Anda di halaman 1dari 8

Laporan Hasil Praktikum Fisika

Ayunan Sederhana

Tahun pelajaran 2020/2021

Nama: Revi Mariska

No: 32

Kelas: XI MIPA 1

SMA Negeri 1 Kota Mungkid

AYUNAN SEDERHANA
A. Kompetisi yang diujikan

Menggunakan persamaan gerak harmonis untuk menghitung besaran- besaran fisis yang
berkaitan dengan supervisi.

B. Indikator

Siswa dapat menghitung nilai percepatan gravitasi bumi (g) melalui percobaan.

C. Alat dan Bahan yang Digunakan

1. Statip : 1 set
2. Benang jahit : secukupnya
3. Beban : 3 buah
4. Mistar : 1 buah
5. Neraca : 1 buah
6. Stopwatch : 1 buah

D. Prosedur Percobaan

1. Tempatkan statip dengan benar.


2. Ikatkan batang pada statip.
3. Ukurlah panjang benang 50 cm, 75 cm,100 cm, 125 cm, 150 cm.
4. Kaitkan beban m pada benang.
5. Simpangkan beban +/- 150.
6. Catat waktu (t) untuk 10 ayunan (n).
7. Ulangi 5 kali untuk setiap panjang tali yang berbeda. Kemudian hitung rata-rata
waktunya (t).

E. Hasil Pengamatan

Isikan data pengamatan pada tabel berikut :

TABEL 1 : Beban Bandul 20 gram (0,02 kg)

No. l N Rata -rata T=t/n T2 4π2.l/T2


t
(m) Ayunan Sekon s2 ms-1
Sekon

1 0,5 m 10 14,66 1,46 2,13 9,25

2 0,75 m 10 17,11 1,71 2,92 10,12

3 1m 10 19,35 1,93 3,72 10,54

4 1,25 m 10 21,65 2,16 4,66 10,57

5 1,5 m 10 23,76 2,37 5,61 10,54


TABEL 2 : Beban Bandul 50 gram (0,05 kg)

Percobaan l N Rata -rata T=t/n T2 4π2.l/T2


t
(m) ayunan Sekon s2 ms-1
Sekon

1 0,5 m 10 15,06 1,50 2,28 8,64

2 0,75 m 10 18,01 1,80 3,24 9,13

3 1m 10 19,49 1,95 3,80 10,37

4 1,25 m 10 21,67 2,17 4,70 10,48

5 1,5 m 10 24,66 2,47 6,1 9,69

TABEL 3 : Beban Bandul 100 gram (0,1 kg)

No. l N Rata -rata T=t/n T2 4π2.l/T2


t
(m) Ayunan Sekon s2 ms-1
Sekon

1 0,5 m 10 16,16 1,61 2,59 7,61

2 0,75 m 10 18,958 1,89 3,57 8,28

3 1m 10 21,302 2,13 4,54 8,68

4 1,25 m 10 22,562 2,26 5,11 9,64

5 1,5 m 10 25,254 2,52 6,35 9,35

F. Analisis Data
1. Hitunglah 4π2Δ/T2 untuk π=3,14, untuk masing masing data!

Beban bandul : 20 gram Periode(T2): 2,13

Percobaan 1 Penyelesaian:
l: 0,5 m g= 4π2.l/T2
=4.3,142.0,5/2,13 =10,54

=9,25 Percobaan 4
l: 1,25 m
Percobaan 2 Periode(T2): 4,66
l: 0,75 m
Periode(T2): 2,92 Penyelesaian:
g=4π2.l/T2
Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2 =4.3,142.1,25/4,66

= 4.3,142.0,75/2,92 =10,57

=10,12 Percobaan 5
l: 1,5 m
Percobaan 3 Periode(T2): 5,61
l: 1 m
Periode(T2): 3,74 Penyelesaian:
g=4π2.l/T2
Penyelesaian:
g=4π2.l/T2 =4.3,142.1,5/5,61
=10,54
=4.3,142.1/3,74

Beban bandul : 50 gram Percobaan 3


l: 1 m
Percobaan 1 Periode(T2): 3,80
l: 0,5 m
Periode(T2): 2,28 Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2
Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2 = 4.3,142.1/3,80
=10,37
= 4.3,142.0,5/2,28
=8,64 Percobaan 4
l: 1,25 m
Percobaan 2 Periode(T2): 4,70
l: 0,75 m
Periode(T2): 3,24 Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2
Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2 = 4.3,142.1,25/4,70
=10,48
= 4.3,142.0,75/3,24
=9,13 Percobaan 5
l: 1,5 m
Periode(T2): 6,1 g= 4π2.l/T2

Penyelesaian: = 4.3,142.1,5/6,1
=9,69

Beban bandul : 100 gram


Penyelesaian:
Percobaan 1 g= 4π2.l/T2
l: 0,5 m
Periode(T2): 2,59 = 4.3,142.1/4,54
=8,68
Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2 Percobaan 4
l: 1,25 m
= 4.3,142.0,5/2,59 Periode(T2): 5,11
=7,61
Penyelesaian:
Percobaan 2 g= 4π2.l/T2
l: 0,75 m
Periode(T2): 3,57 = 4.3,142.1,25/5,11
=9,64
Penyelesaian:
g= 4π2.l/T2 Percobaan 5
l: 1,5 m
= 4.3,142.0,75/3,57 Periode(T2): 6,35
=8,28
Penyelesaian:
Percobaan 3 g= 4π2.l/T2
l: 1 m
Periode(T2): 4,54 = 4.3,142.1,5/6,35
=9,35
2. Bagaimana kecenderungan nilai 4π2Δ/T3?

Kecenderungan nilai 4π2.l/T2 menghasilkan nilai g diantara 0≤11 m

3. Buatlah grafik hubungan antara l dan T2!

4. Grafik l – T2 berupa…...
grafik yang dengan kecenderungan naik. Karena panjang tali berbanding lurus dengan
kudrat periodenya. Jadi, semakin panjang tali maka kuadrat periodenya semakin besar pula.

G. Kesimpulan
1. Berapa nilai rata rata g dari percobaan?

Nilai rata-rata g dari percobaan

( g1 + g2 + g3 + g4 + g5 + g6 + g7 + g8 + g9 + g10 + g11 + g12 + g13 + g14 + g15 ) m/s2

15

(9,25+10,12+10,54+10,57+10,54+8,64+9,13+10,37+10,48+9,69+7,61+8,28+8,68+9,64+9,35
) m/s2

15

=142,89
15
=9,53 m/s2
2. Bila m semakin besar, nilai g cenderung….
tidak terpengaruh. Karena massa benda tidak mempengaruhi besar kecilnya nilai
percepatan gravitasi.
3. Persamaan untuk menghitung adalah :

g= 4π2.l/T2

Keterangan : g : percepatan gravitasi (m/s2)

L : panjang tali (m)

T : periode (s)
Π : 3,14

4. Nilai g paling besar pada beban paling ringan (20g) dengan tali terpanjang (1,25m).
Sedangkan nilai g paling kecil terdapat pada beban paling berat (100g) dengan tali
terpendek.
5. Bila beban dianggap partikel dengan amplitude A dan periode T, maka simpangan
partikel setelah bergerak selama 1 sekon dapat ditulis dengan :
Y=A.sin.2π.(t/T)
Keterangan :

A : amplitude (m)
Π : 3,14
t : waktu (s)
T : periode (s)

Anda mungkin juga menyukai