Anda di halaman 1dari 3

I.

PENDAHULUAN Bahannya : pupuk kandang 10 bagian, sekam 10


Bokashi adalah salah satu pupuk organik hasil bagian, dedak 1 bagian, gula pasir 5 sendok,
3. Bokashi Tanah
fermentasi dari bahan organik (jerami, sekam, EM4 5 sendok makan dan air 20 liter.
Bahannya : tanah, pupuk kandang, dedak,
dedak, kotoran ternak yang sudah matang dan lain- Caranya :
sekam, gula pasir, air dan EM4.
lain) dengan bantuan EM4 (effective  Larutkan gula dan EM4 dalam air.
microorganisme) dapat mempercepat proses 4. Bokashi Express  Campurkan pupuk kandang, sekam dan
fermentasinya antara 7 s.d 21 hari saja menjadi Bahannya : jerami kering, daunan kering, dedak secara merata.
pupuk bokashi dan siap untuk digunakan. sekam/serbuk gergaji, atau bahan apa saja yang  Siramkan larutan gula pasir dan EM4 ke
dapat difermentasi. bahan secara merata sampai kandungan air
II. TUJUAN adonan mencapai 50 %.
EM4 adalah teknologi budidaya pertanian IV. ALAT  Tumpuk adonan di atas lantai tembok
untuk meningkatkan kesehatan dan kesuburan Alat yang digunakan dalam memproses bahan setinggi 15 – 20 cm dan tutup dengan
tanaman melalui suplai unsur hara yang dibutuhkan bokashi antara lain : ember, skop, karung goni, tikar karung.
oleh tanaman guna meningkatkan produksi melalui plastik, sendok makan dan parang.  Ukur suhu setiap 6 jam, bila suhu lebih dari
perbaikan antara lain:
50ºC, maka tumpukan dibongkar dan
1. Memperbaiki perkecambahan, bunga, buah V. CARA PEMBUATAN BOKASHI disusun kembali. Pertahankan suhu 40 -
dan kematangan hasil tanaman. 1. Bokashi Jerami 50ºC.
2. Memperbaiki lingkungan fisik, kimia dan Jerami 20 bagian, dedak 5 bagian, sekam 20  Setelah 7 hari bokashi telah selesai dan siap
biologi tanah serta menekan perkembangan bagian, gula pasir 5 sendok makan, air digunakan.
hama dan penyakit. secukupnya dan EM4 5 sendok makan.
3. Meningkatkan kapasitas fotosintesis Caranya : 3. Bokashi Pupuk Kandang - Arang
tanaman. 1. Jerami dipotong-potong 5 – 10 cm. Bahannya : pupuk kandang 20 bagian, dedak 1
4. Menjamin perkecambahan dan pertumbuhan 2. Jerami, sekam, dedak dicampur secara bagian, arang sekam/arang serbuk gergaji 10
tanaman yang lebih baik. merata sambil disiram sedikit demi sedikit bagian, gula pasir 5 sendok makan, EM4 5
5. Meningkatkan bahan organik sebagai pupuk. sampai lembab. sendok makan dan air 20 liter.
3. Larutkan gula pasir dan EM4 dalam air. Cara Pembuatannya :
III. JENIS DAN BAHAN BOKASHI 4. Siram adonan sedikit demi sedikit sambil
Jenis-jenis dan bahan bokashi terdiri dari:  Larutkan gula pasir dan EM4 dalam air.
diaduk.
 Campurkan pupuk kandang, dedak dan
1. Bokashi Jerami 5. Tumpuk adonan diatas lantai setinggi 5 – 20
arang sekam dan serbuk gergaji secara
Bahannya : jerami, dedak, sekam, gula pasir, air cm.
merata.
dan EM4. 6. Tutup adonan dengan karung goni untuk
 Siramkan larutan gula dan EM4 ke dalam
mempertahankan suhu sampai 40ºC.
2. Bokashi Pupuk Kandang adonan secara merata sampai kandungan air
7. Temperatur diukur setiap 5 jam.
Bahannya : kotoran ternak, dedak, sekam, adonan mencapai 50%.
serbuk gergaji, gula pasir, air dan EM4. 2. Bokashi Pupuk Kandang  Tumpuk adonan diatas lantai setinggi 15 –
20 cm.
 Tutup dengan karung goni. Kandungan Unsur Hara dalam Jerami, Sekam
 Ukur suhu setiap 5 jam, bila suhu lebih dari dan Dedak
50 ºC tumpukan dibongkar dan disusun
kembali, pertahankan suhu 40 ºC – 50 ºC.
 Setelah 7 hari bokashi telah jadi. Kandungan Unsur Hara
Unsur
Jerami Sekam Dedak
Hara
4. Bokashi Express (%) (%) (gr/100 Kg)
Bahannya : jerami/daun kering/sekam 20
bagian, Bokashi jadi 2 bagian, dedak 2 bagian, N 0,53 1,09 34.200
gula pasir 5 sendok makan, EM4 5 sendok P 0,08 0,20 24.760
makan dan air 20 liter. K 1,36 0,31 17.700
Cara pembuatannya : Ca 0,39 0,05 510.000
 Jerami dipotong sepanjang 5 cm. Mg 0,26 0,11 9.770.000
 Larutkan EM4 dan gula pasir dalam air. S 0,07 0,10 -
 Campurkan secara merata jerami, Fe 0,02 0,0038 140.000
rumput/pupuk hijau, dedak dan sekam. Mn 0,056 0,0048 406.000
 Siramkan larutan EM4 dan gula pasir secara Zn 0,003 0,0012 80.000
perlahan pada adonan secara merata sampai Cu 0,0003 0,0015 -
kandungan air adonan mencapai 50%. B 0,00089 0,000413 -
 Tumpuk adonan diatas lantai tembok Sl 7,4 1,68 12.200.000
setinggi 15 – 20 cm. Cl 0,18 0,16 510.000
 Tutup gundukan dengan karung goni.
 Ukur suhu setiap 5 jam, bila lebih dari 50
Penyusun: Bertha Parinding,SP. Penyuluh
ºC, maka tumpukan dibongkar dan disusun
Pertanian Pertama. 2017
kembali, pertahankan suhu 40 ºC – 50 ºC.
Sumber : Winarno. Pupuk Bokashi, 2008
. PENGGUNAAN BOKASHI
Untuk jenis tanaman padi, palawija, sayuran,
bunga-bungaan dan tanaman lainnya digunakan
sebagai pupuk dasar dengan dosis 50 – 100 gr per
pohon tergantung dari umur tanaman. 3 – 4
genggam per pohon atau 3 – 5 kg/m² atau
dimasukkan ke dalam lubang tanaman 3 – 4
genggam/lubang, lalu dicampur dengan tanah. PEMERINTAH KABUPATEN TANA TORAJA
2
DINAS PERTANIAN
BALAI PENYULUHAN PERTANIAN
(BPP) KECAMATAN SANGALLA’
2017

Anda mungkin juga menyukai