Anda di halaman 1dari 43

PENANGANAN KASUS KEKERASAN &

PENELANTARAN ANAK
(DALAM KONTEKS SISTEM RUJUKAN)

LEMBAGA PERLINDUNGAN ANAK JAWA BARAT


Jl. Karang Tinggal No. 33 Bandung 40162
Telp/Fax. 022-2032525
e-mail : lpajabar@bdg.centrin.net.id

Doc LPA JABAR


SITUASI ANAK JABAR
DARI BERBAGAI SUMBER

Penduduk usia 0 – 4 tahun berjumlah


11.892.294 (laki-
(laki-laki 6.096.720,
perempuan 5.795.574)
Penduduk usia 5 – 18 tahun
berjumlah 11.259.836 (laki-
(laki-laki
5.836.855, perempuan 5.422.984)

Doc LPA JABAR


Situasi Anak Jabar…
Penduduk usia 7-7-12 yang tidak bersekolah
lagi berjumlah 86.018 (laki-
(laki-laki 36.134,
perempuan 49.884) dari 5.220.524 anak
Penduduk usia 13 – 15 yang tidak
bersekolah lagi berjumlah 505.708 (laki-
(laki-
laki 267.584, perempuan 238.124) dari
jumlah 2.298.926 anak.
Penduduk usia 16 – 18 yang tidak
bersekolah lagi sebanyak 1.177.988 (laki-
(laki-
laki 621.166, perempuan 556.822) dari
jumlah 2.239.842 anak.
Doc LPA JABAR
Situasi Anak Jabar…
Anak Jalanan yang tersebar di wilayah Jawa
Barat sebanyak 20.665 anak.
Anak Balita Terlantar berjumlah 37.740 anak
Anak korban narkotika berjumlah 3.275 anak
Balita yang tidak punya akte kelahiran
berjumlah 2.016.016 (laki-
(laki-laki 1.009.249,
perempuan 1.006.767) atau 57,32% dari
jumlah 3.517.149

Doc LPA JABAR


Situasi Anak Jabar…
Anak yang terpaksa bekerja hasil
penelitian ILO IPEC di Kab. Bandung,
Kota Bandung, Kab. Indramayu,
Kab.Sukabumi, Kota Tasik dan Kab.
Bogor usia 10 – 14 tahun berjumlah
1.584.560 anak dan usia 15 – 19 tahun
berjumlah 833.953.
Anak yang bunuh diri berjumlah 15 anak
(laki--laki 6 anak, perempuan 9 anak)
(laki

Doc LPA JABAR


Situasi Anak Jabar…
Anak yang dikenai tindak kekerasan hasil
dari monitoring media cetak (PR, GM,
TRIBUN) berjumlah 693 anak (laki-
(laki-laki
237 anak, perempuan 449 anak, tidak
disebutkan jenis kelaminnya 8 anak)
Anak yang berhadapan dengan hukum
berjumlah 4.079 anak
Anak Yang Dilacurkan (AYLA) di Kota
Bandung berjumlah 251 anak.

Doc LPA JABAR


Pengertian Tindak Kekerasan terhadap
Anak (Child Abuse)

Child Abuse adalah tindakan kekerasan


pada anak yang akan meninggalkan rasa
tidak nyaman dan dampak psikologisnya
psikologisnya..
Kekerasan terhadap anak ini dilukiskan
dengan berbagai bentuk, antara lain lain::
seksual, fisik, emosional/psikis, dan
ekonomi..
ekonomi

Doc LPA JABAR


BENTUK – BENTUK
TINDAK KEKERASAN PADA ANAK
 Tindak Kekerasan Fisik,
Fisik, umumnya menyangkut
perilaku – perilaku yang berupa penganiayaan,
pembunuhan, pemukulan atau bentuk – bentuk
kekerasan fisik lainnya yang dapat dilakukan oleh
orangtuanya, saudara, orang lain yang dikenalnya,
maupun orang yang tidak dikenal.

 Tindak Kekerasan Seksual.


Seksual. Tindakan ini
mencakup perkosaan, pencabulan/pelecehan
seksual, atau bentuk-
bentuk-bentuk lainnya yang
berkenaan dengan kegiatan seksual.

Doc LPA JABAR


BENTUK – BENTUK..
 Tindakan Kekerasan psikologis,
psikologis, yaitu berbagai
sikap, tindakan, kata-
kata-kata dan gerakan yang
mempengaruhi perkembangan kepribadian/mental
anak. Misalnya : tindakan merendahkan martabat
anak, pelecehan, perlakuan salah secara verbal
(mengejek, menghina, mengancam), memisahkan
hubungan anak dengan lingkungannya, maupun
praktek--praktek lain yang menyebabkan kerugian
praktek
psikis.

 Tindakan Kekerasan Ekonomi,


Ekonomi, diantaranya tidak
memberikan pemeliharaan dan pendidikan yang
sewajarnya bagi anak.

Doc LPA JABAR


PENELANTARAN
KONDISI PENGABAIAN DARI ORANG
TUA ATAU ORANG DEWASA
TERHADAP KEBUTUHAN DASAR DAN
HAK ANAK SEHINGGA ANAK TIDAK
DAPAT TUMBUH KEMBANG SECARA
OPTIMAL

Doc LPA JABAR


FAKTOR PENYEBAB :
 Faktor Orangtua
Usia Muda
Single Parents
Kehamilan yang Tidak diinginkan
Kurang Pengetahuan Tentang Perkembangan
Anak
Temperamental
Pengalaman Masa Kecil
Nilai tentang Kekerasan
Sakit Mental atau Fisik
Masalah Relasi dengan Lingkungannya

Doc LPA JABAR


FAKTOR PENYEBAB :
 Faktor Anak
Jenis Kelamin
Anak yang Tidak diinginkan
Penampilan Fisik Anak
Perilaku atau Tabiat Anak
Kegagalan Anak Memenuhi Harapan Orangtua

Doc LPA JABAR


FAKTOR PENYEBAB :
 Faktor Keluarga
Besarnya Jumlah Keluarga
Kemiskinan
Isolasi Sosial / Masalah Interaksi dengan
Lingkungannya
Tekanan Kehidupan yang Sangat Tinggi
Berasal dari Keluarga Yang Biasa Menggunakan
Kekerasan dengan alasan untuk menanamkan
disiplin
Mendidik Anak agar Lebih Baik dari Anak Lain

Doc LPA JABAR


FAKTOR PENYEBAB :
 Faktor Masyarakat
Hukum Perlindungan Terhadap Anak Yang Tidak Jelas
Berkurangnya Nilai Anak (karena cacat, jenis kelamin yang
tidak diharapkan)
Kesenjangan Sosial
Kekerasan Terorganisir (misalnya ; perang, tingkat
kriminalitas tinggi)
Pengaruh Media Massa yang Bermuatan Kekerasan
Norma – norma Budaya mengenai Pola Asuh maupun
mengenai Hak Orangtua terhadap Anak.

Doc LPA JABAR


Dampak Child Abuse terhadap anak

Secara fisik
fisik:: Cacat tetap, kematian
Secara mental
mental:: generasi yang lemah
(agresif, apatis, pemarah, depresi,
perilaku ekstrim, sikap merusak diri,
prestasi menurun, dll), legitimasi
kekerasan, pemicu tindak kejahatan
lainnya..
lainnya

Doc LPA JABAR


Doc LPA JABAR
Doc LPA JABAR
Doc LPA JABAR
ALUR MEKANISME PENANGANAN KORBAN
TINDAK KEKERASAN PADA ANAK
(Alur Pentagon)
Pusat
Pelayanan
Psikologi
UNPAD
Rumah Dokter/Puskes
perlindungan mas/RS
(DINSOS) Terdekat

Korban Tokoh
Kepolisian & Masyarakat
Terdekat Keluarga

LSM Sahabat, Teman,


Pendamping Korban
Hotline :
LPA Jabar
UPT BH UPI
P2TP2

Doc LPA JABAR


MEKANISME PELAYANAN TERHADAP PELANGGARAN HAK ANAK INDRAMAYU

Warga RT – RW- PELAYANAN


KUWU/LURAH

Penanganan Awal
PENGADILA
PUSKESMAS PANTI
N
KEJAKSAA
N
RT – RW POLSEK
KUWU/L ORANG
KORBAN RPK RP TUA
URAH
A
LKBH FH
UNWIR RSU ORANG
TUA
ASUH
TP. PKK
KEC.

PENANGANAN LANJUTAN / EVALUASI

Doc LPA JABAR


MEKANISME PELAYANAN TERHADAP PELANGGARAN HAK ANAK DI KOTA CIREBON

warga PKK / RT / RW / PELAYANAN


WADUL BAE

Penanganan Awal

PUSKESMAS
PANT
I

KORBAN WADUL POLSEK RPK RP ORANG


BAE A TUA

RSU ORANG
TUA
ASUH
PEKA-
Perempuan
C4W

PENANGANAN LANJUTAN/ EVALUASI

Doc LPA JABAR


ALUR MEKANISME PENANGANAN KORBAN TINDAK KEKERASAN PADA ANAK (RANCANG
MEKANISME I)

Identifikasi / Tindakan awal


Rujukan :
Analisa : alumni pelatihan
:
Puskesmas LPA Jabar (2032525)
Masyarakat : Orang
Tua
- PKK Polsekta Hotline UPT - BH

- PLKB
Orang Tua P2T RS. Sartika Asih

Tokoh P2T RS. Hasan


Masyarakat Sadikin
Korban P2T Balai Wanoja
Aparat
Pemerintah
Yayasan Matahariku

Polwiltabes
Puskesmas
Sekolah : Orang
Tua Polres Bdg
- B.K. Polsekta

- Kepsek JARI
Alumni
Pelatihan
Pusat Layanan
Psikologi UNPAD

Doc LPA JABAR


ALUR / MEKANISME PENANGANAN KORBAN TINDAK KEKERASAN PADA ANAK (RANCANG
MEKANISME II)
Identifikasi / Penanganan Tindakan
Laporan Rujukan
Analisa : Awal : Penanganan
Awal : :
:

Polsek

Aparat
Pemerintah
Masyarakat : Matahariku
Hotline LPA Puskesmas
Orang Tua/
PKK, PLKB,
Pendampin Hotline P2T
LSM Polres
Pendamping g Balai Wanoja Polwiltabes
Hotline
UPT - BH
Tokoh JARI Shelter /
Korban Masyarakat Rehabilit
asi
Pusat Layanan Panti /
Polsek
Psikologi TPS
Aparat UNPAD
Pemerintah
Sekolah : P2T Rumah
Hotline LPA Puskesmas Sakit Sartika
Orang Tua/
- B.K. Asih
Pendampin Hotline P2T
g Polres P2T / UGD RS.
- Kepsek Balai Wanoja
Hasan Sadikin
Hotline
UPT - BH
Tokoh
Masyarakat
Doc LPA JABAR
KIAT – KIAT MENCEGAH TERJADINYA
KEKERASAN TERHADAP ANAK
 Bagi Anak
Mulailah berani mengatakan tidak suka menjadi korban
kekerasan
Hilangkan pikiran bahwa orangtua berhak menghukum
anak karena alasan disiplin
Kalau pun melakukan kesalahan, hukuman tidak akan
membuat keadaan menjadi lebih baik, namun justru akan
menimbulkan dendam pada penghukum, sehingga katakan
tanpa hukumanpun anda sudah tahu kesalahan diri.
Bicarakanlah kekerasan yang dialami anak dengan orang
dewasa lain yang dianggap anak mampu membantu keluar
dari permasalahan tersebut.

Doc LPA JABAR


KIAT – KIAT MENCEGAH TERJADINYA
KEKERASAN TERHADAP ANAK
 Bagi Orangtua
Evaluasi diri
Diskusi dan berbagi
Perbanyak pengetahuan
Peka terhadap Anak
Hubungi Lembaga yang berkompeten.

Doc LPA JABAR


KIAT – KIAT MENCEGAH TERJADINYA
KEKERASAN TERHADAP ANAK
 Bagi Masyarakat
Segeralah mengambil tindakan apabila mendapati ada
orangtua atau orang dewasa lain yang melakukan
kekerasan pada anak.
Mengurangi anak melihat contoh – contoh kekerasan yang
akan ditiru anak
Mengembangkan pandangan bahwa kekerasan tidak akan
menyelesaikan masalah.
Memberikan dukungan baik terhadap anak korban
kekerasan agar mereka segera bisa menyesuaikan diri
dengan keadaan sehari – hari maupun terhadap pelaku
kekerasan terhadap anak agar semakin kuat keinginan
untuk menghentikan tindakan kekerasan terhadap anak.

Doc LPA JABAR


KIAT – KIAT MENCEGAH TERJADINYA
KEKERASAN TERHADAP ANAK
 Bagi Negara
Mempercepat adanya RAN PENGHAPUSAN
TINDAK KEKERASAN PADA ANAK
Aparat penegak hukum hendaknya lebih peka
terhadap kasus – kasus kekerasan terhadap
anak meskipun dilakukan oleh orangtua.
Menciptakan aturan yang membatasi tayangan
kekerasan secara berlebihan kepada
masyarakat, terutama kepada anak – anak,
sehingga pengaruhnya dapat dikendalikan.
Mendirikan tempat – tempat penampungan dan
rehabilitasi bagi anak korban tindak kekerasan.

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 3
Perlindungan anak bertujuan untuk menjamin
terpenuhinya hak-
hak-hak anak agar dapat hidup,
tumbuh, berkembang dan berpartisipasi secara
optimal sesuai dengan harkat dan martabat
kemanusiaan, serta mendapat perlindungan dari
KEKERASAN dan diskriminasi, demi
terwujudnya anak Indonesia berkualitas,
berahlak mulia, dan sejahtera.

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 4
Setiap anak berhak untuk dapat hidup,
tumbuh, berkembang, dan berpartisipasi
secara wajar sesuai dengan harkat dan
martabat kemanusiaan, serta mendapat
perlindungan dari KEKERASAN dan
diskriminasi.

Doc LPA JABAR


Pasal-pasal yang Berkaitan dengan
Pasal-
UUPA Tindak Kekerasan
Pasal 13
Ayat 1
Setiap anak selama dalam pengasuhan orang tua, wali,
atau pihak lain manapn yang bertanggung jawab atas
pengasuhan, berhak mendapat perlindungan dari
perlakuan:
a. Diskriminasi
Diskriminasi;;
b. Eksploitasi, baik ekonomi maupun seksual;
seksual;
c. Penelantaran
Penelantaran;;
d. Kekejaman, KEKERASAN, dan penganiayaan
penganiayaan;;
e. Ketidak adilan
adilan;; dan
f. Perlakuan salah lainnya

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 15
Setiap anak berhak untuk memperoleh
perlindungan dari:
a. Penyalahgunaan dalam kegiatan politik
politik..
b. Pelibatan dalam sengketa bersenjata
bersenjata..
c. Pelibatan dalam kerusuhan sosial
sosial;;
d. Pelibatan dalam peristiwa yang mengandung
unsur KEKERASAN;
KEKERASAN; dan
e. Pelibatan dalam peperangan
peperangan..
Doc LPA JABAR
Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 17
Ayat 2
Setiap anak yang menjadi korban atau
pelaku KEKERASAN seksual atau yang
berhadapan dengan hukum berhak
dirahasiakan

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 54
Anak didalam dan dilingkungan sekolah
wajib dilindungi dari tindak KEKERASAN
yang dilakukan oleh guru, pengelola
sekolah atau teman-
teman-temannya didalam
sekolah yang bersangkutan, atau lembaga
pendidikan lainnya.

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 69
Ayat 1
Perlindungan khusus bagi anak korban
KEKERASAN sebagaimana dimaksudkan
dalam pasal 59 meliputi KEKERASAN fisik,
psikis, dan seksual dilakukan melalui upaya:
a. Penyebarluasan dan sosialisasi ketentuan
peraturan perundang-
perundang-undangan yang
melindungi anak korban KEKERASAN
KEKERASAN;; dan
b. Pemantauan, pelaporan dan pemberian sanksi

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 69
Ayat 2
Setiap orang dilarang menempatkan,
membiarkan, melakukan, menyuruh
melakukan, atau turut serta melakukan
KEKERASAN sebagaimana yang
dimaksudkan pada ayat 1

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 80
Ayat 1
Setiap orang yang melakukan kekejaman,
KEKERASAN atau ancaman KEKERASAN, atau
penganiayaan terhadap anak, dipidana dengan
pidana penjara paling lama 3 (tiga) Tahun 6
(enam) bulan dan/atau denda paling banyak Rp
72.000.000,--(tujuh puluh dua juta rupiah)
72.000.000,

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 80
Ayat 2
Dalam hal anak sebagaimana dimaksudkan
dalam ayat 1 luka berat, maka pelaku
dipidana dengan pidana penjara paling
lama 5 (lima) tahun dan/atau denda paling
banyak Rp. 100.000.000.-
100.000.000.-(seratus juta
rupiah)

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 80
Ayat 3
Dalam hal anak sebagaimana dimaksudkan
pada ayat 2 mati, maka palaku dipidana
dengan pidana penjara paling lama 10
(sepuluh) tahun dan/atau denda paling
banyak Rp. 200.000.000.-
200.000.000.-(dua ratus juta
rupiah)

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 80
Ayat 4
Pidana ditambah sepertiga dari ketentuan
sebagaimana dimaksudkan pada ayat 1,
2, dan ayat 3 apabila yang melakukan
penganiayaan tersebut orang tuanya.

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 81
Ayat 1
Setiap orang yang dengan sengaja melakukan
KEKERASAN atau ancaman KEKERASAN
memaksa anak melakukan persetubuhan
dengannya atau dengan orang lain, dipidana
dengan pidana penjara paling lama 15 (lima
belas) tahun dan paling singkat 3 (tiga) tahun
dan denda paling banyak Rp. 300.000.000.-
300.000.000.-(tiga
ratus juta rupiah) dan paling sedikit Rp.
60.000.000.--(enam puluh juta rupiah)
60.000.000.
Doc LPA JABAR
Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 81
Ayat 2
Ketentuan pidana sebagaimana
dimaksudkan pada ayat 1 berlaku pula
bagi setiap orang yang dengan sengaja
melakukan tipu muslihat, serangkaian
kebohongan, atau membujuk anak
melakukan persetubuhan dengannya atau
dengan orang lain

Doc LPA JABAR


Pasal--pasal yang berkaitan dengan
Pasal
UUPA tindak kekerasan
Pasal 82
Setiap orang yang dengan sengaja melakukan
KEKERASAN atau ancaman KEKERASAN,
memaksa, melakukan tipu muslihat,
serangkaian kebohongan, atau membujuk anak
untuk melakukan atau membiarkan dilakukan
perbuatan cabul dipidana dengan pidana
penjara paling lama 15 (lima belas) tahun dan
paling sedikit 3 (tiga) tahun dan denda paling
banyak Rp. 300.000.000.-
300.000.000.-(tiga ratus juta rupiah)
dan paling sedikit Rp. 60.000.000.-
60.000.000.-(enam puluh
juta rupiah)

Doc LPA JABAR


Sudah saatnyalah
perlakukan anak-
anak kita tanpa
kekerasan

Terima Kasih

Doc LPA JABAR

Anda mungkin juga menyukai