Anda di halaman 1dari 4

SHAFIRA WIDIA PUTRI

1710311018
21 D
NYAMUK ANOPHELES

DEMONSTRASI GAMBAR
1 Telur Anopheles sp

Tanda-tanda:
►bentuk seperti perahu
►diletakkan satu-satu
►mempunyai pelampung

2 Larva Anopheles sp.

Tanda-tanda:
►sifon tidak ada/pendek sekali
►lubang pernapasan(spirakel)
►bulu palma
►lapisan punggung(tergal plate)

3 Sayap Anopheles sp.

Venasi sayap : ► kosta


► subkosta,
► vena 1,(2,1),(2,2)
3,(4,1),5,1),(5,2) dan 6

Sisik sayap : halus, runcing.

4 Kepala Anophelini jantan

Tanda-tanda:
Antenna : plumose
Palpi : sama panjang dengan probo-
sis, ujung palpus membundar
(“club forming”)
SHAFIRA WIDIA PUTRI
1710311018
21 D
5 Kepala nyamuk Anopheles betina

Tanda-tanda:
Antena : pilose
Palpi : sama panjang dengan probosis

NYAMUK CULEX DAN MANSONIA


DEMONSTRASI GAMBAR
Telur Culex

1 ▪ bentuk lonjong memanjang, satu ujung


run- cing dan ujung lain membulat dan
terdapat benjolan
▪ tersusun berkelompok menyerupai rakit

Larva Culex sp.


2
▪ terdiri atas kepala thorax dan abdomen
▪ pada segmen abdomen ke-8
terdapat beberapa baris comb
▪ segmen 9 dan 10 menjadi anal gill dan sifon
▪ Siphon panjang, terdapat 3 rumpun rambut
(hair tuft)
▪ pada yang hidup posisinya miring
terhadap per mukaan air

Sayap Culex
3
▪ terdapat costa subcosta, vena 1 s.d vena 6
▪ sisik pada vena-vena halus pan-jang,
warna kecoklatan.

Kepala Culicini jantan Kepala Culicini Jantan


5
▪ terdapat sepasang mata faset,
probosis, palpi dan antenna,
▪ palpi sama panjang dengan probosis.
▪ antenna berbulu lebat (plumose)
SHAFIRA WIDIA PUTRI
1710311018
21 D
Kepala Culicini betina Kepala Culicini Betina
▪ palpinya lebih pendek daripada proboscis
▪ Antena berbulu jarang (pilose)

Telur Mansonia
6
▪ bentuk lonjong dengan, satu ujung
runcing seperti duri dan ujung lain melekat
pada daun berkelompok membentuk
bangunan seperti roset

7 Larva Mansonia sp.

▪ Sifon : ujung runcing dan bergerigi

8. Sayap Mansonia

Bentuk sisik : - lebar dan asimetri


- sebagian lain sempit
SHAFIRA WIDIA PUTRI
1710311018
21 D
NYAMUK AEDES

DEMONST RASI GAMBAR

1 T ELUR AEDES

▪ Bentuk lonjong
▪ Permukaannya menyerupai
▪ Gambaran anyaman kain kassa
▪ Diletakkan satu persatu

2 Larva Aedes aegypti

▪ Pada segmen abdomen ke-


8 terdapat sebaris comb
▪ Gigi sisir mempunyai
sepasang cabang lateral.
▪ Siphon pendek, agak gemuk,
▪ Bulu-bulu siphon hanya
terdapat satu rumpun.

3 Larva Aedes
albopictus

►morfologi secara garis besar


=
Ae. Aegypti.
►Bedanya, gigi sisir pada comb
tidak mempunyai cabang lateral.

Anda mungkin juga menyukai