Anda di halaman 1dari 2

REVIEW SA SBDP 1C & 1D

Name :
Class : P1
GARUDA PANCASILA (Ciptaan : Sudharnoto)
Garuda Pancasila, akulah pendukungmu
Patriot proklamasi, sedia berkorban untukmu
Pancasila dasar Negara
Rakyat adil makmur sentosa, pribadi bangsaku
Ayo maju maju, ayo maju maju, ayo maju maju

1. Lagu garuda pancasila di ciptakan oleh Sudharnoto


2. Pancasila adalah dasar Negara Indonesia
3. Lirik lagu ayo maju maju dinyanyikan sebanyak 3 kali
4. Lagu Garuda Pancasila dinyanyikan dengan tempo cepat dan semangat.

SATU – SATU AKU SAYANG IBU ( Ciptaan: Pak Kasur)


Satu satu aku sayang ibu, dua dua juga sayang ayah
Tiga tiga sayang adik kakak, satu dua tiga sayang semuanya

1. Lagu satu satu aku sayang ibu diciptakan oleh Pak Kasur
2. Lagu satu satu aku sayang ibu dinyanyikan dengan gembira
3. Lagu satu satu aku sayang ibu menceritakan tentang kasih sayang dalam keluarga

BANGUN TIDUR (ciptaan : Pak Kasur)


Bangun tidur ku terus mandi, tidak lupa menggosok gigi
Abis mandi ku tolong ibu, membersihkan tempat tidurku.

1. Lagu bangun tidur diciptakan oleh Ibu Kasur


2. Lagu bangun tidur dinyanyikan dengan gembira

MENGGAMBAR DAN MEMBUAT KOLASE


1. Kita dapat membuat gambar kolase dari : Kertas Origami dan Biji – Bijian
2. Biji- bijian yang bisa di pakai untuk membuat kolase adalah :
 Biji Kacang Hijau
 Biji Kacang Kedelai
 Biji Kacang Tanah

3. Alat yang dapat digunakan untuk menggambar adalah


 Krayon
 Pensil warna
 Buku gambar
 Cat air
 Spidol
LATIHAN SOAL
Lengkapilah Lirik Lagu Dibawah ini!

SATU – SATU AKU SAYANG IBU ( Ciptaan: Pak Kasur)


Satu aku ibu
Dua dua sayang

Tiga sayang

Satu tiga sayang

Isilah titik – titik dibawah ini dengan jawaban yang benar


GEMBIRA KASIH SAYANG DASAR PAK KASUR SUDHARNOTO
1. Lagu Garuda Pancasila diciptakan oleh

2. Pancasila adalah negara Indonesia

3. Lagu Bangun Tidur dinyanyikan dengan

4. Lagu Bangun Tidur diciptakan oleh

5. Lagu satu satu aku sayang ibu menceritakan tentang dalam keluarga.

WARNAILAH GAMBAR DIBAWAH INI !

Anda mungkin juga menyukai