Anda di halaman 1dari 2

SCALING

440./....
No.
SOP/PKM.PDH/
Dokumen
VI/2020
SOP No. Revisi
Tanggal
Juni 2020
Terbit
Halaman 1/2
UPTD
Suryati
Puskesmas
NIP.19690923 199102 2 002
PADAHERANG

Tindakan mengambil/mengangkat endapan/kotoran/plak yang


dibiarkan lama hingga mengalami mineralisasi dan melekat erat
1. Pengertian
pada permukaan gigi baik supra/sub gingiva, berwarna kuning
kecoklatan atau hijau hingga hitam

Menetapkan langkah-langkah bagi petugas untuk melakukan


2. Tujuan
tindakan scaling

Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Nomor 440/


3. Kebijakan
-SK/PKM.PDH/VI/2020 tentang pelayanan klinis

1. Permenkes RI No. 1438/MENKES/PER/IX/2010 tentang


Standar Pelayanan Kedokteran

4. Referensi 2. Kemenkes RI No. HK.02.02/MENKES/62/2015 tentang


Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter Gigi.
3. Petunjuk Teknis Pelayanan Puskesmas Pada Masa Pandemi
Covid-19 Tahun 2020
5. Prosedur Pelaksanaan Tindakan

1. Pastikan identitas pasien

2. Lakukan anamnesa

3. Lakukan pengukuran tanda-tanda vital

4. Jelaskan tindakan yang akan dilakukan dan tujuan

5. Lakukan persetujuan tindakan

6. Pasang slaberche pada klien

7. Pakai APD Lv.2

1
8. Pakai masker

9. Cuci tangan

10. Pakai sarung tangan

11. Siapkan alat-alat

12. Lakukan pembersihan karang gigi

13. Klien diminta berkumur

14. Oleskan povidine iodine 10%

15. Rapihkan peralatan dan lakukan dekontaminasi lalu

sterilisasi

16. Cuci tangan

17. Berikan pendidikan kesehatan gigi dan mulut

18. Dokumentasikan pada catatan asuhan kesehatan gigi dan

mulut

6. Diagram Alir -

7. Hal-hal yang 1. Menanyakan riwayat penyakit yang pernah dialami pasien


perlu 2. Menanyakan kepada pasien apakah sudah sarapan / makan
diperhatikan ketika akan dilakukan tindakan scaling

8. Unit Terkait BP Gigi

9. Dokumen 1. Inform Concent


Terkait 2. Rekam Medik

Rekaman historis perubahan

Tanggal mulai
No Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai