Anda di halaman 1dari 2

E.

SKALA DAN KATEGORI


KRITERIA PENILAIAN
SKALA KEPUASAN HIDUP MAHASISWA
Diketahui:
Skala terdiri dari 32 pernyataan dengan rentang skor 1-5
F/UF Skor Keterangan
5 Sangat Setuju
4 Setuju
Favorable 3 Netral
2 Kurang Setuju
1 Tidak Setuju
5 TidakSetuju
4 Kurang setuju
Unfavorable 3 Netral
2 Setuju
1 Sangat Setuju

Maka:
1. Skor maksimal : 32 x 5 = 160
2. Skor minimal : 32 x 1 = 32
3. Skor maksimal – skor minimal : 160 – 32 = 128
4. Deviasi standar :128: 6 = 21,33
5. Mean teoretik (µ ) : 3 x 32 = 96
6. Kriteria penilaian :
a. Sangat Rendah : X ≤ (µ - 1,5. )
= X ≤ (96 – 1,5 . 21,33)
= X ≤ (96 – 31,99)
= X ≤ 64.01
= X ≤ 64

b. Rendah : (µ - 1,5. ) < X ≤ (µ - 0,5. )


= (96 - 1,5 . 21.33 ) < X ≤ (96 - 0,5 . 21.33 )
= (96 – 31.99 ) < X ≤ (96 - 10,66 )
= 64.01 < X ≤ 85,34
= 64 < X ≤ 85

c. Sedang : (µ - 0,5. ) < X ≤ (µ + 0,5. )


= (96 - 0,5 . 21.33 ) < X ≤ (96 + 0,5 . 21.33 )
= (96 – 10,66 ) < X ≤ (96 + 10,66 )
= 85,34 < X ≤ 106,66
= 85 < X ≤ 107

d. Tinggi : (µ + 0,5. ) < X ≤ (µ + 1,5. )


= (96 + 0,5 . 21.33 ) < X ≤ (96 + 1,5 . 21.33 )
= (96 + 10,66 ) < X ≤ (96 + 31.99)
= 106,66 < X ≤ 127,99
= 107< X ≤ 128

e. Sangat Tinggi : (µ + 1,5. ) < X


= (96 + 1,5 . 21.33 ) < X
= (96 + 31.99 ) < X
= 127,99 < X
= 128 < X

Jadi, Kriteria Penilaiannya adalah sebagai berikut:


Kategori Rentang Skor
Sangat Tinggi 128 < Skor
Tinggi 107 < Skor ≤ 128
Sedang 85 < Skor ≤ 107
Rendah 64 < Skor ≤ 85
Sangat Rendah Skor ≤ 64

Anda mungkin juga menyukai