Anda di halaman 1dari 1

Selamat malam

Etika komunikasi merupakan bagian dari upaya untuk menjamin otonomi demokrasi. Etika komunikasi
tidak hanya berhenti pada masalah prilaku aktor komunikasi (wartawan, editor, agen iklan, dan
pengelola rumah produksi). Etika komunikasi berhubungan juga dengan praktek institusi, hukum,
komunitas, struktur sosial, politik dan ekonomi. Lebih dari itu, etika komunikasi selalu dihadapkan
dengan berbagai masalah, yaitu antara kebebasan berekspresi dan tanggung jawab terhadap pelayanan
publik

Anda mungkin juga menyukai