Anda di halaman 1dari 17

ASUHAN KEPERAWATAN PADA An.

A DENGAN HIV AIDS

DOSEN PEMBINGBING :

Ns . Lusiana,S.Kep

DISUSUN OLEH KELOMPOK 5

Angga Prayoga 201813056


Deasyka Rahmadina Karlasemi 201813064
Fachruz Zaini 201813069
Ilmi Musyarofah 201813075
Meli Santi 201813084
Riyan Candra Gunawan 201813094
Usu Mutoharoh 201813104
Weka Diah Permatasari 201813105

S1 KEPERAWATAN TK 3B
STIKES - AKBID WIJAYA HUSADA BOGOR
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
PENGKAJIAN

I. Biodata

A. Identitas Klien
1. Nama/Nama panggilan : AN.A

2. Tempat tgl lahir/usia : Bogor,27 mei 2006

3. Jenis kelamin : laki laki

4. A g a m a : islam

5. Pendidikan :-

6. Alamat : BTN kendari permai blok J No. 15

7. Tgl masuk : 18 mei (jam 19:00)

8. Tgl pengkajian : 19 mei

9. Diagnosa medik : hiv/aids

B. Identitas Orang tua


1. Ayah

a. N a m a : T.n T.L

b. U s i a : 27 tahun

c. Pendidikan : SMA

d. Pekerjaan :Buruh pabrik

e. A g a m a : islam

f. Alamat : BTN kendari permai blok J No. 14

2. Ibu

a. N a m a : Ny.r

b. U s i a : 25 tahun
c. Pendidikan : SMP

d. Pekerjaan : Ibu rumah tangga

e. Agama : islam

II. Riwayat Kesehatan

Riwayat Kesehatan Sekarang : diare dirasakan sejak 3 hari yang lalu. Mula-mula
intensitas BAB berkurang,dan sejak 2 hari yang lalu diare semakin parah disertai
dengan demam,didapat bercak-bercak terasa gatal pada kulit,diare diikuti dengan
batuk,sesak dan klien tidak mau menyusu. Dengan alasan tersebut orang tua klien
membawa klien ke RS untuk di periksa.

Keluhan Utama : orang tua bayi mengatakan bayinya mengalami diare


disertai dengan demam

Riwayat Keluhan Utama :

Keluhan Pada Saat Pengkajian :

A. Riwayat Kesehatan Lalu (khusus untuk anak usia 0 – 5 tahun)


1. Prenatal care

a. Ibu memeriksakan kehamilannya 3 kali


Keluhan selama hamil yang dirasakan oleh ibu, tapi oleh dokter
dianjurkan untuk

b. Riwayat berat badan selama hamil : normal

c.Riwayat Imunisasi TT : BCG,DPT,Polio,campak,hepatitis

d. Golongan darah ibu: O Golongan darah ayah: A

2. Natal

a, Tempat melahirkan : Di puskesmas oleh bidan

b. Jenis persalinan : spontan normal

c. Penolong persalinan : Dokter kebidanan


e. Komplikasi yang dialami oleh ibu pada saat melahirkan dan setelah
melahirkan : Tidak ada komplikasi persalinan ataupun setelah
persalinan (sedikit perdarahan di vagina)

3. Post natal

a.Kondisi bayi : BB lahir 2 kg, pb 45 cm

b. Anak pada saat lahir tidak mengalami :pada saat lahir kondisi anak baik
(Untuk semua Usia)

¤ Klien pernah mengalami penyakit : demam setelah imunisasi

¤ Riwayat kecelakaan : tidak ada

¤Perkembangan anak dibanding saudara-saudaranya : Anak pertama

B. Riwayat Kesehatan Keluarga


IV. Riwayat Immunisasi (imunisasi lengkap)

Waktu Reaksi setelah


NO Jenis immunisasi
pemberian pemberian

1. BCG 1 bulan Demam

2. DPT (I,II,III) lupa Demam

3. Polio (I,II,III,IV) - -

4. Campak - -

5. Hepatitis lupa lupa

V. Riwayat Tumbuh Kembang

A. Pertumbuhan Fisik
1. Berat badan :BB lahir 2kg, BB masuk RS 5 kg
2. Tinggi badan : PB 45 cm, PB masuk RS 50
3. Waktu tumbuh gigi : 3 bulan
Tanggal ………17 agustus 2006….........…………..…
Jumlah gigi .......2............... buah.
VI. Riwayat Nutrisi
A. Pemberian ASI
1. Pertama kali disusui : satu jam setelah lahir

2. Cara pemberian : setiap kali menangis dan tanpa


menangis

3. Lama pemberian: 15-20 menit

4. Diberikan sampai usia: saat ini

Usia Jenis Nutrisi Lama Pemberian

0-saat ini Asi Masih berlangsung saat ini

VII. Riwayat Psikososial

¤ Anak tinggal bersama : orang tua di : rumah sendiri

¤ Lingkungan berada di : tepi kota

¤ tempat bermain : bebas dari bahaya yang dapat menimbulkan kecelakaan

¤ Rumah ada tangga : tidak ada

¤ Hubungan antar anggota keluarga :Baik

¤ Pengasuh anak : tidak ada

VIII. Riwayat Spiritual

¤ Support sistem dalam keluarga : tidak taat dalam melaksanakan ibadah

¤ Kegiatan keagamaan : jarang mengikuti kegiatan keagamaan

IX. Reaksi Hospitalisasi

A. Pengalaman keluarga tentang sakit dan rawat inap


- Ibu membawa anaknya ke RS karena : khawatir dan cemas tentang keadaan
anaknya yang demam terus

- Apakah dokter menceritakan tentang kondisi anak : dokter menceritakan


tentang kondisi anak

- Perasaan orang tua saat ini : khawatir dengan kondisi anaknya

- Orang tua selalu berkunjung ke RS : bergantian antara ibu dan ayah klien

- Yang akan tinggal dengan anak : Ayah dan Ibu

B. Pemahaman anak tentang sakit dan rawat inap

Anak belum mampu berbicara


X. Aktivitas sehari-hari

A. Nutrisi
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Keinginan Baik Kurang


menyusu
2. Frekuensi
menyusu 7 kali Tidak pernah

B. Cairan
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Jenis minuman Asi Tidak ada


2. Frekuensi minum
Setiap kali haus Sering
3. Kebutuhan cairan
4. Cara pemenuhan Asi Tergantung

infuse

C. Eliminasi (BAB&BAK)
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Tempat Kain sarung Popok


pembuangan BAK=seringBAB=2Xs BAK=sering BAB=4-
2. Frekuensi (waktu) ehari 6X
3. Konsistensi
Sering encer Encer

4. Kesulitan Tidak ada Tidak ada


5. Obat pencahar
Tidak pernah
digunakan

D. Istirahat tidur
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Jam tidur
- Siang
12.00 – 14.00 14.00 – 15.00
- Malam
2. Pola tidur 20.00 – 06.00 21.00 – 07.30
3. Kebiasaan sebelum
Tidur dilaksanakan Tidur dilaksanakan
tidur
pada siang dan malam pada siang dan
4. Kesulitan tidur
hari malam hari

Menyusu Menyusu

Gelisah Sering terbangun


karena popoknya
basah oleh feses

E. Olah Raga
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Program olah raga Rajin Tidak pernah


2. Jenis dan frekuensi
Fisik 2 x seminggu -
3. Kondisi setelah
olah raga Biasa saja -
F. Personal Hygiene
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Mandi
- Cara Dikerjakan oleh orang Tidak pernah mandi
tua hanya dilap badan
- Frekuensi
2x sehari 1x sehari/melap badan
- Alat mandi
Sabun Pakai air hangat
2. Cuci rambut Belum pernah
Kadang-kadang tidak
- Frekuensi menentukan dilakukan

- Cara Dikerjakan oleh orang


tua
3. Gunting kuku Belum pernah
Setiap kali kuku terlihat
- Frekuensi panjang dilakukan

- Cara Dikerjakan oleh orang


tua
4. Gosok gigi Belum pernah
Setiap kali mandi
- Frekuensi dilakukan

- Cara
Dikerjakan oleh orang
tua

G. Aktifitas/Mobilitas Fisik
Kondisi Sebelum Sakit Saat Sakit

1. Kegiatan sehari-hari Bekerja -


2. Pengaturan jadwal
harian
- -
3. Penggunaan alat Bantu
aktifitas
4. Kesulitan pergerakan
tubuh
- Ada ( lemah)

XI. Pemeriksaan Fisik

1. Keadaan umum : klien lemah, gelisah dan batuk sesak.


 Ekspresi wajah biasa kadang tersenyum dan cengeng bila diajak
bermain
 Berpakaian bersih karena selalu dijaga oleh ibunya
2. Kesadaran :
3. Tanda – tanda vital :
a. Tekanan darah : ......96/60............................... mmHg
b. Denyut nadi : .......120x/menit.............................. x / menit
c. Suhu : ........38,5............................. o C
d. Pernapasan : ........28x/menit............................. x/ menit
4. Berat Badan : ....................5 kg............................................................
5. Tinggi Badan : .................50 cm............................................................
6. Kepala
Inspeksi
Keadaan rambut & Hygiene kepala
a. Warna Rambut : hitam
b. Penyebaran :
c. Mudah rontok : tidak ada kerontokan rambut
d. Kebersihan rambut : rambut bersih
Palpasi
Benjolan : ada / tidak ada : normal, tidak ada benjolan
dikepala
Nyeri tekan : ada / tidak ada : ada

Tekstur rambut : kasar/halus : halus

7. Muka
Inspeksi
a. Simetris / tidak : simetris
b. Bentuk wajah : bulat
c. Gerakan abnormal : tidak ada
d. Ekspresi wajah : sedikit cemas
Palpasi
Nyeri tekan / tidak : tidak
Data lain :-
8. Mata
Inspeksi
a. Pelpebra : tidak ada edema
Radang / tidak
b. Sclera : sklera pucat dan kelopak mata cekung
c. Conjungtiva : normal
Anemis / tidak
d. Pupil : - Isokor / anisokor
- Myosis / midriasis
- Refleks pupil terhadap cahaya : normal
e. Posisi mata :
Simetris / tidak : simetris

f. Gerakan bola mata : normal


g. Penutupan kelopak mata : normal
h. Keadaan bulu mata : normal
i. Keadaan visus : normal
j. Penglihatan :normal
-Palpasi
Tekanan bola mata : normal
Data lain :

9. Hidung & Sinus


Inspeksi
a. Posisi hidung : simetris
b. Bentuk hidung : sedikit mancung
c. Keadaan septum : tidak ada
d. Secret / cairan : ada secret
Data lain :-

10. Telinga
Inspeksi
a. Posisi telinga : simetris
b. Ukuran / bentuk telinga : sedang
c. Aurikel : normal
d. Lubang telinga : kurang bersih
e. Pemakaian alat bantu : tidak ada
Palpasi
Nyeri tekan / tidak : tidak ada nyeri tekan
Pemeriksaan uji pendengaran
a. Rinne : normal
b. Weber : normal
Data lain :

11. Mulut
Inspeksi
a. Gigi
- Keadaan gigi : terjadi peradangan dan pendarahan pada
gigi
- Karang gigi / karies : karang gigi
- Pemakaian gigi palsu : tidak ada
b. Gusi
Merah / radang / tidak : tidak
c. Lidah
Kotor / tidak : kotor
d. Bibir
- Cianosis / pucat / tidak : pucat
- Basah / kering / pecah : kering dan pecah-pecah
- Mulut berbau / tidak : bau mulut
- Kemampuan bicara : normal
Data lain :

12. Tenggorokan
a. Warna mukosa : putih
b. Nyeri tekan : tidak
c. Nyeri menelan : tidak
13. Leher
Inspeksi : terjadi peradangan pada esofagus
Palpasi
a. Kelenjar thyroid : tidak ada pembesaran kelenjar tiroid
b. Kaku kuduk / tidak :
c. Kelenjar limfe : tidak ada pembesaran kelenjar limfe
Data lain :

14. Thorax dan pernapasan


a. Bentuk dada : simetris
b. Irama pernafasan: normal
c. Pengembangan di waktu bernapas : normal
d. Tipe pernapasan : dada
Data lain :
Palpasi
a. Vokal fremitus : normal
b. Massa / nyeri : terdapat nyeri tekan pada epigastrium
Auskultasi
a. Suara nafas : Vesikuler / Bronchial / Bronchovesikuler
b. Suara tambahan : Ronchi
Perkusi
Redup / pekak / hypersonor / tympani
Data lain : sonor

15. Jantung
Palpasi
Ictus cordis : normal
Perkusi
Pembesaran jantung : tidak ada
Auskultasi
a. BJ I : normal
b. BJ II : normal
c. BJ III : normal
d. Bunyi jantung tambahan : tidak ada
Data lain :

16. Abdomen
Inspeksi
a. Membuncit : tidak
b. Ada luka / tidak : tidak ada massa
Palpasi
a. Hepar : normal
b. Lien : normal
c. Nyeri tekan : tidak ada
Auskultasi
Peristaltik : tidak ada
Perkusi
a. Tympani : normal
b. Redup : tiadk
Data lain :

17. Genitalia dan Anus : pada alat geneital terdapat


bintik-bintik radang merah dan gatal

18. Ekstremitas
Ekstremitas atas
a. Motorik
- Pergerakan kanan / kiri : kurang
- Pergerakan abnormal : terdapat keterbatasan
ekstremitas atas
- Kekuatan otot kanan / kiri : lemah
- Tonus otot kanan / kiri : lemah
- Koordinasi gerak : sedang
b. Refleks
- Biceps kanan / kiri : normal
- Triceps kanan / kiri : normal
c. Sensori
- Nyeri : sedang
- Rangsang suhu : normal
- Rasa raba : normal
Ekstremitas bawah
a. Motorik
- Gaya berjalan : lemah
- Kekuatan kanan / kiri : lemah
- Tonus otot kanan / kiri : lemah
b. Refleks
c. Sensori
- Nyeri : tidak ada
- Rangsang suhu : normal
- Rasa raba : normal
Data lain :

XII. Test Diagnostik


= Laboratorium : tidak terkaji
= Foto Rotgen, CT Scan, MRI, USG, EEG, ECG : tidak terkji
XIII. Terapi saat ini (ditulis dengan rinci)

Infus RL 20 tts/mnt

Imunisasi disarankan untuk anak-anak dengan infeksi HIVsebagai pengganti vaksin


poliovirus (OPV), anak-anak diberi vaksin virus polio yang tidak aktif (IPV).

Keperawatan :

Suportif dengan cara mengusahakan agar gizi cukup, hidup sehat dan mencegah
kemungkinan terjadi infeksi.

Menanggulangi infeksi opportunistik atau infeksi lain serta keganasan yang ada

Menghambat replikasi HIV dengan obat antivirus seperti golongan dideosinukleotid,


yaitu Azidomitidin (AZT), yang dapat menghambat enzim RT dengan berintegrasi ke
DNA virus, sehingga tidak terjadi transkripsi DNA HIV.

Mengatasi dampak psikososial

Konseling pada keluarga tentang cara penularan HIV, perjalanan penyakit, dan
prosedur yang dilakukan oleh tenaga medis.

FORMAT LAPORAN ASUHAN KEPERAWATAN

ANALISA DATA

MASALAH
NO DATA POHON MASALAH
KEPERAWATAN

1 DS: Kandidiasis Bersihan jalan nafas


tidak efektif
Ib ibu klien mengatakan anaknya
Menginfeksi bronkus
batuk-batuk dan sesak
Aktivitas bronkus

DO : berkurang

Kl klien selama di RS nampak batuk


Penumpukan sekret
terus dan gelisah nampak sesak   
sesak Batuk inefektif

Ta tanda-tanda vital:
  Suhu   : 38,5 º  C
mengeluarkan
  Nadi    : 120x/m
endotoksin
  Pernafasan : 28x / m
  TD    : 95/60 mmHg

2 DS       :
Ib ibu klien mangatakan anaknya Merangsang pengeluaran
demam terus-menerus zat pirogen oleh leukosit
pada jaringan yg
Hipertermi
DO      : meradang

Klien nampak teraba panas


dengan suhu 38,5 0C,  Melepas zat IL-1,
Nadi           : 120x/m, P : 28x / m
prostaglandin E2
dn TD : 95/60 mmHg
(pirogen leukosi &
pirogen endokrin

Mencapai hipotalamus
(set point)

3 DS :
o   ibu klien mengatakan, klien tidak kandidiasis Perubahan nutrsi
mau makan/malas makan kurang dari kebutuhan
tubu
o   Ibu klien mengatakan anaknya
susah menelan akibat luka-luka Lesi oral
pada mulutnya
DO : Ketidakmampuan
Klien nampak cengeng bila inbin menyusu
diberi makan dan porsi
makannya tidak habis serta BB
turun menjadi 20 kg dari perubahan indra
25kg.Inter pengecap

 
PRIORITAS DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Bersihan jalan nafas tidak efektif berhubungan dengan akumulasi sekret


2. Hipetermi berhubungan dengan pelepasan pyrogen dari hipotalamus sekunder
terhadap reaksi antigen dan antibodi
3. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan
kekambuhan penyakit, diare, kehilangan nafsu makan, kandiasis oral

INTERVENSI
1. Bersihan jalan nafas tidak efektif berhubungan dengan akumulasi sekret

a. Pantau ttv

b. Identifikasi pasien perlunya pemasangan ventilator

c. Identifikasi pasien perlunya pemasangan alat jalan nafas

d. Lakukan fisioterapi dada jika perli

e. kolaborasi fisioterapi dada

f. keluarkan secret dengan batuk atau suction

2. Hipetermi berhubungan dengan pelepasan pyrogen dari hipotalamus sekunder


terhadap reaksi antigen dan antibodi

a. pantau suhu pasien

b. anjurkan pasien memakai pakian tipis

c. ataur intike atau cairian kesimbangan tubuh

d. berikan kompres hangat pada tubuh seperti ketiak, lipatan paha, leher

e. berikan obat penurun panas

3. Perubahan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan kekambuhan


penyakit, diare, kehilangan nafsu makan, kandiasis oral

a. Pemberian cairan melalui infus

b. atur intake atau keseimbangan cairan

c. berikan ASI seperti biasa dengan tambahan pemberian ASI setiap kali ia
mencret atau muntah

Anda mungkin juga menyukai