Anda di halaman 1dari 1

CARA MENENTUKAN JUDUL DAN CONTOHNYA

Cara menentukan judul laporan yang baik laporan memang membuat pusing tapi cara menentukan judul
laporan yang baik bias kita pelajari. Berdasarkan dari informasi yang dikutip oleh dari pelbagai informasi
maka “bagaimana cara membuat judul laporan yang bagus/benar”:
Rekomendasi judul laporan yang baik:
1. Judul mengandung kata “apa yang akan di rencanakan, dianalisis, dibuat, dikembangkan, oleh
peneliti.
2. Judul mengandung kata “metode apa yang akan digunakan peneliti dalam risetnya”
3. Mencantumkan “nama” objek dan “kota” objek. Bila tidak menggunakan objek penelitian, maka
dari judul terlihat kepada siapa hasil penelitian tersebut dapat di implementasikan.
4. Mencantumkan Tools Utama yang digunakan (Hardware / Software)

Referensi lain mengatakan:


1. Judul laporan yang kita buat harus mencerminkan isi keseluruhan laporan
2. Usahakan judul laporan yang dibuat menjawab pertanyaan ataupun menawarkan sebuah
jawaban.
3. Hendaknya judul laporan pun dibuat dengan memperhatikan jumlah kata yang efektif dalam tata
cara penulisan laporan (ingat setiap sekolah ada beberapa hal yang berbeda dalam
penulisannya) sehingga judul dapat di mengerti oleh pembahas.
4. Judul laporan pun dibuat dengan mempertimbangkan berita atau keadaan yang lagi tren di
setiap jurusan yang anda dalami.

Sebaiknya peneliti juga perlu mempertimbangkan dan melakukan


1. Sesuaikan judul dengan basic interest/kesukaan
2. Sesuaikan dengan kemampuan
3. Simulasikan hasil judul (sesuai dengan kebutuhan masyarakat saat ini)
4. Cari referensi yang mendukung
5. Sharing pembimbing, teman, kolega dan lainnya
6. Do It (lakukan segera)

Contoh Judul Laporan :


1. Diagnosis permasalahan laptop/notebook
2. Service laptop/notebook merk ...... yang mati total
3. Diagnosis kerusakan motherboard ......
4. Merakit notebook/laptop merk ......
5. Pengecekan harddisk ...... menggunakan Hiren
6. Install window 7 Ultimate menggunakan driver pack 12
7. Perbaikan catridge pada printer merk ......
8. Diagnosis permasalahan printer merk ......
9. Merakit PC dengan processor ......
10. Instal window 8 lengkap dengan aplikasi sederhana
11. Service printer merk ......
12. Install window 7 ultimate dengan menggunakan flashdisk
13. Install sistem operasi windows server 2003
14. Infus printer merk ...... dan cara meresetnya
15. Install driver PC secara online
16. Membuat file image (GHO) untuk kebutuhan install
17. Service keyboard laptop/notebook merk ......
18. Ganti LCD laptop/notebook merk ......
19. Membuat Hitern table
20. Mendiagnosis permasalahan proyektor/infokus merk ......
dll.

Anda mungkin juga menyukai