Anda di halaman 1dari 1

Soal SOSIOLOGI kelas XI IPS [ semua ]

1. Jelaskan syarat berhasilnya integrasi di lingkungan masyarakat !


2. Dalam integrasi social harus memperhatikan beberapa unsur agar tercipta kondisi yang
harmonis. Sebutkan unsur-unsur integrasi social tersebut !
3. Munculnya integrasi nasional dapat menciptakan kerukunan dan keharmonisan antar
masyarakat. Sebutkan factor yang mendorong munculnya integrasi nasional !
4. Proses integrsai social dapat terjadi dimanapun, termasuk lingkungan sekitarmu. Bagaimana
tanggapanmu terhadap integrasi social di lingkungan sekitarmu ?
5. Sebut dan jelaskan bentuk-bentuk dari integrasi social !

Anda mungkin juga menyukai