Anda di halaman 1dari 27

PENGEMBANGAN

PROGRAM
DIKLAT
Universitas Negeri Semarang

ANGGOTA
1. Muhammad Arif
2. Muhammad Bimaghana
Farifiwa
3. Iwang Noor Saputra

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

PENGEMBANGAN
PROGRAM DIKLAT
1. PUSBANGSN BKN

2. LKMM BELMAWA

3. NET CAMPUS

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

Pusat Pengembangan Aparatur


Sipil Negara Badan Kepegawaian
Nasional (BKN)
Pengembangan Program Diklat
Universitas Negeri Semarang

Program yang di
Selenggarakan
1. Pelatihan Fungsional

2. Sertifikasi Pengelola Kepegawaian

3. Seminar

4. Pelatihan Dasar CPNS

5. Pelatihan Kepemimpinan

6. Pelatihan Teknis

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

1. Pelatihan Fungsional ,
Kurikulum Diklat Fungsional Auditor Kepegawaian diimplementasikan dalam jenis mata diklat yang
dijabarkan dalam Jam Pelajaran (JP) dengan jumlah seluruhnya paling singkat 115 (seratus lima
belas) JP. Pelatihan Fungsional terdiri dari :
a. Pelatihan Analis Kepegawaian Terampil

b. Pelatihan Analis Kepegawaian Keahlian

c. Pelatihan Auditor Kepegawaian Keahlian

d. Pelatihan Asesor SDM Aparatur Keahlian

e. Pelatihan Penjenjangan Analis Kepegawaian Keahlian

f. Pelatihan Penjenjangan Auditor Kepegawaian Keahlian

g. Pelatihan Penjenjangan Asesor SDM Aparatur Keahlian


Universitas Negeri Semarang

2. Sertifikasi Pengelola Kepegawaian,


Kurikulum Diklat Penjenjangan Auditor Kepegawaian diimplementasikan dalam jenis
mata diklat yang dijabarkan dalam JP dengan jumlah seluruhnya paling singkat 40 (empat
puluh) JP. Diklat Pengelolaan Kepegawaian terdiri dari :

a. Sertifikasi Level Pengawas

b. Sertifikasi Level Administrator

c. Sertifikasi Level JPT Pratama

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

3. Seminar, Antara Lain :

a.Sharing Session

b.Rapat Koordinasi Pengembangan ASN

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

4. Pelatihan Dasar CPNS, Antara Lain :

a.Pelatihan Dasar CPNS Golongan II

b.Pelatihan Dasar CPNS Golongan III

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

5. Pelatihan Kepemimpinan, Antara Lain :

a.Pelatihan Kepemimpinan Pengawas

b.Pelatihan Kepemimpinan Administrator

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

6. Pelatihan Teknis

Kurikulum Diklat Teknis Auditor Kepegawaian


diimplementasikan dalam jenis mata diklat yang
dijabarkan dalam JP dengan jumlah seluruhnya paling
singkat 40 (empat puluh) JP. Pelatihan Teknis terdiri
dari:

a. Pelatihan Teknis Manajemen ASN

b. Pelatihan Teknis Manajemen Kinerja

c. Pelatihan Teknis Pengadaan Barang dan Jasa

d. Refreshment Pengadaan Barang dan Jasa

e. TOF Pelatihan Dasar CPNS

f. TOF Pelatihan Sertifikasi Manajemen ASN


Pengembangan Program Diklat
Universitas Negeri Semarang

Kurikulum yang
Digunakan
1. Diklat Fungsional Auditor Kepegawaian

2. Diklat Teknis Auditor Kepegawaian

3. Diklat Penjenjangan Auditor Kepegawaian

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

Kurikulum Diklat
Muatan Dasar Fungsional Auditor
Kurikulum muatan dasar membekali peserta Diklat dengan
harapan agar peserta mampu bersikap dan berperilaku positif
Kepegawaian
sesuai dengan kode etik PNS khususnya kode etik profesi
jabatan Auditor Kepegawaian.
Muatan Penunjang
Kurikulum muatan penunjang membekali peserta diklat
dengan harapan dapat mengikuti pelaksanaan diklat
secara efektif dan efisien, serta memberikan wawasan
Muatan Pokok
dan pengetahuan mengenai kebijakan pemerintah.
Kurikulum muatan pokok membekali peserta diklat dengan
materi wasdalpeg dengan harapan peserta diklat dapat
mengetahui, mengerti, dan memahami serta mampu
menganalisis dan memberikan rekomendasi wasdalpeg yang
menjadi tugas pokok Auditor Kepegawaian

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

1. DiklatTeknis Auditor Kepegawaian terdiri atas :


Kurikulum Teknis Auditor
a. Diklat Teknis Penyusunan Rencana Kerja Wasdalpeg (RKw)
b. Diklat Teknis Pelaksanaan Wasdalpeg
Kepegawaian
c. Diklat Teknis Pelaporan Hasil Wasdalpeg
d. Diklat Teknis Pemantauan Tindak Lanjut Hasil Wasdalpe
e. Diklat Teknis Evaluasi Bidang Wasdalpeg
f. Diklat Teknis Pembuatan Karya Tulis/Karya Ilmiah Bidang Wasdalpeg
g. Diklat Teknis Penilaian dan Penetapan Angka Kredit Jabatan Auditor Kepegawaian.
2. Materi Kurikulum Diklat Teknis Auditor Kepegawaiaan
a. Materi Kurikulum Diklat Teknis Penyusunan Rencana Keda Wasdalpeg (RKW)
b. Materi kurikulum Diklat Teknis Pelaksanaan Wasdalpeg
c. Materi kurikulum Diklat Teknis Pelaporan Hasil Wasdalpeg
d. Materi Kurikulum Diklat Teknis Pemantauan Tindak Lanjut Hasil Wasdalpeg
e. Materi kurikulum Diklat Teknis Evaluasi Bidang Wasdalpeg bagi Audiwan Muda dan Audiwan Madya
f. Materi Kurikulum Diklat Teknis Pembuatan Karya Tulis/Karya llmiah Bidang Wasdalpeg
g. Materi Kurikulum Diklat Teknis Penilaian dan Penetapan Angka Kredit Jabatan Auditor Kepegawaian
KURIKULUM PENJENJANGAN AUDITOR KEPEGAWAIAN
1. Diklat penjenjangan Auditor Kepegawaian terdiri atas Diklat penjenjangan tingkat I dan tingkat II.
a. Diklat penjenjangan Tingkat I dilakukan terhadap Auditor Kepegawaian Pertama yang akan naik jenjang menjadi
Auditor Kepegawaian Muda.
b. Diklat penjenjangan Tingkat II dilakukan terhadap Auditor Kepegawaian Muda yang akan naik jenjang menjadi
Auditor Kepegawaian Madya.
2. Materi Kurikulum Diklat Penjenjangan Auditor Kepegawaian

a. Materi Kurikulum Diklat Penjenjangan Tingkat I b. Materi Kurikulum Diklat Penjenjangan Tingkat II terdiri dari:
terdiri atas: 1) Penyusunan RKW
1) Penyusunan RKW; 2) Pelaksanaan Wasdalpeg
2) Pelaksanaan Wasdalpeg; 3) Pelaporan hasil Wasdalpeg
3) Pelaporan hasil Wasdalpeg; 4) Pemantauan tindak lanjut wasdalpeg
4) Pemantauan tindak lanjut Wasdalpeg; 5) Evaluasi wasdalpeg
5) Pengembangan profesi; 6) Pengembangan profesi
6) Simulasi permasalahan kepegawaian. 7) Simulasi permasalahan kepegawaian
Universitas Negeri Semarang

TIMELINE
1. Pelatihan Fungsional

2. Sertifikasi Pengelola Kepegawaian

3. Seminar

4. Pelatihan Dasar CPNS

5. Pelatihan Kepemimpinan

6. Pelatihan Teknis

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

1. Ouput
a. lulusan Diklat mampu menerapkan pengetahuan, keterampilan, dan sikap perilaku positif dalam melaksanakan tugas
pokoknya sebagai Auditor Kepegawaian
b. Pengendalian, penempatan Auditor Kepegawaian
c. Mengidentifikasi kebutuhan Diklat dalam pelaksanaan kegiatan wasdalpeg.
d. Dapat menyelenggarakan Diklat sesuai kebutuhan instansi.
2. Outcome
Dalam rangka mendukung diklat yang lebih berkualitas, PUSBANG ASN juga ke depan akan memperbanyak penulisan studi
kasus sebagai bagian materi pelatihan manajemen ASN. Pemutakhiran Manajemen Diklat ASN yang lain, adalah berupa
pengayaan metode ke arah action-based learning; pembuatan pedoman pelatihan penjenjangan untuk pengelola
kepegawaian; dan capacity building facilitator yang berkelanjutan sejalan dengan perkembangan lingkungan strategis serta
bersertifikat pada bidang ampuannya masing-masing.

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

LATIHAN
KETERAMPILAN
MANAJEMEN
MAHASISWA
(LKMM)
TINGKAT
MENENGAH
Pengembangan Program Diklat
Universitas Negeri Semarang

TUJUAN
a. Memiliki wawasan tentang kondisi lingkungan yang ikut mempengaruhi eksistensi dari lembaga yang dipimpin. Hal ini berarti bahwa
mahasiswa perlu menguasai anggaran dasar dan anggaran rumah tangga dari lembaga/organisasi di mana ia terlibat dan memiliki wawasan
yang luas tentang keterkaitan antara perguruan tinggi dengan berbagai sub-sistem masyarakat
b. Mampu menjabarkan tujuan umum dari lembaga yang dipimpinnya dalam program-program kerja yang mempunyai sasaran yang realistik
sesuai dengan kondisi “Here and Now”
c. Mampu berdikusi / bertukar pikiran dengan sikap ilmiah
d. Mampu menganalisa kekuatan dan kelemahan lembaga/organisasi yang dipimpinnya, serta mampu mengantisipasi berbagai hambatan
maupun peluang yang ada dalam usaha merealisasikan program kerja yang telah disusun
e. Mampu merumuskan persoalan-persoalan yang dihadapi oleh organisasi yang dipimpinnya dan mampu mentrandormasi masalah yang
dihadapi organisasi menjadi target yang harus dicapai dalam rangka pemecahan masalah itu
f. Mampu “mengamankan” keputusan yang telah diambil atau dengan kata lain mampu mengkoordinasi kerja kelompok untuk mencapai
sasaran yang telah ditetapkan.

Pengembangan Program Diklat


Waktu
No Materi Topik Metode
(jam)

1 Kebijakan Bidang Kemahasiswaan 1. Pola Pengembangan Bidang Kemahasiswaan Ceramah Ceramah


2
2. LKMM
2 Perkembangan Teknologi Informasi Manajemen pengelolaan informasi dan masalah organisasi Ceramah 2

3 Berpikir Ilmiah dalam Berorganisasi 1. Kepemimpinan Ceramah, Simulasi dan Tanya Jawab
2. Pengambilan Keputusan 6
3. Diskusi Ilmiah
4 Hakikat Organisasi 1. Organisasi sebagai sub sistem  Ceramah, simulasi
2. Asas-asas manajemen  Latihan dan Penugasan
2
3. Perangkat organisasi
4. Penentuan kinerja organisasi
5 Klasifikasi masalah Organisasi 1. Identifikasi masalah organisasi Simulasi, Ceramah
2
2. Pemecahan masalah organisasi
6 Pengukuran Kinerja Organisasi 1. Model-model pengukuran kinerja organisasi Ceramah, Simulasi
2
2. Analisis SWOT
7 Kunjungan Lapangan 1. Menajemen Organisasi Dialog langsung dengan Narasumber
6
2. Pemecahan masalah organisasi
8 Rencana Pengembangan Organisasi 1. Perumusan masalah organisasi Ceramah, Simulasi dan Penugasan
2. Pengembangan alternatif solusi
8
3. Penyusunan rencana pengembangan organisasi (tujuan dan indikator
kinerja)
9 Wawasan Kebangsaan/Bela Negara 1. BNN Ceramah, Simulasi dan Cek Darah
Universitas Negeri Semarang

TIMELINE
Hari/Pertemuan 1 : Hari/Pertemuan 3 :

Materi/Topik Durasi Materi/Topik Durasi


Pola Pengembangan Bidang Kemahasiswaan Kunjungan Lapangan 3000 Menit
120 Menit
dan LKMM Kerja Kelompok (Rencana Pengembangan
200 Menit
Manajemen pengelolaan informasi dan Organisasi)
120 Menit
masalah organisasi Presentasi 150 Menit
Kepemimpinan 90 Menit

Hari/Pertemuan 2 :
Hari/Pertemuan 4 :
Materi/Topik Durasi
Materi/Topik Durasi
Pengambilan Keputusan 120 Menit
Evaluasi dan Post Test 60 Menit
Diskusi Ilmiah 120 Menit
Penjelasan Kegiatan Pasca Pelatihan 200 Menit
Hakikat Organisasi 120 Menit
Klasifikasi Masalah Organisasi 90 Menit
Pengukuran Kinerja 120 Menit

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

Output & Outcome


Output yang ingin dicapai pada program LKMM ini adalah untuk membuat peserta atau mahasiswa
memiliki beberapa keterampilan atau bekal bagi para mahasiswa semester III yang perlu dibekali
dengan berbagai kesiapan dalam menghadapi semester-semester berikutnya yang lebih berat dengan
tugas-tugas intra, ko dan ekstra kurikuler, yang harus didukung dengan kedisiplinan, manajemen diri
dan kelompok, pengambilan keputusan, dan kemampuan mengungkap gagasan agar dapat lebih
berprestasi di banyak bidang dan dapat menyelesaikan studi secara tepat waktu. Dengan bekal yang
diberikan di dalam LKMM diharapkan mahasiswa sebagai insan yang dewasa tidak hanya menjadi
pemimpin yang baik, tetapi juga yang mempunyai kemampuan teknis yang sesuai dengan tuntutan
pembangunan dan masyarakat di masa mendatang.

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

NET
CAMPUS

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

TUJUAN
Program pelatihan CCNA (Cisco Certification
Network Associate) Security ini bertujuan untuk
menggabungkan pemahaman teori jaringan
komputer yang berorientasi pada keahlian praktis
untuk membantu siswa mengembangkan
ketrampilan keamanan jaringan, dengan pola pikir
kritis dan keterampilan pemecahan masalah
terhadap isu keamanan yang kompleks.

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

Kurikulum
Kurikulum pada program pelatihan ini berisi tentang
kompetensi kompetensi di bidang CCNA Security, yang telah
disusun sedemikian rupa oleh tim trainer dan disesuaikan
dengan kebutuhan yang tentunya berbasis pada silabus dan
kurikulum CCNA Certified Security

- Introduction to Network Security Principles


- Perimeter Security Network

- Network Seucrity using Cisco IOS Firewall

- Site-to-Site VPNs
- Network Security using Cisco IOS IPS

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

TIMELINE
Kelas Pukul Mulai Belajar *

CCNA Security 09.00 – 16.00 20 Mei 2019

CCNA Security 09.00 – 16.00 11 November 2019

Pengembangan Program Diklat


Universitas Negeri Semarang

Output & Outcome


Program Training CCNA Security mampu menyiapkan peserta pelatihan untuk
mengikuti langkah selanjutnya bagi individu yang ingin meningkatkan
kompetensi CCNA-nya ke level yang lebih lanjut. Training CCNA Security
juga membantu mempersiapkan siswa untuk kesempatan karir di level pemula
sebagai profesional keamanan jaringan komputer yang diakui secara global
melalui sertifikasi CCNA Security.

Pengembangan Program Diklat

Anda mungkin juga menyukai