Anda di halaman 1dari 17

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 1

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Membaca Q.S. al- Mā’ūn
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.3 Memahami makna Q.S. at-Tīn dan Peserta didik dapat:
Q.S. al-Mā’ūn dengan benar  Memahami Q.S. al-Mā’ūn dengan baik dan
benar;
 Menyebutkan arti al-Mā’ūn;
 Menyebutkan jumlah ayat Q.S. al-Mā’ūn;
 Menyebutkan tempat turun Q.S. al-Mā’ūn.
KD 4.3.1 Membaca Q.S. at-Tīn dan Q.S. al-  Melafalkan Q.S. al-Mā’ūn dengan tartil;
Mā’ūn dengan tartil.  Membaca Q.S. al-Mā’ūn dengan tartil;
 Mendemonstrasikan lafal Q.S. al–Fiil dan
terjemahnya.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode taqrir (membaca diulang-ulang) dan
tanya jawab atau ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Pada pembelajaran membaca Q.S  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan al-Mā’ūn, guru memberikan melakukan refleksi, dan
membaca surat-surat contoh bacaan yang benar; menyimpulkan hasil
pendek pilihan;  Guru melafalkan secara berulang pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing huruf-huruf yang dianggap sulit dilaksanakan;
guru memaparkan dan peserta didik diminta untuk  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan menirukan pelafalan tersebut guru untuk memberikan
1 sebelumnya dengan secara bersama; apresiasi,
KKG PAI melakukanBANDUNG
SD KABUPATEN
bantuan tayangan  Selanjutnya ditunjuk beberapa penilaian dan evaluasi;
slide/gambar, atau bercerita peserta didik untuk melafalkannya  Guru menyampaikan materi
tentang pengalaman selama dengan benar; pembelajaran yang akan
liburan;  Guru kembali memberikan contoh dibahas pada pertemuan
 Guru menyampaikan bacaan Q.S al-Mā’ūn yang benar; selanjutnya, dan bersama
materi, memberi motivasi  Peserta didik secara bergiliran peserta didik berdo’a sebagai
dan tujuan pembelajaran membaca Q.S al-Mā’ūn dengan penutup kegiatan belajar.
yang akan dilaksanakan. benar

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis dan lisan dan Penilaian
keterampilan berupa melafalkan Q.S. al-Mā’ūn.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, M.M.PD ASEP ROSLAN DANI


NIP. 196109221981091001 NIP. 196105122000031002
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 2

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Menulis Q.S. al-Mā’ūn
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 4.1.2 Menulis kalimat-kalimat dalam Peserta didik dapat:
Q.S. at-Tīn dan Q.S. al-Mā’ūn  Menulis kalimat-kalimat dalam Q.S. al-Mā’ūn
dengan benar dengan benar

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Demonstrasi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Pada pembelajaran menulis Q.S  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan al-Mā’ūn, guru memberikan melakukan refleksi, dan
membaca surat-surat contoh menulis yang benar; menyimpulkan hasil
pendek pilihan;  Guru menulis beberapa penggalan pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing ayat Q.S. al-Mā’ūn pada papan dilaksanakan;
guru memaparkan tulis atau melalui media lainnya,  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan kemudian memberikan garis pada guru untuk memberikan
sebelumnya dengan tulisan penggalan ayat tersebut apresiasi, melakukan
bantuan gambar; untuk mengetahui posisi penilaian dan evaluasi;
 Guru memberikan rangkaian masing-masing  Guru menyampaikan materi
penguatan tentang gambar hurufnya; pembelajaran yang akan
tersebut;  Pada saat bersamaan, peserta dibahas pada pertemuan
 Guru menyampaikan didik diminta untuk mencermati selanjutnya, dan bersama
materi, memberi motivasi cara penulisannya; peserta didik berdo’a sebagai
dan tujuan pembelajaran  Guru menunjuk peserta didik penutup kegiatan belajar.
2 yang akan dilaksanakan. secara bergantian untuk KKG PAI SD KABUPATEN BANDUNG
mempraktikkan penulisan
beberapa penggalan ayat seperti
yang sudah dicontohkan;
 Guru meminta agar semua peserta
menyalin beberapa penggalan ayat
tersebut secara berulang-ulang
pada buku tulis. Bila sudah
banyak yang mampu menulis

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Keterampilan berupa tes tertulis yaitu menulis penggalan Q.S.
al-Maa’uun

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 3

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Menghafal Q.S. al-Mā’ūn
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 4.1.3 Menghafal Q.S. at-Tīn dan Q.S. Peserta didik dapat:
al-Mā’ūn dengan lancar.  Mendemonstrasikan hafalan Q.S al-Mā’ūn dengan
lancar.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode taqrir (membaca diulang-ulang) dan
tanya jawab atau ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Pada pembelajaran menghafal Q.S  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan al-Mā’ūn, guru memberikan melakukan refleksi,
membaca surat-surat contoh menghafal yang benar; menyimpulkan hasil
pendek pilihan;  Guru melafalkan dengan cara pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing menghafal Q.S. al-Mā’ūn dengan dilaksanakan;
guru memaparkan suara yang jelas ayat 1 sampai  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan dengan 2, diikuti seluruh peserta guru untuk memberikan
sebelumnya dengan didik, sesekali meminta salah satu apresiasi, melakukan
bantuan slide/gambar; peserta didik untuk menghafalnya penilaian dan evaluasi;
 Guru memberikan (lakukan sebanyak 2 sampai 3  Guru menyampaikan materi
penguatan tentang gambar kali); pembelajaran yang akan
tersebut;  Mengikuti langkah poin 2, dibahas pada pertemuan
 Guru menyampaikan diteruskan ayat 3 sampai dengan selanjutnya, dan bersama
materi, memberi motivasi 7; peserta didik berdo’a sebagai
3 dan tujuan pembelajaran  Lakukan pola pada poin 2 ayat 1 KKG PAI SD KABUPATEN
penutup BANDUNG
kegiatan belajar.
yang akan dilaksanakan. sampai 7 (lakukan sebanyak 2
sampai 3 kali);
 Guru meminta agar peserta didik
secara berpasangan dengan teman
sebangku untuk menghafal Q.S.
al-Mā’ūn secara bergantian
 Bila belum hafal juga, dapat
diulangi melalui cara yang sama
dari point 2 sampai point 5

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes lisan yaitu mendemonstrasikan hafalan
Q.S. al-Mā’ūn

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 4

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Makna Rasul Allah Swt.
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.1 Memahami nama-nama Rasul Peserta didik dapat:
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi.  Menjelaskan makna Rasul Allah Swt.
 Menceritakan maksud yang terkandung di dalam
Q.S. al-An’am/6: 48

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik  Guru mengajak peserta didik untuk  Peserta didik dibantu
bersama guru mengemukakan apa yang mereka ketahui tentang guru melakukan
membaca do’a dan makna Rasul Allah Swt. Selanjutnya, guru refleksi,
membaca surat- memberikan penguatan terhadap pengetahuan menyimpulkan hasil
surat pendek awal peserta didik tentang Rasul Allah. pembelajaran yang
pilihan;  Guru mengelompokkan peserta didik secara sudah dilaksanakan;
 Peserta didik berpasangan yang terdiri atas dua orang peserta  Peserta didik
dibimbing guru didik. dibimbing oleh guru
memaparkan  Guru meminta setiap pasangan untuk mencermati untuk memberikan
pembelajaran Q.S. al-An’am/6: 48 berikut arti dan maksud apresiasi, melakukan
pertemuan yang terkandung di dalamnya. penilaian dan
sebelumnya  Peserta didik dari setiap pasangan dimintaKKG
untuk evaluasi;
4 PAI SD KABUPATEN BANDUNG
dengan bantuan menceritakan maksud yang terkandung di dalam  Guru menyampaikan
slide/gambar; Q.S. al-An’am/6: 48, sementara pasangan lainnya materi pembelajaran
 Guru mendengar dan mengemukakan beberapa yang akan dibahas
menyampaikan pertanyaan yang relevan. pada pertemuan
materi, memberi  Guru memberikan penguatan dengan selanjutnya, dan
motivasi dan menjelaskan kembali makna yang terkandung bersama peserta didik
tujuan dalam Q.S. al-An’am/6: 48 berdasarkan buku berdo’a sebagai
pembelajaran yang teks atau sumber lainnya yang relevan. penutup kegiatan
akan dilaksanakan. belajar.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 5

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Tugas dan Sifat Rasul-Rasul Allah Swt.
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.1.3 Memahami nama-nama Rasul Peserta didik dapat:
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi.  Menyebutkan tugas Rasul-rasul Allah swt
 Menyebutkan sifat Rasul-rasul Allah swt

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Peserta didik secara klasikal  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan mencermati penjelasan guru (atau melakukan refleksi,
membaca surat-surat peserta didik yang ditunjuk menyimpulkan hasil
pendek pilihan; sebagai model) tentang tugas dan pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing sifat-sifat yang dimiliki oleh rasul dilaksanakan;
guru memaparkan Allah Swt.  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan  Peserta didik kembali pada guru untuk memberikan
sebelumnya dengan kelompok masing-masing dan apresiasi, melakukan
bantuan slide/gambar; mencermati serta mendiskusikan penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan isi dialog yang dilakukan oleh  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi Fatimah dan ayahnya tentang pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran sifat-sifat rasul Allah Swt. dibahas pada pertemuan
5 KKG PAI SD KABUPATEN BANDUNG
yang akan dilaksanakan.  Masing-masing kelompok selanjutnya, dan bersama
menyampaikan hasil diskusinya peserta didik berdo’a sebagai
dan kelompok lain memberikan penutup kegiatan belajar.
tanggapan atau pertanyaan-
pertanyaan yang relevan.
 Guru memberikan penguatan
dengan menjelaskan kembali
tentang sifatsifat yang dimiliki
rasul Allah Swt. berdasarkan
buku teks dan sumber lainnya
yang relevan.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis tentang nama Malaikat dan
tugasnya.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 6

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Rasul Ulul ‘Azmi
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.1 Memahami nama-nama Rasul Peserta didik dapat:
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi.  Menjelaskan pengertian Rasul Ulul ‘Azmi
 Menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan Rasul
Ulul ‘Azmi berdasarkan buku teks dan sumber
lain yang relevan
KD 3.4 Menunjukkan hafalan nama-nama  Menyebutkan Rasul-rasul yang termasuk Ulul
Rasul Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi
‘Azmi.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Peserta didik dibagi ke dalam  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan beberapa kelompok. melakukan refleksi,
membaca surat-surat  Setiap kelompok diminta kembali menyimpulkan hasil
pendek pilihan; untuk mencermati dan pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing mendiskusikan apa yang dilaksanakan;
6 guru memaparkan dimaksud dengan Rasul Ulul  Peserta
KKG PAI didik dibimbing
SD KABUPATEN oleh
BANDUNG
pembelajaran pertemuan ‘Azmi dan siapa saja yang guru untuk memberikan
sebelumnya dengan termasuk ke dalam Rasul Ulul apresiasi, melakukan
bantuan gambar; ‘Azmi. penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan  Masing-masing kelompok  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi memaparkan hasil diskusinya dan pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran kelompok lain ikut mengamati dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. dan mengemukakan pertanyaan- selanjutnya, dan bersama
pertanyaan terhadap hasil peserta didik berdo’a sebagai
pemaparan kelompok. penutup kegiatan belajar.
 Guru memberikan penguatan
dengan menjelaskan kembali hal-
hal yang berkaitan dengan Rasul
Ulul ‘Azmi berdasarkan buku
teks dan sumber lain yang
relevan.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 7

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Kisah Keteladanan Nabi Muhammad saw. sebagai Rasul Ulul ‘Azmi
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.1.3 Memahami nama-nama Rasul Peserta didik dapat:
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi.  Menyebutkan sikap-sikap terpuji Nabi
Muhammad saw. sebagai rasul yang terakhir dan
Rasul Ulul ‘Azmi.
 Menjelaskan pengertian Khatamul Anbiya

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Peserta didik secara berkelompok  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan kembali mendiskusikan tentang melakukan refleksi,
membaca surat-surat sikap-sikap terpuji Nabi menyimpulkan hasil
pendek pilihan; Muhammad saw. sebagai rasul pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing yang terakhir dan Rasul Ulul dilaksanakan;
guru memaparkan ‘Azmi.  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan  Masing-masing kelompok guru untuk memberikan
sebelumnya dengan mengidentifikasi dan membuat apresiasi, melakukan
7 bantuan slide/gambar; pertanyaan tentang sikap-sikap KKG PAI
penilaian dan evaluasi;
SD KABUPATEN BANDUNG
 Guru menyampaikan terpuji Nabi Muhammad saw dan  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi mengapa disebut sebagai pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran Khatamul Anbiya dan sebagai dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. Rasul Ulul ‘Azmi? Apa yang selanjutnya, dan bersama
dimaksud ungkapan tersebut? peserta didik berdo’a sebagai
 Masing-masing kelompok penutup kegiatan belajar.
menyampaikan hasil diskusinya
dan kelompok lain mencermati
dan mengajukan pertanyaan-
pertanyaan yang sudah disiapkan
atau pertanyaan lain yang
relevan.
 Guru memberikan penguatan
terhadap hasil diskusi peserta
didik dengan menjelaskan
kembali apa yang ada dalam
buku teks dan diperkaya dengan
sumber lain yang relevan.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP
DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI
M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 8

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Sikap Terpuji Para Rasul dan Rasul Ulul ‘Azmi
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.12 Memahami nama-nama Rasul Peserta didik dapat:
Allah dan Rasul Ulul ‘Azmi.  Menyebutkan ayat-ayat yang terkait dengan sikap-
sikap terpuji para Rasul Ulul ‘Azmi

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Peserta didik secara berkelompok  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan kembali mendiskusikan tentang melakukan refleksi,
membaca surat-surat sikap-sikap terpuji para Rasul menyimpulkan hasil
pendek pilihan; Ulul ‘Azmi dan ayat-ayat yang pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing terkait dengannya. dilaksanakan;
guru memaparkan  Masing-masing kelompok  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan mengidentifikasi dan membuat guru untuk memberikan
sebelumnya dengan pertanyaan tentang sikap-sikap apresiasi, melakukan
8 bantuan slide/gambar; terpuji para Rasul Ulul ‘Azmi KKG PAI SD KABUPATEN
penilaian BANDUNG
dan evaluasi;
 Guru menyampaikan dan ayat-ayat yang terkait  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi dengannya. pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran  Masing-masing kelompok dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. menyampaikan hasil diskusinya selanjutnya, dan bersama
dan kelompok lain mencermati peserta didik berdo’a sebagai
serta mengajukan pertanyaan- penutup kegiatan belajar.
pertanyaan yang sudah disiapkan
atau pertanyaan lain yang
relevan.
 Guru memberikan penguatan
terhadap hasil diskusi peserta
didik dengan menjelaskan
kembali apa yang ada dalam
buku teks dan diperkaya dengan
sumber lain yang relevan.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 9

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Mari Hidup Sederhana
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.7 Memahami makna sederhana Peserta didik dapat :
dalam kehidupan sehari-hari..  Mendemonstarsikan bacaan Q.S. al-Furqan/25: 67
 Mengartikan Q.S. al-Furqan/25: 67
 Menjelaskan kandungan Q.S. al-Furqan/25: 67
 Menjelaskan kandungan Q.S. al-Isra’/17: 27
KD 4.7 Mencontohkan sikap sederhana  Menunjukkan sikap hidup sederhana
dalam kehidupan sehari-hari..  Menyebutkan contoh prilaku hidup sederhana

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab atau
ceramah interaktif dengan bantuan tayangan slide.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik  Guru meminta beberapa peserta didik sebagai  Peserta didik dibantu
bersama guru model untuk mendemonstarsikan bacaan Q.S. al- guru melakukan
membaca do’a dan Furqan/25: 67. beserta artinya yang diikuti oleh refleksi dan
9 membaca surat- peserta didik lain. menyimpulkan
KKG PAI SD KABUPATEN hasil
BANDUNG
surat pendek  Guru memberikan penguatan dengan pembelajaran yang
pilihan; membacakan kembali Q.S. al-Furqan/25: 67. sudah dilaksanakan;
 Peserta didik beserta artinya.  Peserta didik
dibimbing guru  Peserta didik secara kelompok mencermati dan dibimbing oleh guru
memaparkan mendiskusikan kandungan Q.S. al-Furqan/25: 67 untuk memberikan
pembelajaran dan Q.S. al-Isra’/17: 27 tentang hidup sederhana apresiasi, melakukan
pertemuan dan larangan berbuat mubadzir beserta figur Nabi penilaian dan
sebelumnya Muhammad saw. yang hidup sederhana dan evaluasi;
dengan bantuan gambar yang merefleksikan kesederhanaan  Guru menyampaikan
slide/gambar; sebagaimana terdapat dalam buku teks. materi pembelajaran
 Guru  Setiap kelompok mempresentasikan hasil yang akan dibahas
menyampaikan diskusinya dan kelompok lain menyimak serta pada pertemuan
materi, memberi menanyakan beberapa hal yang dianggap selanjutnya, dan
motivasi dan relevan. bersama peserta didik
tujuan  Setiap kelompok diminta untuk menyimpulkan berdo’a sebagai
pembelajaran yang hasil diskusi yang telah dipresentasikan bersama. penutup kegiatan
akan dilaksanakan.  Guru memberi penguatan dengan menjelaskan belajar.
kembali tentang hidup sederhana.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis berupa menceritakan
pengalaman terkait pantang menyerah dalam mengerjakan tugas sekolah dirumah.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP
DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI
M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 10

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Mari Ikhlas Beramal
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.9 Memahami makna ikhlas beramal Peserta didik dapat:
dalam kehidupan sehari-hari  Menjelaskan makna ikhlas sebagai cerminan
dari “Ikhlas Beramal Karena Allah,”
 Menjelaskan arti ikhlas
 Menyebutkan hadits yang berkaitan dengan
ikhlas
KD 4.8 Mencontohkan sikap ikhlas  Menunjukkan sikap ikhlas
beramal dalam kehidupan sehari-  Menyebutkan contoh prilaku ikhlas
hari

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode diskusi dan role playing.
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Peserta didik secara kelompok  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan mencermati dan mendiskusikan melakukan refleksi dan
10 KKG PAI SD KABUPATEN BANDUNG
membaca surat-surat makna ikhlas dan daripada menyimpulkan hasil
pendek pilihan; “Ikhlas Beramal Karena Allah,” pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing berikut contoh dan hadits yang dilaksanakan;
guru memaparkan menyertainya sebagaimana  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan terdapat dalam buku teks. guru untuk memberikan
sebelumnya dengan  Setiap kelompok apresiasi, melakukan
bantuan gambar; mempresentasikan hasil penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan diskusinya dan kelompok lain  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi menyimak serta menanyakan pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran beberapa hal yang dianggap dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. relevan. selanjutnya, dan bersama
 Setiap kelompok diminta untuk peserta didik berdo’a sebagai
menyimpulkan hasil diskusi yang penutup kegiatan belajar.
telah dipresentasikan bersama.
 Guru memberi penguatan dengan
menjelaskan kembali tentang
makna ikhlas dan maksud
daripada “Ikhlas Beramal Karena
Allah"..

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP
DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI
M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 11

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Salat Tarawih
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.5 Memahami pelaksanaan salat Peserta didik dapat:
tarawih dan tadarus al-Qur'an.  Menjelaskankan makna salat tarawih
 Menjelaskan sejarah salat tarawih
 Menyebutkan ketentuan salat tarawih
 Menyebutkan keutamaan salat tarawih
 Menyebutkan hadis yang berkaitan dengan salat
tarawih
KD 4.5 Mempraktikkan tata cara salat  Mempraktikkan tata cara salat tarawih
tarawih dan tadarus al-Qur'an.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Discovery Learning
Pendahuluan Proses Penutup
11  Peserta didik  Peserta didik diminta untuk mencermati KKG PAI SDPeserta didik dibantu
KABUPATEN BANDUNG
bersama guru gambar yang terdapat dalam buku teks. guru melakukan
membaca do’a dan  Guru menunjuk beberapa peserta didik untuk refleksi dan
membaca surat-surat menceritakan pesan yang terdapat pada menyimpulkan hasil
pendek pilihan; gambar yang dicermati. Selanjutnya, guru pembelajaran yang
 Peserta didik memberikan penguatan dengan menjelaskan sudah dilaksanakan;
dibimbing guru kembali makna pesan yang terdapat pada  Peserta didik dibimbing
memaparkan gambar tersebut. oleh guru untuk
pembelajaran  Guru membagi peserta didik ke dalam memberikan apresiasi,
pertemuan beberapa kelompok untuk mendiskusikan melakukan penilaian
sebelumnya dengan makna salat tarawih, sejarah, ketentuan, dan evaluasi;
bantuan keutamaan, dan hadis yang terkait dengannya.  Guru menyampaikan
silde/gambar;  Guru meminta setiap kelompok untuk materi pembelajaran
 Guru menyampaikan hasil diskusinya dan yang akan dibahas pada
menyampaikan kelompok yang lain ikut mencermati serta pertemuan selanjutnya,
materi, memberi mempertanyakan beberapa hal yang terkait dan bersama peserta
motivasi dan tujuan dengan salat tarawih. didik berdo’a sebagai
pembelajaran yang  Guru meminta laporan hasil diskusi kelompok penutup kegiatan
akan dilaksanakan. secara tertulis. belajar.
 Guru memberikan simpulan dan penguatan
sebagaimana yang terdapat pada buku teks.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP
DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI
M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 12

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Tadarus al-Qur'an
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.11 Memahami pelaksanaan salat Peserta didik dapat:
tarawih dan tadarus al-Qur'an.  Menjelaskankan makna tadarus al-Qur'an
 Menyebutkan ketentuan tadarus al-Qur'an
 Menyebutkan keutamaan tadarus al-Qur'an
 Menyebutkan ayat al-Qur'an yang berkaitan
dengan salat tarawih
KD 4.11 Mempraktikkan tata cara salat  Mempraktikkan tata cara tadarus al-Qur'an
tarawih dan tadarus al-Qur'an.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode Diskusi dan tanya jawab dengan
bantuan slide.
12 Pendahuluan Proses Penutup BANDUNG
KKG PAI SD KABUPATEN
 Peserta didik bersama guru  Peserta didik secara berkelompok  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan mendiskusikan makna tadarus al- melakukan refleksi dan
membaca surat-surat Qur'an, ketentuan, keutamaan, menyimpulkan hasil
pendek pilihan; dan ayat al-Qur'an yang terkait pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing dengannya. dilaksanakan;
guru memaparkan  Setiap kelompok menyampaikan  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan hasil diskusinya secara tertulis guru untuk memberikan
sebelumnya dengan dan mempresentasikannya di apresiasi, melakukan
bantuan gambar; depan kelompok lain. Kelompok penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan lain ikut mencermati serta  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi mempertanyakan beberapa hal pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran tentang tadarus al-Qur'an. dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan.  Guru memberikan simpulan dan selanjutnya, dan bersama
penguatan sebagaimana yang peserta didik berdo’a sebagai
terdapat pada buku teks. penutup kegiatan belajar.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 13

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Siapakah Luqmān?
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.17 Memahami kisah keteladanan Peserta didik dapat:
Luqman sebagaimana terdapat  Menyebutkan sifat-sifat yang dimiliki Luqmān
dalam al-Qur'an.  Menyebutkan pelajaran yang dapat diambil dari
kisah keteladanan Luqman
KD 4.17 Menceritakan kisah keteladanan  Menceritakan kisah keteladanan Luqman
Luqman sebagaimana terdapat
dalam al-Qur'an.

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode demonstrasi dan/atau Learning by
Doing
13 Pendahuluan Proses Penutup
KKG PAI SD KABUPATEN BANDUNG
 Peserta didik  Guru meminta peserta didik untuk mencermati  Peserta didik dibantu
bersama guru sifat-sifat yang dimiliki Luqmān dan pelajaran guru melakukan
membaca do’a dan yang dapat diambil darinya sebagaimana terdapat refleksi dan
membaca surat- pada buku teks. menyimpulkan hasil
surat pendek  Selanjutnya guru membagi peserta didik menjadi pembelajaran yang
pilihan; beberapa kelompok. sudah dilaksanakan;
 Peserta didik  Setiap kelompok diminta untuk mendiskusikan  Peserta didik
dibimbing guru hasil pengamatan mereka terhadap sifat-sifat dibimbing oleh guru
memaparkan yang dimiliki Luqmān dan pelajaran yang dapat untuk memberikan
pembelajaran diambil darinya. apresiasi, melakukan
pertemuan  Guru meminta setiap kelompok untuk penilaian dan
sebelumnya menyampaikan hasil diskusinya dan kelompok evaluasi;
dengan bantuan yang lain ikut mencermati serta mempertanyakan  Guru menyampaikan
slide/gambar; beberapa hal yang berkaitan dengan sifat-sifat materi pembelajaran
 Guru yang dimiliki Luqmān. yang akan dibahas
menyampaikan  Guru meminta laporan hasil diskusi kelompok pada pertemuan
materi, memberi secara tertulis dari masing- masing kelompok. selanjutnya, dan
motivasi dan  Guru memberikan simpulan dan penguatan bersama peserta didik
tujuan berdasarkan berbagai sumber kepustakaan yang berdo’a sebagai
pembelajaran yang terkait dengan sifat-sifat yang dimiliki Luqmān penutup kegiatan
akan dilaksanakan. dan pelajaran yang dapat diambil darinya. belajar.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP
DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI
M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 14

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Nasihat Luqman “Jangan Musyrik “
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.17 Memahami kisah keteladanan Peserta didik dapat:
Luqman sebagaimana terdapat  Membaca Q.S. Luqmān/31:13
dalam al-Qur'an.  Mengartikan Q.S. Luqmān/31:13
 Menyebutkan kandungan Q.S. Luqmān/31:13

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode diskusi dengan bantuan video/slide
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Guru meminta peserta didik  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan dalam kelompok masing-masing melakukan refleksi dan
14 membaca surat-surat membaca Q.S. Luqmān/31:13 KKG PAI menyimpulkan
SD KABUPATENhasilBANDUNG
pendek pilihan; dan mencermati artinya. pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing  Selanjutnya, secara berkelompok, dilaksanakan;
guru memaparkan peserta didik mendiskusikan  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan kandungan dari ayat tersebut. guru untuk memberikan
sebelumnya dengan  Setiap kelompok menyampaikan apresiasi, melakukan
bantuan slide/gambar; hasil diskusinya dan kelompok penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan yang lain ikut mencermati serta  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi mempertanyakan beberapa hal pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran yang berkaiatan dengan dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. kandungan ayat tersebut. selanjutnya, dan bersama
 Guru meminta laporan hasil peserta didik berdo’a sebagai
diskusi kelompok secara tertulis. penutup kegiatan belajar.
 Guru memberikan simpulan dan
penguatan berdasarkan berbagai
sumber kepustakaan yang terkait
dengan kandungan Q.S.
Luqmān/31: 13.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 15

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Luqman Menyuruh Anaknya Berbuat Kebajikan
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.17 Memahami kisah keteladanan Peserta didik dapat:
Luqman sebagaimana terdapat  Membaca Q.S. Luqmān/31: 17
dalam al-Qur'an.  Mengartikan Q.S. Luqmān/31: 17
 Menyebutkan kandungan Q.S. Luqmān/31: 17

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode diskusi dengan bantuan slide
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Guru meminta peserta didik  Peserta didik dibantu guru
15 membaca do’a dan dalam kelompok masing-masingKKG PAI melakukan refleksi dan
SD KABUPATEN BANDUNG
membaca surat-surat secara bergantian membaca Q.S. menyimpulkan hasil
pendek pilihan; Luqmān/31: 17 dan mencermati pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing artinya. dilaksanakan;
guru memaparkan  Selanjutnya, secara berkelompok,  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan peserta didik mendiskusikan guru untuk memberikan
sebelumnya dengan kandungan ayat tersebut. apresiasi, melakukan
bantuan slide/gambar;  Setiap kelompok menyampaikan penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan hasil diskusinya dan kelompok  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi yang lain ikut mencermati serta pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran mempertanyakan beberapa hal dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. yang berkaiatan dengan selanjutnya, dan bersama
kandungan ayat tersebut. peserta didik berdo’a sebagai
 Guru meminta laporan hasil penutup kegiatan belajar.
diskusi kelompok secara tertulis.
 Guru memberikan simpulan dan
penguatan berdasarkan berbagai
sumber kepustakaan yang terkait
dengan kandungan Q.S.
Luqmān/31: 17.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP
DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI
M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN 16

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 043 CIMUNCANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : V/2
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi : Nasihat Luqmān “Jangan Sombong “
Alokasi Waktu : 1 Kali Pertemuan (4 JP)

A. Tujuan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran ini mengacu pada Kompetensi Dasar yang harus dicapai:
KD 3.17 Memahami kisah keteladanan Peserta didik dapat:
Luqman sebagaimana terdapat  Membaca Q.S. Luqmān/31: 18
dalam al-Qur'an.  Mengartikan Q.S. Luqmān/31: 18
 Menyebutkan kandungan Q.S. Luqmān/31: 18

B. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan menggunakan metode diskusi dan/atau tanya jawab
dengan bantuan slide
16 KKG PAI SD KABUPATEN BANDUNG
Pendahuluan Proses Penutup
 Peserta didik bersama guru  Guru meminta peserta didik  Peserta didik dibantu guru
membaca do’a dan dalam kelompok masing-masing melakukan refleksi dan
membaca surat-surat secara bergantian membaca Q.S. menyimpulkan hasil
pendek pilihan; Luqmān/31: 18 dan mencermati pembelajaran yang sudah
 Peserta didik dibimbing artinya. dilaksanakan;
guru memaparkan  Selanjutnya, secara berkelompok,  Peserta didik dibimbing oleh
pembelajaran pertemuan peserta didik mendiskusikan guru untuk memberikan
sebelumnya dengan kandungan ayat tersebut. apresiasi, melakukan
bantuan slide/gambar;  Setiap kelompok menyampaikan penilaian dan evaluasi;
 Guru menyampaikan hasil diskusinya dan kelompok  Guru menyampaikan materi
materi, memberi motivasi yang lain ikut mencermati serta pembelajaran yang akan
dan tujuan pembelajaran mempertanyakan beberapa hal dibahas pada pertemuan
yang akan dilaksanakan. yang berkaitan dengan selanjutnya, dan bersama
kandungan ayat tersebut. peserta didik berdo’a sebagai
 Guru meminta laporan hasil penutup kegiatan belajar.
diskusi kelompok secara tertulis.
 Guru memberikan simpulan dan
penguatan berdasarkan berbagai
sumber kepustakaan yang terkait
dengan kandungan Q.S.
Luqmān/31: 18.

C. Penilaian Pembelajaran
Adapun penilaian pembelajaran yang dilakukan meliputi penilaian: Penilaian Sikap yaitu pada saat
pembelajaran berlangsung, Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis.

Mengetahui, Bandung, Desember 2019


Kepala Sekolah Guru PAIdBP

DRS.H. DIDI JUNAEDI, ASEP ROSLAN DANI


M.M.PD NIP. 196105122000031002
NIP. 196109221981091001

17 KKG PAI SD KABUPATEN BANDUNG

Anda mungkin juga menyukai