Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar


Mata Pelajaran : Bahasa Jawa
Kelas/Semester : III / Genap
Tema : Gusti Mahaagung
Alokasi Waktu : 8 x 35 jp (4 x pertemuan)

I. Kompetensi Inti
KI-1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli,
dan percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman,
tetangga dan guru
KI-3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah
dan tempat bermain
KI-4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang men-
cerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia
II. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
KD.1.1 Menerima dan bangga akan anugerah Tuhan Yang Maha Esa berupa
Bahasa Jawa sebagai bahasa Ibu.
KD.2.3 Menunjukkan perilaku, tindakan, dan perbuatan yang mencermin-
kan kepribadian Jawa
KD.3.3 Memahami tembang dolanan bertema keagungan Tuhan..
Indikator
 Mengartikan katakata sulit yang terdapat dalam tembang.
 Menjawab pertanyaan tentang isi tembang dalam ragam
krama.
 Menceritakan kembali secara singkat isi tembang dalam ragam
karma
KD.4.3 Menulis dan menyajikan cerita tentang peristiwa alam dengan
ragam ngoko
Indikator
 Mengidentifikasi topik cerita tentang peristiwa alam.
 Menuliskan pokokpokok cerita tentang peristiwa alam.
 Menulis cerita tentang peristiwa alam dalam ragam ngoko.
 Menyajikan cerita tentang peristiwa alam dalam ragam ngoko
dengan cara membaca karangan sendiri secara nyaring
III. Deskripsi Materi Pembelajaran
 Tembang dolanan bertema keagungan Tuhan.

125
 Kata-kata sulit yang terdapat dalam tembang dolanan bertema
keagungan Tuhan.
 Pertanyaan dan jawaban tentang isi tembang.
 Cara menceritakan kembali isi tembang secara singkat dalam ragam
krama.
 Topik-topik cerita tentang peristiwa alam
 Cara menulis pokok-pokok cerita tentang peristiwa alam
 Cara menulis cerita tentang peristiwa alam.
 Cara menyajikan cerita tentang peristiwa alam
IV. Proses Pembelajaran
Pertemuan ke-1 :
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka pelajaran dengan
mengajak peseta didik membaca Doa
bersama-sama
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian
berpakaian, posisi tempat duduk di-
sesuaikan dengan kegiatan pembelajar-
an.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajar- 10 Menit
an.
 Media/alat peraga/alat bantu bisa
berupa tulisan manual di papan tulis,
kertas karton (tulisan yang besar dan
mudah dilihat/dibaca), atau dapat juga
menggunakan multimedia berbasis ICT
atau media lainnya..
Kegiatan Inti Mengamati (observing)
 Peserta didik mendengarkan tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan.
 Peserta didik membaca teks tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan
Menanya (questioning)
 Peserta didik bertanya jawab tentang
kata- kata sulit dalam tembang dolanan
45 menit
yang bertema keagungan Tuhan dan
mengaplikasikannya dalam contoh
kalimat.
 Peserta didik bertanya jawab tentang isi
tembang dolanan yang bertema
keagungan Tuhan.
 Peserta didik bertanya jawab tentang
topik-topik cerita peristiwa alam.
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi

126
Waktu
Mengumpulkan informasi /mencoba
(experimenting)
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menceritakan kembali isi tembang secara
singkat dalam ragam krama.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menentukan topik cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menulis cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menyajikan cerita peristiwa alam.
Menalar/ Mengasosiasi (associating)
 Peserta didik berlatih cara menceritakan
kembali isi tembang secara singkat dalam
ragam krama.
 Peserta didik berlatih cara menulis cerita
tentang peristiwa alam dalam ragam
ngoko.
 Peserta didik berlatih menyunting
karangan sendiri.
 Peserta didik berlatih cara menyajikan
cerita tentang peristiwa alam dalam
ragam ngoko dengan cara membaca
nyaring.
Mengomunikasikan (communicating)
 Peserta didik menceritakan kembali isi
tembang secara singkat dalam ragam
krama.
 Peserta didik menyajikan cerita tentang
peristiwa alam dalam ragam ngoko
dengan cara membaca karangan sendiri
secara nyaring.
Penutup  Peserta didik mengekspresikan
pembelajaran yang telah berlangsung.
 Guru memberikan penguatan melalui 15 menit
pemberian tugas.
 Akhirilah pelajaran dengan membaca Doa

Pertemuan ke-2 :
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka pelajaran dengan
mengajak peseta didik membaca Doa
10 Menit
bersama-sama

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
127
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian
berpakaian, posisi tempat duduk di-
sesuaikan dengan kegiatan pembelajar-
an.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajar-
an.
Kegiatan Inti Mengamati (observing)
 Peserta didik mendengarkan tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan.
 Peserta didik membaca teks tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan
Menanya (questioning)
 Peserta didik bertanya jawab tentang
kata- kata sulit dalam tembang dolanan
yang bertema keagungan Tuhan dan
mengaplikasikannya dalam contoh
kalimat.
 Peserta didik bertanya jawab tentang isi
tembang dolanan yang bertema
keagungan Tuhan.
 Peserta didik bertanya jawab tentang
topik-topik cerita peristiwa alam.
Mengumpulkan informasi /mencoba
(experimenting)
45 menit
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menceritakan kembali isi tembang secara
singkat dalam ragam krama.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menentukan topik cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menulis cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menyajikan cerita peristiwa alam.
Menalar/ Mengasosiasi (associating)
 Peserta didik berlatih cara menceritakan
kembali isi tembang secara singkat dalam
ragam krama.
 Peserta didik berlatih cara menulis cerita
tentang peristiwa alam dalam ragam
ngoko.
 Peserta didik berlatih menyunting
karangan sendiri.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Peserta didik berlatih cara menyajikan

128
cerita tentang peristiwa alam dalam
ragam ngoko dengan cara membaca
nyaring.
Mengomunikasikan (communicating)
 Peserta didik menceritakan kembali isi
tembang secara singkat dalam ragam
krama.
 Peserta didik menyajikan cerita tentang
peristiwa alam dalam ragam ngoko
dengan cara membaca karangan sendiri
secara nyaring.
Penutup  Peserta didik mengekspresikan
pembelajaran yang telah berlangsung.
 Guru memberikan penguatan melalui 15 menit
pemberian tugas.
 Akhirilah pelajaran dengan membaca Doa

Pertemuan ke-3 :
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru membuka pelajaran dengan
mengajak peseta didik membaca Doa
bersama-sama
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian
berpakaian, posisi tempat duduk di- 10 Menit
sesuaikan dengan kegiatan pembelajar-
an.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajar-
an.
Kegiatan Inti Mengamati (observing)
 Peserta didik mendengarkan tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan.
 Peserta didik membaca teks tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan
Menanya (questioning)
45 menit
 Peserta didik bertanya jawab tentang
kata- kata sulit dalam tembang dolanan
yang bertema keagungan Tuhan dan
mengaplikasikannya dalam contoh
kalimat.

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Peserta didik bertanya jawab tentang isi

129
tembang dolanan yang bertema
keagungan Tuhan.
 Peserta didik bertanya jawab tentang
topik-topik cerita peristiwa alam.
Mengumpulkan informasi /mencoba
(experimenting)
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menceritakan kembali isi tembang secara
singkat dalam ragam krama.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menentukan topik cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menulis cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menyajikan cerita peristiwa alam.
Menalar/ Mengasosiasi (associating)
 Peserta didik berlatih cara menceritakan
kembali isi tembang secara singkat dalam
ragam krama.
 Peserta didik berlatih cara menulis cerita
tentang peristiwa alam dalam ragam
ngoko.
 Peserta didik berlatih menyunting
karangan sendiri.
 Peserta didik berlatih cara menyajikan
cerita tentang peristiwa alam dalam
ragam ngoko dengan cara membaca
nyaring.
Mengomunikasikan (communicating)
 Peserta didik menceritakan kembali isi
tembang secara singkat dalam ragam
krama.
 Peserta didik menyajikan cerita tentang
peristiwa alam dalam ragam ngoko
dengan cara membaca karangan sendiri
secara nyaring.
Penutup  Peserta didik mengekspresikan
pembelajaran yang telah berlangsung.
 Guru memberikan penguatan melalui 15 menit
pemberian tugas.
 Akhirilah pelajaran dengan membaca Doa
Pertemuan ke-4 :
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

130
Pendahuluan  Guru membuka pelajaran dengan
mengajak peseta didik membaca Doa
bersama-sama
 Guru memeriksa kehadiran, kerapian
berpakaian, posisi tempat duduk di- 10 Menit
sesuaikan dengan kegiatan pembelajar-
an.
 Guru menyampaikan tujuan
pembelajar- an.
Kegiatan Inti Mengamati (observing)
 Peserta didik mendengarkan tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan.
 Peserta didik membaca teks tembang
dolanan yang bertema keagungan Tuhan
Menanya (questioning)
 Peserta didik bertanya jawab tentang
kata- kata sulit dalam tembang dolanan
yang bertema keagungan Tuhan dan
mengaplikasikannya dalam contoh
kalimat.
 Peserta didik bertanya jawab tentang isi
tembang dolanan yang bertema
keagungan Tuhan.
 Peserta didik bertanya jawab tentang
topik-topik cerita peristiwa alam. 45 menit
Mengumpulkan informasi /mencoba
(experimenting)
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menceritakan kembali isi tembang secara
singkat dalam ragam krama.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menentukan topik cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menulis cerita peristiwa alam.
 Peserta didik berdiskusi tentang cara
menyajikan cerita peristiwa alam.
Menalar/ Mengasosiasi (associating)
 Peserta didik berlatih cara menceritakan
kembali isi tembang secara singkat dalam
ragam krama.

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Peserta didik berlatih cara menulis cerita

131
tentang peristiwa alam dalam ragam
ngoko.
 Peserta didik berlatih menyunting
karangan sendiri.
 Peserta didik berlatih cara menyajikan
cerita tentang peristiwa alam dalam
ragam ngoko dengan cara membaca
nyaring.
Mengomunikasikan (communicating)
 Peserta didik menceritakan kembali isi
tembang secara singkat dalam ragam
krama.
 Peserta didik menyajikan cerita tentang
peristiwa alam dalam ragam ngoko
dengan cara membaca karangan sendiri
secara nyaring.
Penutup  Peserta didik diminta mengerjakan
latihan-latihan.
 Guru memberikan penguatan melalui 15 menit
pemberian tugas.
 Akhirilah pelajaran dengan membaca Doa

V. Penilaian Hasil Pembelajaran, Remedial dan Pengayaan


Sikap spiritual
Sikap Sosial
Observasi
Pengetahuan
 Lisan
 Tertulis
 Tugas
Tembung ing Basa
Basa Indonesia Tegese Tembung
Tembang Lir-ilir Padinan/Dialek

Keterampilan
 Unjuk Kerja/Performan
No Sing Dibiji Biji 50-100 Simpulan Biji

132
1. Pocapan swara cetha
2. Intonasi, Lagu Ukara, Lancar
3. Kendel
VI. Alat dan Sumber Belajar
Media/Alat/bahan : Perlengkapan untuk eksplorasi Tape cassete
recorde Slide/VCD/DVD
Sumber belajar : - Tim Pena Guru : Trimo, M.Pd., Im Tri Suyoto,
S.Pd., Sri Sunarsih, S.Pd. Remen Basa Jawi
Kanggo SD/MI Kelas 3, 2014, Erlangga, Hal. 99-
114

Mengetahui …………., ………………, ……


Kepala Sekolah Guru Kelas III

(…………………………………………) (……………………………..………………………)
NIP./NIK NIP./NIK

UJI KOMPETENSI

133
I. Garapen manut prentahe!
Wacanen!
Aku Duwe Pitik
Aku duwe pitik Pitik tukung
Saben dina tak pakani jagung
Petog gog gog petog petog rigendhog pitu
Tak ngremake netes telu
dadi jago go adon klawu
Awake otot tot mungsuh mlayu
A. Wangsulana nganggo basa krama!
1. Menapa pitik menika?
2. Pitike dipun tedhani menapa?
3. Pinten endhoge pitik kala wau?
4. Tiganipun ingkang saged netes wonten pinten?
5. Kados pundi werninipun jago ingkang nembe netes?
B. Apa isine tembang "Aku Duwe Pitik"?
Tulisen sing bener!
 ……………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………..

C. Apa tegese tembung-tembung iki!


1. pitik tukung
2. ngendhog
3. awake
4. mlayu
5. duwe

II. Golekana topike crita ngisor iki!


Gunung Merapi Njebluk
Gunung Merapi nalika tanggal 26 Oktober 2010 gawe repote warga ing
Jawa mligine ing sakiwa tengene Gunung Merapi. Bledose gunung iki
niwasake warga akeh banget. Malah juru kuncine Gunung Merapi yaiku
Mbah Maridjan uga tiwas ana ing prastawa mau.
Prastawa iki ndadekake horeke pawarta. Ora mung ing Indonesia
nagging nganti ing manca negara. Gugrugan lava pijar Ian abu vulkanik sing
katelah jeneng "Wedhus Gembel" panase nganti 600 Derajat Celcius. Panas
samono kuwi bisa ngobong apa bae.
Desa-desa kanthi radius 10 km saka gunung merapi isih drawasi bisa
kena bebaya. Mula para warga banjur dievakuasi supa ora sansaya akeh
kurbane.

134
Para pengungsi ewon cacahe. Ana sing ngungsi ing wewengkon Jawa
Tengah, ana uga kang ngungsi ing laladan Yogyakarta. Kutha Yogyakarta isih
aman ora kena bebaya mbledose Gunung Merapi.
 ……………………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………………..
 ……………………………………………………………………………………………..
III. Garapen manut prentahe!
A. Gawea kerangka crita kadadean alam!
Tulisen lengkap ana judhule, Ian nana topik-topik critane!
Judul utawa irahirahan :
Pokok-pokok crita : 1. ……………………………………………
2. ……………………………………………
3. ……………………………………………
4. ……………………………………………
5. ……………………………………………

B. Gawea crita kadadean alam!


Critakna kanthi mentes!
…………………………………………….
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..
……………………………………………………………………………………………..

135

Anda mungkin juga menyukai