Anda di halaman 1dari 9

Tugas Pertama Matematika Ekonomi

Oleh : Andreas Reynaldo Benny


Nomor Induk Mahasiswa : 115180098

Fakultas Ekonomi
Universitas Tarumanagara
Tahun 2018
Kata Pengantar
Puji syukur ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala limpahan berkat dan rahmat – Nya
sehingga saya dapat menyelesaikan penyusunan makalah ini dalam bentuk maupun isinya
yang sangat sederhana. Semoga makalah ini dapat dipergunakan sebagai salah satu acuan,
petunjuk maupun pedoman bagi pembaca dalam mata kuliah Matematika Ekonomi di
perguruan tinggi Universitas Tarumanagara.

Harapan saya semoga makalah ini membantu menambah pengetahuan dan pengalaman bagi
para pembaca, sehingga saya dapat memperbaiki bentuk maupun isi makalah ini sehingga
kedepannya dapat lebih baik.

Makalah ini saya akui masih banyak kekurangan karena pengalaman yang saya miliki sangat
kurang. Oleh kerena itu saya harapkan kepada para pembaca untuk memberikan masukan-
masukan yang bersifat membangun untuk kesempurnaan makalah ini.

Jakarta, 17 Agustus 2018

Penulis
Daftar Isi

Halaman Judul

Kata Pengantar

Daftar Isi

Pengertian Matematika Ekonomi

Kegunaan / Manfaat Matematika Ekonomi

Ruang Lingkup Matematika Ekonomi

Kata Penutup

Daftar Pustaka
Pengertian Matematika Ekonomi

Matematika ekonomi adalah penerapan metode matematika untuk mewakili teori dan


menganalisis masalah-masalah di bidang ekonomi. Dengan konvensi, metode yang
diterapkan mengacu pada orang-orang di luar geometri sederhana, seperti diferensial dan
integral kalkulus, perbedaan dan persamaan diferensial, matriks aljabar, matematika,
pemrograman, dan metode komputasi lainnya.

Keuntungan pendekatan ini memungkinkan perumusan teori hubungan dengan ketelitian,


umum, dan kesederhanaan.

Matematika memungkinkan para ekonom untuk membentuk preposisi yang bermakna dan
dapat diuji berkaitan dengan luas dan kompleksitas pelajaran yang dapat diungkapkan secara
mudah dan informal. Selanjutnya, bahasa matematika memungkinkan para ekonom untuk
membuat tertentu, positif klaim tentang kontroversial atau isu-mata pelajaran yang akan
menjadi mustahil tanpa matematika.

Banyak teori ekonomi saat ini disajikan dalam istilah matematika model-model ekonomi, satu
set bergaya dan modern matematika hubungan menegaskan untuk memperjelas asumsi dan
implikasi.

Formal ekonomi pemodelan dimulai pada abad ke-19 dengan menggunakan diferensial


kalkulus untuk mewakili dan menjelaskan perilaku ekonomi, seperti utility maximization,
ekonomi awal penerapan matematika optimasi. Ekonomi menjadi lebih matematika sebagai
suatu disiplin sepanjang paruh pertama abad ke-20, tetapi pengenalan baru dan generalized
teknik dalam masa sekitar Perang Dunia Kedua, seperti dalam teori permainan, akan sangat
memperluas penggunaan formulasi matematika dalam bidang ekonomi.

Ini cepat sistematisasi ekonomi khawatir kritik dari disiplin serta mencatat beberapa
ekonom. John Maynard Keynes, Robert Heilbroner, Friedrich Hayek dan lain-lain telah
mengkritik penggunaan yang luas dari model-model matematika untuk perilaku manusia,
dengan alasan bahwa beberapa manusia pilihan yg tdk dpt diperkecilkan lagi untuk
matematika.
Matematika ekonomi merupakan cabang ilmu ekonomi yang tidak berbeda dengan keuangan
negara atau perdagangan internasional. Matematika ekonomi digunakan untuk pendekatan
dalam analisa ekonomi dengan menggunakan simbol-simbol matematis yang dinyatakan
dalam suatu permasalahan ekonomi. Matematika ekonomi ini dapat digunakan dalam teori
ekonomi makro atau mikro, keuangan negara, ekonomi perkotaan dan sebagainya.

Matematika ekonomi merupakan ilmu yang digunakan sebagai pendekatan dalam


mempelajari analisis ekonomi. Ahli ekonomi menggunakan simbol-simbol matematis untuk
menyatakan permasalahan ekonomi serta menggunakan dalil-dalil matematis untuk
membantu pembahasan masalah tersebut. Matematika ekonomi digunakan dalam berbagai
ilmu lain seperti, ekonomi mikro, ekonomi makro, metode kuantitatif, ekonomi keuangan,
serta ilmu-ilmu lain yang membutuhkan alat analisis dalam pendekatannya

Penerapan matematika untuk ekonomi dan bisnis akan memberikan manfaat yang sangat
besar di dalam kehidupan terutama dalam penyelesaian masalah-masalah ekonomi baik untuk
lingkup ekonomi mikro maupun untuk lingkup ekonomi makro. Sehingga pada akhirnya akan
membantu untuk menunjang pertumbuhan perekonomian bangsa melalui pemecahan masalah
ekonomi dan bisnis melalui model matematika, terutama dengan penerapan atau penggunaan
fungsi linear.

Matematika ekonomi akan memberikan pemahaman bahwa matematika ekonomi dapat


digunakan sebagai alat bantu untuk menganalisis model-model ekonomi terutama masalah
perekonomian yang sedang dihadapi pada saat ini.
Kegunaan / Manfaat Matematika Ekonomi

 Untuk membentuk dan mengestimasi model keputusan yang ditujukan untuk


menentukan perilaku optimum perusahaan yaitu mencapai tujuannya dengan cara
yang paling efisien.

 Untuk mempormulakan model ekonomi yang di postulatkan dalam teori ekonomi.

  Di gunakan dalam teori ekonomi makro atau mikro ,keuangan negara , ekonomi
perkotaan, dan lain – lain.

 Untuk menyatakan permasalahan dan juga menggunakn dalil - dalil matematis yang
terkenal untuk membantu di dalam pembahasannya.

 Memberikan pengetahuan, wawasan dan kemampuan dalam memanfaatkan teori atau


konsep matematika dalam analisis ekonomi, terutama dalam masalah
maksimisasi,minimisasi dan optimisasi.

 Sebagai penerapan dalam analisis ekonomi.

 Dapat menggunakan pemahaman fungsi untuk menyelesaikan persoalan dalam bisnis


dan ekonomi.

 Memudahkan dalam menghitung indikator dan prediksi ekonomi.


Ruang Lingkup Matematika Ekonomi

Untuk menyatakan permasalahan dan juga menggunakn dalil-dalil matematis yg terkenal


untuk membantu di dalam pembahasannya ,matematika ekonomi dapat digunakan dalam
teori ekonomi makro atau mikro, keuangan negara, ekonomi perkotaan dan lain-lain. Dapat di
katakan saat ini matematika ekonomi digunakan dalam setiap buku pelajaran dasar ekonomi
seperti metode ilmu ukur yg sering di gunakan untuk memperoleh hasil teoretis. akan tetapi
biasanya metematika ekonomi digunakan untuk menjelaskan kasus-kasus teknis metematis
seperti matrik, kalkulus, diferensial dan integral. persamaan diferensial, persamaan diferens
dan lain-lain di luar ilmu ukur sederhana.
Dalam matematika ekonomi, asumsi dan kesimpulan dinyatakan dalam simbol-simbol
matematis bukan kata-kata dan dalam persamaan-persamaan bukan kalimat-kalimat.
Kata Penutup
Demikian yang dapat saya paparkan mengenai materi yang menjadi pokok bahasan dalam
makalah ini, tentunya masih banyak kekurangan dan kelemahannya, karena terbatasnya
pengetahuan dan kurangnya rujukan atau referensi yang ada hubungannya dengan judul
makalah ini.

Demikianlah makalah yang kami buat semoga bermanfaat bagi orang yang membacanya dan
menambah wawasan bagi orang yang membaca makalah ini. Dan penulis mohon maaf
apabila ada kesalahan dalam penulisan kata dan kalimat yang kurang jelas, kurang dapat
mengerti, dan tidak lugas mohon jangan dimasukan ke dalam hati.

Dan kami juga sangat mengharapkan yang membaca makalah ini akan bertambah jendela
pengetahuannya akan materi yang saya bahas ini dan dapat berguna untuk masa depan dan di
lain kesempatan.

Sekian penutup dari saya, semoga berkenan di hati dan saya ucapkan terima kasih yang
sebesar-besarnya.
Daftar Pustaka

https://id.wikipedia.org/wiki/Matematika_ekonomi

https://lokasiinformasi.blogspot.com/2017/08/matematika-ekonomi-pengertian-fungsi.html

http://dessydianita11.blogspot.com/2014/09/matematika-ekonomi.html

http://tutupohosali081175.blogspot.com/2013/08/pengertian-matematika-ekonomi.html

https://desititipkarya.wordpress.com/ekonomi/matematika-ekonomi/

Anda mungkin juga menyukai