Anda di halaman 1dari 3

1.

Wabah adalah suatu peningkatan kejadian atau kematian yang telah meluas secara cepat baik
jumlah kasusnya maupun daerah terjangkit merupakan pendapat dari...
a. Depkes RI, Dirjen P2MPLP 1981
b. Beneson, 1985
c. UU No. 4, 1984
d. Last, 1981
e. Perpres no 5 , 2009

2. Di bawah ini merupakan komponen wabah, kecuali...


a. Kelompok penduduk di suatu daerah
b. Waktu tertentu
c. Penyakit menular, Host, dan Lingkungan
d. Kenaikan jumlah kejadian
e. Angka kesakitan

3. Kegiatan dalam penyelidikan wabah dilakukan berupa:


1. Pengumpulan data secara epidemiologi
2. Pengobatan
3. Pencegahan
4. Perawatan

4. Prinsip dasar dalam penanggulangan wabah menurut Thomas tahun 2001 adalah:
1. Bersifat dinamis
2. Bersifat terbuka
3. Komunikasi antar institusi
4. Berprinsip epidemiologi

5. Endemi adalah...
a. Suatu episode dimana terjadi dua atau lebih penderita suatu penyakit yang sama dimana
penderita tersebut mempunyai hubungan satu sama lain
b. Keadaan dimana suatu masalah kesehatan (umumnya penyakit) yang ditemukan pada
suatu daerah tertentu dalam waktu yang singkat frekuensinya meningkat.
c. Keadaan dimana suatu masalah kesehatan (umumnya penyakit), frekuensinya dalam
waktu singkat meningkat tinggi dan penyebarannya telah mencakup wilayah yang luas
d. Keadaan dimana suatu masalah kesehatan (umumnya penyakit), frekuensinya pada
wilayah tertentu menetap dalam waktu lama berkenaan dengan adanya penyakit
yang secara normal biasa timbul dalam suatu wilayah tertentu.
e. Keadaan dimana suatu masalah kesehatan (umumnya penyakit) yang ditemukan pada
suatu daerah tetapi penyakit tersebut tidak menular
6. Pengambilan sedian pada kasus wabah adalah”
1. Darah
2. Tinja
3. Makanan
4. Urine

7. Langkah persiapan dalam penyelidikan KLB di kelompokkan dalam 3 kategori, Kecuali...


a. Membuat Hipotesis
b. Investigasi
c. Administrasi
d. Konsultasi
e. Membuat masalah

8. Suatu kejadian penyakit atau keracunan dapat dikatakan KLB apabila memenuhi kriteria
sebagai berikut...
a. Tidak ada penderita
b. Peningkatan kejadian penyakit/kematian, dua kali atau lebih dibandingkan dengan
priode sebelumnya
c. Jumlah penderita baru dalam satu bulan menunjukkan penurunan dua kali lipat
d. Penderita biasanya pada balita dan lansia
e. Angka rata-rata perbulan selama satu tahun mengalami penurunan

9. Yang dapat mengeluarkan pernyataan wabah pada suatu daerah adalah:


a. Gubernur
b. Walikota/ Bupati
c. Presiden
d. Mentri Kesehatan
e. Kepala Dinas Kesehatan Propinsi

10. Sumber data dalam penetapan kasus KLB adalah:


1. Catatan surveylan
2. Register
3. Survey
4. Data kematian

11. Tujuan dari penyelidikan KLB/Wabah, Kecuali adalah...


a. Sebagai bahan penelitian dan pelatihan
b. Upaya penanggulangan dan pencegahan
c. Melakukan pencatatan dan pelaporan
d. Memastikan diagnosis
e. Menurunkan jumlah kematian pada setiap KLB

12. Laporan adanya penderita, atau tersangka penderita penyakit yang dapat menimbulkan
wabah adalah...
a. Laporan kewaspadaan (dilaporkan dalam 24 jam)
b. Laporan investigasi (dilaporkan dalam 24 jam)
c. Laporan Penderita (dilaporkan dalam 24 jam)
d. Laporan kasus (dilaporkan dalam 24 jam)
e. Laporan hasil

13. Kegiatan dalam situasi wabah dapat berupa:


1. Penetapan keadaan wbah
2. Penyelidikan
3. Penanganan
4. Penanggulangan

14. Prinsip dasar dalam penanggulangan wabah menurut Thomas dan Webwe, 2001 adalah:
a. Harus berstruktur/ berurutan
b. Dilakukan oleh satu instansi
c. Bersifat Dinamis dan simultan
d. Dikerjakan oleh tenaga yang berpengalaman
e. Bersifat tertutup

15. Tindakan penangana wabah menurut sasarannya dapat dilakukan dengan:


1. Tindakan terhadap kasus
2. Peran pemerintah
3. Tindakan terhadap masyarakat
4. Persn rumah sakit

Anda mungkin juga menyukai