Anda di halaman 1dari 2

IV ADMIXTURE

Cermatilah Kasus di bawah ini :

KASUS 2

Mahasiswa B ingin melakukan rekonstitusi obat dalam bentuk large volume solution, dimana dia ingin
menambahkan obat lidocain HCl 2% dalam ampul dan obat cyanocobalamin 500mcg/ml dalam ampul ke
dalam sebuah infuse RL

Dari kasus tersebut, jawablah pertanyaan berikut :

a. Gambarlah bagian-bagian meja kerja pada LAF yang akan digunakan untuk membuat iv
admixture, serta berilah keterangan jarak pada masing-masing bagian!
b. Sebutkan alat dan bahan apa saja yang dibutuhkan untuk membuat sediaan iv admixture pada
kasus yang di dapat!
c. Jelaskan (atau bisa dibuat dalam bentuk gambar) urutan meletakkan alat dan bahan yang
dibutuhkan untuk membuat sediaan iv admixture pada kasus yang di dapat!
d. Jelaskan langkah-lagkah untuk membuat iv admixture pada kasus yang di dapat
IV ADMIXTURE

Cermatilah Kasus di bawah ini :

KASUS 1

Mahasiswa A ingin melakukan rekonstitusi obat dimana obat yang akan direkonstitusi adalah
streptomycin 1,5g serbuk dalam vial dengan menggunakan pelarut 5 ml water for injection

Dari kasus tersebut, jawablah pertanyaan berikut :

a. Gambarlah bagian-bagian meja kerja pada LAF yang akan digunakan untuk membuat iv
admixture, serta berilah keterangan jarak pada masing-masing bagian!
b. Sebutkan alat dan bahan apa saja yang dibutuhkan untuk membuat sediaan iv admixture pada
kasus yang di dapat!
c. Jelaskan (atau bisa dibuat dalam bentuk gambar) urutan meletakkan alat dan bahan yang
dibutuhkan untuk membuat sediaan iv admixture pada kasus yang di dapat!
d. Jelaskan langkah-lagkah untuk membuat iv admixture pada kasus yang di dapat

Anda mungkin juga menyukai