Anda di halaman 1dari 8

DAFTAR ISI

Pemeriksaan iva..............................................................................................................1

Pemeriksaan papsmear...................................................................................................2
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN TANJUNGKARANG
PROGRAM STUDI KEBIDANAN METRO
Jl Brigjend Sutiyoso No.3 Kota Metro PO BOX 107 Kode Pos 43111 Telp. 0725-41819 Fax. 0725-47966

DAFTAR TILIK PRAKTIK


MATA KULIAH : ASKEB KESPRO DAN KB

JENIS KETRAMPILAN : PEMERIKSAAN IVA

petunjuk penilaian:

Penilaian soft skill dan hard skill:


0 : langkah prosedur tidak dikerjakan sama sekali oleh peserta didik
1 : langkah prosedur dikerjakan tetapi kurang tepat, hasil belum memuaskan, tidak sesuai urutan atau
ada langkah yang tidak dilakukan
2 : langkah prosedur dikerjakan dengan tepat, sesuai urutan, tanpa ragu-ragu atau tanpa bantuan
sehingga hasilnya memuaskan dan waktu yang digunakan sangat efisisien
Penilaian reponsi:
0 : bila tidak mampu menjawab
1 : bila menjawab tetapi kurang tepat
2 : bila menjawab dengan benar

1. PENILAIAN SIKAP DAN PERILAKU


N BUTIR YANG DI NILAI SKOR
O 0 1 2
A SIKAP DAN PERILAKU
1 Menjelaskan prosedur yang dilakukan
2 Bersikap sopan
3 Memposisikan pasien dengan tepat
4 Tanggap terhadap reaksi pasien
5 Sabar dan teliti
Score : 10

2. PENILAIAN PROSEDUR KERJA


NO BUTIR YANG DI NILAI SKOR
0 1 2
A Persiapan alat
1 Bak steril berisi
 Speculum cocor bebek
 Handscoen
 Tampon tang
 Kom kecil steril
 Lidi woten
2 Asam asetat 3-5% dalam botol
3 Kapas sublimat dalam kom steril
4 Waskom berisi larutan chlorine 0,5%
5 Selimut
6 Lampu sorot
7 Meja gynekologi
8 Tempat sampah basah dan kering
B Persiapan Ruangan
1 Ruangan tertutup, pintu jendela di tutup
2 Lampu sorot dinyalakan
C Persiapan Pasien
1 Pasien dalam keadaan siap untuk dilakukan pemeriksaan iva
 Tidak koitus minimal satu hari sebelumnya
 Tidak sedang haid
 Tidak menggunakan obat vaginal minimal 2 hari
2 Pasien diminta untuk mengosongkan kandung kemih
3 Mempersilakan pasien untuk membuka pakaian dalam
4 Mempersilakan pasien untuk tidur di meja ginekologi
5 Membantu pasien dalam posisi litotomi
D Persiapan petugas
1 Petugas mencuci tangan dibawah air mengalir
2 Mengeringkan tangan dengan handuk kering dan bersih
3 Memakai handscoen
E Pelaksanaan
1 Memasang speculum kedalam vagina
 Pilih spekulum dengan ukuran yang sesuai
 Hangatkan spekulum dengan cara
melubrikasinya dengan air hangat atau memegangnya
sampai hangat
 Membantu klien untuk relaksasi
 Mengkomunikasikan bahwa klien akan
merasakan spekulum perlahan dimasukkan kedalam
vagina
 Tangan kiri membuka labia
 Tangan kanan memegang spekulum
 Memasukkan spekulum dengan keadaan
tertutup di bagian ujungnya ke dalam introitus vagina
dengan posisi miring
 Rotasikan/putar spekulum ke sudut horizontal,
insersi spekulum sepanjang jalan lahir
 Buka spekulum secara perlahan, dorong masuk
lebih dalam atur hingga porsio terlihat dengan jelas,
dan kencangkan/kunci mur/baut pada pijakan ibu jari
 Ganti tangan kiri yang memegang spekulum
2 Mencelupkan lidi woten kedalam asam asetat 3-5%
3 Memasukkan lidi woten sampai menyentuh portio
4 Mengoleskan lidi woten keseluruh permukaan portio dengan
cara memutar searah jarum jam
5 Membuang lidi woten yang telah dipakai kedalam sampah
basah
6 Menginterpretasikan hasil, bila terjadi proses karsinogen maka
porsio akan berubah warna asli merah menjadi putih pucat
7 Melepaskan speculum
KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
POLITEKNIK KESEHATAN TANJUNGKARANG
PROGRAM STUDI KEBIDANAN METRO
Jl Brigjend Sutiyoso No.3 Kota Metro PO BOX 107 Kode Pos 43111 Telp. 0725-41819 Fax. 0725-47966

DAFTAR TILIK PRAKTIK


MATA KULIAH : ASKEB KESPRO DAN KB

JENIS KETRAMPILAN : PEMERIKSAAN PAPSMEAR

petunjuk penilaian:

Penilaian soft skill dan hard skill:


0 : langkah prosedur tidak dikerjakan sama sekali oleh peserta didik
1 : langkah prosedur dikerjakan tetapi kurang tepat, hasil belum memuaskan, tidak sesuai urutan atau
ada langkah yang tidak dilakukan
2 : langkah prosedur dikerjakan dengan tepat, sesuai urutan, tanpa ragu-ragu atau tanpa bantuan
sehingga hasilnya memuaskan dan waktu yang digunakan sangat efisisien
Penilaian reponsi:
0 : bila tidak mampu menjawab
1 : bila menjawab tetapi kurang tepat
2 : bila menjawab dengan benar

3. PENILAIAN SIKAP DAN PERILAKU


N BUTIR YANG DI NILAI SKOR
O 0 1 2
A SIKAP DAN PERILAKU
1 Menjelaskan prosedur yang dilakukan
2 Bersikap sopan
3 Memposisikan pasien dengan tepat
4 Tanggap terhadap reaksi pasien
5 Sabar dan teliti
Score : 10

4. PENILAIAN PROSEDUR KERJA


NO BUTIR YANG DI NILAI SKOR
0 1 2
A Persiapan alat
1 Bak steril berisi
 Speculum cocor bebek
 Handscoen
 Spatula ayre
2 Objek glasss (kaca objek)
3 Kapas dettol
4 Alkohol 95% sebagai bahan fiksasi, pada tempatnya (kom)
5 Etiket /label dan pensil
6 Lampu sorot
7 Meja gynekologi
8 Larutan chlorine 0,5%
9 Tempat sampah basah dan kering
B Persiapan Ruangan
1 Ruangan tertutup, pintu jendela di tutup
2 Lampu sorot dinyalakan
C Persiapan Pasien
1 Pasien dalam keadaan siap untuk dilakukan papsmear
 Tidak koitus minimal satu hari sebelumnya
 Tidak sedang haid
 Tidak menggunakan obat vaginal minimal 2 hari
2 Pasien diminta untuk mengosongkan kandung kemih
3 Mempersilakan pasien untuk membuka pakaian dalam
4 Mempersilakan pasien untuk tidur di meja ginekologi
5 Membantu pasien dalam posisi litotomi
D Persiapan petugas
1 Petugas mencuci tangan dibawah air mengalir
2 Mengeringkan tangan dengan handuk kering dan bersih
3 Memakai handscoen
E Pelaksanaan
1 Melakukan vulva hygiene
2 Memasang speculum
3 Memvisualisasikan portio
4 Memasukkan spatula ayre kedalam kanalis endoserviks
sedalam 1-2 cm dari orivisium uteri eksternum
5 Memutar alat tersebut secara melingkar 360 derajat untuk
mengapus permukaan mukosa endoserviks dan daerah
squamo columnar junction
6 membuat pulasan rata pada objek glass 1 dan objek glass 2
7 Segera fiksasi minimal 30 menit
8 Melepaskan speculum
9 Melakukan periksa dalam untuk menentukan keadaan serviks
10 Merapikan klien

F Pasca tindakan
1 Dekontaminasi alat dalam larutan chlorine 0,5% selama 10
menit
2 Membuang sampah pada tempat yang telah disediakan
3 Memasukkan kedua tangan pada larutan chlorine 0,5%,
membersihkan sarung tangan dan melepaskan secara terbalik
4 Mencuci tangan di bawah air mengalir
5 Mengeringkan tangan dengan handuk
6 Melakukan pendokumentasian
Score : 40

5. Penilaian Tehnik Kerja

NO BUTIR YANG DI NILAI SKOR


0 1 2
A Teknik kerja
1 Melaksanakan tindakan secara sistematis
2 Menjaga privacy klien
3 Memberikan perhatian terhadap respon klien
4 Melaksanakan tindakan dengan percaya diri dan tidak ragu-
ragu
Score : 10

TOTAL SCORE : 60
Nilai = jumlah score x 100 = ....
60

c. RESPONSIF
No BUTIR YANG DINILAI NO UJIAN
1 2 3 4 5

RESPONSI

0 : bila tidak mampu menjawab


1 : bila menjawab tetapi kurang tepat
2 : bila menjawab dengan benar
NILAI RESPONSIF

Disesuaikan dengan jumlah pertanyaan

NILAI MAHASISWA SELURUHNYA


NO NO UJIAN
KRITERIA PENILAIAN
1 2 3 4 5

1. 20% NILAI SOFT SKILL (0,2 X NILAI SOFT SKILL)

2. 50% NILAI HARD SKILL (0,5 X NILAI HARD SKILL)


3. 10% NILAI RESPONSI (0,1 X NILAI RESPONSI)

4. 20% NILAI DOKUMENTASI KEHAMILAN (0,2 x NILAI


DOKUMEN)

Anda mungkin juga menyukai