Anda di halaman 1dari 2

BAB VI.

HASIL

Penelitian jus kopi robusta lampung 4 varian rasa: Moka, Vanilla, Coklat, dan Karamel
dengan Kadar Asam Klorogenat Tinggi Yang di Produksi dengan teknologi Non-roasting
sebagai minuman pencegah kanker hari dimulai pada bulan mei 2019 yang dimana
dilakukan survei pasar dan bahan kegiatan ini dilakukan dalam waktu kurang lebih 3 bulan
dengan kegiatan meliputi : menentukan rasa favorite kopui yang diskuai oleh masyarakat,
mencari pemasok kopi yang sesuai standar, dan menentukan cara penjualan produk dan harga
jual dari produk.
Pada bulan agustus 2019 dilakukan persiapan pembuatan jus kopi hijau non roasting
dan packaging untuk persiapan pemasaran dari produk/prototype dari jus kopi hijau. Pada
minggu ke3 bualan juli tim berkejasama dengan barista kowil caffe dilakukan uji coba rasa
dari jus kopi hijau yang dilakukan di kowil caffe yang outcomenya di tentukan resep 4 varian
rasa jus kopi robusta lampung.
Pada bulan agustus tim melakukan proses quality check untuk memastikan produk
layak konsumsi dengan menguji dilaboratorium balai riset dan standarisasi industri bandar
lampung. Dan memastikan minuman kopi mengandung asam klorogenat. Pada minggi-4
bulan agustus tim melakukan deseminasi dari produk/prototype jhus kopi robusta lampung
dengan 4 variaan rasa .
Pada tanggal 24 agustus 2019 tim melaksanakan deseminasi pada acar PIR (pertemuan
ilmiah respirology) di hotel shreaton lampung dengan memperkenalkan produk dari jus
kopi. Pada tanggal 26t-28 agustus dilakukan deseminasi di acara hari kebangkitan teknologi
nasional (HAKTEKNAS).

Anda mungkin juga menyukai