Anda di halaman 1dari 5

NO.

NAMA LOKAL / NAMA LATIN CIRI-CIRI


1 Anggrek / Orchidaceae tidak mempunyai akar serabut, batangnya
pendek dan beruas- ruas, daun berbentuk
oval dan memiliki tulang daun yang sama
dengan bentuk daunnya yaitu memanjang,
menghasilkan buah yang berbentuk seperti
kapsul dan memiliki warna hijau, ukuran biji
sangat kecil.

2 Lili Paris / Lilium Candidum L Daun berwarna terang dengan dipadu warna
hijau muda di pinggirnya, daun berbentuk
memanjang dengan lebar kurang lebih 4 cm,
berbatang dengan tinggi kisaran 10 cm, akar
serabut dan berumbi, Bunga putih dengan
ditopang tangkai memanjang, Berbiji dan
cepat bertunas, Memiliki cabang yang
membawa tunas-tunas baru.

3 Bromelia / Ananas Cosmusus Akarnya serabut. susunan daun melingkar,


bertumpuk, dan pada umumnya mempunyai
corong untuk menampung air. Daun
bertulang, pinggiran daun pada umumnya
berduri. Masa berbunga yang cukup lama
dan tangkai bunga memiliki berbagai macam
ketinggian. Warna dan corak sangat indah.

4 Rambusa / Passiflora Foetida L Bunga dengan kelopak tambahan berupa


daun pembalut 3 helai, berbagi menyirip
rangkap dengan taju serupa benang
teranyam, 1-3 cm. Tabung kelopak bentuk
lonceng lebar. Daun mahkota dengan
mahkota tambahan, memanjang 1,5-2,5 cm,
putih cerah sering dengan warna ungu di
tengahnya. Tangkai sari pada pangkalnya
berlekatan, juga dengan putiknya. Tangkai
putik 3 berbentuk gada.

5 Bunga Mawar / Rosa Sp. Bunganya memiliki mahkota bunga yang


berjumlah lima helai, biasanya memiliki
warna kuning cerah, merah, putih, merah
jambu. Batang bunga mawar beduri, dengan
permukaan kulit batang yang licin, tinggi
batang biasanya mencapai 5 meter. Salah
satu jenis tumbuhan yang tahan terhadap
cuaca dingin.
6 Kembang Sepatu/Hibiscus Rosa Sinensis L memiliki kelopak bunga berjumlah 5 yang
mana semua kelopaknya melengkung ke
luar. kelopak biasanya berwarna cerah
seperti merah muda, merah, dsb. Bunga
sepatu di tengah kelopaknya juga terdapat
tangkai sari yang di ujungnya banyak
terdapat serbuk sari dan tinggi menjulang ke
atas. Bunga sepatu ini memiliki ujung daun
yang runcing.

7 Bunga Terompet / Brugmansia Arboreo bentuknya lebih mirip Terompet yang


berwarna kuning. Tangkai bunga ini
berwarna hijau muda dan mempunyai daun
yang agak kasar. Warna kuning
pada bunga Terompet sangat cerah.
Bentuk bunganya sendiri mencapai ukuran
diameter 5-7,5 cm.

8 Bunga Dahlia / Dahlia Sp. perdu tahunan yang tegak, dapat mencapai
tinggi 3 m. Daun hijau, berbentuk lonjong
dengan ujung lancip, dan tepinya bergerigi.
Bunganya besar dan indah memiliki
beragam warna seperti putih, kuning, jingga,
violet, merah, ungu atau campurannya
namun tidak mengeluarkan bau harum.
Memiliki umbi batang yang cukup besar.

9 Kemuning / Murraya Paniculata L. Jack warnanya putih, wangi, keluar dari ketiak
daun atau ujung ranting. Daun mahkota
bunga berwarna putih. berdaging dengan
bentuk bulat telur atau lonjong, panjang 8-12
mm, dengan pangkal dan ujungnya lancip.
buah masih muda berwarna hijau dan setelah
tua merah mengilap dan berbiji dua.

10 Bunga Alamanda / Allamanda Cathartica Batangnya yang sudah tua akan berwarna
cokelat, sementara tunas mudanya berwarna
hijau. Daunnya memiliki bentuk yang
melancip di ujung dengan permukaan
yang kasar dengan panjang 6-16 cm. Bunga
alamanda berwarna kuning dan berbentuk
seperti terompet dengan ukuran diameter 5-
7,5 cm. Tanaman ini memiliki bunga
yang harum.

11 Bunga Amarilis / Hippeastrum Warna bunga sangat menarik yaitu warna


merah, putih, merah muda, orange, dan
krem. Serta bercorak garis-garis merah muda
di atas warna putih, dan ada juga yang
berwarna ganda karena hasil persilangan.
Tinggi tanaman ini sekitar 60-80 cm.
Diameter umbi 5-10 cm. Dari umbi ini akan
muncul 1-2 batang Amarilis yang bisa
menyokong 2-12 kuntum Amarilis.
12 Bunga Kembang Kertas / Bougainvillea Batang tanaman bunga ini agak keras,
Spectabilis mempunyai duri yang tajam dan bercabang-
cabang.. tanaman ini juga mempunyai sulur
yang rapat, daun yang lebar dan berbentuk
bujur tirus yang mampu membentuk
rimbunan pokok di kawasan halaman rumah
atau juga sebagai tumbuhan pagar di
kawasan yang menarik.

13 Bunga Geranium / Palrgonium tanaman perdu dengan tinggi 20-60 cm.


Graveolens mengeluarkan aroma yang cukup harum,
Daun berjumlah tunggal, berwarna hijau,
berbulu, berbau harum, tepi bergerigi, dan
ujungnya tumpul. Batangnya berkayu,
berbulu, dan ketika masih muda berwarna
hijau, tetapi setelah tua berwarna kecoklatan.
Geranium memiliki akar tunggang.

14 Bunga Krisan / Chrysanthemum akarnya serabut. Batang memiliki tekstur


Morifolium lunak, tumbuh tegak, dan berwarna hijau
dengan bentuk membulat dan permukaannya
kasar. daunnya memiliki bagian tepi yang
bergerigi dan bercelah dengan tulang daun
menyirip. Kelopak bunga krisan berbentuk
cawan dengan ujung runcing dan memilki
garis tengah pada kelopak 3-5 cm. Panjang
bunganya berkisar 3-8 mm.

15 Bunga Euphorbia / Euphorbia Milii Ch. memiliki batang yang berduri dan memiliki
Des Moulins getah. Duri tersebut mengelilingi batangnya
dari atas hingga bawah. Batangnya
berbentuk bulat. Batangnya tidak berkayu,
tetapi mengeras sesuai ukurannya. Warna-
warnanya ialah : kuning, orange, merah dan
merah muda, serta ada juga perpaduan
warna lainnya yang dapat membuat tanaman
ini menarik.

16 Bunga Matahari / Heliantus Annus L. Heli Memiliki tinggi kira-kira sekitar 1-3 m,
bentuk batang yang basah, daun tunggal
yang menyerupai bentuk hati, bunga yang
berukuran besar seukuran dengan besar
cawan atau lebih, bunga berwarna kuning
yang menyerupai matahari, serta memiliki
biji-bijian yang terdapat pada tengah-tengah
bagian bunga.
17 Bunga Asoka / Saraca Indica Berbatang tegak, dengan pohon berkayu
bulat, tumbuh hingga 80 cm. Bagian daun
cenderung lonjong dengan bagian pangkal
meruncing. Berwarna merah muda, merah
terang hingga oranye. Akar bersifat
tunggang, warnanya kecoklatan.

18 Bunga Aster / Callistephus Chinensis Helaian bunganya yang tersusun membentuk


lingkaran. Sementara tangkai bunganya ada
yang pendek, ada yang panjang. Ukuran
bunga bervariasi berkisar diameter 4-7 cm.
Daunnya berwarna hijau, berbentuk lanset,
tidak lebar, dan tepi daun agak bergigi.
Tinggi tanaman sekitar 20-75 cm. Tanaman
ini tumbuh merumpun dan bercabang.

17 Bunga Tulip / Tulipa Sp. tumbuhan tahunan berumbi yang tingginya


antara 10-70 cm, daunnya berlilin, berbentuk
sempit memanjang berwarna hijau nuansa
kebiru-biruan, dan bunganya berukuran
besar terdiri dari 6 helai daun
mahkota. Tulip menghasilkan biji berbentuk
bundar pipih yang dibungkus kapsul kering.

18 Bunga Kamboja / Plumeria bunganya beraroma khas dengan mahkota


berwarna putih dan merah keunguan.
mempunyai batang utama yang sangat keras,
dan tingginya dapat mencapai lebih dari 6
meter. Cabang-cabangnya tergolong kayu
lunak dan bergetah. Daun berwarna hijau,
berbentuk lonjong dengan urat daun terlihat
menonjol, dan ujung daun yang meruncing.

19 Bunga Mirten / Malphigia Caccigera bentuk daunnya kecil, batang lurus serta
mudah diatur, buahnya berwarna merah
dengan kuncup di bagian ujungnya, daun
berwarna hijau dan sedikit bergerigi
memenuhi ranting-rantingnya yang menjulur
dan memanjang. Batang pohon mirten cukup
keras, Bunganya bermahkota berwarna putih
dengan ornamen kuning di salah satu bagian.

20 Bunga Lavender / Lavandula pohonnya mirip rumput, umumnya tanaman


Angustifolia ini memiliki daun bergigi pinnately, atau
menyirip dan daunnya ditutupi rambut-
rambut halus atau bulu burung yang
mengandung minyak esensial. pohonnya
mirip rumput, bentuk bunganya seperti
bunga alang-alang atau berkoloni dalam satu
tangkai dengan beberapa varian warna
seperti biru, ungu dan ada sebagian lagi yang
bewarna kuning.
21 Bunga Melati / Jasminum Sambac berbatang tegak merayap, dan hidup
menahun. Daunnya hijau, berbentuk
membulat. Bunganya berukuran kecil,
umumnya berwarna putih, berbau harum
dengan mahkota bunga selapis atau
menumpuk.

22 Bunga Kenanga / Cananga Odorata mempunyai pohon yang besar dengan


diameter batang mencapai 70 cm dan tinggi
hingga 20 meter. Batangnya membulat dan
mudah patah terutama saat masih muda.
Daun kenanga tunggal berbentuk bulat telur,
dengan pangkal daun mirip jantung dan
ujung daun runcing. Panjang daun mencapai
10-23 cm, dan lebar 4,5-14 cm.

23 Bunga Sepatu / Hibiscus Rosa Sinensis L memiliki daun berbentuk bulat dengan
ujung-ujungnya yang runcing. Ukuran
bunganya besar dan tidak berbau. memiliki
warna merah terang, pink, atau warna-warna
cerah lainnya, dengan 5 buah daun kelopak
dan beberapa mahkota bunga yang lembut
dengan tangkai putik yang menjulur keluar
mahkota.

Anda mungkin juga menyukai