Anda di halaman 1dari 4

Teori Bilangan

DISUSUN OLEH :
Ahmad Muhaimin AF (1830206059)

Dosen Pengampu : Feli Ramury, M,Pd.

Program Studi Pendidikan Matematika


Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan
Universitas Islam Negeri Raden Fatah Palembang
2018
Seorang tukang perabot mempunyai 6 unit kayu dan waktu luang 9 jam. Ia
akan membuat 2 model tira-tirai hiasan dengan ketentuan sbb:
Model I perlu 2 unit kayu dan waktu 2 jam.
Model II perlu 1 unit kayu dan waktu 3 jam.
Harga dari kedua model itu adalah $3 dan $4.
Berapa jumlah tirai dari tiap-tiap model yang harus dibuat jika ingin
memaksimumkan pendapatannya?

Jawaban:

Misalkan :

X : Model I

Y : Model II

Fungsi Tujuan : Z = 3x + 4y

Fungsi Kendala :

2x + y = 6

2x + 3y = 9

x=0

y=0

Penyelesaian

 2x + y = 6
2x + 3y = 9
_________ _
-2y = -3
y = 1,5
 2x + y = 6
2x + (1,5) = 6
2x = 6-1,5
2x= 2,25

Maka titik potong antara dua garis tersebut adalah (2,25 , 1,5)
2x + 3y = 9 2X + y = 6

X Y X Y
X 0 4,5 X 0 3
Y 3 0 Y 6 0
Titik Nilai f(x,y) = 3x + 4y
D(0,0) f(0,0) = 3(0)+4(0)=0
A(0,6) f(0,6)= 3(0) + 4(6) = 24
B(2,25 , 1,5) f(2,25 , 1,5) = 3(2,25)+4(1,5) = 12,75
C(4,5 , 0 ) f(4,5 , 0) = 3(4,5)+4(0) = 13,5

Maka nilai maksimum terdapat pada titik A (0,6) senilai Z = 24, jadi keuntungan terbesar ialah 24$; yang
tercapat jika dibuat 6 model tirai II

GeoGebra

Setelah di buat model matematika nya, penyelesaian dari soal diatas dikerjakan
menggunakan GeoGebra seperti dibawah ini :

1. Ketikkan dua pertidaksamaan di atas ke dalam Input dan enter. Bedakan kedua garis tersebut
dengan memberinya warna. Klik kanan pada daerah pertidaksamaan, klik Object Properties, klik
Colour pilih warna yang diinginkan. Pada Style pilih Filling dan pilih Hatching, lalu sesuaikan
kemiringan arsiran dengan mengatur Angle. Lakukan hal yang sama pada pertidaksamaan yang
satunya.

2. Klik icon line kemudian ketikkan persamaan 2x+y=6, 2x+3y=6, x=0, dan y=0 pada input

3. Buatlah titik-titik potong sebagai titik uji untuk menentukan nilai-nilai optimum. Ada 3 titik yang
akan diuji, yaitu titik potong persamaan 1 dengan sumbu y (titik A), titik potong persamaan 1
dan 2 (titik B) dan titik potong persamaan 2 dengan sumbu x (titik C). Caranya: Klik intersect,
klik garis merah (garis persamaan 1) dan Klik sumbu y. maka muncul titik A. kemudian klik di
perpotongan garis peramaan 1 dan 2 maka didapat B. klik garis biru (Garis persamaan 2) dan
klik sumbu x, maka didapat C. klik juga sumbu x dan sumbu y, sehingga didapat D.

4. Buatlah arsiran daerah penyelesaian pertidaksamaan tersebut dengan menghubungkan keempat


titik tersebut dengan menggunakan polygon

5. Kemudian hitunglah nilai optimum pada masing-masing titik uji di atas. Fungsi optimum
diketahui: f(x) = 3x + 4y untuk masing-masing titik dapat dibuat dengan cara ketikkan pada input
seperti berikut: NA = 3x(A) + 4y(A), NB = 3x(B) + 4y(B), dan NC = 3x(C) + 4y(C).

Anda mungkin juga menyukai