Anda di halaman 1dari 1

Pertanyaan tentang Kepribadian

1. Apa sifat yang kamu sukai dari diri sendiri juga orang lain, siapakah
orang itu?
2. Sifat seperti apa yang tidak kamu sukai darimu dan orang lain,
siapakah dia?
3. Apa yang peling sering kamu lakukan dalam membantu orangtua di
Ruman?
4. Sebutkan kekurangan dan kelebihanmu?
5. Tentunya kemu memiliki agama, seberapa paham kah kamu tentang
itu ?
Pertanyaan tentang Organisasi
1. Apa pengertian organisasi menurutmu? seberapa penting itu?
2. Apa satu hal yang ingin kamu lakukan untuk pramuka?
3. Apa alasan kamu ingin menjadi Pengurus Dewan Ambalan
/Pradana/Calon Pradana?
4. Seberapa pentingkah jabatan ini untukmu?
5. Apa visi dan misi kamu ke depan?
Pertanyaan tentang Pramuka dan Keluarga
1. Seberapa paham kamu tentang Pramuk dan apa yang ingin kamu
perbaiki?
2. Sebenarnya apa hubungan Pramuka dengan sekolah?
3. Bagaimana kamu membagi waktu antara pramuka dan keluarga ?
4. Apa peran seorang anak dalam keluarga?
5. Masalah apa yang sering kamu lakukan di rumah?

Pertanyaan Dewan Ambalan dan Kegiatan


Diluar

1. Bila kamu sudah menjadi pembantu Pembina di Gugus Depan


SD/MI/SMP/MTS ketika ada kegiatan atau acara yg bentrok kamu akan
memilih DA atau Gudep yg kamu bantu ?
2. Lebih Penting manakah Mendukung Kegiatan DA atau kegiatan di luar ?

Anda mungkin juga menyukai