi menu


fungsi menu software 2D 24 C4
software 2D

format penyimpanan file Menentukan format


25 C3
2D penyimpanan file 2D

Mengidentifikasi fungsi
fungsi software 3D 27 C4
software 3D

Menjelaksan render file


Menjelaksan render file 3D 28 C2
3D

Jenis periferal perekam Menentukan jenis periferal


29 C3
suara perekam suara

Mengidentifikasi software
31 C4
penyunting suara
Software penyunting suara
Mengidentifikasi interface
32 C4
software penyunting suara
Keterangan

C1 = ranah pengetahuan

C2 = ranah pemahaman

C3 = ranah penerapan

C4 = ranah analisis
PETUNJUK PENGISIAN

A. PENGANTAR

1. Test Mata Pelajaran Multimedia Produktif ini diberikan kepada para siswa dengan tujuan
untuk mendapatkan informasi tentang hasil belajar para siswa

2. Data yang diperoleh dari para siswa sangat berguna bagi pihak pengelola pendidikan
dalam hal ini Direktorat Pembinaan SMK untuk meningkatkan kualitas pendidikan
khususnya di SMK Terbuka

3. Data yang didapatkan semata-mata hanya untuk kepentingan pengembangan pendidikan,


sama sekali tidak mempengaruhi nilai raport para siswa. Untuk itu anda tidak perlu ragu-
ragu atau takut untuk mengerjakan test ini, maka jawablah dengan sejujurnya sesuai
dengan kemampuan anda

4. Partisipasi anda untuk mengerjakan test ini dengan sungguh-sungguh sangat diharapkan
demi kemajuan pendidikan

B. PETUNJUK PENGISIAN

1. Sebelum mengerjakan soal-soal berikut, bacalah terlebih dahulu soal-soal tersebut


dengan cermat

2. Setiap soal, pilihlah salah satu alternatif jawaban yang menurut anda paling benar
dengan cara memberikan tanda “ silang “ ( X ) huruf A, B, C, D atau E pada lembar
jawaban yang tersedia

3. Jika anda ingin mengganti jawaban yang salah dengan jawaban yang lain beri tanda
coret pada jawaban anda sebelumnya ( X ) kemudian pilihlah alternatif jawaban yang
lain

4. Mohon seluruh soal dapat dikerjakan seluruhnya, selamat bekerja dan jangan
menyontek
INSTRUMEN SOAL
Bentuk Soal Soal

Pilihan Ganda 1. Berikut ini adalah termasuk software pengolah vector..

a. Freehand, Corel Draw


b. Ms Paint, Photoshop
c. 3D Max, Movie Maker
d. GIMP, Inkscape
e. Blender, Photoshop
Pilihan Ganda 2. Salah satu keunggulan dari gambar vector adalah :

a. Memiliki ukuran file yang besar


b. Jika diperbesar gambar tidak pecah
c. Jika di Resize maka gambar Blur
d. Dapat dibuka di aplikasi apapun
e. Jika diperbesar maka gambar pecah
Pilihan Ganda 3. Satuan terkecil dari sebuah gambar digital yang berupa titik-titik dimana
jika tergabung membetuk sebuah gambar. Hal diatas pengertian dari…

a. Pixel
b. Resolusi
c. intensitas
d. bitmap
e. vektor
Pilihan Ganda 4. Di bawah ini adalah hal-hal yang dapat dilakukan pada saat kita
menggunakan photoshop, kecuali..

a. Memberikan efek gambar

b. Memperbaiki iritasi mata merah pada foto

c. Memasukkan atau mengimport suara

d. Mengandakan gambar
e. Memperbaiki tingkat kecerahan gambar

Pilihan Ganda 5. Untuk mengaburkan gambar, tools yang digunakan adalah


a. Sharpen Tools
b. Zoom Tools
c. Move Tools
d. Blur Tools
e. Gradient Tools
Pilihan Ganda 6. Jika ingin mencerahkan gambar, maka kita dapat menggunakan efek….

a. Level
b. Sharpen
c. Desaturate
d. Invert
e. Selective Color

Pilihan Ganda 7. Dibawah ini aplikasi yang dapat digunakan untuk membuat halaman
web, kecuali…

a. Dreamweaver
b. Notepad
c. Bluefish
d. 3D Max
e. Frontpage

Pilihan Ganda 8. Tag untuk membuat tulisan miring pada html adalah :

a. <b> Miring </b>


b. (i) Miring (/i)
c. (b) Miring (b)
d. (u) Miring (/u)
e. <i> Miring </i>
Pilihan Ganda 9. Jika terdapat tag <a href="http://www.facebook.com">facebook</a>
maka yang terlihat di browser adalah :

a. facebook
b. www.facebook.com
c. http://www.facebook.com
d. FB
e. facebook.com

Pilihan Ganda 10. Berikut adalah format halaman web yang dapat dibuka melalui browser
internet…

a. html, psd dan php


b. html, php dan htm
c. htm, xhtml dan cdr
d. cdr, psd dan asp
e. cdr, xhtml dan psd

Pilihan Ganda 11. Istilah halaman web dimana setiap pengunjung akan dihitung berupa
statistik angka yang terus naik adalah :

a. Hit Counter
b. Frontpage
c. Forum
d. Guest Book
e. Login Form

Pilihan Ganda 12. Dibawah ini adalah software yang dapat digunakan membuat animasi
2D yaitu…

a. PHP
b. Corel Draw
c. Cakewalk ProAudio
d. Macromedia Dreamweaver
e. Macromedia Flash

Pilihan Ganda 13. Dalam satu detik terdapat sejumlah frame gambar, pengertian ini
dinamakan…

a. fps
b. kbps
c. swf
d. bit
e. byte

Pilihan Ganda 14. Berikut adalah form berkas yang dapat dihasilkan oleh macromedia
flash, kecuali :

a. swf
b. exe
c. avi
d. gif
e. cdr

Pilihan Ganda 15. Di dalam macromedia flash, jika ingin ditampilkan kedalam bentuk
sajian web maka format berkas yang dibutuhkan adalah…

a. png dan jpg


b. fla dan swf
c. swf dan jpg
d. fla dan flv
e. html dan swf

16. Berikut ini file yang bisa dihasilkan oleh Software Macrmedia Flash,
kecuali......

a. SWF
b. AVI
c. GIF
d. JPG
e. MOV
17. Sebuah symbol yang bisa digunakan untuk memanggil file lain adalah
symbol dengan behavior ....
a. Movie clip
b. Button
c. graphic
d. scene
e. library
18. Untuk menghubungkan beberapa file presentasi, memanggil, atau
menampilkan posisi atau slide pada presentasi kita menggunakan menu…
a. hyperlink
b. setup
c. format
d. insert
e. file

19. Untuk melakukan test Movie secara berulang-ulang pada Flash maka
kita gunakan menu .....
a. Cntrol - > test Movie
b. Control -> play
c. Control -> test Scence
d. Control -> Rewind
e. Control -> Go to End

20. Untuk mengubah jenis file pada Swish, kita dapat menggunakan
fasilitas Export. Melalui menu File > Export, pilihan file yang tersedia
adalah sebagai berikut kecuali .....
a. SWF
b. HTML
c. AVI
d. EXE
e. GIF

21. Ketika anda memulai 3D Studio Max, layar utama menampilkan empat
viewport dengan ukuran yang sama besar, yaitu berikut ini kecuali ……
a.Top

b. Front

c. Left

d. Right

e. Perspektif

22. Tombol yang berfungsi untuk mengatur konfigurasi jumlah frame dan
waktu yang anda butuhkan untuk pembuatan suatu animasi program
3D Studio Max dinamakan :

a. Time Configuration

b. Time Box

c. Playback Control

d. Toggle Animation Mode

e. Time Slider

23. Salah satu card pada komputer yang berfungsi untuk mendengarkan
suara dari komputer, baik mp3 atau video cd adalah .....

a. VGA Card

b. Audio Card

c. Sound Card

d. Capture Card
e. Head Set

24. Berikut ini yang merupakan software aplikasi perkem suara adalah ......

a. Adobe premiere pro 2.0

b. Adobe Photoshop CS

c. Adobe Audition 1.5

d. Cool Editor Plus

e. Adobe Audisi

25. Pada software Adobe Audition memiliki dua bentuk tampilan, yaitu ….
a. single track dan multi track
b. one track dan two track
c. single track dan double track
d. single track dan multiple track
e. single bar dan multi bar
Rubrik Penilaian
No. Kunci No. Kunci No. Kunci
Soal Jawaban Soal Jawaban Soal Jawaban

1 A 11 A 21 D

2 B 12 E 22 A

3 A 13 A 23 C

4 C 14 E 24 C

5 D 15 E 25 A

6 A 16 D

7 D 17 B

8 E 18 A

9 A 19 A

10 B 20 E

Anda mungkin juga menyukai