Anda di halaman 1dari 108

BAB IV

HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Pengumpulan Data

A. Data Umum Proyek

Nama Proyek : Preservasi Jalan Ruas Jalan Hertasning

dan

Jalan HM. Yasin Limpo

Nama Paket : Preservasi Jalan Ruas Jalan Hertasning

dan

Jalan HM. Yasin Limpo (Kota Makassar)

Target Efektif : 1.825,00 Meter (2 Jalur)

Sumber Dana : APBD Tahun Anggaran 2019

Nomor Kontrak : 602.2/1680/DBMBK

Nilai Kontrak Awal : Rp. 19.540.171.000,00,-

Nilai CCO : Rp. 19.798.676.000,00,-

Tanggal Kontrak : 27 Juni 2019

Tanggal SPMK : 27 Juni 2019

Jangka Waktu Pelaksanaan : 180 (Seratus Delapan Puluh) Hari

Kalender

Jangka Waktu Pemeliharaan : 180 (Seratus Delapan Puluh) Hari

Kalender

Kontraktor Pelaksana : PT. R I Z K Y A H

General Superintendent : Ir. MUH. AMIN RAHMAN, MT.

25
Konsultan Supervisi : CV. GAJAH MADA SAKTI

Site Engineer : Ir. ANSHARY RIDWAN

B. Data Harga Bahan

Tabel 4.1 Daftar Harga Bahan


No Harga
Nama Bahan Satuan
. (Rp)
1 Pasir Beton (Kasar) m3 150.800,00
2 Agregat Pecah Kasar m3 252.000,00
3 Agregat Halus m3 276.500,00
4 Filler Kg 1.647,60
5 Bahan Pilihan m3 125.000,00
6 Aspal Kg 11.920,00
7 Kerosen / Minyak Tanah Liter 15.103,00
8 Semen / PC (kg) Kg 1.647,60
9 Kawat Beton Kg 27.460,00
10 Cat Marka (Thermoplastic) Kg 54.920,00
11 Paku Kg 39.817,00
12 Kayu Perancah m3 1.132.725,00
13 Bahan Agr.Base Kelas A m3 308.201,08
14 Thinner Liter 20.595,00
15 Glass Bead Kg 39.267,80
16 Beton K-250 m3 1.325.000,00
17 Baja Tulangan (Polos) U24 Kg 7.826,10
18 Precast U Ditch 30 cm ( Pabrikasi) Unit 400.000,00
19 Precast U Ditch 80 cm ( Pabrikasi) Unit 1.375.000,00
20 Pelat Ditch 80 cm Unit 318.000,00
21 Kansteen Pcs 70.000,00
22 Ubin Penuntun 30 x 30 t = 10 cm bh 75.000,00
23 Manhole bh 425.000,00
24 Grill besi tangkapan air bh 335.000,00
25 Baja Tulangan (Ulir) D39 Kg 21.968,00
26 Additive Kg 61.785,00
(Sumber: Data RAB PT. R I Z K Y A H, 2020.)

C. Upah Tenaga Kerja

Tabel 4.2 Upah Tenaga Kerja


HARGA HARGA
No. URAIAN SATUAN SATUAN PERHARI
(Rp) (Rp)
1 Pekerja Jam 14.285,71 100.000,00
2 Tukang Jam 15.714,29 110.000,00

26
3 Mandor Jam 17.142,86 120.000,00
4 Operator Jam 18.571,43 130.000,00
5 Pembantu Operator Jam 15.714,29 110.000,00
6 Sopir / Driver Jam 17.142,86 120.000,00
7 Pembantu Sopir / Driver Jam 15.714,29 110.000,00
8 Mekanik Jam 20.000,00 140.000,00
9 Pembantu Mekanik Jam 15.714,29 110.000,00
10 Kepala Tukang Jam 17.857,14 125.000,00
(Sumber: Data RAB PT. R I Z K Y A H, 2020.)

D. Harga Sewa Alat

Tabel 4.3 Harga Sewa Alat

No BIAYA SEWA
URAIAN Satuan
. ALAT
1 ASPHALT MIXING PLANT T/Jam 10.280.425,50
2 ASPHALT FINISHER Ton 1.062.975,73
3 ASPHALT SPRAYER Liter 79.866,73
4 BULLDOZER 100-150 HP - 700.885,50
5 COMPRESSOR 4000-6500 L\M CPM/(L/m) 232.146,09
6 CONCRETE MIXER 0.3-0.6 M3 Liter 206.032,09
7 DUMP TRUCK 3 - 5 TON Ton 344.733,65
8 DUMP TRUCK 10 TON Ton 294.028,08
9 EXCAVATOR 80-140 HP m3 626.767,00
10 GENERATOR SET KVA 601.785,72
11 MOTOR GRADER >100 HP - 588.010,15
12 WHEEL LOADER 1.0-1.6 M3 m3 602.496,98
13 TANDEM ROLLER 6-8 T. Ton 565.971,13

Lanjutan Tabel 4.3 Harga Sewa Alat


14 TIRE ROLLER 8-10 T. Ton 545.402,08
15 VIBRATOR ROLLER 5-8 T. Ton 497.743,60
16 CONCRETE VIBRATOR - 55.987,54
17 WATER TANKER 3000-4500 L. Liter 347.148,57
18 PEDESTRIAN ROLLER Ton 106.758,90
19 JACK HAMMER - 42.737,93
20 TRONTON Ton 730.213,34
21 CONCRETE PAN MIXER Liter 839.231,26
22 TRUK MIXER (AGITATOR) m3 225.640,00
23 ALAT BANTU Ls 3.000,00

27
(Sumber: Data RAB PT. R I Z K Y A H, 2020.)

E. Komponen Pekerjaan

Divisi 3 Pekerjaan Tanah

- Pekerjaan Urungan Sirtu Padat

Tenaga : 4 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Bahan Pilihan 1.461,67 m3

Alat : Wheel Loader, Dump Truck, Motor Grader, Tandem, Water

Tanker dan Alat Bantu

- Penyiapan Badan Jalan

Tenaga : 4 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan :-

Alat : Motor Grader, Vibrator Roller dan Alat Bantu

- Galian Struktur dengan kedalaman 0 - 2 meter

Tenaga : 4 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Bahan Pilihan 315 m3

Alat : Excavator dan Bulldozer

Divisi 5 Pekerjaan Berbutir

- Lapis Pondasi Aggregat Kelas A

Tenaga : 7 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Agregat Kelas A 541 m3

Alat : Wheel Loader, Dump Truck, Motor Grader, Tandem, Water

Tanker dan Alat Bantu

28
Divisi 6 Perkerasan Aspal

- Lapis Resap Pengikat Asphal Cair

Tenaga : 5 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Aspal 1.089,95 Kg dan Kerosen 865,8 Liter

Alat : Asphalt Sprayer

- Lapis Perekat - Aspal Cair

Tenaga : 10 Pekerja dan 2 Mandor

Bahan : Aspal 7.177,49 Kg dan Kerosen 2.986,43 Liter

Alat : Asphalt Sprayer

- Laston Lapis Aus (AC-WC)

Tenaga : 10 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Agregat pecah kasar 186,21 m3, Agregat Halus 91,08 m3,

Filler 2.859,89 Kg, dan Aspal 17.731,29 Kg

Alat : Wheel Loader, Asphalt Mixing Plant, Dump Truck,

Asphalt Finisher, Tandem Roller dan Tire Roller

- Laston Lapis Antara (AC-WC)L

Tenaga : 10 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Agregat pecah kasar 1.152,37 m3, Agregat Halus 1.119,25

m3,

Filler 2.859,89 Kg dan Aspal 193.933,04 Kg

Alat : Wheel Loader, Asphalt Mixing Plant, Dump Truck,

Asphalt Finisher, Tandem Roller dan Tire Roller

- Laston Lapis Antara (AC-BC)L

29
Tenaga : 10 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan : Agregat pecah kasar 145,12 m3, Agregat Halus 166,24 m3,

Filler 4.289,78 Kg dan Aspal 21.571,44 Kg

Alat : Wheel Loader, Asphalt Mixing Plant, Dump Truck,

Asphalt Finisher, Tandem Roller dan Tire Roller

- Bahan Anti Pengelupasan

Tenaga : -

Bahan :-

Alat : Additive 744,05 Kg

Divisi 7 Struktur

- Beton mutu sedang fc’ = 15 Mpa

Tenaga : 2 Pekerja dan 2 Mandor

Bahan : Semen 106.088,97 Kg, Pasir Beton 211,7 m3, Agregat Pecah

Kasar 307.41 m3, Kayu Perancah 34,33 m3 dan Paku

257,43 Kg

Alat : Concrete Mixer, Water Tanker dan Alat Bantu

- Pembongkaran Beton

Tenaga : 12 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan :-

Alat : Compressor & Jack Hammer, Wheel Loader, Dump Truck

dan Alat Bantu

- Pekerjaan Bak Inlet

Tenaga : 8 Pekerja, 18 Tukang dan 1 Mandor

30
Bahan : Beton K-250 8.12 m3

Alat : Concrete Pan Mixer, Truck Mixer, Water Tanker dan Alat

Bantu

- Pekerjaan Pasangan Precast U Ditch 30 cm (Pabrikasi)

Tenaga : 8 Pekerja, 18 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Precast U Ditch 30 cm (Pabrikasi) 480 Unit

Alat : Dump Tronton dan Alat Bantu

- Pekerjaan Pasangan Precast U Ditch 80 cm (Pabrikasi)

Tenaga : 8 Pekerja, 11 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Precast U Ditch 30 cm (Pabrikasi) 2.841,25 Unit

Alat : Dump Tronton dan Alat Bantu

- Pekerjaan Pasangan Pelat Ditch 80 cm

Tenaga : 8 Pekerja, 11 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Plat U Ditch 80 cm 2.841,25 Unit

Alat : Dump Tronton dan Alat Bantu

- Pekerjaan Kansteen

Tenaga : 6 Pekerja, 5 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Kansteen 2.832,6 Pcs

Alat : Alat Bantu

- Pekerjaan Precast Ubin Penuntun 30 x 30 t=10 cm

Tenaga : 2 Pekerja, 2 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Ubin Penuntun 30 x 30 t =10 cm 2.832,6 Pcs

Alat : Alat Bantu

31
- Pekerjaan Pasangan Lantai Trotoar

Tenaga : 18 Pekerja, 5 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Keramik lantai 5.932,46 Pcs

Alat : Alat Bantu

- Pekerjaan Pasangan Manhole

Tenaga : 2 Pekerja, 10 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Besi Beton rakit untuk Manhole 400 bh

Alat : Alat Bantu

- Pekerjan Pasangan Grill Tangkapan Air

Tenaga : 2 Pekerja, 2 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Besi Beton rakit untuk Grill Tangkapan Air 400 bh

Alat : Alat Bantu

- Pekerjaan Pasangan Grill Pohon

Tenaga : 12 Pekerja, 2 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Besi Beton rakit untuk Grill Pohon 400 bh

Alat : Alat Bantu

- Beton Mutu Rendah fc' 10 Mpa

Tenaga : 2 Pekerja, 2 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Semen 72.128,84 Kg, Pasir Beton 141,23 m3, Agregat Pecah

Kasar 205,1 m3, Kayu Percancah 11,48 m3 dan Paku 91,84

Kg

Alat : Concrete Mixer, Water Tanker dan Alat Bantu

- Pembongkaran Pasangan Batu

32
Tenaga : 8 Pekerja dan 1 Mandor

Bahan :-

Alat : Exacvator, dan Alat Bantu

- Beton mutu tinggi fc’35 Mpa

Tenaga : 8 Pekerja, 18 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Semen 77.208,75 Kg, Pasir Beton 78,79 m3, Agregat Pecah

Kasar 116,67 m3, Kayu Percancah 62,73 m3, dan Paku 753

Kg

Alat : Concrete Pan Mixer, Water Tanker, Truck Mixer dan Alat

Bantu

- Baja Tulangan U 24 Polos

Tenaga : 3 Pekerja, 1 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Baja Tulangan U 24 Polos 6.250,19 bh dan Kawat Beton

119,05 Kg

Alat : Alat Bantu

- Baja Tulangan U 40 Ulir

Tenaga : 3 Pekerja, 1 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Baja Tulangan U 40 Ulir 986,26 bh dan Kawat Beton 18,79

Kg

Alat : Alat Bantu

Divisi 8 Pengembalian Kondisi dan Pekerjaan Minor

- Marka Jalan Termoplastik

33
Tenaga : 8 Pekerja, 3 Tukang dan 1 Mandor

Bahan : Cat Marka Thermoplastik 1.303,38 Kg, Thinner 1.629,23

Liter

dan Glass Bead 488.76

Alat : Compressor, Dump Truck dan Alat Bantu

- Penanaman Pohon

Tenaga : 10 Pekerja

Bahan : 200 Pohon

Alat : Alat Bantu

F. Rekapitulasi RAB

Tabel 4.4 Rekapitulasi RAB

Harga Satuan
No. JENIS PEKERJAAN Satuan Volume Jumlah Biaya
(Rp) Satuan (Rp)
DIVISI 1. UMUM
1 Mobilisasi LS 1,00 66.175.000,000 66.175.000,000
Manajemen dan
2 Keselamatan Lalu LS 1,00 5.000.000,000 5.000.000,000
Lintas
Pengamanan
3 LS 1,00 14.450.902,000 14.450.902,000
Lingkungan Hidup
DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH
Pek. Urugan Sirtu
4 m3 1218,06 273.186,420 332.757.450,745
Padat
Penyiapan Badan 31502,6
5 m2 4.739,060 149.292.830,033
Jalan 3
Galian Struktur dengan
6 m3 1261,66 132.239,514 166.841.702,516
kedalaman 0 - 2 meter
Lanjutan Tabel 4.4 Rekapitulasi RAB

DIVISI 5. PERKERASAN BERBUTIR


Lapis Pondasi
7 m3 450,94 471.972,390 212.830.049,616
Aggregate Kelas A

34
DIVISI 6. PERKERASAN ASPAL
Lapis Resap Pengikat
8 Liter 2405,00 12.028,060 28.927.484,300
Asphal Cair
Lapis Perekat - Aspal 11711,4
9 Liter 12.384,180 145.037.178,556
Cair 9
Laston Lapis Aus (AC-
10 Ton 272,37 1.435.374,880 390.947.673,410
WC)
Laston Lapis Antara
11 Ton 3486,75 1.321.907,420 4.609.157.033,349
(AC-WC)L
Laston Lapis Antara
12 Ton 408,55 1.294.250,400 528.765.192,014
(AC-BC)L *
Bahan Anti
13 Kg 744,05 67.963,500 50.568.315,103
Pengelupasan
DIVISI 7. STRUKTUR
Beton mutu sedang fc’
14 m3 343,33 1.298.480,440 445.813.002,779
= 15 Mpa
15 Pembongkaran Beton m3 225,09 709.204,730 159.631.991,884
16 Pek. Bak Inlet Unit 400,00 229.799,450 91.919.780,000
Pek. Pasangan Precast
17 U Ditch 30 cm m1 480,00 645.051,530 309.624.734,400
(Pabrikasi)
Pek. Pasangan Precast
18 U Ditch 80 cm m1 2841,25 1.725.835,550 4.903.530.256,438
(Pabrikasi)
Pek. Pasangan Pelat
19 m1 2841,25 631.433,880 1.794.061.511,550
Ditch 80 cm
20 Pek. Kansteen m1 2832,60 107.016,390 303.134.626,314

Lanjutan Tabel 4.4 Rekapitulasi RAB

Pek. Precast Ubin


21 Penuntun 30 x 30 t=10 m1 2832,60 132.734,600 375.984.027,960
cm
Pek. Pasangan Lantai
22 m2 5392,46 115.814,290 624.523.926,253
Trotoar
Pek. Pasangan
23 bh 400,00 624.219,390 249.687.756,000
Manhole
24 Pek. Pasangan Grill bh 400,00 429.734,600 171.893.840,000

35
Tangkapan Air
Pek. Pasangan Grill
25 bh 300,00 596.828,570 179.048.571,000
Pohon
Beton Mutu Rendah fc'
26 229,60 1.227.139,888 281.751.318,744
10 Mpa
Pembongkaran
27 1600,22 420.216,737 672.438.177,016
Pasangan Batu
Beton mutu tinggi
28 156,82 2.095.553,976 328.632.194,080
fc’35 Mpa
Baja Tulangan U 24
29 5952,56 18.675,096 111.164.659,261
Polos
Baja Tulangan U 40
30 939,30 28.892,160 27.138.290,960
Ulir
DIVISI 8. PENGEMBALIAN KONDISI DAN PEKERJAAN MINOR
Marka Jalan
31 m2 1086,15 191.538,430 208.039.465,745
Termoplastik
32 Penanaman Pohon 200,00 200.000,000 40.000.000,000
DIVISI 9. PEKERJAAN HARIAN
33 Pekerjaan Biasa 24,00 15.714,290 377.142,960
Tukang kayu, tukang
34 24,00 17.285,710 414.857,040
batu, dsb
Dump Truck, kapasitas
35 15,00 379.207,020 5.688.105,300
3-4 m

Lanjutan Tabel 4.4 Rekapitulasi RAB

Alat Penggali
36 19,65 689.443,700 13.547.568,705
(Excavator) 9 - 14 PK
RAP (Nilai Proyek) 17.998.796.616,03
Biaya Tidak Langsung = RAP x 10% 1.799.879.661,60
RAB = RAP + Biaya Tidak Langsung 19.798.676.277,63
(Sumber: Data RAB PT. R I Z K Y A H, 2020.)

G. Jadwal Kegiatan Pelaksanaan (Terlampir)

36
4.2 Analisis Data

1. Analisis Penjadwalan Awal

A. Perhitungan Produktivitas Peralatan/ Perhari

Untuk persamaan yang digunakan tiap pekerjaan masing-masingnya

berbeda tergantung pada peralatan untuk membantu dalam melakukan

pekerjaan tersebut seperti yang terdapat dalam rumus produktivitas (sumber

Joetata Hadihardaja, 1998)

Divisi 3 Pekerjaan Tanah

1. Pekerjaan Urungan Sirtu Padat

- Wheel Loader

a. Perhitungan Produktivitas Perjam

Rumus :
Vx Fb x Fa x 60
Dengan : Q1 = Fk x Ts1
Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (1,50 m3)

Fb = Faktor Bucket (0,85)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Fk = Faktor Pengembangan Bahan (1,10)

Ts1 = Waktu Siklus (2 Menit)

Penyelesaian

1,50 m3 x 0,85 x 0,83 x 60


Q1 =
1,10 x 2 menit

Q1 = 28,86 m 3/Jam

37
b. Perhitungan Produktivitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 28,86 m 3/Jam x 7 Jam

Qt = 202,03 m 3/Hari

- Dum Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q2 = D x Fv 2 x Ts2
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (3,50 m3)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.85)

D = Berat Volume Lepas (1,60 Ton/ m3)

Fv2 = Faktor Konversi asli lepas (1,25)

Ts2 = Waktu Siklus (23,26 Menit)

Penyelesaian

3,50 m 3 x 0,85 x 60
Q2 =
1,60Ton/m 3 x 1,25 x 23,26 menit

38
Q2 = 3,84 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 3,84 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 26,86 m3/Hari

- Motor Grader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Lh x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x 60
Q3 = Ts 3 x n

Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

Lh = Panjang Hamparan (50m)

N = Jumlah lajur lintasan (2)

n = Jumlah lintasan ( 4 Lintasan)

b = Lebar efektif kerja Blade (2,69m)

bo = Lebar Overlap(0,30m)

t = Tebal Hamparan Padat (0,20m)

39
Fa = Faktor Efesinsi Alat (0,80)

Ts3 = Waktu Siklus (2,75 Menit)

Penyelesaian :

50 m x ( 2 ( 2,69 m−0,30 m ) +0,30 m ) x 0,20 M x 0.80 x 60


Q3 =
2,75 Menit x 4 lintasan

Q3 = 82,79 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk
Dengan:

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 82,79 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 579,55 m3/Hari

- Tandem Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x fa
Q4 = n

Dengan :

Q4 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kecepatan rata – rata alat (1500m/jam)

n = Jumlah Lintasan (8 Lintasan)

40
N = Jumlah lajur Lintasan (2)

b = Lebar Efektif Pemadatan (1,48m)

bo = Lebar Overlap (0,30m)

t = Tebal Hamparan Padat (0,20M)

Fa = Faktor Efesinsi Alat (0,83)

Penyelesaian :

1500 m/Jamx ( 2 ( 1,48 m−0,30 m ) +0.30 m ) x 0.20 mx 0,83


Q4 =
8 Lintasan

Q4 = 82,79 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q4 x Tk

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 82,79 m3/Jam x 7

Qt = 579,55 m3/Hari

- Water Tank Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
pa x Fa x 60
Q5 = 1000 x Wc
Dengan :

41
Q5 = Kapasitas Produksi/Jam

pa = Kapasitas Pompa Air (200liter/menit)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Wc = Kebutuhan Air / m3 Material Padat (0,07 m3)

Penyelesaian

200 Liter /menit x 0,83 x 60


Q5 =
1000 x 0,07 m 3

Q5 = 142.29 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q5 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 142.29 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 996 m3/Hari

2. Penyiapan Badan Jalan

- Motor Grader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Lh x ( N ( b−bo ) +bo ) x Fa x 60
Q1 = Ts1 x n

Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

42
Lh = Panjang Hamparan (300 m)

N = Jumlah lajur lintasan (2)

n = Jumlah Lintasan (10 Lintasan)

b = Lebar efektif kerja Blade (2,40m)

bo = Lebar Overlap (0,30 m)

Fa = Faktor Efesinsi Alat (0,75)

Ts1 = Waktu Siklus (12 menit)

Penyelesaian :

300 m x (2 ( 2,40 m−0,30 m ) +0,30 m) x 0,75 x 60


Q1 =
12 menit x 10 Lintasan

Q1 = 506,25 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 506,25 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 3543,75 m3/ Hari

- Vibrator Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
( v x 1000 ) x ( N ( b−bo ) +bo ) x 60
Q2 = n
43
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

v = Kecepatan Rata rata Alat (2 Km/Jam)

N = Lajur Lintasan (3)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.48 m)

bo = Lebar Overlap (0.30 m)

Penyelesaian

2 Km /Jam x 1000(3 ( 1,48 m−0,30 m )+ 0,30 m)x 60


Q2 =
6 Lintasan

Q2 = 1062,40 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 1062,40 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 7436,80 m3/ Hari

3. Galian Struktur dengan kedalaman 0 - 2 meter

- Excavator

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

44
Rumus :
V x Fb x Fa x 60 x Fk
Q1 = Ts 1

Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (0,93 m3)

Fb = Faktor Bucket (1)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0,85)

Fk = Faktor Pengembangan Bahan (1,20)

Ts1 = Waktu Siklus (1,26 menit)

Penyelesaian :

0,93 m3 x 1 x 0,85 x 60 x 1,20


Q1 =
1,26 Menit

Q1 = 45,17 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 45,17 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 316,20 m3/ Hari

45
- Bulldozer

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
q x Fb x Fm x Fa x 60 /Ts
Q2 = Fk
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

q = Kapasitas Pisau (5,40 m3)

Fb = Faktor Pisau Blade (1)

Fm = Faktor Kemiringan (1)

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,85)

Fk = Faktor Pengembangan Bahan (1,20)

Ts = Waktu Siklus (24,05 Menit)

Penyelesaian :

5,40 m3 x 1 x 1 x 0,85 x 60 /24,05 Menit


Q2 =
1,20

Q2 = 9,54 m3 / Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 9,54 m3/Jam x 7 Jam

46
Qt = 66,80 m3/ Hari

Divisi 5 Perkerasn berbutir

1. Lapis Pondasi Agregat Kelas A

- Wheel Loader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Vx Fb x Fa x 60
Q1 = Ts1 x Bip/ Bil
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (1,50 m3)

Fb = Faktor Bucket (0,85)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts1 = Waktu Siklus (1,50 Menit)

Bip = Tebal Lapis Agregat ( 1,81)

Bil = Berat Isi Agregat (1,51 Ton/ m3)

Penyelesaian

1,50 m 3 x 0,85 x 0,83 x 60


Q1 =
1,50 menit x 1,81/1,51Ton

Q1 = 35,31 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Dengan : Qt = Q1 x Tk

47
Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 35,31 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 247,20 m3/Hari

- Dum Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q2 = Ts2 x Bip
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (24 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.80)

Bip = Tebal Lapis Agregat (!,81)

Ts2 = Waktu Siklus (46,09 Menit)

Penyelesaian

24 Ton x 0,80 x 60
Q2 = 46,09 menit x 1,81

Q2 = 13,81 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

48
Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 13,81 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 96,66 m3/Hari

- Motor Grader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Lh x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x 60
Q3 = Ts 3 x n
Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

Lh = Panjang Hamparan (50 m)

N = Jumlah lajur lintasan (3)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

t = Tebal Lapis Agegat Padat (0,15 m)

b = Lebar efektif kerja Blade (2,40 m)

bo = Lebar Overlap(0,30 m)

Fa = Faktor Efesinsi Alat (0,83)

Ts3 = Waktu Siklus (1,75 menit)

Penyelesaian :

50 m x (3 ( 2,40 m−0,30 m )+ 0,30 m) x 0,15 m x 0,83 x 60


Q3 =
1,75m x 6 Lintasan

Q3 = 234,77 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

49
Rumus :

Qt = Q3 x Tk

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 234,77 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 1643,40 m3/Hari

- Tandem Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x fa
Q4 = n

Dengan :

Q4 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kecepatan rata – rata alat (1500m/jam)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

N = Jumlah lajur Lintasan (3)

b = Lebar Efektif Pemadatan (1,20 m)

bo = Lebar Overlap (0,30m)

t = Tebal Hamparan Padat (0,15m)

Fa = Faktor Efesinsi Alat (0,83)

50
Peyelesaian

1500 m/ Jam x ( 3 ( 1,20 m−0,30 m ) +0.30 m ) x 0.15 m x 0,83


Q4 =
6 Lintasan

Q4 = 74,70 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q4 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 74,70 m3/Jam x 7

Qt = 522,90 m3/ Hari

- Water Tank Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
pa x Fa x 60
Q5 = 1000 x Wc
Dengan :

Q5 = Kapasitas Produksi/Jam

pa = Kapasitas Pompa Air (100liter/menit)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Wc = Kebutuhan Air / M3 Material Padat (0,07 m3)

51
Penyelesaian :

100liter /menit x 0,83 x 60


Q5 =
1000 x 0,07 m 3

Q5 = 71,14 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q5 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian :

Qt = 71,14 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 498 m3/Hari

Divisi 6 Perkerasan Aspal

1. Lapis Resap Pengikat – Aspal Cair

- Asphalt Distributor

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :

Q1 = pas x fa x 60
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

Pas = Kapasitas Pompa Aspal (100Liter/Menit)

52
Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,70)

Penyelesaian

Q1 = 100 Liter/Menit x 0,70 x 60

Q1 = 4200 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus : Qt = Q1 x
Tk

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 4200 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 29400 m3/ Hari

2. Lapis Perekat – Aspal Cair

- Asphalt Distributor

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Q1 = pas x fa x 60
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

Pas = Kapasitas Pompa Aspal (100 Liter/Menit)

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,80)

53
Penyelesaian

Q1 = 100 Liter/Menit x 0,80 x 60

Q1 = 4800 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 4800 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 33600 m3/ Hari

3. Laston Lapis Aus – (AC – WC)

- Wheel Loader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Vx Fb x Fa x 60 x bip
Q1 = Ts1
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (1,50 m3)

Fb = Faktor Bucket (0,85)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

bip = Berat isi agregat padat (1,81 Ton)

54
Ts1 = Waktu Siklus (2,25 Menit)

Penyelesaian

1,50 m3 x 0,85 x 0,83 x 60 x 1,81Ton


Q1 =
2,25 Menit

Q1 = 51,08 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 51,08 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 357,55 m3/ Hari

- Asphalt Mixing Plant (AMP)

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Q2 = V x fa
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (60 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,83)

Penyelesaian

55
Q2 = 60 Ton x 0,83

Q2 = 49,80 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 49,80 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 357,55 m3/ Hari

- Dum Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q3 = Ts 2
Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (24 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts2 = Waktu Siklus (313,86 Menit)

56
Penyelesaian

24 Ton x 0,83 x 60
Q3 = 313,86 Menit

Q3 = 3,81 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian :

Qt = 3,81 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 26,66 m3/ Hari

- Asphalt Finisher

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Q4 = V x b x 60 x fa x t x D1
Dengan :

Q4 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kecepatan Menghampar (5 Menit)

b = Lebar Hamparan (3,15 m )

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,83)

t = Tebal Lapis (AC) Padat (0,04 m)

D1 = Berat isi Bahan (2,30Ton/m2)

57
Penyelesaian

Q4 = 5 Menit x 3,15 m x 60 x 0,83 x 0,04m x 2,30 Ton/m2

Q4 = 72,16 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q4 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian :

Qt = 72,16 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 505,12 m3/ Hari

- Tandem Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
v x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x D 1
Q5 = n

Dengan :

Q5 = Kapasitas Produksi/Jam

Fa = Faktor Efesiensi Alat ( 0,83)

D1 = Berat Isi Bahan (2,30 Ton/M3)

N = Lajur Lintasan ( 3 )

v = Kecepatan rata rata alat (1500m)

t = tebal Lapis AC – WC Padat ( 0,04m)

58
n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.99m)

bo = Lebar Overlap (0.30m)

Penyelesaian

1500 m x ( 3 ( 1,99 m−0,30 m ) +0,30 m ) x 0,04 m x 0,83 x 2,30 Ton


Q5 =
6 Lintasan

Q5 = 73,31 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q5 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian :

Qt = 73,31 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 513,14 m3/ Hari

- Tire Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
( v x 1000 ) x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x D 1
Q6 = n

Dengan :

Q6 = Kapasitas Produksi/Jam

59
Fa = Faktor Efesiensi Alat ( 0,83)

D1 = Berat Isi Bahan (2,30 Ton/m3)

N = Lajur Lintasan ( 3 )

v = Kecepatan rata rata alat (2500m)

t = tebal Lapis AC – WC Padat ( 0,04m)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.99m)

bo = Lebar Overlap (0.30m)

Penyelesaian

2500 m x ( 3 ( 1,99 m−0,30 m ) +0,30 m ) x 0,04 m x 0,83 x 2,30 Ton


Q6 =
6 Lintasan

Q6 = 170.86

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q6 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 170,86 m3/Jam x 7

Qt = 1195,99 m3/ Hari

4. Laston Lapis Aus Perata (AC – WC (L))

60
- Wheel Loader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Vx Fb x Fa x 60 x bip
Q1 = Ts1

Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (1,50 m3)

Fb = Faktor Bucket (0,85)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

bip = Berat isi agregat padat (1,81 Ton)

Ts1 = Waktu Siklus (1,10 Menit)

Penyelesaian

1,50 m3 x 0,85 x 0,83 x 60 x 1,81Ton


Q1 =
1,10 Menit

Q1 = 104,48 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 104,48 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 731,35 m3/ Hari

61
- Asphalt Mixing Plant (AMP)

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Q2 = V x fa
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (60 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,83)

Penyelesaian

Q2 = 60 Ton x 0,83

Q2 = 49,80 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 49,80 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 348,60 m3/Hari

- Dum Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

62
Rumus :
V x Fa x 60
Q3 = Ts 2
Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (3,50 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.80)

Ts2 = Waktu Siklus (214,50 Menit)

Penyelesaian

3,50Ton x 0,80 x 60
Q3 = 214,50 menit

Q3 = 0,78 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 0,78 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 5,48 m3/ Hari

- Asphalt Finisher

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

63
Rumus :
Q4 = V x b x 60 x fa x t x D1
Dengan :

Q4 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kecepatan Menghampar (5 Menit)

b = Lebar Hamparan (3,15 m )

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,83)

t = Tebal Lapis (AC) Padat (0,04 m)

D1 = Berat isi Bahan (2,32Ton/m2)

Penyelesaian

Q4 = 5 Menit x 3,15 m x 60 x 0,83 x 0,04m x 2,32 Ton/m2

Q4 = 72,79 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q4 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 72,79 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 509,51 m3/Jam

- Tandem Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

64
Rumus :
1500 x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x D1
Q5 = n
Dengan :

Q5 = Kapasitas Produksi /Jam

Fa = Faktor Efesiensi Alat ( 0,83)

D1 = Berat Isi Bahan (2,30 Ton/m3)

N = Lajur Lintasan ( 3 )

v = Kecepatan rata rata alat (1500m)

t = tebal Lapis AC – WC Padat ( 0,04m)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.48m)

bo = Lebar Overlap (0.30m)

Penyelesaian

1500 m x ( 3 ( 1,48 m−0,30 m ) +0,30 m ) x 0,04 m x 0,83 x 2,30 Ton


Q5 =
6 Lintasan

Q5 = 73,94 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q5 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 73,94 m3/Jam x 7 Jam

65
Qt = 517,60 m3/Hari

- Tire Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
v x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x D 1
Q6 = n
Dengan :

Q6 = Kapasitas Produksi/Jam

Fa = Faktor Efesiensi Alat ( 0,83)

D1 = Berat Isi Bahan (2,30 Ton/M3)

N = Lajur Lintasan ( 3 )

v = Kecepatan rata rata alat (2500m)

t = tebal Lapis AC – WC Padat ( 0,04m)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.99m)

bo = Lebar Overlap (0.30m)

Penyelesaian

2500 m x ( 3 ( 1,99 m−0,30 m ) +0,30 m ) x 0,04 m x 0,83 x 2,30 Ton


Q6 =
6 Lintasan

Q6 = 172,34 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q6 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

66
Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 172,34 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 1206,39 m3/ Hari

5. Laston Lapis Antara (AC – BC)

- Wheel Loader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Vx Fb x Fa x 60 x bip
Dengan :
Q1 = Ts1

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (1,50 m3)

Fb = Faktor Bucket (0,85)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

bip = Berat isi agregat padat (1,81 Ton)

Ts1 = Waktu Siklus (5,50 Menit)

Penyelesaian

1,50 m3 x 0,85 x 0,83 x 60 x 1,81Ton


Q1 =
5,50 Menit

Q1 = 20,90 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

67
Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 20,90 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 146,27 m3/ Hari

- Asphalt Mixing Plant (AMP)

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Q2 = V x fa
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (60 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,85)

Penyelesaian

Q2 = 60 Ton x 0,85

Q2 = 51 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 51 m3/Jam x 7 Jam

68
Qt = 357 m3/Jam

- Dum Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q2 = Ts 2
Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (24 Ton)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.80)

Ts2 = Waktu Siklus (245,29 Menit)

Penyelesaian

24 Ton x 0,80 x 60
Q3 = 245,29 Menit

Q3 = 4,70 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 4,70 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 32,88 m3/ Hari

69
- Asphalt Finisher

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Q4 = V x b x 60 x fa x t x D1
Dengan :

Q4 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kecepatan Menghampar (5 Menit)

b = Lebar Hamparan (3,15 m)

Fa = Faktor Efesiensi Kerja (0,83)

t = Tebal Lapis (AC) Padat (0,06 m)

D1 = Berat isi Bahan (2,32Ton/m2)

Penyelesaian

Q4 = 5 Menit x 3,15m x 60 x 0,83 x 0,06 x 2,32 Ton/m2

Q4 = 109,18 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q4 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 109,18 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 764,27 m3/Hari

- Tandem Roller

70
a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
( v x 1000 ) x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x D 1
Q5 = n
Dengan :

Q5 = Kapasitas Produksi/Jam

Fa = Faktor Efesiensi Alat ( 0,83)

D1 = Berat Isi Bahan (2,32 Ton/m3)

N = Lajur Lintasan ( 3 )

v = Kecepatan rata rata alat (1500m)

t = tebal Lapis AC – BC Padat ( 0,04m)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.48m)

bo = Lebar Overlap (0.30m)

Penyelesaian

1500 m x ( 3 ( 1,48 m−0,30 m ) +0,30 m ) x 0,04 m x 0,83 x 2,32 Ton /m3


Q5 =
6 Lintasan

Q5 = 110,91 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q5 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

71
Qt = 110,91 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 776,40 m3/ Hari

- Tire Roller

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
v x ( N ( b−bo ) +bo ) x t x Fa x D 1
Q6 = n

Dengan :

Q6 = Kapasitas Produksi/Jam

Fa = Faktor Efesiensi Alat ( 0,83)

D1 = Berat Isi Bahan (2,32 Ton/m3)

N = Lajur Lintasan ( 3 )

v = Kecepatan rata rata alat (2500m)

t = tebal Lapis AC – WC Padat ( 0,04m)

n = Jumlah Lintasan (6 Lintasan)

b = Efektif Pemadatan (1.99m)

bo = Lebar Overlap (0.30m)

Penyelesaian

2500 mx ( 3 (1,99 m−0,30 m) +0,30 m ) x 0,04 m x 0,83 x 2,32Ton


Q6 =
6 Lintasan

Q6 = 258,51 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q5 x Tk

72
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 258,51 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 1809,58 m3/ Hari

Divisi 7 Struktur

1. Beton Mutu Rendah Fc’ = 15 MPa

- Concrete Mixer

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q1 = 1000 x Ts
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas alat (500 Liter)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts = Waktu Siklus (17 Menit)

Penyelesaian

500 Liter x 0,83 x 60


Q1 = 1000 x 17 Menit

Q1 = 1,465 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk

73
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 1,465 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 10,25 m3/ Hari

- Water Tank Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
pa x Fa x 60
Q2 = 1000 x Wc
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

pa = Kapasitas Pompa Air (100liter/menit)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Wc = Kebutuhan Air / m3 Material Padat (0,19m3)

Penyelesaian

100 Liter /menit x 0,83 x 60


Q2 =
1000 x 0,19 m3

Q2 = 26,21

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

74
Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 26,21 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 183,47 m3/ Hari

2. Pembongkaran Beton

- Jack Hammer & Compressor

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Fa x 60
Q1 = bk
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.80)

Bk = Kapasistas Bongkar (50 Menit/m3)

Penyelesaian

0,80 x 60
Q1 =
50 Menit /m3

Q1 = 0,96 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

75
Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 0,96 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 6,72 m3/ Hari

- Wheel Loader

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
Vx Fb x Fa x 60
Q2 = fk x Ts1
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (1,50 m3)

Fb = Faktor Bucket (0,85)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.80)

Fk = Faktor Pengembangan Bahan (1,24)

Ts1 = Waktu Siklus (2 Menit)

Penyelesaian

1,50 m3 x 0,85 x 0,80 x 60


Q2 =
1,24 x 2 Menit

Q2 = 24,68 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk

76
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 24,68 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 172,74 m3/ Hari

- Dum Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q2 = D1 x Fk x Ts 2

Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bak (3,50 m3)

D1 = Berat Volume Beton Lepas (2,40 Ton/m3)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Fk = Faktor Pengembangan Bahan (1,24)

Ts2 = Waktu Siklus (22,86 Menit)

Penyelesaian

3,50 m 3 x 0,83 x 60
Q3 =
2,40Ton/m 3 x 1,24 x 22,86 menit

Q3 = 2,56 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk

77
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 2,56 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 17,93 m3/ Hari

3. Pekerjaan Bak Iniet

- Concrete Pan Mixer (Batching Plant)

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q1 = 1000 x Ts
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (600 Liter)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts = Waktu Siklus (3 Menit)

Penyelesaian

600 Liter x 0,83 x 60


Q1 = 1000 x 3 Menit

Q1 = 9,960 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

78
Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 9,960 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 69,72 m3/ Hari

- Truck Mixer

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q2 = Ts 2
Dengan :

Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (5 m3)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts2 = Waktu Siklus (52,21 Menit)

Penyelesaian

5 m3 x 0,83 x 60
Q2 =
1000 x 52,21 Menit

Q2 = 4,77 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

79
Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 4,77 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 33,39 m3/ Hari

- Water Tank Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
pa x Fa x 60
Q3 = 1000 x Wc

Dengan :

Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

pa = Kapasitas Pompa Air (100liter/menit)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Wc = Kebutuhan Air / M3 Material Padat (0,19 m3)

Penyelesaian

100 Liter x 0,83 x 60


Q3 =
1000 x 0,19 m 3

Q3 = 26,21 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

80
Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 26,21 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 183,47 m3/ Hari

4. Pasangan Precast U – Ditch 30 cm (Pabrikasi)

- Dump Tronton

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V
Q1 = Ts x 60
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (16,8 Ton)

Ts = Waktu Siklus (109,6 Menit)

Penyelesaian

16,8 Ton
Q1 = 109,60 menit x 60

Q1 = 9,20 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

81
Penyelesaian

Qt = 9,20 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 64,4 m3/ Hari

5. Pasangan Precast U – Ditch 80 cm (Pabrikasi)

- Dump Tronton

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V
Q1 = Ts x 60

Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (16,8 Ton)

Ts = Waktu Siklus (109,6 Menit)

Penyelesaian

16,8 Ton
Q1 = 109,60 Menit x 60

Q1 = 9,20 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

82
Qt = 9,20 m3/Jam x 7 Jam

Qt = 64,4 m3/ Hari

6. Pasangan Pasangan Plat Ditch 80cm

- Dump Tronton

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V
Q1 = Ts x 60

Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (16,8 Ton)

Ts = Waktu Siklus (109,6 Menit)

Penyelesaian

16,8 Ton
Q1 = 109,60 Menit x 60

Q1 = 9,20 m3/Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 9,20 m3/Jam x 7 Jam

83
Qt = 64,4 m3/ Hari

7. Pasangan Kansteen

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q1 x P
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (8,7150 m)

P = Jumlah Pekerja (6 OH)

Penyelesaian

Qt = 8,7150 m x 6 OH

Qt = 52,29 m / Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (10,4580 m)

T = Jumlah Tukang (5 OH)

Penyelesaian

Qt = 10,4580 m x 5 OH

84
Qt = 52,29 m / Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (52,29 m)

M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 52,29 m x 1 OH

Qt = 52,29 m/ Hari

Total Produktivitas = 52,29 m/ Hari + 52,29 m/ Hari + 52,29 m/ Hari

= 156,87 m/ Hari

8. Precast Ubin Penuntun 30 x 30 t = 10cm

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q1 x P
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (5,1265 m)

85
P = Jumlah Pekerja (10 OH)

Penyelesaian

Qt = 5,1265 m x 10 OH

Qt = 51,26 m/Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (5,1265 m)

T = Jumlah Tukang (10 OH)

Penyelesaian

Qt = 5,1265m x 10 OH

Qt = 51,26 m/Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (10,2529 m)

86
M = Jumlah Tukang (4 OH)

Penyelesaian

Qt = 10,2529 m x 4 OH

Qt = 41,01 m/ Hari

Total Produktivitas = 51,26 m/ Hari + 51,26 m/ Hari + 41,01 m/ Hari

= 143,54 m/ Hari

9. Pasangan Lantai Trotoar

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x P

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (3,5 m)

P = Jumlah Pekerja (18 OH)

Penyelesaian

Qt = 3,5 m x 18 OH

Qt = 63 m/ Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T
Dengan :

87
Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (14 m)

T = Jumlah Tukang (5 OH)

Penyelesaian

Qt = 14m x 5 OH

Qt = 70 m/Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (140 m)

M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 140 m x 1 OH

Qt = 140 m/ Hari

Total Produktivitas = 63 m/ Hari + 70 m/ Hari + 140 m/ Hari

= 273 m/ Hari

10. Pasangan Manhole

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x P
88
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (0,8544 m)

P = Jumlah Pekerja (14 OH)

Penyelesaian

Qt = 0,8544m x 14 OH

Qt = 11,96 m/ Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (10,25 m)

T = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 10,25m x 1 OH

Qt = 10,25 m/ Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

89
Rumus :

Qt = Q3 x M

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (10,25 m)

M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 10,25m x 1 OH

Qt = 10,25 m/ Hari

Total Produktivitas = 11,96 m/ Hari + 10,25 m/ Hari + 10,25 m/ Hari

= 32,47 m/ Hari

11. Pasangan Grill Tangkapan Air

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q1 x P
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (5,1265 m)

P = Jumlah Pekerja (14 OH)

Penyelesaian

Qt = 5,1265 m x 14 OH

Qt = 71,77 m/ Hari

90
- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T

Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (5,1265 m)

T = Jumlah Tukang (2 OH)

Penyelesaian

Qt = 5,1265m x 2 OH

Qt = 10,25 m/ Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (10,25 m)

M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 10,25 m x 1 OH

91
Qt = 10,25 m/ Hari

Total Produktivitas = 71,77 m/ Hari + 10,25 m/ Hari + 10,25 m/ Hari

= 92,28 m/ Hari

12. Pasanagn Grill Pohon

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q1 x P
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (0,5833 m)

P = Jumlah Pekerja (18 OH)

Penyelesaian

Qt = 0,5833 m x 18 OH

Qt = 10,50 m/ Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x T
Dengan :

92
Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (3,5 m)

T = Jumlah Tukang (5 OH)

Penyelesaian

Qt = 3,5 m x 5 OH

Qt = 17,50 m/ Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (70 m)

M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 70 m x 1 OH

Qt = 70 m/ Hari

Total Produktivitas = 10,50 m/ Hari + 17,50 m/ Hari + 70 m/ Hari

= 98 m/ Hari

13. Beton Mutu Remdah Fc’ 10 Mpa

- Concrete Mixer

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q1 = 1000 x Ts
93
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas alat (500 Liter)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts = Waktu Siklus (17 Menit)

Penyelesaian

500 Liter x 0,83 x 60


Q1 = 1000 x 17 Menit

Q1 = 1,465 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 1,465 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 10,25 m3/ Hari

- Water Tank Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
pa x Fa x 60
Q2 = 1000 x Wc
Dengan :

94
Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

pa = Kapasitas Pompa Air (100liter/menit)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Wc = Kebutuhan Air / m3 Material Padat (0,19 m3)

Penyelesaian

100 Liter /menit x 0,83 x 60


Q2 =
1000 x 0,19 m3

Q2 = 26,21 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 26,21 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 183,47 m3/ Hari

14. Pembongkaran Pasangan Batu

- Excavator

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fb x Fa x 60 x Fk
Q1 = Ts 1
Dengan :

95
Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Bucket (0,93 m3)

Fb = Faktor Bucket (1)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0,85)

Fk = Faktor Pengembangan Bahan (1,20)

Ts1 = Waktu Siklus (1,26 menit)

Penyelesaian :

0,93 m3 x 1 x 0,85 x 60 x 1,2


Q1 =
1,26 Menit

Q1 = 45,17 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 45,17 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 316,20 m3/ Hari

15. Beton Mutu Tinggi Fc’ 35 Mpa

- Concrete Pan Mixer (Batching Plant)

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q1 = 1000 x Ts
96
Dengan :

Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (600 Liter)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts = Waktu Siklus (3 Menit)

Penyelesaian

600 Liter x 0,83 x 60


Q1 = 1000 x 3 Menit

Q1 = 9,960 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 9,960 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 69,72 m3/ Hari

- Truck Mixer

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V x Fa x 60
Q2 = Ts 2
Dengan :

97
Q2 = Kapasitas Produksi/Jam

V = Kapasitas Alat (5 m3)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Ts2 = Waktu Siklus (52,21 Menit)

Penyelesaian

5 m3 x 0,83 x 60
Q2 =
1000 x 52,21 Menit

Q2 = 4,77 m3/ Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q2 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 4,77 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 33,39 m3/ Hari

- Water Tank Truck

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
pa x Fa x 60
Q3 = 1000 x Wc
Dengan :

98
Q3 = Kapasitas Produksi/Jam

pa = Kapasitas Pompa Air (100liter/menit)

Fa = Faktor Efesiensi Alat (0.83)

Wc = Kebutuhan Air / M3 Material Padat (0,19 m3)

Penyelesaian

100 Liter /menit x 0,83 x 60


Q3 =
1000 x 0,19 m3

Q3 = 26,21

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q3 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 26,21 m3/ Jam x 7 Jam

Qt = 183,47 m3/ Hari

16. Baja Tulangan 24 Polos

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q1 x P
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

99
Q1 = Kapasitas Produksi (33,3 m)

P = Jumlah Pekerja (3 OH)

Penyelesaian

Qt = 33,3 m x 3 OH

Qt = 100 m/Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q2 = Kapasitas Produksi (100 m)

T = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 100m x 1 OH

Qt = 100 m/Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q3 = Kapasitas Produksi (200 m)

100
M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 100m x 1 OH

Qt = 100m/Hari

17. Baja Tulangan 40 Ulir

- Pekerja

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q1 x P
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q1 = Kapasitas Produksi (66.67 m)

P = Jumlah Pekerja (3 OH)

Penyelesaian

Qt = 66.67m x 3 OH

Qt = 200 m/Hari

- Tukang

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q2 x T
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

101
Q2 = Kapasitas Produksi (200 m)

T = Jumlah Tukang (1 OH )

Penyelesaian

Qt = 200m x 1 OH

Qt = 200m/Hari

- Mandor

Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :
Qt = Q3 x M
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Q3 = Kapasitas Produksi (200 m)

M = Jumlah Tukang (1 OH)

Penyelesaian

Qt = 200m x 1 OH

Qt = 200m/Hari

Divisi 8 Pengembangan Kondisi & Pekerjaan Minor

1. Marka Jalan Termoplastik

- Compressor

a. Perhitungan Produktifitas Perjam

Rumus :
V
Q1 = R
Dengan :

102
Q1 = Kapasitas Produksi/Jam

v = Kapasitas Penyemprotan (40 Liter/Jam)

R = Jumlah Cat Cair (3 Liter/M2)

Penyelesaian

40 Liter /Jam
Q1 =
3 Liter /m2

Q1 = 13,333 Liter / Jam

b. Perhitungan Produktifitas Harian

Rumus :

Qt = Q1 x Tk
Dengan :

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Tk = Jam kerja efektif/hari (7 jam)

Penyelesaian

Qt = 13,333 Liter / Jam x 7 Jam

Qt = 93,33 Liter/Hari

- Dump Truck

Pada dasarnya alat ini digunakan Bersama – sama dengan Compressor

B. Perhitungan Durasi Masing – masing Item Pekerjaan

Langkah selanjutnya adalah menghitung durasi masing-masing

pekerjaan. Adapun data data yang dibutuhkan dalam menghitung durasi

pekerjaan adalah produktivitas pekerja dalam sehari serta volume dari

pekerjaan tersebut, Berikut ini rumus pehitungan Durasi :

V
D = Qt

103
Dengan : V = Volume Pekerjaan

Qt = Produktivitas Pekerjaan/Hari

Berikut Ini Perhitungan Durasi Masing – masing item pekerjaan :

Divisi 3 Pekerjaan Tanah

1. Pekerjaan Urungan Sirtu Padat

- Wheel Loader

Produktivitas : 202,03 m3/ Jam

Volume : 1218,06 m3

1218,06 m3 / Jam
Durasi : = 6,03 dibulatkan 7 Hari
202,03 m3

- Dump Truck

Produktivitas : 26,86 m3/ Jam

Volume : 1218,06 m3

26,86 m3 /Jam
Durasi : = 45,35 dibulatkan 46 Hari
202,03 m3

- Motor Grader

Produktivitas : 1496,73 m3/ Jam

Volume : 1218,06 m3

1496,73m 3 / Jam
Durasi : = 0,81 dibulatkan 1 Hari
202,03 m3

- Tandem

Produktivitas : 579,55 m3/ Jam

Volume : 1218,06 m3

104
579,55m 3 / Jam
Durasi : = 2,10 dibulatkan 3 Hari
202,03 m3

- Water Tank

Produktivitas : 996 m3/ Jam

Volume : 1218,06 m3

996 m 3 /Jam
Durasi : = 1,22 dibulatkan 2 Hari
202,03 m 3

7+46 +1+ 3+2


Rata rata perhitungan durasi = = 11,80 Dibulatkan 12
5

Hari

2. Penyiapan Badan Jalan

- Motor Grader

Produktivitas : 3543,75 m3/ Jam

Volume : 31502,63 m3

3543,75 m3 / jam
Durasi : = 8,89 dibulatkan 9 Hari
31502,63 m 3

- Vibrator Roller

Produktivitas : 7436,80 m3/ Jam

Volume : 31502,63 m3

7436,80m 3 / Jam
Durasi : = 4,24 dibulatkan 5 Hari
31502,63 m3

9+5
Rata rata perhitungan durasi = = 7 Hari
2

3. Galian Struktur dengan Kedalaman 0 – 2 meter

- Excavator

105
Produktivitas : 316,20 m3/ Jam

Volume : 1261,66 m3

316,20 m3 / jam
Durasi : = 3,99 dibulatkan 4 Hari
1261,66 m 3

- Bulldozer

Produktivitas : 66,80 m3/ Jam

Volume : 1261,66 m3

66,80 m3 / jam
Durasi : = 18,89 dibulatkan 19 Hari
1261,66

4+ 19
Rata rata perhitungan durasi = = 11.5 Dibulatkan 12 Hari
2

Divisi 5 Perkerasan Berbutir

1. Pekerjaan Lapis Pondasi Agregat Kelas A

- Wheel Loader

Produktivitas : 247,20 m3/ Jam

Volume : 450,94 m3

247,20 m3 / jam
Durasi : = 1,82 dibulatkan 2 Hari
450,94 m3

- Dump Truck

Produktivitas : 96,66 m3/ Jam

Volume : 450,94 m3

96,66 m 3 / jam
Durasi : = 4.67 dibulatkan 5 Hari
450,94 m3

- Motor Grader

106
Produktivitas : 1643,40 m3/ Jam

Volume : 450,94 m3

1643,40m 3 / jam
Durasi : = 0.27 dibulatkan 1 Hari
450,94 m3

- Tandem Roller

Produktivitas : 522,90 m3/ Jam

Volume : 450,94 m3

522,90 m3 / jam
Durasi : 3 = 0.86 dibulatkan 1 Hari
450,94 m

- Water Tanker

Produktivitas : 498 m3/ Jam

Volume : 450,94 m3

498 m 3 / jam
Durasi : = 0.91 dibulatkan 1 Hari
450,94 m 3

2+ 5+1+1+ 1
Rata rata perhitungan durasi = = 2 Hari
5

Divisi 6 Perkerjaan Aspal

1. Pekerjaan Lapis Resap Pengikat – Aspal Cair

- Asphalt Distributor

Produktivitas : 29400 m3/ Jam

Volume : 2405 m3

29400 m3 / jam
Durasi : = 0.08 dibulatkan 1 Hari
2405 m 3

- Air Compressor

107
Produktivitas : 29400 m3/ Jam

Volume : 2405 m3

29400 m3 / jam
Durasi : = 0.08 dibulatkan 1 Hari
2405 m 3

1+ 1
Rata rata perhitungan durasi = = 1 Hari
2

2. Pekerjaan Lapis Perekat – Aspal Cair

- Asphalt Distributor

Produktivitas : 33600 m3/ Jam

Volume : 1171,49 m3

33600 m3 / jam
Durasi : = 0,35 dibulatkan 1 Hari
1171,49 m 3

- Air Compressor

Produktivitas : 33600 m3/ Jam

Volume : 1171,49 m3

33600 m3 / jam
Durasi : = 0,35 dibulatkan 1 Hari
1171,49 m 3

1+ 1
Rata rata perhitungan durasi = = 1 Hari
2

3. Pekerjaan Laston Lapis Aus (AC-WC)

- Asphalt Mixing Plant

Produktivitas : 348,60 m3/ Jam

Volume : 272,37 m3

348,60 m3 / jam
Durasi : = 0,78 dibulatkan 1 Hari
272,37 m 3

108
- Wheel Loader

Produktivitas : 357,55 m3/ Jam

Volume : 272,37 m3

357,55 m3 / jam
Durasi : = 0,76 dibulatkan 5 Hari
272,37 m 3

- Dump Truck

Produktivitas : 26,66 m3/ Jam

Volume : 272,37 m3

26,66 m3 / jam
Durasi : = 10,22 dibulatkan 11 Hari
272,37 m 3

- Asphalt Finisher

Produktivitas : 509,51 m3/ Jam

Volume : 272,37 m3

509,5m 3 / jam 1
Durasi : = 0,54 dibulatkan 1 Hari
272,37 m 3

- Tandem Roller

Produktivitas : 517,60 m3/ Jam

Volume : 272,37 m3

517,60 m3 / jam
Durasi : = 0,53 dibulatkan 1 Hari
272,37 m 3

- P.Tyre Roller

Produktivitas : 1206,39 m3/ Jam

Volume : 272,37 m3

109
1206,39m 3 / jam
Durasi : = 0,23 dibulatkan 3 Hari
272,37 m 3

1+ 1+11+1+1+ 1
Rata rata perhitungan durasi = = 2,7 dibulatkan 3 Hari
6

4. Pekerjaan Laston Lapis Aus (AC-WC) L

- Asphalt Mixing Plant

Produktivitas : 348,60 m3/ Jam

Volume : 3486,75 m3
3
348,60 m / jam
Durasi : = 10,01 dibulatkan 11 Hari
3486,75 m 3

- Wheel Loader

Produktivitas : 357,55 m3/ Jam

Volume : 348675 m3

357,55 m3 / jam
Durasi : = 4,77 dibulatkan 5 Hari
3486,75 m 3

- Dump Truck

Produktivitas : 26,66 m3/ Jam

Volume : 3486,75 m3

26,66 m3 / jam
Durasi : = 130,80 dibulatkan 131 Hari
3486,75 m 3

- Asphalt Finisher

Produktivitas : 509,51 m3/ Jam

Volume : 348675 m3

509,51m 3 / jam
Durasi : = 6,84 dibulatkan 7 Hari
3486,75 m 3

110
- Tandem Roller

Produktivitas : 517,60 m3/ Jam

Volume : 3486,75 m3

517,60 m3 / jam
Durasi : = 6,74 dibulatkan 7 Hari
3486,75 m 3

- P.Tyre Roller

Produktivitas : 1206,39 m3/ Jam

Volume : 3486,75 m3

1206,39m 3 / jam
Durasi : = 2,89 dibulatkan 3 Hari
3486,75 m 3

11+5+131+7+7+ 3
Rata rata perhitungan durasi = = 27,3 dibulatkan 28
6

Hari

5. Pekerjaan Laston Lapis Antara (AC-BC)

- Asphalt Mixing Plant

Produktivitas : 357 m3/ Jam

Volume : 408,55 m3

357 m3 / jam
Durasi : = 1,14 dibulatkan 2 Hari
408,55 m3

- Wheel Loader

Produktivitas : 146,27 m3/ Jam

Volume : 408,55 m3

146,27 m 3 / jam
Durasi : = 2,79 dibulatkan 3 Hari
408,55 m3

111
- Dump Truck

Produktivitas : 32,88 m3/ Jam

Volume : 408,55 m3

32,88 m3 / jam
Durasi : = 12,43 dibulatkan 13 Hari
408,55 m3

- Asphalt Finisher

Produktivitas : 764,27 m3/ Jam

Volume : 408,55 m3

764,27 m3 / jam
Durasi : = 0,53 dibulatkan 1 Hari
408,55 m3

- Tandem Roller

Produktivitas : 1809,58 m3/ Jam

Volume : 408,55 m3

1809,58m 3 / jam
Durasi : = 0,23 dibulatkan 1 Hari
408,55m 3

2+ 3+13+1+1+1
Rata rata perhitungan durasi = = 3,5 dibulatkan 4 Hari
6

Divisi 7 Pekerjaan Struktur

1. Beton Mutu Rendah Fc’15

- Concrete Mixer

Produktivitas : 10,25 m3/ Jam

Volume : 343,33 m3

10,25m 3 / jam
Durasi : = 33,49 dibulatkan 34 Hari
343,33 m 3

112
- Water Tanker

Produktivitas : 183,47 m3/ Jam

Volume : 343,33 m3

183,47 m3 / jam
Durasi : = 1,87 dibulatkan 2 Hari
343,33 m 3

34+2
Rata rata perhitungan durasi = = 18 Hari
2

2. Pembongkarana Beton

- Jack Hammer & Compressor

Produktivitas : 6,72 m3/ Jam

Volume : 225,09 m3

6,72m 3 / jam
Durasi : = 33,49 dibulatkan 34 Hari
225,09 m 3

- Wheel Loader

Produktivitas : 172,74 m3/ Jam

Volume : 225,09 m3

172,74 m 3 / jam
Durasi : = 1,30 dibulatkan 2 Hari
225,09m 3

- Dump Truck

Produktivitas : 17,93 m3/ Jam

Volume : 225,09 m3

17,93m 3 / jam
Durasi : = 12,55 dibulatkan 13 Hari
225,09 m 3

34+2+13
Rata rata perhitungan durasi = = 24,5 dibulatkan 25 Hari
3

113
3. Pekerjaan Bak Inlet

- Concrete Pan Mixer ( Batching Plant)

Produktivitas : 69,72 m3/ Jam

Volume : 400 m3

69,72m 3 / jam
Durasi : = 5,74 dibulatkan 6 Hari
400 m3

- Truck Mixer

Produktivitas : 33,39 m3/ Jam

Volume : 400 m3

33,39 m3 / jam
Durasi : = 11,98 dibulatkan 12 Hari
400m 3

- Water Tang Truck

Produktivitas : 183,47 m3/ Jam

Volume : 400 m3

183,47 m3 / jam
Durasi : = 2,18 dibulatkan 3 Hari
400 m3

6+12+3
Rata rata perhitungan durasi = = 10,5 dibulatkan 11 Hari
3

4. Pekerjaan Pasangan Precast U Ditch 30cm (Pabrikasi)

- Dump Tronton

Produktivitas : 64,4 m3/ Jam

Volume : 480 m3

64,4 m 3 / jam
Durasi : = 2,18 dibulatkan 7,45 dibulatkan 8 Hari
480 m3

114
5. Pekerjaan Pasangan Precast U Ditch 80cm (Pabrikasi)

- Dump Tronton

Produktivitas : 64,4 m3/ Jam

Volume : 2841,25 m3

64,4 m 3 / jam
Durasi : = 44,12 dibulatkan 45 Hari
2841,25 m3

6. Pekerjaan Pasangan Plat U Ditch 80cm (Pabrikasi)

- Dump Tronton

Produktivitas : 64,4 m3/ Jam

Volume : 2841,25 m3

64,4 m 3 / jam
Durasi : = 44,12 dibulatkan 45 Hari
2841,25 m3

7. Pekerjaan Kansteen

- Sumber Daya Manusia

Produktivitas : 156,87 m3/ Jam

Volume : 2832,6 m3

156,87 m3 / jam
Durasi : = 18,06 dibulatkan 19 Hari
2832,6 m 3

8. Pekerjaan Precast Ubin Penuntun 30 x 30 t=10 cm

- Sumber Daya Manusia

Produktivitas : 143,54 m3/ Jam

Volume : 2832,6 m3

115
143,54 m 3 / jam
Durasi : = 19,73 dibulatkan 20 Hari
2832,6 m 3

9. Pekerjaan Pasangan Lantai Trotoar

- Sumber Daya Manusia

Produktivitas : 274 m3/ Jam

Volume : 5392,46 m3

274 m 3 / jam
Durasi : = 19,75 dibulatkan 20 Hari
5392,46 m3

10. Pekerjaan Pasangan Manhole

- Sumber Daya Manusia

Produktivitas : 32,47 m3/ Jam

Volume : 400 m3

32,47 m3 / jam
Durasi : = 12,32 dibulatkan 13 Hari
400 m3

11. Pekerjaan Pasangan Grill Tangkapan Air

- Sumber Daya Manusia

Produktivitas : 92,26 m3/ Jam

Volume : 400 m3

92,26 m 3 / jam
Durasi : = 4,33 dibulatkan 5 Hari
400 m3

12. Pekerjaan Pasangan Grill Pohon

- Sumber Daya Manusia

Produktivitas : 98 m3/ Jam

116
Volume : 300 m3

98 m 3 / jam
Durasi : = 3,06 dibulatkan 4 Hari
300 m 3

13. Pekerjaan Pembongkaran Pasangan Batu

- Excavator

Produktivitas : 316,20 m3/ Jam

Volume : 1600,22 m3

316,20 m3 / jam
Durasi : 3 = 5,06 dibulatkan 6 Hari
1600,22 m

14. Beton Mutu Tinggi Fc’ 35 Mpa

- Concrete Pan Mixer

Produktivitas : 69,72 m3/ Jam

Volume : 156,82 m3

69,72m 3 / jam
Durasi : = 2,25 dibulatkan 3 Hari
156,82 m 3

- Truck Mixer

Produktivitas : 33,39 m3/ Jam

Volume : 156,82 m3

33,39 m3 / jam
Durasi : = 4,70 dibulatkan 5 Hari
156,82

- Water Tanker

Produktivitas : 183,47 m3/ Jam

Volume : 156,82 m3

117
183,47 m3 / jam
Durasi : = 0,85 dibulatkan 1 Hari
156,82m 3

3+5+1
Rata rata perhitungan durasi = = 4,5 dibulatkan 5 Hari
3

15. Beton Mutu Rendah Fc’ 10 Mpa

- Concrete Pan Mixer

Produktivitas : 10,25 m3/ Jam

Volume : 229,60 m3
3
10,25m / jam
Durasi : = 22,39 dibulatkan 23 Hari
229,60 m 3

- Water Tanker

Produktivitas : 183,47 m3/ Jam

Volume : 229,60 m3

183,47 m3 / jam
Durasi : = 1,25 dibulatkan 2 Hari
229,60 m 3

23+2
Rata rata perhitungan durasi = = 12,5 dibulatkan 13 Hari
2

Divisi 8 Pengembangan Kondisi & Pekerjaan Minor

1. Marka Jalan Termoplastik

- Compressor & Dump Truck

Produktivitas : 93,33 m3/ Jam

Volume : 1086,15 m3

1086,15m 3 / jam
Durasi : = 11,64 dibulatkan 12 Hari
93,33 m 3

118
Berikut adalah hasil rekapitulasi perhitungan durasi masing – masing

pekerjaan :

Tabel 4.5 Rekapitulasi Perhitungan Durasi

Durasi
No. JENIS PEKERJAAN Keterangan
(Hari)
DIVISI 1. UMUM
1 Mobilisasi 12 Estimasi
2 Manajemen dan Keselamatan Lalu Lintas 180 Estimasi
3 Pengamanan Lingkungan Hidup 180 Estimasi
DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH
4 Pek. Urugan Sirtu Padat 12  
5 Penyiapan Badan Jalan 7  
6 Galian Struktur dengan kedalaman 0 - 2 meter 12  
DIVISI 5. PERKERASAN BERBUTIR
7 Lapis Pondasi Aggregate Kelas A 2  
DIVISI 6. PERKERASAN ASPAL
8 Lapis Resap Pengikat Asphal Cair 1  
9 Lapis Perekat - Aspal Cair 1  
10 Laston Lapis Aus (AC-WC) 3  
11 Laston Lapis Antara (AC-WC)L 28  
12 Laston Lapis Antara (AC-BC)L * 4  
13 Bahan Anti Pengelupasan 1 Estimasi
DIVISI 7. STRUKTUR
14 Beton mutu sedang fc’ = 15 Mpa 18  
15 Pembongkaran Beton 25  
16 Pek. Bak Inlet 11  
17 Pek. Pasangan Precast U Ditch 30 cm (Pabrikasi) 13  
18 Pek. Pasangan Precast U Ditch 80 cm (Pabrikasi) 45  
19 Pek. Pasangan Pelat Ditch 80 cm 45  
20 Pek. Kansteen 19 
21 Pek. Precast Ubin Penuntun 30 x 30 t=10 cm 20
22 Pek. Pasangan Lantai Trotoar 20
23 Pek. Pasangan Manhole 13
24 Pek. Pasangan Grill Tangkapan Air 5
25 Pek. Pasangan Grill Pohon 4
26 Beton Mutu Rendah fc' 10 Mpa 13  
27 Pembongkaran Pasangan Batu 7  
28 Beton mutu tinggi fc’35 Mpa 5  
29 Baja Tulangan U 24 Polos 20
Lanjutan Tabel 4.5 Rekapitulasi Perhitungan Durasi

119
30 Baja Tulangan U 40 Ulir 2 
DIVISI 8. PENGEMBALIAN KONDISI DAN PEKERJAAN MINOR
31 Marka Jalan Termoplastik 12
32 Penanaman Pohon 5  Estimasi
DIVISI 9. PEKERJAAN HARIAN
33 Pekerjaan Biasa -
34 Tukang kayu, tukang batu, dsb -
35 Dump Truck, kapasitas 3-4 m -
36 Alat Penggali (Excavator) 9 - 14 PK -
(Sumber: Hasil Analisis Penjadwalan Awal)

2. Analisis Penjadwalan Menggunakam Microsoft Project 2016

Langkah-langkah yang dilakukan untuk menyusun rencana jadwal dan

biaya proyek pada Microsoft Project 2016 sebagai berikut:

1. Membuka lembar kerja baru

Klik tombol Start > Program > Microsoft Office > Micosoft Office

Project 2016.

2. Memasukkan tanggal dimulainya proyek

Mengaktifkan menu Project > Project Information. Pada kotak dialog

Project Information dipilih Schedule From: Project Start Date dan

memasukkan tanggal dimulainya proyek yaitu 28 Juni 2019 pada kotak

Start Date.

120
Gambar 4.1 Project Information
(Sumber: Microsoft Project 2016.)
3. Me

masukkan data kegiatan proyek dengan mengetikkannya pada kolom

Task Name dan waktu kegiatan pada kolom Durasi. Setelah kolom

durasi diisi, kolom Start dan Finish akan terisi secara otomatis.

4. Membuat constraint yang merupakan tipe batasan penyelesaian suatu

pekerjaan. Constraint yang dipakai pada proyek ini As late as possible

(ALAP) yaitu suatu pekerjaan harus dilakukan sesegera mungkin.

5. Memasukkan hubungan antara pekerjaan satu dengan lainnya pada

kolom Predecessor

121
Gambar 4.2 Penyusunan Pekerjaan (Task)

(Sumber: Microsoft Project 2016.)

6. Menyusun kalender kerja untuk menentukan hari kerja dan jam kerja.

Pada proyek ini hari kerja dalam seminggu adalah 7 hari. Sedangkan

pada

Microsoft Project 2016 secara default adalah 5 hari kerja dalam

seminggu. Untuk mengubahnya maka dilakukan dengan cara:

a. Memilih menu Project > Change Working Time.

b. Create New Calender lalu mengisi 7 Hari Kerja

c. Klik tab Work Weeks > Details.

d. Pada select day(s), Pilih Sunday > Set day(s) to these

specific working times.

e. Mengisi From: 08.00 To 12.00 dan From: 13.00 To 17.00.

122
f. Untuk hari Sabtu, maka dilakukan pengubahan yang sama seperti

pada hari minggu.

Gambar 4.3 Menyusun kalender Kerja (Task)

(Sumber: Microsoft Project 2016.)

7. Memasukkan biaya untuk tiap pekerjaan yang tidak bias dihitung.

Untuk memasukkan biaya proyek yang tidak bias dihitung dengan

Microsoft Project, maka dilakukan langkah: Klik menu View > Table >

Cost. Biaya yang dimasukkan di sini merupakan biaya yang sudah

ditetapkan sebelumnya dalam Rencana Anggaran Biaya (RAB). Biaya

ini kemudian dimasukkan ke dalam kolom Fixed Cost.

8. Mengisi Daftar Sumber daya ke dalam Project

Mengklik menu view > gantt chart > more views > resources sheet.

Untuk sumber daya tenaga kerja pada kolom type diisi dengn work

sedangkan untuk sumber daya bahan dan alat pada kolom type diisi

dengan material. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada Gambar

berikut ini:

123
Gambar 4.4 Memasukkan sumber daya ke resources sheet
(Sumber: Microsoft Project 2016)
9. Menugaskan sumber daya tersebut.

Semua penggunaan sumber daya akan dihitung oleh Microsoft Project,

dan selanjutnya akan digunakan sebagai acuan perhitungan pemakaian

biaya dalam proyek, berikut langkah- langkahnya :

- Mengaktifkan lembar kerja Gantt Chart.

- Mengklik ganda pada jenis pekerjaan yang akan diisi sumber

dayanya.

- Berikutnya akan tampil kotak dialog task information.

- Mengaktifkan tabulasi resources.

- Pada bagian resources names, akan dipilih salah satu sumber daya

yang akan digunakan dari daftar pilihan sumber daya yang tampil.

- Pada bagian units masukan jumlah sumber daya yang digunakan.

- Untuk bagian cost akan terkalkulasi secara otomatis setelah

memasukkan resources names beserta unit yang dibutuhkan.

124
- selanjutnya memasukkan jumlah sumber daya yang akan

ditugaskan pada pekerjaan lainnya dengan menggunakan langkah

yang sama.

- Klik tombol OK

- Untuk contoh daripada hasil akhir dalam memasukkan jumlah

sumber daya yang akan ditugaskan dapat dilihat pada Gambar 4.6

berikut ini :

Gambar 4.5 Memasukkan jumlah sumber daya yang akan ditugaskan


(Sumber: Microsoft Project 2016)

10. Setelah seluruh rangkaian langkah-langkah dalam melakukan

Penjadawalan dengan menggunakan Microsoft Project 2016, maka

untuk tahap reschedulling ini telah selesai dilakukan

4.3 Pembahasan

Setelah dilakukan analisis dengan menggunakan bantuan Microsoft

Project 2016 maka didapatkan hasil-hasil sebagai berikut :

125
1. Dalam pelaksanaan kegiatan dalam proyek konstruksi selain menggunakan

peralatan, dibutuhkan juga tenaga kerja. Faktor manusia merupakan salah

satu faktor yang memengaruhi produktivitas dalam pelaksanaan proyek

konstruksi dan dalam kenyataannya, banyak ditemukan delay pada

pekerjaan proyek konstruksi yang disebabkan oleh berbagai faktor yang

mempengaruhi produktivitas tenaga kerja dan peralatan. Durasi pekerjaan

suatu proyek sangat bergantung terhadap produktivitasnya. Semakin

rendah produktivitasnya maka semakin besar peluang terjadi

keterlambatan dalam sebuah proyek dan begitu juga dengan sebaliknya.

2. Hasil Hubungan Ketergantungan Pekerjaan (Predecessors) seperti yang

tertera pada tabel berikut :

Tabel 4.6 Hubungan Ketergantungan Pekerjaan (Predecessors)

No Predecessor
JENIS PEKERJAAN
. s
DIVISI 1. UMUM
1 Mobilisasi -
2 Manajemen dan Keselamatan Lalu Lintas -
3 Pengamanan Lingkungan Hidup -
DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH
4 Pek. Urugan Sirtu Padat 25
5 Penyiapan Badan Jalan -
6 Galian Struktur dengan kedalaman 0 - 2 meter -
DIVISI 5. PERKERASAN BERBUTIR
7 Lapis Pondasi Aggregate Kelas A 8
DIVISI 6. PERKERASAN ASPAL
8 Lapis Resap Pengikat Asphal Cair 11
9 Lapis Perekat - Aspal Cair 17
10 Laston Lapis Aus (AC-WC) 14
11 Laston Lapis Antara (AC-WC)L 14
12 Laston Lapis Antara (AC-BC)L * 13
13 Bahan Anti Pengelupasan 15,16

126
DIVISI 7. STRUKTUR
Lanjutan Tabel 4.6 Hubungan Ketergantungan Pekerjaan (Predecessors)

14 Beton mutu sedang fc’ = 15 Mpa 35


15 Pembongkaran Beton -
16 Pek. Bak Inlet 26
17 Pek. Pasangan Precast U Ditch 30 cm (Pabrikasi) 9, 21,33
18 Pek. Pasangan Precast U Ditch 80 cm (Pabrikasi) 9, 21,33
19 Pek. Pasangan Pelat Ditch 80 cm 24
20 Pek. Kansteen 7,20,34
21 Pek. Precast Ubin Penuntun 30 x 30 t=10 cm 32
22 Pek. Pasangan Lantai Trotoar 26
24 Pek. Pasangan Grill Tangkapan Air 28
25 Pek. Pasangan Grill Pohon 39
26 Beton Mutu Rendah fc' 10 Mpa 26
27 Pembongkaran Pasangan Batu -
28 Beton mutu tinggi fc’35 Mpa 36
29 Baja Tulangan U 24 Polos 23
30 Baja Tulangan U 40 Ulir 23
DIVISI 8. PENGEMBALIAN KONDISI DAN PEKERJAAN MINOR
31 Marka Jalan Termoplastik 18
32 Penanaman Pohon 26
DIVISI 9. PEKERJAAN HARIAN
33 Pekerjaan Biasa
34 Tukang kayu, tukang batu, dsb
35 Dump Truck, kapasitas 3-4 m
36 Alat Penggali (Excavator) 9 - 14 PK
(Sumber: Hasil Analisis Data Menggunakan Microsoft Project 2016)

3. Durasi rescheduling sebanyak 177 hari, dengan libur khusus sebanyak 3

hari sebagai berikut :

a. Hari Raya Idul Adha, 11 Agustus 2019 – 13 Agustus 2019

4. Perbandingan Durasi Time Schedule Proyek dan Analisis Menggunakan

Microsoft Project, seperti pada Tabel Berikut :

Tabel 4.6 Perbandingan Durasi Time Schedule dan Microsoft Project

127
Durasi
Time Schedule Microsof
No. JENIS PEKERJAAN
(Estimasi) t Project
(Hari)
DIVISI 1. UMUM
1 Mobilisasi 27 Juni - 27 Juli 12
Manajemen dan Keselamatan Lalu 27 Juni - 23
2 180
Lintas Desember
3 Pengamanan Lingkungan Hidup 3 Minggu Sekali 180
DIVISI 3. PEKERJAAN TANAH
4 Pek. Urugan Sirtu Padat 15 Juli - 27 Oktober 12
5 Penyiapan Badan Jalan 8 Juli - 25 November 7
Galian Struktur dengan kedalaman 0 -
6 22 Juli - 3 November 12
2 meter
DIVISI 5. PERKERASAN BERBUTIR
7 Lapis Pondasi Aggregate Kelas A 29 Juli - 6 Oktober 2
DIVISI 6. PERKERASAN ASPAL
19 Agustus - 22
8 Lapis Resap Pengikat Asphal Cair 1
September
23 September - 9
9 Lapis Perekat - Aspal Cair 1
Desember
23 September - 13
10 Laston Lapis Aus (AC-WC) 3
Oktober
14 Oktober - 9
11 Laston Lapis Antara (AC-WC)L 28
Desember
19 Agustus - 6
12 Laston Lapis Antara (AC-BC)L * 4
Oktober
19 Agustus - 8
13 Bahan Anti Pengelupasan 1
Desember
DIVISI 7. STRUKTUR
23 September - 1
14 Beton mutu sedang fc’ = 15 Mpa 28
Desember
15 Pembongkaran Beton 1 Juli - 20 Oktober 25
5 Agustus - 20
16 Pek. Bak Inlet 11
Oktober
Pek. Pasangan Precast U Ditch 30 cm 5 Agustus - 3
17 13
(Pabrikasi) November

Lanjutan Tabel 4.6 Perbandingan Durasi Time Schedule dan Microsoft

Project

Pek. Pasangan Precast U Ditch 80 cm


18 15 Juli - 3 November 45
(Pabrikasi)
19 Pek. Pasangan Pelat Ditch 80 cm 15 Juli - 3 November 45

128
5 Agustus - 27
20 Pek. Kansteen 19
Oktober
Pek. Precast Ubin Penuntun 30 x 30 5 Agustus - 24
21 20
t=10 cm November
23 September - 1
22 Pek. Pasangan Lantai Trotoar 20
Desember
5 Agustus - 3
23 Pek. Pasangan Manhole 13
November
5 Agustus - 20
24 Pek. Pasangan Grill Tangkapan Air 5
Oktober
28 Oktober - 24
25 Pek. Pasangan Grill Pohon 4
November
21 Oktober - 24
26 Beton Mutu Rendah fc' 10 Mpa 13
November
7 Oktober - 10
27 Pembongkaran Pasangan Batu 7
November
28 Oktober - 1
28 Beton mutu tinggi fc’35 Mpa 5
Desember
28 Oktober - 1
29 Baja Tulangan U 24 Polos 20
Desember
28 Oktober - 1
30 Baja Tulangan U 40 Ulir 2
Desember
DIVISI 8. PENGEMBALIAN KONDISI DAN PEKERJAAN MINOR
2 Desember - 15
31 Marka Jalan Termoplastik 12
Desember
9 Desember - 15
32 Penanaman Pohon 5
Desember
(Sumber: Hasil Analisis Data Microsoft Project 2016)

5. Perbandingan Grafik Kurva S pada Gambar Berikut :

129
Gambar 4.6 Perbandingan Kurva S

(Sumber: Hasil Analisis Kurva S)

6. Perbandingan Biaya Perhitungan Manual dan Perhitungan Menggunakan

Microsoft Project, seperti pada Tabel berikut ini :

Tabel 4.6 Perbandingan Perhitungan Biaya

Harga Perhitungan
No Harga Perhitungan
Uraian RAB
Divisi Menggunakan Ms.
Project
1 Umum Rp 85.625.902,00 Rp 85.625.902,00
2 Drainase - -
3 Pekerjaan Tanah Rp 648.891.983,29 Rp 661.509.318,00
Pelebaran dan perkerasan
4 - -
Bahu Jalan
Pekerasan Berbutir dan
5 Rp 212.830.049,62 Rp 207.553.517,00
Perkerasan Beton Semen
6 Perkerasan Aspal Rp 5.753.402.876,73 Rp 7.650.997.235,00
7 Struktur Rp 11.029.978.664,64 Rp 8.877.709.005,00
Pengembalian Kondisi dan
8 Rp 248.039.465,74 Rp 241.711.729,00
Pekerjaan Minor
9 Pekerjaan Harian Rp 20.027.674,01 Rp 20.027.674,01
Lanjutan Tabel 4.6 Perbandingan Perhitungan Biaya

130
(A) Jumlah Harga Pekerjaan
(termasuk Biaya Umum dan Rp 17.998.796.616,03 Rp 17.745.134.380,01
Keuntungan )
(B) Pajak Pertambahan Nilai ( PPN )
Rp 1.799.879.661,60 Rp 1.774.513.438,00
= 10% x (A)
(C) Jumlah Total Harga Pekerjaan
Rp 19.798.676.277,63 Rp 19.519.647.818,01
= (A) + (B)
(D) Jumlah Total Harga Pekerjaan
Rp 19.798.676.000,00 Rp 19.519.647.000,00
Dibulatkan
(Sumber: Hasil Analisis Data menggunakan Microsoft Project 2016)

7. Biaya rencana anggaran biaya awal adalah sebesar Rp.

19.798.676.000,00,- biaya setelah dilakukannya Penjadwalan dengan

Microsoft Project adalah sebesar Rp.19.519.647.000,- lebih kecil dari

rencana anggaran biaya awal. Jadi, selisih biaya awal dan hasil

penjadwalan dengan Microsoft Project adalah Rp.279,028,000,-

8. Pada network diagram dalam Lampiran 2 terdapat pekerjaan atau kegiatan

yang kritis yang ditandai dengan kotak merah. Adapun pekerjaan yang

dilalui garis kritis ini merupakan pekerjaan yang memerlukan perhatian

lebih. Hal ini dikarenakan pekerjaan ini memiliki pengaruh yang besar

terhadap waktu dari penyelesaian project ini. Jika ada salah satu saja

pekerjaan yang terlambat maka akan berdampak pada pekerjaan lainnya,

yang tentu saja berimbas pada terlambatnya penyelesaian project ini secara

keseluruhan. Berikut pekerjaan- pekerjaan yang dilalui garis kritis :

a. Pembongkaran Beton

b. Pekerjaan Pasangan Precast U Ditch 80 cm (Pabrikasi)

c. Pekerjaan Pasangan Pelat Ditch 80 cm

d. Pekerjaan Urugan Sirtu Padat

e. Pekerjaan Kansteen

131
f. Beton Mutu Rendah fc' 10 Mpa

g. Pekerjaan Pasangan Lantai Trotoar

h. Pekerjaan Precast Ubin Penuntun 30 x 30 t=10 cm

i. Pekerjaan Pasangan Manhole

Setelah penjelasan diatas terkait data-data yang didapat maka dapat

dilihat bahwa dalam penjadwalan ini memang memerlukan waktu yang lebih

lama apabila dibandingkan dengan jadwal rencana, hal ini dikarenakan dalam

melakukan rescheduling ini sesuai dengan realisasi di lapangan yang dituangkan

dalam bentuk jadwal. Pada jadwal rencana dibutuhkan durasi sebanyak 180 hari.

sedangkan untuk hasil Penjadwalan menggunakan Microsoft Project dibutuhkan

durasi sebanyak 177 hari dengan 3 hari libur khusus untuk menyelesaikan

project ini. Namun untuk penanggalan sendiri telah disesuaikan dengan kondisi

nyata dilapangan sehingga diharapkan tidak terdapat lebih banyak lagi

keterlambatan dalam pelaksanaan proyek ini nantinya.

Sehubungan dengan adanya keterlambatan pada proyek Preservasi Ruas

Jalan Hertasning dan Jalan HM. Yasin Limpo, maka disarankan pihak kontraktor

PT. R I Z K Y A H, mengupayakan peningkatan pengendalian proyek sehingga

faktor-faktor yang menghambat pekerjaan dan mengakibatkan terjadinya

keterlambatan dalam pelaksanaan pekerjaan dapat di evaluasi lebih dimana

keterlambatan ini sendiri juga mengakibatkan bertambahnya total RAB

pelaksanaan proyek Preservasi Ruas Jalan Hertasning dan Jalan HM. Yasin

Limpo ini seperti yang telah dijelaskan sebelumnya.

132

Anda mungkin juga menyukai