Anda di halaman 1dari 6

LAPORAN RENCANA KEGIATAN

(LRK-INDIVIDU)

KULIAH KERJA NYATA


UNIVERSITAS DIPONEGORO
TIM II TAHUN 2019

DESA/KELURAHAN : TRUKO
KECAMATAN : BRINGIN
KABUPATEN : SEMARANG
PROVINSI : JAWA TENGAH

Oleh :
Nama Mahasiswa : Mochamad Haldi Tri Hutama
Nomor Induk Mahasiswa : 22010216140033

BIDANG PENGELOLAAN KKN


LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
UNIVERSITAS DIPONEGORO
SEMARANG
2019
I. IDENTIFIKASI PERMASALAHAN
Penyusunan program kerja ini disesuaikan dengan keadaan masyarakat dan potensi
yang ada di Desa Truko, Kecamatan Bringin, Kabupaten Semarang. Sehingga dilaksanakan
survey yang bertujuan untuk pengumpulan informasi dan data-data yang dibutuhkan untuk
penyusunan rencana program kegiatan KKN TIM II TAHUN 2019. Informasi yang diperoleh
berdasarkan paparan dari perangkat desa, masyarakat sekitar, maupun instansi terkait. Berikut
adalah tabel hasil survey:

Tabel 1. Rekapitulasi Identifikasi Permasalahan Masyarakat Tingkat Desa


Sumber
No Permasalahan Lokasi
(P/M/D*)
Tidak berjalannya program Unit Kesehatan Gigi
1. Sekolah (UKGS) di MTs. Desa Truko D

Kurangnya pengetahuan mengenai pentingnya Desa Truko


2. D, P
kebersihan gigi dan mulut.
Rendahnya tingkat pengetahuan orang tua terhadap Desa Truko
3. M
kesehatan gigi dan mulut pada anak.
Minimnya pengetahuan anak di MTs
4. terkait penggunaan sikat gigi dan pasta Desa Truko D, M
gigi yang baik.

Kurangnya pengetahuan masyarakat


5. kapan sakit gigi harus dibawa ke tenaga Desa Truko D
kesehatan atau cukup perawatan sendiri.
*P : Perangkat Desa, M : Masyarakat, D: Dinas Instansi Vertikal/Stakeholder

II. PRIORITAS PEMILIHAN PERMASALAHAN


Berdasarkan permasalahan yang telah ditemukan di Desa Truko yang diperoleh dari
berbagai sumber, maka alasan pemilihan masalah yang diprioritaskan, antara lain yaitu:

Tabel 2. Rekapitulasi Prioritas Pemilihan Permasalahan Tingkat Desa


No. Permasalahan Alasan Pemilihan
1. Kurangnya pengetahuan Di indonesia, kesadaran dan pemahaman
masyarakat mengenai masyarakat mengenai pentingnya kebersihan
pentingnya kebersihan gigi gigi mulut dan pemeriksaan gigi rutin masih
mulut dan pemeriksaan gigi tergolong rendah. Dengan dilakukannya
rutin pemeriksaan gigi rutin, masalah gigi dan
mulut sejak dini dapat terdeksi dan juga
ditangani. Salah satu contohnya seperti
adanya gigi berlubang bisa langsung
dilakukan penambalan. Pemeriksaan gigi
rutin juga dapat berfungsi sebagai deteksi
dini untuk melihat kemungkinan munculnya
penyakit serius lain pada rongga mulut,
termasuk kanker
Mulut yang sehat itu tentunya akan membuat
nafas menjadi segar saat berkomunikasi
dengan orang lain. Dan sebaliknya jika mulut
tidak sehat akan menimbulkan bau yang
Minimnya pengetahuan anak tidak sedap karena banyaknya bakteri yang
di MTsS Sudirman Truko bersarang di dalam mulut. Dengan
terkait kapan waktu untuk menggosok gigi dengan benar serta teratur
2.
menggosok gigi, akan mengurangi dampak buruk yang
penggunaan sikat gigi dan disebabkan oleh bakteri yang yang bisa
pasta gigi yang baik. menurunkan tingkat kesehatan pada rongga
mulut. Untuk itu kebersihan mulut sangat
penting untuk dijaga khususnya pada anak-
anak, karena dapat mempengaruhi
pertumbuhan gigi dewasa.

III. RENCANA PROGRAM MONODISIPLIN KKN UNDIP


Rencana program MONODISIPLIN KKN UNDIP yang akan dilaksanakan mengacu
pada permasalahan yang telah dipilih dan dituliskan dalam sebuah tabel. Rencana program ini
terdiri dari program monodisiplin. Berikut merupakan rencana program MONODISIPLIN
KKN UNDIP Desa Truko, Kecataman Bringin, Kabupaten Semarang.

Tabel 3. Rundown Kegiatan Program KKN Monodisiplin


Keteranga
No Kegiatan Waktu Jam Kerja
n
Program Pelatihan pada Peserta Posyandu (Bayi maupun Lansia) tentang
1.
Pentingnya Menjaga Oral Hygine dan Pemeriksaan rutin 6 bulan sekali.
Melakukan
kunjungan
ke balai
Observasi gambaran lingkungan posyandu
a. 12 jam desa,
bayi dan lansia
posyandu
dan juga
puskesmas.
b. Mengidentifikasi permasalahan yang 10 jam Melakukan
terdapat pada posyandu bayi dan lansia identifikasi
permasalaha
n.
Pembuatan
materi
terkait
pentingnya
kesehatan
Mengumpulkan materi, dan bahan yang
c. berhubungan dengan menjaga kesehatan 8 jam rongga
gigi dan mulut yang baik dan benar.
mulut dan
juga
pemeriksaan
rutin 6
bulan sekali.
Pelaksanaan
kegiatan
edukasi
terkait
pentingnya
Memberikan pengetahuan mengenai
menjaga kesehatan gigi dan mulut, serta kesehatan
d. 3 jam
memberikan pengetahuan pentingnya rongga
pemeriksaan rutin 6 bulan sekali
mulut dan
juga
pemeriksaan
rutin 6
bulan sekali.
JUMLAH 33 jam
Edukasi serta Pelatihan Mengenai Penggunaan Sikat Gigi dan Pasta
2. Gigi yang Baik dan Benar, Kapan Waktu untuk Menggosok Gigi
dan Screening di MTsS Sudirman Truko
Melakukan
kunjungan
Observasi gambaran siswa dan lingkungan ke balai
a. 12 jam
MTsS Sudirman Truko desa, MTsS
dan juga
puskesmas.
b. Mengidentifikasi permasalahan kesehatan 8 jam Melakukan
identifikasi
gigi mulut yang terdapat di MTsS
permasalaha
Sudirman Truko
n.
Pembuatan
materi
terkait
dengan
menjaga

Mengumpulkan materi, dan bahan yang kesehatan


c. berhubungan dengan menjaga kesehatan 5 jam gigi dan
gigi dan mulut yang tepat dan benar. mulut yang
tepat dan
benar serta
menyikat
gigi yang
benar.
Melakukan
pemeriksaan
screening
Melakukan screeninng /pemeriksaan karies
d. 3 jam pada siswa-
gigi pada siswa MTsS Sudirman Truko
siswi MTsS
Sudirman
Truko
e. Penyuluhan mengenai pengetahuan dasar 3 jam Pelaksanaan
tentang gigi dan mulut misalkan struktur
kegiatan
gigi, bagian-bagian gigi, penyakit gigi dan
mulut yaitu karies/gigi berlubang, edukasi
makanan yang berpengaruh terhadap
terkait
kesehatan gigi serta cara menyikat gigi
yang benar pengetahuan
dasar
tentang gigi
dan mulut
serta cara
menyikat
gigi yang
benar.
Melakukan
praktek
sikat gigi
bersama
f. Sikat gigi bersama 2 jam dengan
siswa-siswi
MTsS
Sudirman
Truko.
JUMLAH 33 jam

IV. PENUTUP
Demikian Laporan Rencana Kegiatan (LRK) Individu KKN Tim II Tahun 2019
Universitas Diponegoro di Desa Truko, Kecataman Bringin, Kabupaten Semarang ini
dirancang. Segala macam rencana akan dibicarakan lebih lanjut, serta telah disesuaikan
dengan keadaan dan kondisi masyarakat setempat sehingga diharapkan dapat tepat guna
dan bermanfaat.

Anda mungkin juga menyukai