Anda di halaman 1dari 6

New York adalah kota terpadat di Amerika Serikat, dan pusat wilayah metropolitan New

York yang merupakan salah satu wilayah metropolitan terpadat di dunia. Sebuah kota
global terdepan, New York memberi pengaruh besar terhadap perdagangan, keuangan, media,
budaya, seni, mode, riset, penelitian dan hiburan dunia. Sebagai tempat markas besar
Perserikatan Bangsa-Bangsa, kota ini juga merupakan pusat hubungan internasional yang
penting. Kota ini sering disebut New York City (disingkat NYC) atau City of New York untuk
membedakannya dari negara bagian New York, tempat kota ini berada.
New York City, salah satu kota terbesar di dunia, terbagi menjadi lima borough.
Sebuah borough adalah suatu bentuk pemerintahan khusus yang memimpin lima bagian
konstituen tetap dari kota terkonsolidasi. Secara teknis di bawah Hukum Negara Bagian New
York, sebuah "borough" adalah suatu penggabungan munisipal yang dibentuk ketika sebuah
county bergabung dengan kota dan desa gabungan di dalamnya.[butuh rujukan] Ini sangat berbeda
dari bentuk pemerintahan borough yang diterapkan di wilayah lain di Tri-State
Region dan daerah lainnya di Amerika Serikat
Geografi New York City memiliki

1. Manhattan adalah sebuah pulau yang terletak di sebelah selatan ujung Sungai Hudson.
Pulau ini merupakan salah satu dari lima kota bagian (atau borough dalam istilah
lokalnya) yang membentuk kota New York. Pulau ini beserta pulau-pulau kecil di
sekitarnya dan sebagian kecil dari daratan benua Amerika (lihat peta) disebut dengan
nama kotamadya New York atau dalam bahasa Inggrisnya New York County. Hingga
tahun 2000, penduduk kota ini berjumlah 1.537.195 orang, tetapi kota ini termasuk yang
terkecil di Amerika Serikat dengan luas total hanya 87,5 km², di mana 59,5 km² adalah
daratan dan 28 km² adalah air. Hal ini menjadikannya kota terpadat di negara bagian New
York dan juga di seluruh Amerika Serikat.
kuning
2. Brooklyn adalah borough terpadat di New York City dengan sekitar 2.5 juta
penduduk,[1] dan terbesar kedua menurut luasnya. Brooklyn juga
merupakan county paling barat di Long Island.
Sejak 1896, Brooklyn memiliki batas yang sama seperti Kings County, yang sekarang
menjadi county terpadat di negara bagian New York dan county terpadat kedua di
Amerika Serikat, setelah New York County (Manhattan).[2]
Brooklyn menjadi kota independen sampai konsolidasinya dengan New York City pada
1898 dan terus mempertahankan budaya yang berbeda, suasana seni independen, dan
warisan arsitektur yang unik. Banyak permukiman di Brooklyn adalah enklave
etnis tempat kelompok dan budaya etnis tertentu mendominasi.
Motto resmi Brooklyn adalah Een Draght Mackt Maght. Ditulis dalam bahasa
Belanda lama, kata-kata ini terinspirasi oleh motto Provinsi Belanda Bersatu dan
diterjemahkan sebagai Di Dalam Kesatuan ada Kekuatan. Motto ini muncul
pada lambang dan bendera borough yang juga menampilkan seorang wanita berjubah
membawa fases, lambang republikanisme tradisional.[3] Warna resmi Brooklyn adalah
biru dan emas.[4]
merah
3. Borough ini dianggap sebagai salah satu borough pinggiran kota New York City.
Permukiman di timur Queens memiliki suasana yang sama seperti pinggiran kota yang
berbatasan dengannya di barat Nassau County. Di daerah barat laut, Queens menjadi
rumah bagi berbagai permukiman kota dan beberapa distrik bisnis pusat. Long Island
City, di pesisir Queens di seberang Manhattan, adalah tempat bagi Citicorp Building,
pencakar langit tertinggi di New York City di luar Manhattan, dan bangunan tertinggi di
Long Island.

Oranye
4. The Bronx dibelah oleh Bronx River hingga daerah berbukit di barat dekat Manhattan,
dan dataran East Bronx dekat dengan Long Island. West Bronx dianeksasi ke New York
City (kemudian digabungkan ke Manhattan) pada 1874, dan wilayah di timur Bronx
River pada 1895. The Bronx pertama memperoleh status hukumnya ketika menjadi
borough Greater New York tahun 1898. Bronx County, dengan perbatasan yang sama
seperti borough, terpisah dari New York County (kemudian berdiri bersama Borough of
Manhattan) pada 1 Januari 1914.[5] Meskipun the Bronx merupakan county terpadat
ketiga di AS,[3] hampir seperempat wilayahnya berupa lapangan terbuka,
termasuk Woodlawn Cemetery, Van Cortlandt Park, Pelham Bay Park, New York
Botanical Garden dan Bronx Zoo di daerah utara dan tengah borough, di tanah yang
dikhususkan pada akhir abad ke-19 sebagai pembangunan perkotaan yang berkembang ke
utara dan timur dari Manhattan dengan pembangunan jalanan, jembatan dan rel kereta.

Orange
5. Staten Island secara keseluruhan merupakan borough paling pinggir di New York
City. North Shore — khususnya permukiman St. George, Tompkinsville, Clifton,
dan Stapleton — merupakan daerah perkotaan di pulau ini; daerah-daerah tersebut berisi
distrik resmi St. George Historic District dan St. Paul’s Avenue-Stapleton Heights
Historic District, yang memiliki banyak rumah bergaya Victoria. South Shore memiliki
permukiman bergaya pinggiran kota dan merupakan tempat bagi F.D.R.
Boardwalk sepanjang 2,5 mil yang menjadi jembatan pejalan kaki terpanjang keempat di
dunia. Secara historis, bagian tengah dan selatan pulau pernah didominasi oleh
peternakan sapi dan unggas, hampir semuanya menghilang pada abad ke-20.
Borough ini memiliki akses ke Brooklyn melalui Jembatan Verrazano-Narrows dan ke
New Jersey melalui Goethals Bridge, Outerbridge Crossing, dan Bayonne Bridge. Staten
Island memiliki layanan bus Metropolitan Transportation Authority (MTA) dan jalur
angkutan cepat MTA, Staten Island Railway, yang membentang dari terminal feri di St.
George hingga Tottenville. Staten Island merupakan satu-satunya borough di New York
City yang tidak memiliki angkutan cepat bawah tanah. Layanan gratis Staten Island
Ferry menghubungkan borough ini dengan Manhattan dan menjadi atraksi wisata populer
karena menyajikan pemandangan menarik menghadap Patung Liberty, Ellis Island dan
Lower Manhattan
Oranye

ciri-ciri:
lokasi pesisir di pertemuan Sungai Hudson dan Samudra Atlantik

pelabuhan yang terlindungi secara alami.


Geografi kota, dengan ketersediaan tanahnya yang sedikit, adalah faktor utama yang
menjadikannya kota terpadat di Amerika Serikat.
Masalah lingkungan sangat diperhatikan terkait dengan kepadatan ini, yang juga
menjelaskan mengapa New York termasuk salah satu kota paling hemat energi dan paling sedikit
ketergantungan mobilnya di Amerika Serikat.
Iklim kota ini sedang
Simak lebih lanjut di Brainly.co.id - https://brainly.co.id/tugas/6414746#readmore

Anda mungkin juga menyukai