Anda di halaman 1dari 5

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

ACOUSTIC CORNER (MUSIK)


DEPARTEMEN MINAT DAN BAKAT
BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM)
FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS BENGKULU
2015

A. Latar Belakang

Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) adalah wadah aktivitas kemahasiswaan


untuk mengembangkan minat, bakat dan keahlian tertentu bagi para anggota-
anggotanya. lembaga ini merupakan partner organisasi kemahasiswaan intra kampus
lainnya seperti Badan Eksekutif Mahasiswa.

Unit Kegiatan Mahasiswa dibutuhkan sebagai tempat bagi mahasiswa,


khususnya mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas
Bengkulu untuk mengembangkan minat, bakat, dan hobi. UKM juga bisa dijadikan
sebagai ajang re-freshing dari kegiatan belajar di Fakultas Kedokteran yang sering
dianggap memiliki beban belajar yang berat.

UKM pada umumnya berupa kelompok seni atau olahraga. Salah satu UKM
yang berpotensi untuk dikembangkan di FKIK UNIB adalah UKM seni khususnya
musik. Melihat besarnya minat mahasiswa FKIK UNIB dalam bidang musik, dan
potensi yang dimiliki mahasiswa FKIK UNIB dalam bidang musik, alasan agar
UKM musik (acoustic corner) harus didirikan
UKM musik ini seelain sebagai ajang pertemuan seni musik, dan tempat
menyalurkan bakat seni, juga diharapkan bisa menjadi ajang silaturahmi untuk
mempererat kekeluargaan antar mahasiswa FKIK UNIB. Selain itu juga, diharapkan
mahasiswa yang bergabung di UKM musik (acoustic corner) ini bisa mengikuti
festifal musik antar mahasiswa dan memenangkan kejuaraan di tingkat Universitas,
Kota, Provinsi, Nasional, maupun Internasional.

A. Tujuan

 Tujuan Umum

Menumbuhkan minat dan menyalurkan bakat mahasiswa diluar bidang


akademik, khususnya di bidang seni.

 Tujuan Khusus

1. Meningkatkan dan mengembangkan minat mahasiswa Kedokteran Indonesia,


khususnya Mahasiswa FKIK UNIB.
2. Sebagai wadah bagi mahasiswa FKIK UNIB untuk menyalurkan bakat
khususnya di bidang seni musik.
3. Sebagai ajang untuk mempererat persatuan dan kesatuan mahasiswa FKIK
UNIB.

B. Manfaat

1. Pengembangan minat dan bakat mahasiswa Kedokteran Indonesia, khususnya


Mahasiswa FKIK UNIB, untuk dapat meyalurkan minat dan bakat khususnya di
bidang seni musik

2. Agar memiliki fasilitas alat musik di FKIK UNIB

C. Waktu Pelaksanaan

Minggu pertama bulan Mei tahun 2015.

D. Tepat Pelaksanaan

1. Kriteria Tempat
Gedung putih FKIK UNIB
2. Pelaksana
Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Bengkulu.

E. Usulan Program Kegiatan

1. Latihan Mingguan
Latihan mingguan dilaksanakan setiap satu minggu sekali.

2. Mewakili FKIK UNIB dalam FESTIVAL musik (band,acoustic solo music)


Mahasiswa FKIK UNIB yang bergabung dan berlatih bersama di UKM acoustic
corner musik bisa mewakili FKIK UNIB jika ada turnamen Festival musik baik
tingkat Universitas, Kota, Provinsi, Nasional, maupun Internasional.

F. Luaran Yang Diharapkan

1. Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Bengkulu dapat


meningkatkan dan menyalurkan minat bakat diluar bidang akademis.
2. Mahasiswa Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Bengkulu dapat
meningkatkan dan menyalurkan dan minat bakat dalam bidang seni musik .

G. Indikator Keberhasilan

Jenis Kegiatan Indikator Keberhasilan

Mahasiswa melaksanakan latihan setiap


Latihan mingguan
satu kali dalam seminggu

<10 mahasiswa : kurang

Jumlah peserta 11-15 mahasiswa : cukup

>20 mahasiwa : baik

Setidaknya mengikuti 3 festival musik


Prestasi dalam 1 kali periode kepemimpinan ketua
UKM

H. Rincian Dana
NAMA BARANG JUMLAH BARANG HARGA BARANG

GITAR ACOUSTIC 2 Rp 2000.000

CHAJON 1 Rp 800.000

BASS ACOUSTIC 1 Rp 1000.000

SOUND SYSTEM 2 Rp 1000.000

MICROPHONE 4 Rp 400.000

EGG CARPET 50 Rp 200.000

WALL CARPET

KURSI ACOUSTIC 4 Rp 500.000

Anda mungkin juga menyukai