Anda di halaman 1dari 2

Research Based Learning

Kompor Sederhana

FI-1103 Fisika Dasar 1


Daffa Praramadhana 119140172
Dinda Ismi Afifah 119220128
Farah Haura Hafizah 119220141
Indah Lestari Chairany 119220118
Muhammad Ilman Fazri Amal 119140113
Muhammad Wirasena Ichsan Putra 119140127
Pangeran Wiranto MCS 119140164

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan alat praktikum termodinamika berbasis RBL (Research Based
Learning) yaitu Kompor Sederhana. Dimana Termodinamika mengubah kalor (perpindahan energi yang disebabkan
perpindahan suhu) menjadi energi serta sifat sifat pendukungnya. Dari hasil percobaan bahwa Kompor Sederhana dapat
mengubah energi listrik menjadi panas dimana energi yang terkandung dalam batasan system. Dan energy tersebut
mengalir karena perbedaan suhu antara sistem dan lingkungan.
Kata kunci: Termodinamika, Kompor Sederhana.

1. PENDAHULUAN
Kompor Sederhana merupakan sebuah alat dari pengaplikasian termodinamika. Dimana alat ini bisa
dikembangkan menjadi banyak sekali alat pengaplikasian termodinamika seperti rice cooker, dispenser dsb. Pada
percobaan kali ini alat utamanya menggunakan Kawat Nikelin. Dimana kawat nikelin dapat menghasilkan panas. Fokus
utama kami menggunakan energi panas yang dihasilkan kawat nikelin yang bersumber dari listrik.

2. TEORI DASAR
Termodinamika ialah bidang ilmu yang meliputi hubungan antara panas dan jenis energi lainnya. Prinsip
termodinamika sebenarnya yaitu hal alami yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Dengan berkembangnya ilmu
pengetahuan dan teknologi, termodinamika direkayasa sedemikian rupa sehingga menjadi suatu bentuk mekanisme
yang bisa membantu manusia dalam kegiatannya.
Kompor Sederhana merupakan sebuah alat dari pengaplikasian termodinamika. Dimana alat tersebut terbuat dari
kawat nikelin yang berfungsi sebagai penghasil panas. Panas tersebut akan dihantarkan pada obyek melalui Dimmer
10A 220V, lalu kawat nikelin akan memanas setelah diatur dengan Dimmer 10 A 220V.
Pada kompor sederhana menerapkan Hukum I Termodinamika dimana “energy tidak dapat diciptakan ataupun
dimusnahkan, melainkan hanya bisa diubah bentuknya saja.” Terdapat persamaan matematis yang menjelaskan hokum ini,
yaitu :

3. METODOLOGI(DETIL CARA KERJA ALAT)

3.1 ALAT DAN BAHAN


1. Dimmer 10A 220V~
2. Kabel Listrik
3. Kabel Jumper
4. Elemen Teko Listrik

Research Based Learning – Kompor Sederhana 1


5. Pipa Tembaga 0.26mm
6. Hebel/Batako

3.2 CARA KERJA


1. Hubungkan kabel jumper ke pipa tembaga 0.26mm
2. Colokkan steker listrik
3. Putar kontak dimmer ke arah ”ON” sampai kawat nikelin berwarna merah
4. Taruh objek di atas hebel yang telah di ukir mengikuti alur kawat nikelin
5. Amati tersebut dan perubahan yang terjadi

4. HASIL DAN ANALISIS


Dari percobaan yang telah kami lakukan,

5. KESIMPULAN
Kesimpulannya alat percobaan kami berhasil bekerja dengan baik. Alat ini dapat mengubah energi listrik menjadi
sebuah kalor (perubahan suhu). Dimana kompor berhasil bekerja dibantu dengan adanya energy listrik dan beberapa
konduktor yang menjadi penghantar panasnya.

DAFTAR PUSTAKA
[1] Gurupendidik.Termodinamika.Jakarta.2015
[2] Kalvinliang.. Jakarta. 2014

Research Based Learning – Kompor Sederhana 2

Anda mungkin juga menyukai