Anda di halaman 1dari 24

KARTU SOAL

Jenis Soal : SMK Kesehatan Langgur Tahun Pelajaran : 2020/2021


Mata Pelajaran : KDTK Bentuk Soal : PG & ESAY*
Kurikulum : K 13 Revisi Penyusun : L.S MARTHINA
Kelas : ..................... Semester : GANJIL

SOAL PG
KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: memahami defenisi infeksi dan infeksi nasokomial

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


proses terjadinya invasi dan multiplikasi berbagai mikroorganisme ke dalam tubuh
(seperti bakteri, virus, jamur, dan parasit) yang saat dalam keadaan normal adalah
pengertian dari ……………………..
a. Infeksi
1 b. Inflamasi
c. Radang
d. Virus
e. Nasokomila

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN: -

KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: memahami defenisi infeksi dan infeksi nasokomial

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Infeksi yang diperoleh di rumah sakit yang dialami seorang pasien yang masuk
rumah sakit karena alasan yang bukan infeksi tersebut adalah ....
A. koloni

2 B. mikroba
C. reservoir
D. contagious
E. nosokomial

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

E
KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: memahami rantai proses infeksi dan mengkasifikasikan penyebab serta jenis infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Infeksi merupakan keadaan patologi yang di sebabkan oleh mikroorganisme
Penyebab infeksi dari mikroorganisme ini pun bermacam-macam antara lain,
kecuali ..........................
A. parasit

3 B.
C.
jamur
bakteri
D. virus
E. odema

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: memahami rantai proses infeksi dan mengkasifikasikan penyebab serta jenis infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Rangkaian proses masuknya kuman kedalam tubuh manusia yang dapat
menimbulkan radang /penyakit disebut sebagai ..........................
A. rantai makanan
B. rantai penularan

4 C.
D.
rantai kehidupan
rantai proses infeksius
E. rantai penyebaran

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

D
KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: memahami rantai proses infeksi dan mengkasifikasikan penyebab serta jenis infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


berdasarkan bagan rantai penularan disamping ini
yang dimaksudkan dengan media tempat berkembangnya mikroorganisme
yang dapat di dukung oleh ketahanan kuman adalah
.........
5 A. tempat keluar
B. penjamu rentan
C. cara penularan
D. tempat masuk
E. sumber
KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: memahami rantai proses infeksi dan mengkasifikasikan penyebab serta jenis infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Plasmodium falciparum sebagai agen infeksi yang menyebabkan malaria
adalah ....
A. Parasit
B. bakteri
6 C. jamur
D. virus
E. prion

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

A
KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: Mendetekti tanda – tanda infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Dibawah ini adalah merupakan tanda-tanda infeksi antara lain,
kecuali.................
A. RUBOR
B. KALOR
7 C. TUMOR
D. DOLOR
E. FUNGSIO MULTIO

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: Menyeleksi tindakan pencegahan infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Tindakan yang dilakuka dalam pelayanan kesehatan untuk mengurangi/
menghilangkan jumlah organisme baik pada permukaan benda mati
maupun benda hidup agar alat-alat kesehatan dapat digunakan dengan
aman adalah pengertian dari tindakan ……………..
A. Asepsis
8 B. Desinfeksi
C. Dekontaminasi
D. Pembersihan (mencuci dan membilas)
E. Sterilisasi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

A
KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: Menyeleksi tindakan pencegahan infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Berikut ini yang dimaksud dengan mencuci tangan adalah ….
A. mencuci tangan adalah proses yang secara mekanik melepaskan kotoran dan
debris dari kulit tangan dengan menggunakan sabun dan air bersih
B. mencuci tangan adalah proses yang secara mekanik melepaskan perhiasan
yang ada di tangan
9 C. mencuci tangan adalah proses menggunakan cairan untuk melembapkan
tangan
D. mencuci tangan adalah proses membersihkan tangan dengan menggunakan
tisu
E. mencuci dengan adalah proses membersihkan badan

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: Menyeleksi tindakan pencegahan infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Manfaat dari mencuci tangan adalah ….
A. menambah angka penularan infeksi nosokomial
B. menambah mikroorganisme di tangan/kulit
C. memutus mata rantai penularan infeksi
10 D. membuat tangan agar tetap lembap
E. membuat tangan menjadi putih
KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.1 Menganalisis infeksi

INDIKATOR: Menyeleksi tindakan pencegahan infeksi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Lama mencuci tangan dengan menggunakan handrub adalah ....
A. 5‒10 detik
B. 10‒15 detik
C. 15‒20 detik
11 D. 20‒25 detik
E. 20‒30 detik

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menerapkan penggunaan alat-alat kesehatan sesuai dengan fungsinya

INDIKATOR: Penggunaan Alat-Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Dibawah ini adalah merupahan alat pelindung diri (APD ) yang tepat yang
12 digunakan tenaga medis untuk mencegah infeksi terlebih pada masa pandemik
adalah
A. Masker bedah,respirator N95, pelindung mata, pelindung wajah,
sarung tangan, gaun baju hasmart, celemek, sepatu boot, kap penutup
kepala, penutup sepatu
B. Masker kain, pelindung mata, pelindung wajah, sarung tangan,
C. respirator N95, pelindung mata, , celemek, sepatu boot, kap penutup
kepala, penutup sepatu
D. gaun baju hasmart, celemek, sepatu boot, kap penutup kepala, penutup
sepatu
E. Masker bedah,respirator N95, pelindung mata, pelindung wajah,
sarung tangan, gaun baju hasmart

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menerapkan penggunaan alat-alat kesehatan sesuai dengan fungsinya

INDIKATOR: Penggunaan Alat-Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Gambar di samping ini adalah merupakan peralatan
dasar medis yaitu :
A. Tensi meter air raksa
B. Sphygmomanometer lapangan
13 C. Sphygmomanometer digital
D. Termometer air raksa
E. Termometer digital

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menerapkan penggunaan alat-alat kesehatan sesuai dengan fungsinya

INDIKATOR: Penggunaan Alat-Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Gambar di samping ini adalah merupakan peralatan dasar
medis yaitu :
A. Tensi meter air raksa
B. Sphygmomanometer lapangan
14 C. Sphygmomanometer digital
D. Termometer air raksa
E. Termometer digital

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menerapkan penggunaan alat-alat kesehatan sesuai dengan fungsinya

INDIKATOR: Penggunaan Alat-Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Gambar di samping ini adalah merupakan peralatan dasar medis yaitu :
A. Tensi meter air raksa
B. Sphygmomanometer lapangan
C. Sphygmomanometer digital
15 D. Termometer air raksa
E. Termometer digital

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menerapkan penggunaan alat-alat kesehatan sesuai dengan fungsinya

INDIKATOR: Penggunaan Alat-Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Gambar di samping ini adalah merupakan peralatan dasar
medis yaitu :
A. Diafragma
B. Stetoscop
16 C. EARPICT
D. Selang udara
E. disposable syringe

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.2 Menerapkan penggunaan alat-alat kesehatan sesuai dengan fungsinya

INDIKATOR: Penggunaan Alat-Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Gambar di samping ini adalah merupakan peralatan dasar medis yaitu :
A. Diafragma
B. Stetoscop
C. EARPICT
17 D. Selang udara
E. disposable syringe

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
Menerapkan desinfeksi peralatan kesehatan

INDIKATOR: Desinfektan Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Tindakan yang dilakukan untuk menghilangkan semua mikroorganisme
kecuali endospora bakteri dengan cara merebus atau kimiawi adalah
pengertian dari ..........................
A. desinfeksi tingkat tinggi (DTT)
18 B. Sterilisasi
C. aseptik
D. antiseptik
E. stim bakteri

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
Menerapkan desinfeksi peralatan kesehatan

INDIKATOR: Desinfektan Alat Kesehatan

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Tindakan desinfeksi tingkat tinggi (DTT) dibawah ini antara lain:
adalah..........................
A. DTT dengan merebus, DTT dengan mengukus, DTT dengan bahan
kimia, DTT dengan mebakar
B. DTT dengan merebus, DTT dengan mengukur, DTT dengan bahan
19 kimia , DTT dengan mebakar
C. DTT dengan mengukur, DTT dengan bahan kimia , DTT dengan
mebakar
D. DTT dengan merebus, DTT dengan mengukur, DTT dengan bahan
kimia
Semua jawaban benar
KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR: 3.4 Menerapkan sterilisasi peralatan kesehatan

INDIKATOR: Sterilisasi Alat Kesehatan


NOMOR SOAL BUTIR SOAL
Tindakan yang dilakukan untuk menghilangkan semua mikroorganisme
(bakteri, jamur,parasit, dan virus) termasuk endospora bakteri pada benda-
benda mati atau insrumen adalah pengertian dari tindakan .....................
A. desinfeksi tingkat tinggi (DTT)
20 B. Sterilisasi
C. aseptik
D. antiseptik
E. stim bakteri

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.6 Menerapkan penyiapan tempat tidur klien

INDIKATOR:
menyiapkan tempat tidur terbuka dan tertutup

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Tempat tidur terbuka adalah...............
A. tempat tidur yang sedang dipakai oleh pasien/klien
B. tempat tidur untuk pasien dengan luka bakar
C. tempat tidur untuk pasien anak
21 D. tempat tidur untuk pasien baru
E. tempat tidur untuk pasien jantung

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


berikut ini yang bukan merupakan prinsip dalam mengganti alat tenun
adalah ...............
A. prinsip asepsis
B. jangan mengibaskan alat tenun lama
22 C. meletakan alat tenun yang lama dilantai
D. jaga privasi, kenyamanan dan keamanan pasien
E. seprei terpasang licindan tegang

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Berikut ini alat yang tidak disiapkan untuk menyiapkan tempat tidur terbuka
adalah...............
A. handuk
B. seprei besar
23 C. perlak
D. selimut
E. seprei kecil

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Tempat tidur tertutup adalah................
A. tempat tidur yang sedang dipakai oleh pasien/klien
B. tempat tidur untuk pasien dengan luka bakar
C. tempat tidur untuk pasien baru
24 D. tempat tidur dengan seprei penutup
E. tempat tidur untuk pasien jantung

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
Menerapkan pemeriksaan fisik

INDIKATOR: Pemeriksaan Fisik Pasien

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Pemeriksaan fisik memiliki tujuan untuk mengecekan kondisi tubuh dan
diagnosa penyakit berikut 4 cara yang akan dijalankan pada setiap
pemeriksaan fisik yang di lakukan adalah................,kecuali
A. inspeksi
25 B. palpasi
C. perkusi
D. auskultasi
E. instropeksi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
Menerapkan pemeriksaan fisik

INDIKATOR: Pemeriksaan Fisik Pasien

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Pemeriksaan fisik yang memiliki bertujuan untuk melihat bagian tubuh dan
menentukan apakah seseorang mengalami kondisi tubuh normal atau
abnormal adalah .........................................
A. inspeksi
26 B. palpasi
C. perkusi
D. auskultasi
E. instropeksi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
Menerapkan pemeriksaan fisik

INDIKATOR: Pemeriksaan Fisik Pasien

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Pemeriksaan fisik lanjutan dengan menyentuh tubuh dan dilakukan
bersamaan dengan inspeksi l adalah .........................................
A. inspeksi
B. palpasi
27 C. perkusi
D. auskultasi
E. instropeksi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
Menerapkan pemeriksaan fisik

INDIKATOR: Pemeriksaan Fisik Pasien

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Proses mendengarkan suara yang dihasilkan tubuh untuk membedahkan suara
normal dan abnormal menggunakan alat bantu stetoskop adalah pemeriksaan
fisik dengan.........................................
A. inspeksi
28 B. palpasi
C. perkusi
D. auskultasi
E. instropeksi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.8 penerapan pemeriksaan tanda-tanda vital

INDIKATOR: peneriksaan ttv

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Proses pengkajian dasar tindakan keperawatan yang dilakukan untuk
mengetahui adanya perubahan pada sistim tubuh menrupakan ..............
A. tindakan pemeriksaan tanda-tamda vital
B. sistem kardiovaskuler
29 C. sistem metabolisme
D. sistem respirasi
E. pemeriksaan penunjang

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.8 penerapan pemeriksaan tanda-tanda vital

INDIKATOR: pemeriksaan ttv

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Proses pengkajian dasar tindakan keperawatan yang dilakukan untuk
mengetahui adanya perubahan pada sistem ...... ..............pada pemeriksaan
tekanan darah biasanya delakukan bersamaan dengan pemeriksaan nadi
A. tindakan pemeriksaan tanda-tanda vital
30 B. sistem kardiovaskuler
C. sistem metabolisme
D. sistem respirasi
E. pemeriksaan penunjang

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.8 Menerapkan pengukuran suhu

INDIKATOR: Pengukuran suhu tubuh

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Alat pengukur suhu tubuh adalah termometer jenis-jenis termometer dibawah
ini yang tepat adalah ......................
A. termoregulasi air raksa,digital,gun,timpani
B. termometer air raksa, digital, gun/termoscaner, timpani
31 C. termoregulasi air raksa,digital,gun,timpani termoscaner
D. termometer air raksa, digital, gun/termoscaner,
E. termometer air raksa, gun/termoscaner, timpani

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.8 Menerapkan pengukuran suhu

INDIKATOR: Pengukuran suhu tubuh

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Bacalah pernyataan berikut!
(1) Termometer bersih pada tempatnya
(2) Tiga botol: larutan sabun, desinfektan, air bersih
(3) Bengkok
(4) Potongan kertas tissue dalam tempatnya
(5) Alat tulis

32 Pernyataan tersebut merupakan alat yang digunakan untuk ....


A. mengukur suhu badan (aksila)
B. pemeriksaan fisik abdomen
C. pemeriksaan fisik kepala
D. pemeriksaan fisik GCS
E. pemeriksaan fisik dada

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR: 3.9 Menerapkan pengukuran tekanan darah

INDIKATOR: Pemeriksaan tekanan darah

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Pemeriksaan tekanan darah dengan memasukan kanula atau jarum langsung
kedalam pembuluh darah adalah pemeriksaan tekanan darah dengan
metode ...........
A. Langsung
33 B. Tidak langsung
C. Cepat
D. Lambat
E. Auskultasi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Pemeriksaan tekanan darah dengan terdiri dari 2 cara yaitu
A. Langsung dan tidak lansung
B. Cepat dan lambat
C. Palpasi dan auskultasi
34 D. Inspeksi dan auskultasi
E. Inspeksi dan perkusi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Mengukur suhu tubuh dengan menggunakan termometer yang ditempatkan di
mulut, disebut dengan ....
A. mengukur suhu oral
B. mengukur suhu rektal
35 C. pemeriksaan fisik GCS
D. pemeriksaan fisik dada
E. mengukur suhu badan (aksila)

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
3.10 Menerapkan perhitungan nadi
INDIKATOR:
Perhitungan Nadi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Untuk menghitung nadi pada pasien aritmata dengan jangka waktu ....
A. 1/2 menit
B. 1 menit
C. 2 menit
36 D. 3 menit
E. 4 menit

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Pengukuran yang benar dan tepat untuk mengetahui denyut nadi di lakukan
dengan menggunakan jari..............
A. Ibu jari, telunjuk dan tengah
B. Jari telunjuk, tengah dan jari manis
37 C. Ibu Jari , manis dan tengah.
D. Jari kelingking dan ibu jari
E. Semua jawaban salah

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:
INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Berikut ini merupakan tanda vital, kecuali ....
A. suhu tubuh
B. denyut nadi
C. tinggi badan
38 D. tekanan darah
E. frekuensi pernapasan

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


1. Bacalah pernyataan berikut!
(1) Melakukan evaluasi tindakan
(2) Berpamitan dengan klien
(3) Membereskan alat-alat

39
(4) Mencuci tangan
(5) Mencatat kegiatan dalam lembar catatan keperawatan
Pernyataan tersebut merupakan tahap ....
A. kerja
B. tujuan
C. orientasi
D. terminasi
E. persiapan
KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

D
KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Berikut ini yang bukan termasuk alat yang disiapkan untuk pengukuran nadi
adalah ....
A. alat tulis D. sarung tangan
B. jam tangan E. buku catatan nadi
40 C. manset udara

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

SOAL ESAY

KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Sebutkan dan jelaskan tanda- tanda infeksi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:


Rubor, kalor ,dolor,
tumor,fungsi laesa
KOMPETENSI DASAR:

INDIKATOR:

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Sebutkan 6 langkah mencuci tanga yang benar menurut who

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

1. basahi tangan, gosok


sabun pada telapak
tangan kemudian usap
dan gosok kedua
telapak tangan secara
lembut dengan arah
memutar
dll.

KOMPETENSI DASAR:
3.8 Menerapkan pemeriksaan suhu

INDIKATOR: pemeriksaan suhu tubuh

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Sebutkan alat dan bahan pengukuran suhu tubuh rektal

3
KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR: 3.9 Menerapkan pemeriksan tekanan darah

INDIKATOR: pemeriksaan tekanan darah

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Sebutkan alat dan bahan pengukuran tekanan darah dengan cara auskultasi

KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

KOMPETENSI DASAR: 3.10 Menerapkan perhitungan nadi

INDIKATOR: pemeriksaan nadi

NOMOR SOAL BUTIR SOAL


Sebutkan minilal 8 arteri dan tetaknya

5
KUNCI JAWABAN: PENYELESAIAN:

Langgur, .............................. 2020


Mengetahui;
WAKASEK Kurikulum Guru MAPEL

Johnn R. Efruan, S.Pd .LUMILA S


MARTHINA .................................
..............

Anda mungkin juga menyukai