Anda di halaman 1dari 1

UJI KOMPETENSI

Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang singkat


1) Sebutkan tokoh utama pendiri Daulah Abbasiyah!
2) Sebutkan nama Kota yang pertama kali dijadikan sebagai Ibu kota Daulah Abbasiyah!
3) Sebutkan dua istana yang dibangun oleh khalifah Daulah Abbasiyah!
4) Sebutkan nama Diwan yang mengurusi Keuangan Pemerintah!
5) Sebutkan nama Diwan Kehakiman pada masa Daulah Abbasiyah!
6) Sebutkan nama lain dari perdana menteri pada masa Daulah Abbasiyah !
7) Sebutkan nama perpustakaan yang dibangun pada masa Daulah Abbasiyah!
8) Sebutkan nama Madrasah yang dibangun pada masa Daulah Abbasiyah!
9) Sebutkan nama khalifah terakhir Daulah Abbasiyah!
10) Sebutkan nama bangsa/pasukan yang menghancurkan Daulah Abbasiyah!

Jawablah pertanyaan berikut dengan baik dan benar!


1) Jelaskan latarbelakang berdirinya Daulah Abbasiyah!
2) Sebutkan tiga tokoh yang berperan dalam proses berdirinya Daulah Abbasiyah!
3) Jelaskan masing-masing periodesasi kepemimpinan Daulah Abbasiyah!
4) Jelaskan perubahan dinamika ilmu pengetahuan yang berkembang pada masa Daulah
Abbasiyah!
5) Sebutkan peristiwa-peristiwa penting yang terjadi pada masa Daulah Abbasiyah periode
pertama!

Anda mungkin juga menyukai