Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA SOLOK

PUSKESMAS KTK
Email: Puskesmas_ktk@yahoo.co.id
Jln.Pandan Puti, Kel. KTK, Kec. Lubuk Sikarah, Kota Solok

Kode Pos 27315 Tlp.(0755) 22324

SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KTK


NOMOR :188.45/ /Pusk-KTK/I/2017

TENTANG
TENTANG PENUNJUKAN TIM AUDIT KINERJA KEUANGAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS KTK KOTA SOLOK,

Menimbang : a. bahwa untuk melaksanakan ketentuan pasal 39 ayat (5) Peratutan Meteri
Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat dan
untuk meningkatkan Mutu pelayanan Kesehatan dasar secara
berkesinambungan;
b. bahwa untuk menyelenggarakan Akderitasi Puskesmas perlu melakukan
koordinasi mulai dari perencanan, pelaksanaan dan audit keuangan di
Puskesmas KTK;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan
b, perlu Penunjukan Tim Audit Keuangan Puskesmas KTK yang ditetapkan
melalui Keputusan Kepala Puskesmas;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan (Lembaran Negara


Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 144, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5063);
2. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 128/Menkes/
SK/II/2004 tentang Kebijakan Dasar Pusat Kesehatan Masyarakat;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
631/MENKES/SK/IV/2005 Tanggal 25 April 2005 tentang Pedoman
Peraturan Internal Staf Medis (Medical Staff By Laws) di Puskesmas;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59 tahun 2015 tentang Komisi
Akreditasi FKKTK;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 tahun 2015 tentang Akreditasi
Puskesmas, Klinik Pratama, Tentang Praktik Mandiri Dokter, dan Tempat
Praktik Mandiri Dokter Gigi;
MEMUTUSKAN
Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KTK KOTA SOLOK TENTANG
PENUNJUKAN TIM AUDIT KINERJA KEUANGAN

Kesatu : Keputusan Kepala Puskesmas KTK Tentang Penunjukan Tim Audit Kinerja
Keuangan Puskesmas KTK;
Kedua : Menetapkan Tim Audit Kinerja Keuangan Puskesmas KTK sebagaimana terdapat
dalam lampiran surat keputusan ini;

Ketiga : Pelaksanaan Audit Kinerja Keuangan Puskesmas KTK diselenggarakan secara


periodik satu kali tiga bulan;

Keempat : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan dilakukan perbaiki / perubahan
sebagaimana mestinya

Ditetapkan di : Solok
Pada tanggal : 23 Januari 2017
KEPALA PUSKESMAS KTK
KECAMATAN LUBUK SIKARAH

ERMALINDAWATI
LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS
NOMOR : 188.45/ /Pusk-KTK/I/2017
TENTANG TIM AUDIT KINERJA KEUANGAN DI
PUSKESMAS KTK
KOTASOLOK

JABATAN
NO NAMA NIP
DALAM TIM

1. dr. Ermalindawati 19730526 200501 2 006 Kepala Puskesmas

2. Evi fitria. SKM 19810506 200501 2 009 Kasubbag Tata Usaha

4. Rolies Eka Putra. SKM 19810806 200604 1 003 Bendahara Pengeluaran

KEPALA PUSKESMAS KTK

ERMALINDAWATI

Anda mungkin juga menyukai