Anda di halaman 1dari 3

UNIVERSITAS BAKTI INDONESIA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU PENDIDIKAN ANAK
USIA DINI (PG PAUD)
KONTRAK KULIAH
Nama Mata Kuliah : PENULISAN KARYA ILMIAH
Kode Mata Kuliah : AUD15649
Semester/ Tahun Akademik : VI (Enam), 2022/2023
SKS : 2
Dosen Pengampu : Meliyana Aini, M.Pd.
Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah Penulisan Karya Ilmiah bertujuan agar
mahasiswa mampu memahami dan merinci secara
menerapkan konsep dan teori menulis karya ilmiah
sehingga mahasiswa memahami pedoman karya ilmiah
dengan tujuan untuk menyeragamkan standar dormat
penulisan, baik bagi mahasiswa sebagai peneliti maupun
bagi dosn pembimbing dalam mengarahkan penulisan
karya ilmiah.
Capaian Pembelajaran : Setelah mengikuti mata kuliah Penulisan Karya Ilmiah,
Mata Kuliah mahasiswa:
1. Mampu menjelaskan rencana perkuliahan dan lingkup
materi dan tugas penulisan karya ilmiah, pengertian
karya ilmiah dan fungsi karya ilmiah.
2. Mampu menjelaskan tentang karya ilmiah.
3. Mampu menjelaskan manfaat penyusunan karya ilmiah.
4. Mampu menjelaskan dan memilih topik dan masalah
penelitian pembatasan topik, dan penentuan judul.
5. Mampu menjelaskan dan membuat kerangka karya
ilmiah.
6. Mampu menjelaskan dan mengumpulkan data,
pembuatan konsep, melakukan penyuntingan, dan
pengetikan.
7. Mampu menjelaskan tentang sistematika penulisan
karya ilmiah.
8. Mampu menjelaskan sistematika pembuatan artikel
9. Mampu menjelaskan dan membuat sistematika
penulisan makalah, dan laporan penelitian.
10.Mampu menjelaskan dan menentukan bahan dan
jumlah halaman, perwajahan dan ukuran kertas dan
penomoran sistematika penulisan makalah, dan laporan
penelitian.
11.Mampu menyajikan penulisan judul, tujuan
penyusunan dan lembar persetujuan
12.Mampu menjelaskan dan membuat abstrak, prakata,
daftar isi, tabel, gambar, dan daftar lampiran
13.Mampu memahami dan mampu membuat rujukan, dan
menulis daftar rujukan
14.Mampu membuat tabel, penyajian gambar, grafik dan
skema.
Referensi : 1. Borg, Walter R. and Gall Meredith D. 1989.
Educational Research. New York & London:
Longman
2. Dwiloka, Bambang dan Riana, Rati. 2005. Teknik
Menulis Karya Ilmiah. Jakarta: Rineka Cipta

Tugas : - PPT, Makalah, Laporan Penelitian


- Presentasi kelompok dan Diskusi
Kriteria Penilaian : Kehadiran = 10% UTS = 30%
Tugas = 20% UAS = 40%
Jadwal : Rabu, 09.00-10.40
Tata Tertib Perkuliahan : - Kehadiran minimal 75%
- Keterlambatan paling lambat 10 menit dari jadwal
Materi Pembelajaran
NO Pertemuan Hari/Tanggal Bahan Kajian Dosen Pengampuh Dosen Keterangan
Penganti
1 Ruang lingkup penulisan karya ilmiah, - -
I Rabu, 29 Maret 2023 Meliyana Aini,M.Pd
pengertian karya ilmiah, fungsi karya ilmiah
2 II Rabu, 05 April 2023 Pengertian karya ilmiah Meliyana Aini,M.Pd - -
3 III Rabu, 12 April 2023 Manfaat penyusunan karya ilmiah Meliyana Aini,M.Pd - -
Rabu, 03 Mei 2023 Memilih topik dan masalah, pembatasan
4 IV Meliyana Aini,M.Pd - -
topik,penentuan judul
5 V Rabu, 10 Mei 2023 Pembuatan kerangka karya ilmiah Meliyana Aini,M.Pd - -
Rabu, 24 Mei 2023 Pengumpulan data,pembuatan konsep,
6 VI Meliyana Aini,M.Pd - -
melakukan penyuntingan dan pengetikan
7 VII Rabu, 07 Juni 2023 Sistematika penulisan karya ilmiah Meliyana Aini,M.Pd - -
UTS
8 IX Rabu, 14 Juni 2023 Sistematika pembuatan artikel Meliyana Aini,M.Pd - -
Rabu, 21 Juni 2023 Sistematika penulisan makalah, dan laporan
9 X Meliyana Aini,M.Pd - -
penelitian
10 XI Rabu, 25 Juni 2023 Bahan dan jumlah halaman, perwajahan dan - -
ukuran kertas dan penomoran sistematika Meliyana Aini,M.Pd
penulisan makalah, dan laporan penelitian
11 XII Rabu, 06 Juli 2023 Penulisan judul, tujuan penyusunan, lembar - -
Meliyana Aini,M.Pd
persetujuan
Rabu, 12 Juli 2023 Abstrak, prakata, daftar isi, tabel, gambar - -
12 XIII Meliyana Aini,M.Pd
dan daftar lampiran
Rabu, 19 Juli 2023 Membuat rujukan dan menulis daftar
13 XIV Meliyana Aini,M.Pd - -
rujukan
14 XV Rabu, 27 Juli 2023 Membuat tabel, penyajian gambar, grafik - -
Meliyana Aini,M.Pd
dan skema
UAS

Banyuwangi, 16 Maret 2023


Ka.Prodi PG PAUD Dosen Pengampu Mata Kuliah

Harliana, M.Pd Meliyana Aini, M.Pd


NIDN. 0701067603 NIDN. 0705119402

Anda mungkin juga menyukai