Anda di halaman 1dari 2

A.

Pengertian Matriks

1. Pengertian dan Notasi Matriks


Matriks adalah susunan bilangan yang berbentuk persegi atau persegi panjang yang disusun
dalam baris dan kolom serta diletakkan didalam kurung nbiasa () atau [] dan dilambangkan
dengan menggunakan huruf kapital. Bentuk umum matriks adalah sebagai berikut.

𝑎11 𝑎12 … 𝑎1𝑛


A=[ 𝑎21 𝑎22 … 𝑎2𝑛 ]
𝑎𝑚1 𝑎𝑚1 … 𝑎𝑚𝑛

Keterangan :
- Matriks A terdiri dari m baris.
- Matriks A terdiri dari n kolom.
- 𝑎11 ,𝑎12 , . . .,𝑎𝑚𝑛 merupakan elemen-elemen matriks A.
- Matriks A dapat ditulis A = (𝑎𝑖𝑗 ) dengan i = 1,2,3, . . .,m dan j = 1,2,3, . . ., n
2. Ordo Matriks
a. Ordo suatu matriks menyatakan banyaknya baris dan banyaknya kolom yang terdapat
dalam matriks tersebut. Jika matriks A mempunyai m baris dan n kolom, maka ordo
matriks A adalah m×n dan ditulis 𝐴𝑚×𝑛.
b. Banyaknya elemen dari suatu matriks ditentukan oleh hasilo kali banyak baris dengan
banyak kolom dari matriks yang bersangkutan.

3. Jenis Matriks
a. Matriks baris adalah matriks yang hanya terdiri dari satu baris atau matriks yang berodo
1×n dengan n>1. Misalnya : A=(-3 -2 5)
b. Matriks kolom adalah matriks yang hanya terdiri dari satu kolom atau matriks yang
−2
berodo n×1 dengan n>1 .Misalnya : B = 3
7
c. Matriks persegi adalah matriks yang mempunyai banyak baris sama dengan banyak
kolom atau matriks yang berodo n×n (sering disebut berordo n).
Misalnya:

2 3 5
C=[−2 4 3 ]
1 2 −4
d. Matriks diagonal yaitu matriks persegi yang elemen-elemennya bernilai nol kecuali
−3 0 0
pada diagonal utamanya. Misalnya : D = [ 0 2 0 ].
0 0 −1
e. Matriks identitas yaitu Matriks diagonal yang elemen-elemen pada diagonal utamanya
1 0 0
bernilai satu. Misalnya: I = [0 1 0]
0 0 1
f. Matriks simetris yaitu matriks persegi dengan elemen pada baris ke-i kolom ke-j sama
−3 2 5
dengan elemen pada baris ke-j kolom ke-i.Misalnya: S=[ 2 0 −4]
5 −4 3
0 0 0
g. Matriks nol yaitu matriks yang semua elemenya bernilai 0. Misalnya: 0= [0 0 0]
0 0 0

4.

Anda mungkin juga menyukai