Anda di halaman 1dari 1

B.

Soal Uraian Tertulis

36. Anggerk pensil hanya terdapat disekitar danau dendam tak sudah yang termasuk wilayah cagar
alam Danau Dusun Besar Provinsi Bengkulu. Anggrek pensil termasuk salah satu tanaman yang
dilindungi. Apakah tujuan dari perlindungan terhadap angrek jenis ini?

37. Jelaskan 3 cara memelihara kesehatan organ pencernaan!

38. Perhatikan gambar botol minuman berikut ini!

Icha ingin minum dari botol minumannya setelah berolahraga di sekolah. Namun ia
kesulitan membuka tutup botol. Berikanlah salah satu cara yang dapat kamu
sarankan pada Icha dan jelaskan mengapa cara itu bisa membuat tutup botol
terbuka?

39. Jika kita melihat kolam yang bening, seolah-olah airnya lebih dangkal. Mengapa demikian?
Jelaskan!

40. Tuliskan 4 contoh sumber daya alam yang dapat diperbaharui!

Anda mungkin juga menyukai