Anda di halaman 1dari 20

dr. Muhammad Tontowi Jauhari, Sp.

B
Direktur RSUD dr. R. Soedjono Selong
Topik Bahasan
01 Gambaran Lombok Timur

02 Pendahuluan

03 Kebijakan dan Strategi


penangnan Covid-19 RS

04 Penanganan Pasien

05 Penutup
Lotim satu diantara 10 Kab/Kota di
NTB, Terdiri dari :
- Kecamatan : 21
- Desa : 239
- Kelurahan : 15
Luas Wilayah : 2.679,88 Km2

(60% land, 40% sea)


GAMBARAN UMUM KAB. LOMBOK TIMUR
1. Jml pddk (2020) : 1.208.594 jiwa :
a. Laki – laki = 563.082 Jiwa
b. Perempuan = 645.512 Jiwa
(26% dari Pddk NTB)
2. Potensi buruh migran pulang menjelang
pandemi 2.938 orang
3. Sarana Kesehatan
a. RS Pemerintah 2 buah : RSUD dr.
Soedjono & RS Lombok Timur
b. RS Swasta : 2 buah
c. Puskesmas : 35 buah
d. Klinik Kesehatan : 16 buah
RSUD dr. R. Soedjono Selong
1. Alamat Jln. Prof. M. Yamin No.
55 Selong – Lombok Timur
2. Type C
3. Jml Karyawan 1.085 orang
4. Jml tempat tidur : 345 buah
5. Akreditasi paripurna
6. Rumah Sakit Rujukan Covid-19
(SK Menteri Kesehatan :
HK.01.07/Menkes/169/2020)
PENANGANAN
COVID-19
PENDAHULUAN
• Penanganan Covid-19  dilakukan mulai dari hulu hingga hilir
• Peran faskes dan Nakes  menentukan penekanan penularan
Covid-19 mulai screening hingga perawatan pasien positif
Covid-19
• Rumah Sakit  garda pertahanan terakhir  menentukan
status Removed kasus Covid-19  sehat/pulang atau risiko
kematian
• Manajemen Rumah Sakit  Peran penting pengendalian
Covid-19 di Rumah Sakit
Penanganan Covid-19 Kab. Lotim

Pra Kasus Penanganan Kasus


1. Pembentukan Satuan Tugas Kewaspadaan 1. Penyelidikan Epidemiologi (PE) dan Tracing kontak kasus
Covid-19 2. Isolasi warga dan Pembatalan semua acara/kegiatan pemerintah dan masyarakat 
2. Pembentukan Media Center mengumpulkan massa
3. Sosialisasi dan Simulasi kewaspadaan 3. Pembatasan akses masuk dan keluar dan Pembatasan sholat berjama’ah
4. Penelusuran Orang Dengan Risiko (ODR) 4. Patroli gabungan  mengurai perkumpulan massa
5. Penyelidikan Epidemiologi (PE) kasus yang 5. Screening dan Rapid Test dan Pejemputan PPTG
dicurigai Covid-19 6. Surveilans PPTG, OTG, ODP, PDP dan Positif

Penanganan di rumah sakit


1. Menyusun pedoman pencegahan dan 1. Melakukan screening ketat kepada setiap pasien dan pengunjung di triage
pengendalain Covid-19 di RSUD Soedjono 2. Perawatan ODP dan PDP di ruang isolasi
2. Penyusunan skenario bila terjadi outbreak 3. Penyediaan fasilitas penginapan di Wisma Haji Selong bagi tenaga kesehatan
3. Pemenuhan peralatan dan pembuatan ruang 4. Pengaturan waktu pelayanan pada ruangan isolasi
isolasi bertekanan negatif 5. Pengaturan jalur keluar masuk khusus pasien covid 19
4. Sosialisasi ,Simulasi dan edukasi 6. Penyemprotan desinfektan disepanjang jalur masuk dan ruangan isolasi
kewaspadaan petugas terhadap Covid-19
7. Pengelolaan dan pemusnahan sampah infeksius dari ruangan isolasi
5. Penyiapan sarana dan prasarana serta APD
8. Strategi pencegahan dan pengendalian Infeksi (PPI)
berdasarkan zona resiko
KEBIJAKAN & STRATEGI PENANGANAN
1. Ruang Isolasi bertekanan negatif
1. Pembentukan Tim Incident 2. Kamar Operasi khusus
3. Lab. Bio molekuler dan PCR
Command System (ICS)
4. Ruang pemulasaran jenazah
2. Pembuatan regulasi, SOP dll
5. Penyediaan Alat dan Bahan:
3. Pengaturan alur rujukan dari Fasilitas • Alkes, Alat Penunjang, Bahan
4. Dukungan Pendanaan Pemeriksaan,APD
5. Pengembangan Jejaring 6. Penyediaan penginapan Nakes

Penguatan Manajemen, Dukungan Penyediaan Sarana dan


Pendanaan &Pengembangan Jejaring Prasarana yang Tepat

12
Pengaturan Tenaga
34 Penanganan Pasien
Kesehatan
1. Rekrutmen
• Pengaturan alur dan jalur
2. Penetapan Nakes Ruang Isolasi
3. Pengaturan waktu pelayanan
transfer pasien
4. Pengawasan upaya PPI pada Nakes • Penanganan Pasien terstandard
5. Pemeriksaan kesehatan Nakes (118 orang) dan Komprehensip
6. Insentif
PENANGANAN PASIEN
• Alur pasien yang datang sendiri
PENANGANAN PASIEN (Lanjutan)
• Alur pasien rujukan dari fasilitas kesehatan lainnya
PENANGANAN PASIEN (Lanjutan)
Usia dan Jenis Kelamin Pasien dirawat (sd 18 Juni 2020)
JUMLAH PASIEN PDP DAN POSITIF COVID-19
DIRAWAT DAN SEMBUH DI RSUD DR. R. SOEDJONO
SD 18 JUNI 2020
250
230

200
184

150
Jumlah

100

50

0
13 16 19 22 25 28 2 5 8 11 14 17 20 23 26 29 1 4 7 10 13 16 19 22 25 28 1 4 7 10 13 16 19 22 25 28 31 3 6 9 12 15 18
Februari Maret April Mei Juni
Kumulatif MRS Kumulatif Sembuh
Jumlah pasien PDP dan positif Covid-19
dirawat dan sembuh per hari di RSUD dr. R. Soedjono

30
27

25
22

20

16 16
Jumlah

15 14
13
12
11 11
10 9 9
8 8
8 8 8 8 8
7
6 6 6 6
5 5 5 5 5
5 4 4 4 44 4 4 4 4
3 3 3 3 3 3
3 33 3 33
2 22 2 2 2 22 2 2 2 22 2 22
1 1 111 11 1 111 11 1 1 11 1 1 11 1 1 11 1
1 11 1 1 11 1 1 1 11
00
00
000
00
00
00
000
000
000
00
00
00
00
000
000
00
00
000
00
00
00
00
00
00
00
00
00
00
00
00
00
00000
00
00
00
00
00000
00
000
00
00000 0
00 0 00 0 0 0
00
00 0 000
0 0 0 00 0 00 0 00 00 0
0 000
00000
0 000000
00 000
0
13 16 19 22 25 28 2 5 8 11 14 17 20 23 26 29 1 4 7 10 13 16 19 22 25 28 1 4 7 10 13 16 19 22 25 28 31 3 6 9 12 15 18
Februari Maret April Mei Juni

MRS Sembuh
Perkembangan Perawatan Pasien Positif Covid-19
di RSUD dr. R. Soedjono (SD 22 Juni 2020)

21 (19,4%)

2 (1,8%)

85 (78,7%)

Sembuh Meninggal Masih dirawat


Jumlah hari rawat pasien menurut status
pada RSUD dr. R.Soedjono
Sebaran kasus konfirmasi positif Covid-19
Kabupaten Lombok Timur (sd 22 Juni 2020)

Tersebar di 46
Desa pada 16
Kecamatan

Dengan desa
terbanyak kasus
postip ada Kec
Aikmel dan Kec.
Selong masing-
masing 6
desa/kelurahan
HASIL PELAKSANAAN KEGIATAN

Ukuran Hasil Data

Attack Rate (AR) 8,94 per 100.000 Penduduk Per 22 Juni 2020

Case Fatality Rate (CFR) 1,85% Per 22 Juni 2020

Case Recovery Rate (CRR) 78,7% Per 22 Juni 2020

Positive Rate 23,23% Per 22 Juni 2020


PENUTUP
1. Penanganan Covid-19  mengintegrasikan tiga kegiatan 
testing, treatment serta isolating.
2. Strategi Pelaksanaan  penguatan manajemen, dukungan
pendanaan dan pengembangan jejaring, penyediaan sarana dan
prasarana yang tepat, pengelolaan tenaga kesehatan serta
penanganan pasien Covid-19 terstandar.
3. Implementasi Strategi tersebut  faktor penentu
keberhasilan penanganan Covid-19 pada RSUD dr. R.
Soedjono Selong khususnya dan Kabupaten Lombok Timur
pada umumnya, ditunjukkan dengan
a. Meningkatnya angka kesembuhan pasien
b. Kematian kasus positip Covid-19 dapat ditekan
c. Kejadian kasus mengalami penurunan
d. Tidak ada petugas kesehatan yang terpapar
Matur Tampi Asih

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai