Anda di halaman 1dari 2

Soal PUIL 2011 Pada Pintalasi Rumah Sakit

1. Sesuai pada PUIL 2011 warna untuk kabel fase adalah…


A. Merah
B. Kuning
C. Hijau kuning
D. Hitam
2. Warna merah pada kabel dipergunakan untuk menandai…
A. Pembumian
B. Netral
C. Fasa
D. Grounding
3. Alat pembatas arus pada instalasi listrik tegangan rendah dengan arus bebas besar yaitu…
A. MCB
B. MCCB
C. Sekring
D. Stop kontak
4. Konduktor pembumian di atas tanah harus memenuhi ketentuan sebagai berikut, kecuali
A. Mudah terlihat dan jika tertutup harus mudah dicapai
B. Harus dilindungi dari bahaya mekanis atau kimiawi
C. Tidak boleh ada sakelar atau hubungan yang mudah di lepas tanpa menggunakan
Perkakas
D. Mudah di pasang dan dicopot agar memudahkan perbaikan
5. Bagian logam berikut tidak diizinkan untuk digunakan sebagai konduktor proteksi
atau sebagai konduktor ikatan proteksi pada PUIL adalah…
A. Konduktor pada kabel multi inti
B. Konduktor polos atau berinsulasi terpasang magun
C. Pipa yang mengandung gas atau cairan yang mudah terbakar
D. Konduktor berinsulasi atau polos dalam selungkup bersama dengan konduktor
aktif
6. Apakah intsalasi listrik pada rumah sakit sebaiknya mengikuti anjuran PUIL 2011?
A. Benar
B. Salah
7. Daya dalam ruangan pada rumah sakit harus sesuai dengan alat-alat yang dibutuhkan?
A. Salah
B. Benar
8. Pada ruangan operasi rumah sakit sebaiknya menggunakan lampu pijar
A. Salah
B. Benar
9. Pengkabelan pada instalasi listrik di rumah sakit menggunakan kabel serabut
A. Benar
B. Salah
10. Saklar control/tombol panic (panic button) sebaiknya dipasang dekat dengan operator
agar mudah di jangkau apabila sewaktu-waktu ada masalah dengan instalasi listrik
A. Benar
B. Salah
11. Terdapat 3 macam elektroda pertahanan yaitu…
Jawab : Elektroda Pita, ElektrodaPolos, ElektrodaTabung
12. Dalam system pengamanan dalam rumah sakit tercakup didalamnya beberapa hal yaitu…
Jawab : jaringna, peralatan, personal & pasien
13. Kepanjangan dari PUIL adalah…
Jawab : Persyaratan Umum Instalasi Listrik
14. Semua sambungan listrik sebaiknya harus baik dan dan bebas dari gaya…
Jawab : gaya Tarik
15. PUIL yang di gunakan sekarang adalah PUIL tahun..
Jawab : PUIL 2011

Anda mungkin juga menyukai