Anda di halaman 1dari 12

CARA MENGOPERASIKAN PROGRAM

VBA DI EXCEL

MATA KULIAH

KOMPUTER LANJUTAN 1 DAN LAB

Disusun Oleh :

KELOMPOK 2

1. Fatkhul Anwar ( 3360162250648 )


2. Dwi Agung Wicaksono ( 3360161250137 )
3. Vicky Rahmansyah Taswin ( 3360171250199 )
4. Ali Akbar ( 3360171250049 )

Jl. Raya Kebayoran Lama No. 46 Jakarta Barat 11560

Tlp. (021) 5307009 Fax. (021) 5307008

i
KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT Yang Maha Esa karena
rahmat dan hidayah Nya kami dapat menyelesaikan makalah tepat pada waktunya.
Makalah ini disusun untuk memenuhi tugas matakuliah Komputer Lanjutan 1 dan
Lab dengan judul “DATA ENTRY” dengan baik.
Dalam proses pembuatan makalah ini kami menemui berbagai hambatan,
namun berkat arahan serta bimbingan dari berbagai pihak, kami dapat
menyelesaikan makalah ini. Oleh karena itu kami mengucapkan terima kasih
kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan kasih sayang Nya sehingga
kami dapat menyelesaikan makalah ini dengan baik.
Kami menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna, untuk
itu kami sangat berharap apabila ada kritik dan saran terhadap makalah ini. Semoga
makalah ini dapat memberikan informasi kepada para pembaca mengenai
pembahasan dalam makalah ini.

Jakarta, 27 September 2019

Penyusun

18
A. Pengertian VBA

Apa itu VBA?

VBA, yang merupakan singkatan dari Visual Basic for Applications, adalah
sebuah bahasa pemrograman dikembangkan oleh Microsoft untuk bekerja dengan
Microsoft Office. Singkatnya, VBA adalah alat yang kita gunakan untuk
mengembangkan program-program yang akan mengontrol excel sehigga excel akan
melakukan apapun yang kita perintahkan secara cepat dan akurat.

Apa yang bisa dilakukan dengan VBA?

1. Melakukan suatu pekerjaan yang berulan-ulang, contoh mebuat konfirmasi,


jika tanpa VBA mungkin kita harus membuat lampiran secara manual untuk
tiap KPP, lalu membuat surat juga untuk tiap KPP, setelah itu juga
mengeprint-nya, namun dengan VBA anda cukup menyediakan data serta
template dari surat dan lampiran makan dengan satu kali klik seketika akan
selesai.
2. Mengotomasikan suatu pekerjaan yang komplex, contoh membuat suatu
laporan keuangan dari ledger, jika tanpa VBA mungkin melibatkan banyak
sekali pekerjaan, namun dengan VBA pekerjaan tadi diringkas menjadi satu
program dan bisa dipakai untuk tahun berikutnya bahkan data WP yang lain
sepanjang format datanya telah disesuaikan.
3. Membuat customize command yang dimana jika menggunakan excel
melibatkan beberapa kali perintah, kemudian anda buatkan pula tombol atau
menu sehingga memudahkan kita dalam pekerjaan sehari-hari.
4. Menciptakan fungsi baru, misalnya fungsi perhitungan PPH 25, atau
mengubah angka menjadi terbilang (mis : 1.250 menjadi seribu dua ratus
lima puluh).

19
5. Menciptakan Ad-in yaitu pelengkap dari excel yang bisa berupa menu-menu
yang tidak ada di excel, yang dapat dikomersialkan. Misalnya : ASAP
utilities, Power utilities, dll.
6. Menciptakan satu aplikasi yang lengkap, beserta template, manu, toolbars,
dialog box maupun Help yang lengkap. Misalnya GL for excel, Audit for
excel, dll.

B. Kelebihan dan Kekurangan Program VBA


1. Kelebihan VBA
 Excel akan mengeksekusi semua perintah yang diperintah dalam urutan
yang sama / konsisten.
 Excel akan melaksanakan semua perintah tadi dengan kecepatan yang
jauh lebih cepat dari pada dilakukan secara manual.
 Dengan pemrograman yang baik makan perintah-perintah tadi bisa
dibuat tanpa error.
 Bisa dilakukan oleh orang yang memiliki pengetahuan excel yang
rendah, yang penting tekan tombol/menu yang diberikan.
 Bisa melakukan yang tidak bisa dilakukan dengan excel secara manual,
misal membuat games di excel.
 Untuk pekerjaan-pekerjaan yang memakan waktu, VBA bisa
melakukannya tanpa kita perlu menunggunya.

2. Kekurangan VBA
 Kita harus punya kemampuan untuk mem-program.
 Orang yang ingin menggunakan program VBA yang kita buat harus
memiliki software excel yang sesuai versinya.
 Tidak mudah untuk membuat program yang tanpa error.

20
 Excel selalu berkembang sehingga program yang kita buat harus
menyesuaikan dengan perkembangan software excel.

C. Cara Penggunaan

Berikut adalah cara kerja VBA untuk membuat Form Input Data pada
excel, Berikut langkah-langkahnya :

1. Pastikan dalam aplikasi anda muncul menu tab developer.

Lihat gambar 1.1

2. Setelah muncul tab develepor klik tab tersebut


Kemudian klik jendela visual basic dan klik insert userform
Lihat gambar 1.2

21
3. Aktifkan jendela toolbox, pada jendela toolbox ada 4 tool yang akan digunakan
dalam contoh ini pembuatan form input data ini yaitu: Label,TextBox,
ComboBox dan CommandButton.
- Label berfungsi untuk nama data yang akan diinput ke dalam file excel
(diambil dari headline pada tabel sheet yang ingin digunakan).
- TextBox berfungsi untuk mengisikan data kedalam file excel.
- ComboBox berfungsi untuk membuat pilihan data yang akan diinput.
- CommandButton berfungsi untuk mengeksekusi perintah penginputan data
buatlah desainnya seperti gambar 1.3 berikut

22
4. Selanjutnya tiap TextBox/ComboBox/CommandButton diberi nama yang mudah
diingat, agar saat dimasukan kedalam coding lebih mudah.

Berikut contoh coding yang telah kami buat dengan format :

- TextBox1 = txtNAMA
- TextBox2 = txtNIM
- TextBox3 = txtTTL
- Textbox5 = txtALAMAT
- ComboBox1 = cmbGENDER
- ComboBox2 = cmbAGAMA
- ComboBox3 = cmbJURUSAN
- ComboBox4 = cmbSTATUS
- CommandButton1 = cmdID
- CommandButton2 = cmdC
- CommandButton3 = cmdK

Private Sub UserForm_Activate()

On Error Resume Next

Dim Ws As Worksheet

Set Ws = Worksheets("DATA_MAHASISWA")

txtNAMA.SetFocus

End Sub

Sub BERSIHKAN()

Dim AdaText

For Each AdaText In Me.Controls

If TypeOf AdaText Is MSForms.TextBox Then

AdaText.Text = ""

End If

If TypeOf AdaText Is MSForms.ComboBox Then

AdaText.Text = ""

End If

Next AdaText

23
Me.txtNAMA.SetFocus

End Sub

'menyimpan data

Private Sub cmdID_Click()

Dim iRow As Long

Dim Ws As Worksheet

Set Ws = Worksheets("DATA_MAHASISWA")

'Menemukan baris kosong pada database

iRow = Ws.Cells(Rows.Count, 3) _

.End(xlUp).Offset(1, 0).Row

If WorksheetFunction.CountIf(Ws.Range("A3", Ws.Cells(iRow + 1, 3)), Me.txtNIM.Value)


> 0 Then

MsgBox "NIS Sudah ada dalam Database", vbCritical

Exit Sub

End If

'Cek data yang dientri pada txtNAMA

If Trim(Me.txtNAMA.Value) = "" Then

Me.txtNAMA.SetFocus

MsgBox "Ketik Nama"

Exit Sub

End If

If Trim(Me.txtNIM.Value) = "" Then

Me.txtNIM.SetFocus

MsgBox "Masukan NIM"

Exit Sub

24
End If

If Trim(Me.txtTTL.Value) = "" Then

Me.txtTTL.SetFocus

MsgBox "Tempat, Tanggal Lahir"

Exit Sub

End If

If Trim(Me.cmbGENDER.Value) = "" Then

Me.cmbGENDER.SetFocus

MsgBox "Jenis Kelamin"

Exit Sub

End If

If Trim(Me.cmbAGAMA.Value) = "" Then

Me.cmbAGAMA.SetFocus

MsgBox "Pilih Agama"

Exit Sub

End If

If Trim(Me.txtALAMAT.Value) = "" Then

Me.txtALAMAT.SetFocus

MsgBox "Masukan Alamat"

Exit Sub

End If

If Trim(Me.cmbJURUSAN.Value) = "" Then

Me.cmbJURUSAN.SetFocus

MsgBox "Silakan Pilih Jurusan"

Exit Sub

End If

If Trim(Me.cmbSTATUS.Value) = "" Then

Me.cmbSTATUS.SetFocus

MsgBox "Pilih Status"

25
Exit Sub

End If

'copy data ke database

Ws.Cells(iRow, 1).Value = Me.txtNAMA.Value

Ws.Cells(iRow, 2).Value = Me.txtNIM.Value

Ws.Cells(iRow, 3).Value = Me.txtTTL.Value

Ws.Cells(iRow, 4).Value = Me.cmbGENDER.Value

Ws.Cells(iRow, 5).Value = Me.cmbAGAMA.Value

Ws.Cells(iRow, 6).Value = Me.txtALAMAT.Value

Ws.Cells(iRow, 7).Value = Me.cmbJURUSAN.Value

Ws.Cells(iRow, 8).Value = Me.cmbSTATUS.Value

Call BERSIHKAN

End Sub

'menghapus data

Private Sub cmdC_Click()

Dim PEsan As String

Dim Ws As Worksheet

Set Ws = Worksheets("DATA_MAHASISWA")

Dim shtSeason As Worksheet

Dim c As Range

If txtNAMA.Value = "" Then

MsgBox "Tidak ada data untuk dihapus", vbInformation, "Info"

Else

PEsan = txtNAMA.Text + " - Akan dihapus dari database, Anda yakin? "

If MsgBox(PEsan, vbQuestion + vbYesNo, _

26
"Konfirmasi Penghapusan") = vbYes Then

Set shtSeason = Sheets("DATA_MAHASISWA")

Set c = shtSeason.Columns(1).Find(txtNAMA.Text)

c.Resize(, 8).Delete Shift:=xlUp

MsgBox "Data Berhasil Dihapus", vbOKOnly

'kosongkan semua textbox

Call BERSIHKAN

End If

End If

End Sub

Private Sub userform_initialize()

cmbGENDER.List = Array("LAKI-LAKI", "PEREMPUAN")

With cmbAGAMA

.AddItem "ISLAM"

.AddItem "KRISTEN"

.AddItem "HINDU"

.AddItem "BUDHA"

.AddItem "KATOLIK"

End With

With cmbJURUSAN

.AddItem "D3 MANAJEMEN"

.AddItem "D3 AKUNTANSI"

.AddItem "S1 MANAJEMEN"

.AddItem "S1 AKUNTANSI"

End With

27
With cmbSTATUS

.AddItem "BARU"

.AddItem "PINDAHAN"

Call BERSIHKAN

End With

End Sub

'tombol keluar

Private Sub cmdK_Click()

Unload Me

End Sub

Sekian tata cara penggunaan VBA di excel.

28

Anda mungkin juga menyukai