Anda di halaman 1dari 18

KEMENTERIAN KEUANGAN RI

DIREKTORAT JENDERAL PAJAK

Definisi Transfer Pricing

Konsep Arm’s Length Principle

Analisis Kesebandingan

Benchmarking

TP & Corresponding Adjustment


WHAT IS TRANSFER PRICING ?
Indonesia Other Countries

TRANSFER GOODS, INTANGIBLE


PROPERTY, SERVICES, etc

Arm’s
Length
Price?

PT. B RELATED PARTY

Penentuan harga dalam transaksi antara


pihak-pihak yang mempunyai
hubungan istimewa
MOTIF PENENTUAN HARGA TRANSFER
ALASAN YANG DIGUNAKAN DALAM PENENTUAN HARGA / PROFIT
TRANSAKSI AFILIASI

Minimalisasi pajak perusahaan grup: perbedaan tarif pajak antar negara


1 menjadi pemicu perusahaan grup menggeser laba ke anggotanya yang
berlokasi di negara dengan tarif pajak rendah, ataupun negara tax haven.

Perbedaan tarif bea masuk antar negara: memberikan insentif pada


2 perusahaan eksportir untuk mengekspor barang dengan harga di bawah
harga pasar ketika bertransaksi dengan afiliasinya yang berlokasi di negara
dengan tarif bea masuk tinggi.

Menghindari risiko kurs: perbedaan risiko kurs antar negara menjadi


3 pertimbangan bagi perusahaan grup ketika menentukan harga transfer untuk
meminimalisasi risiko kerugian akibat depresiasi ataupun devaluasi kurs di
satu negara.

Window dressing profit ataupun repatriasi modal: beberapa negara


4 menerapkan Transfer Pricing law secara ketat memberi insentif kepada
principal untuk melakukan window dressing profit untuk mitigasi risiko audit,
dengan cara menarik profit dari anak perusahaannya.

KECURIGAAN FISKUS
Indonesia Other Countries

PT. B mengurangi tax base di Indonesia,


dengan cara menjual produk
ke pihak afiliasi di bawah harga pasar
atau cara lainnya

INDONESIA Country X

di tahun 2012, sekitar 70 negara sudah


menerapkan transfer pricing law yang ditujukan
untuk melindungi tax base di negara mereka.
JENIS TRANSAKSI AFILIASI
Penjualan,
pembelian,
pengalihan,
pemanfaatan
harta

Penjualan atau Pemberian jasa


pembelian saham intra-grup

Pengalihan dan
Pembayaran pemanfaatan
bunga harta tak
berwujud
7
Indonesia Country X

ALP?

$ 50

A Co.
PT B
Related Party
Manufacturer
Distributor

$ 50

Distributor
3rd party

ARM’S LENGTH PRINCIPLE

where "conditions” are made or imposed between the


two enterprises in their commercial or financial
relations which differ from those which would be made
between independent enterprises, then any profits
which would, but for those conditions, have accrued to
one of the enterprises, but, by reason of those
conditions, have not so accrued, may be included in
the profits of that enterprise and taxed accordingly".
The separate entity approach: treats the member of
MNE as if they were independent entities
PRINSIP KEWAJARAN DAN KELAZIMAN USAHA
PER-32/PJ/2011

apabila kondisi dalam transaksi yang dilakukan


antara pihak-pihak yang mempunyai Hubungan
Analisis
Keseban- Istimewa sama atau sebanding dengan kondisi
dingan dalam transaksi yang dilakukan antara pihak-pihak
yang tidak mempunyai Hubungan Istimewa yang
menjadi pembanding, maka harga atau laba dalam
transaksi yang dilakukan antara pihak-pihak yang
mempunyai Hubungan Istimewa harus sama
Benchmarking dengan atau berada dalam rentang harga atau
laba dalam transaksi yang dilakukan antara pihak-
pihak yang tidak mempunyai Hubungan Istimewa
yang menjadi pembanding.

Kandidat pembanding
ALP independen
(internal/eksternal)

Karakteristik produk
Analisis Fungsi
Analisis Persyaratan Kontrak
Keseban- Kondisi Ekonomi
dingan Strategi Bisnis

Pembanding
independen
yang andal

Benchmarking
Harga/Profit Harga/Profit Pembanding
Transaksi Afiliasi Vs Independen yang andal

Membandingkan harga atau profit transaksi afiliasi dengan


harga atau profit transaksi independen yang andal (pembanding
independen yang andal)
Analisis Kesebandingan …1

Analisis kesebandingan adalah analisis yang membandingkan


kondisi-kondisi transaksi afiliasi dengan kondisi-kondisi
transaksi independen

Analisis Kesebandingan: the heart of the application of the


arm’s length principle.
ANALISIS KESEBANDINGAN …2

A Co.
(Related distributor)

PT. B
(Manufacturer)
XYZ Mexico
3rd party distributor
Potential Internal
Comparable

Independent Co. Transaksi Independen XYZ Mexico


(Manufacturer) (arm’s length price) (3rd party distributor)
Potential External
Comparable

Kesebandingan

An uncontrolled transaction is comparable to a controlled


transactions:
a. none of the differences (if any) between the situations being
compared could materially affect the condition being examined in
the methodology, or that
b. Reasonably accurate adjusments can be made to eliminate the
effect of any such differences.
Analisis Kesebandingan …3

Picture WP Comparable picture

1. Identifikasi perbedaan kondisi & materialitas beda kondisi tersebut.


2. Melakukan reliable adjustment untuk menghilangkan pengaruh
material akibat perbedaan kondisi. 17

Faktor Kesebandingan

Karakteristik
Produk

Analisis
Strategi Bisnis Fungsi, Aset
& Risiko

Keadaan Ketentuan
Ekonomi Kontrak
Barang Berwujud
1
Aset Tidak Berwujud
2 Jasa
3
1. Ciri-ciri fisik barang. 1. Jenis transaksi. 1. Sifat dan jenis jasa.
2. Kualitas barang. 2. Jenis barang tidak 2. Cakupan pemberian jasa.
3. Daya tahan barang. berwujud yang diserahkan.
4. Tingkat ketersediaan barang. 3. Jangka waktu dan tingkat
5. Jumlah penawaran barang. perlindungan yang
diberikan.
4. Potensi manfaat yang
dapat diperoleh dari
penggunaan barang tidak
berwujud tersebut.

= ALP
= TP

A Co.
PT B
Indonesia Related Party Australia
Manufacturer
Distributor

Distributor
3rd party

Apakah kedua transaksi


berikut sebanding dari sisi
karakteristik produk?
Yang harus dipertimbangkan dalam melakukan analisis fungsi:
1.Fungsi utama yang dilakukan oleh perusahaan (contoh:
desain, pemasaran, penelitian, pengembangan, manajemen,
promosi, dll).
2.Aset yang digunakan (contoh: tanah, bangunan, harta tidak
berwujud).
3.Risiko yang ditanggung oleh perusahaan (contoh: risiko
pasar, risiko persediaan, dll).

Apakah kedua perusahaan penyedia jasa


berikut sebanding dari sisi fungsi, aset, dan
risiko?

Jasa Pengeboran Jasa Pengeboran


Minyak Sumur

Drilling Service Drilling Service


Machinery Machinery
Accident Risk Accident Risk
• Tingkat tanggung jawab.
• Risiko.
• Pembagian keuntungan.

= ALP
= TP

FOB
A Co.
PT B
Related Party
Manufacturer
Distributor

CIF
Apakah kedua transaksi Distributor
3rd party
penjualan CPO berikut
sebanding dari sisi
persyaratan kontrak?
Identifikasi dan memahami dampak perbedaan,
jika ada, terkait:
• Keadaan geografis.
• Luas pasar.
• Tingkat persaingan.
• Tingkat permintaan dan penawaran.
• Tingkat ketersediaan barang atau jasa
pengganti.

Indonesia Australia

= ALP
= TP

A Co.
PT B
Related Party
Manufacturer
Distributor

Apakah transaksi penjualan MPV


1500 cc di Indonesia dengan
transaksi penjualan MPV 1500 cc ke
Australia sebanding dilihat dari sisi
Distributor kondisi ekonomi?
3rd party
• Inovasi dan pengembangan produk baru.
• Tingkat penetrasi pasar.
• Kebijakan usaha lainnya.

Apakah transaksi penjualan MPV


merek terkenal ke Country X
sebanding dengan transaksi
penjualan MPV merek baru ke
Country X dilihat dari sisi strategi
bisnis?

A Co.
PT B
Related Party
Manufacturer
Distributor

Indonesia Country X

3rd Party 3rd Party


Manufacturer Distributor
TRANSFER PRICING METHODS
(BENCHMARKING) …1

FINANCIAL STATEMENT

SALES xxx CUP

COGS xxx

GROSS PROFIT xxx RPM & CPM

OPERATING EXPENSE xxx

NET OPERATING PROFIT xxx TNMM & PSM


TRANSFER PRICING METHODS
(BENCHMARKING) …2

TP Methods Required Comparability Benchmark

Product Functions
CUP +++ +++ Price
Gross Profit
Resale Price (RP) + +++
Margin
Cost Plus (CP) + +++ Gross Mark-Up
Net Profit Margin
Transactional Net
+ +++ / Net Cost Mark
Margin (TNMM)
Up

Profit Split (PS) + +++ Gross/Net Profit


HOW TRANSFER PRICING SHIFTING PROFITS?
Beli = 100 Jual = 300
AB CORP.

Profit = 200

Manufacturer Distribution Subsidiary


Country A INTRA-GROUP Country B
TRANSACTION
Costs = 100 Resale Price = 300

PROFIT A TRANSFER PRICE PROFIT B TOTAL PROFIT

50 150? 150 200


100 200? 100 200
150 250? 50 200
200 300? 0 200
250 350? -50 200

28

TRANSFER PRICING & DOUBLE TAXATION

Manufacturer Distribution Subsidiary


INTRA-GROUP Country B
Country A
TRANSACTION
Costs = 100 Resale Price = 300

PROFIT A TRANSFER PRICE PROFIT B TOTAL PROFIT

200 300 0 200


Tax (25%) = 50 Tax (30%) = 0 Total Tax = 50

Transfer Pricing Adjustment by COUNTRY B = 50


PROFIT A TRANSFER PRICE PROFIT B TOTAL PROFIT

200 250 50 250


Tax (25%) = 50 Tax (30%) = 15 Total Tax = 65

Double-taxed profit = 50
Economic double taxation?
Double taxation = 15
29
ELIMINATION OF DOUBLE TAXATION

Manufacturer Distribution Subsidiary


INTRA-GROUP
Country A TRANSACTION Country B
Costs = 100 Resale Price = 300

PROFIT A ADJUSTED PROFIT B TOTAL PROFIT


TRANSFER PRICE
200 250 50 250
Tax (25%) = 50 Tax (30%) = 15 Total Tax = 65

Corresponding Adjustment by COUNTRY A = -50


PROFIT A ADJUSTED PROFIT B TOTAL PROFIT
TRANSFER PRICE
Reported = 250 50 200
200
Adjustment =
-50
Adjusted Profit = 150

30
Tax (25%) = 37,5 Tax (30%) = 15 Total Tax = 52,5

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai