Anda di halaman 1dari 10

MACAM – MACAM RUMPUT

1.
Brachiaria decumbens

 Batang berbulu halus


 Menyukai
tempat/tanah yang
lembab

2.
Pennisetum purpureum cv
Moot (R. Odot)

 Hidup
menggerombol
 Batang pendek dan
berbulu

3.
Panicum maximum cv
Petrie

 Batang gepeng
 Terdapat bulu-bulu
tajam

4.
Imperata cylindrica
(Alang-alang)

 Bunga mirip kapas


berwarna putih
 Bila ditarik
berbentuk huruf I
 Daun mudah kering
5.
Pennisetum purpureum
(R. Gajah)

 Batang dan daun


berbulu
 Jarak antar ruas
dekat

6.
Eleusine indica

 Bunga mirip ceker


ayam bila dibalik
 Umumnya hidup
dicelah paving
 Susah dicabut

7.
Chloris gayana

 Bunga mirip brush


 Warna bunga merah
keunguan
 Jarak antar ruas jauh

8.
Cyperus rotundus

 Bunganya mirip
tanduk rusa
 Suket teki
 Tidak memiliki ruas
 Batang berbentuk
segitiga
9.
Paspalum conjugatum

 Bunga seperti huruf


V
 Jarak antar ruas jauh
 Bunga hampir tidak
terlihat
 Bunga seperti jarum

10.
Kyllinga monocephala

 Memiliki Bunga 1
(mono) berwarna
putih
 Tidak ada ruas

11.
Axonopus compressus

 Rumput karpet
 Tahan injakan
 Hidup ditaman
sebagai tanaman
hias
12.
Digitaria decumbens

 Ruas terdapat
cincin berwarna
putih
 Tengah ruas
berwarna merah

13.
Cynodon dactylon

 Batang sedikit pipih


 Daun selang-seling

14.
Saccharum officinarum
(Tebu)

 Tebu
 Batang besar
mengandung air
 Daun keras
MACAM – MACAM LEGUMINOSA

1
Arachis pintoi (Kacang pintoi)

 Hidup merambat
 Mirip dengan kacang
tanah
 Bunga berwarna kuning

2
Centrosema pubescens (Daun
sentro)

 Daun berbentuk elips


 3 daun setiap tangkai
 Bunga berwarna ungu
 Memiliki biji mirip dengan
kacang panjang

3
Sesbania sesban (Turi Putih)

 Pohon berkayu tinggi


 Memiliki buah yang
menyerupai kacang
panjang
 Bunga berwarna putih
4
Sesbania grandiflora (Turi
Merah)

 Pohon berkayu tinggi


 Memiliki buah yang
menyerupai kacang
panjang
 Bunga berwarna merah

5
Mimosa pudica (putri malu)

 Putri malu
 Berduri
 Bunga warna merah
muda
 Daun bila disentuh akan
menutup

6
Moringa oleifera (Kelor)

 Kelor
 Daun kecil dibanding
lainnya dan bulat
 Daun warna hijau muda

7
Adenanthera pavonina (Saga)

 Warna daun hijau tua


 Batang/ ranting kiri dan
kanan sejajar
 Daun oval
 Memiliki biji berwarna
merah
8
Gliricidia maculata (Gamal)

 Gamal
 Memiliki bunga putih
keunguan
 Daun hijau muda
 Ujung daun lancip
 Baunya langu

9
Indigofera zollingeriana

 Daun kecil dan lancip


 Bunga merah keunguan

10
Desmodium intortum

 Dapat menempel dibaju


 Dalam satu tangkai 3 daun

11
Calliandra calothyrsus
(Kaliandra)

 Tidak mudah layu


 Bunga merah
 Daun rapat dibanding
lamtoro
 Daun berwarna hijau tua
12
Dolichos lablab

 Daun lebih besar


dibandingkan desmodium
 3 daun dalam 1 tangkai
 Memiliki buah berupa
kacang-kacangan
 Daun mirip kaki bebek

13
Leucaena leucocephala
(Lamtoro/petai cina)

 Bunga berwana putih


kekuningan
 Daun menyirip
 Memiliki buah tipis
MACAM – MACAM TANAMAN LAIN

1
Tithonia diversifolia
(Pahitan)

 Bunga berwarna
kuning
 Daun menjari dan
bergerigi
 Mudah layu

2
Morus alba
(Arbei/Murbei)

 Buah matang
berwarna ungu
kehitaman
 Daun bergerigi

3
Mangifera indica (Daun
Mangga)

 Mangga
 Daun tebal
 Daun menyirip
 Daun panjang dan
lancip

4
Ipomoea batatas (Ubi
Jalar)

 Hidup merambat
 Memiliki umbi
5
Hibiscus tiliaceus
(Waru)

 Daun tunggal
berbentuk hati yang
bundar
 Bunga orange ke
kuningan

6
Artocarpus integra
(Daun Nangka)

 Daun tebal
 Buah nangka
 Arto “uang”
 Ujung daun
membulat

7 Manihot utilissima
(Ketela Pohon)

 Batang daun warna


merah
 Lebih kecil
disbanding M.
esculenta

8 Manihot esculenta
(Ketela Karet)

 Batang daun warna


hijau
 Daun lebih besar
dibanding M.
utillisima

9 Eichhornia crassipes
(Enceng Gondok)

 Enceng gondok
 Pangkal batang
menggelembung
untuk kantong
udara
 Hidup di air

Anda mungkin juga menyukai