Anda di halaman 1dari 4

KARSINOMA SERVIKS

1. Pernyataan di bawah ini yang benar adalah, kecuali


a. Kanker serviks disebabkan oleh human papillomavirus (HPV)
b. Kanker serviks dapat dideteksi melalui SADANIS
c. Salah satu faktor risiko kanker serviks adalah multiparitas (memiliki banyak
anak)
d. Kanker serviks dapat dicegah dengan pemberian vaksin HPV pada
seseorang yang belum aktif secara seksual
e. Kanker serviks tidak menular, namun infeksi dari virus yang menular ke orang
lain
2. Risiko tinggi pada orang yang terkena HPV adalah
a. kutil
b. kanker
c. chlamydia
d. fatigue
e. anemia
3. Pernyataan mengenai faktor risiko yang meningkatkan terkenanya penyakit
kanker serviks adalah
a. Imunitas yang rendah tidak ada kaitannya dengan peningkatan risiko kanker
serviks
b. Banyak anak atau terlalu sering melahirkan dengan jarak kelahiran yang
terlalu pendek dikaitkan dengan trauma jalan lahir sehingga
meningkatkan risiko terkena kanker serviks
c. Melakukan aktivitas seksual di bawah usia 20 tahun tidak berisiko terkena
kanker serviks karena sel mukosa di rahim sudah benar-benar matang
d. Penggunaan kontrasepsi oral menurunkan risiko terkena kanker serviks
e. Semua salah
4. Pernyataan yang benar mengenai Epidemiologic triangle dari Host Ca Serviks
adalah
a. Melakukan aktivitas seksual aktif di usia muda
b. Merokok
c. Kurangnya menjaga Personal Hygiene terutama kebiersihan genitalia
d. Konsumsi kontrasepsi oral jangka panjang (> 4 tahun)
e. Benar semua
5. Ny. A adalah seorang wanita yang telah menikah dan saat ini Ny. A melakukan
aktivitas seksual aktif. Ny. A mendapatkan informasi bahwa wanita yang sudah
melakukan aktivitas seksual aktif akan berisiko untuk mengalami Ca Serviks.
Upaya yang tepat yang perlu dilakukan oleh Ny. A adalah kecuali
a. Melakukan pemeriksaan IVA Test atau Pap Smear rutin setiap tahun
b. Makan tinggi lemak, junk food dan tidak melakukan aktivitas fisik sama
sekali
c. Tidak merokok
d. Selalu menjaga kebersihan area genitalia dengan cebok yang benar, sering
mengganti celana dalam dan menjaga genitalia tidak dalam keadaan lembab
e. Menggunakan metoda kontrasepsi secara bergantian tidak digunakan dalam
jangka panjang
6. Pernyataan yang benar mengenai Epidemiologic triangle dari Environment Ca
Serviks adalah
a. Kurangnya Konsumsi Buah dan sayuran
b. Melakukan aktivitas fisik sesekali saja
c. Tidak Mengatur jarak dan jumlah anak yang dimiliki dengan Keluarga
Berencana
d. Tidak Menikah dan memiliki anak di usia reproduksi sehat
e. Berasal dari Sosio ekonomi yang rendah sehingga sulitnya mengakses
informasi dan pelayanan kesehatan
7. Ibu Diah baru mendapatkan seminar mengenai kanker serviks dan bahayanya.
Sehingga memutuskan untuk mengajak anaknya yang berusia 12 tahun
melakukan vaksinasi HPV. Termasuk dalam pencegahan tahap manakah hal
tersebut?
a. Pencegahan Primer
b. Pencegahan Sekunder
c. Pencegahan Tersier
d. Rehabilitatif
e. Kuratif
8. Pelaksanaan hiterektomi (pembedahan) dalam pengobatan kanker serviks akan
dilakukan pada kondisi…
a. Kanker telah menyerang organ terdekat seperti kantung kemih, rectum, atau
mungkin menjalar ke daerah lain dalam tubuh seperti paru-paru, hati atau
tulang.
b. Kanker sudah menyebar dari serviks dan uterus ke dinding pelvis atau bagian
bawah vagina
c. Kanker meluas mencapai 1/3 bawah vagina dan menimulkan hidronefrosis
ginjal
d. Kanker sudah menyebar ke uterus namun belum sampai ke dinding
pelvis atau bagian bawah vagina
e. Kanker meluas ke 1/3 bawah vagina namun tidak pada dinding pelvis
9. Apakah penyebab utama terjadinya kanker serviks?
a. Merokok
b. Pola hidup tidak sehat
c. Menikah muda
d. Virus HPV
e. Penggunaan kondom
10. Kanker yang telah menyebar diluar leher rahim tetapi tidak menyebar ke dinding
pelvis atau sepertiga bagian bawah vagina merupakan ciri-ciri kanker serviks
stadium
a. Stadium I
b. Stadium II
c. Stadium III
d. Stadium IV
e. Stadium 0

11. Pilihlah:
A jika pernyataan I, II dan III benar
B jika pernyataan I dan III benar
C jika pernyataan II dan IV benar
D jika pernyataan IV saja yang benar
E jika semua pernyataan benar/salah
Yang termasuk ke dalam kanker pra-invasif adalah…
I. Kanker Serviks Stadium IV
II. Kanker Serviks Stadium I
III. Kanker Serviks Stadium III
IV. Kanker Serviks Stadium 0
Jawaban: D

12. Menurut SEER (Surveillance, Epidemiology, and End Result) terdapat beberapa
pengelompokkan kanker. Kelompok kanker menurut SEER antara lain adalah...
I. Localized
II. Regional
III. Distant
IV. Combined
Jawaban: A

Anda mungkin juga menyukai