Anda di halaman 1dari 2

Pelayanan Kefarmasian (Pharmaceutical care) adalah suatu tanggung jawab profesi dari apoteker

dalam mengoptimalkan terapi dengan cara mencegah dan memecahkan masalah terkait obat.
Dalam layanan kefarmasian, tentunya prioritas utama yaitu pasien. Dimana kita harus mengetahui
apa keluhan pasien sehingga kita dapat memberikan obat beserta informasinya sesuai yang sesuai.

Ketidakpatuhan (non compliance) dan ketidaksepahaman (non corcondance) pasien dalam


menjalankan terapi mempakan salah satu penyebab kegagalan terapi. Hal ini sering disebabkan
karena kurangnya pengetahuan dan pemahaman pasien tentang obat dan segala sesuatu yang
berhubungan dengan penggunaan obat untuk terapinya. Oleh karena itu, untuk mencegah
penggunaan obat yang salah (drug misuse) dan untuk menciptakan pengetahuan dan pemahaman
pasien dalam penggunaan obat yang akan berdampak pada kepatuhan pengobatan dan keberhasiian
dalam proses penyembuhan maka sangat diperlukan pelayanan informasi obat untuk pasien dan
keluarga melalui konseling obat. Oleh karena itu pasien perlu pendamping yang kompeten
dibidangnya, yaitu apoteker. Dimana apoteker mempunyai tanggung jawab untuk memberikan
informasi yang tepat tentang terapi obat kepada pasien.

Apoteker tidak hanya bertanggung jawab atas obat sebagai produk, dengan segala implikasinya,
melainkan bertanggung jawab terhadap efek terapetik dan keamanan suatu obat agar mencapai
efek yang optimal. Diharapkan dengan adanya konselling antara apoteker dengan pasien maka
segala informasi mengenai obat dapat tersampaikan dengan baik. ada beberapa hal yang harus
disampaikan oleh apoteker kepada pasiennya diantaranya yaitu mengenai aturan minum obatnya ,
bagaimana efek samping dari obat tersebut, bagaimana cara menyimpan obat yang benar, indikasi
obat tersebut untuk apa.

Yang kedua tanggung jawab apoteker yaitu dapat melakukan self diagnosis. Apoteker dapat
memberikan diagnosa awal obat apa yang harus dikonsumsi oleh pasien tanpa resep dokter. Karena
akan berbahaya pula jika pengobatan dengan non resep, dikhawatirkan akan semakin bertambah
parah. Namun apabila diagnosa pasien belum jelas maka kewajiban apoteker untuk merujuk si
pasien ke dokter terlebih dahulu. Agar pasien dapat ditangani dengan baik dan terkontrol
kesehatannya oleh dokter. Tanggungjawab lain yang penting kita ketahui yaitu apoteker wajib
melayani resep sesuai dengan tanggung jawabnya dan keahlian profesionalnya dan dilandasi pada
kepentingan masyarakat. Apoteker wajib memberi informasi tentang penggunaan obat secara tepat,
aman, rasional kepada pasien atas permintaan masyarakat.

Pharmaceutical care is a professional responsibility of pharmacists in optimizing therapy by


preventing and solving drug-related problems. In pharmaceutical services, of course, the top priority
is the patient. Where we have to know what the patient's complaints are so that we can provide the
medicine and the information accordingly.

Non-compliance (non-compliance) and patient disagreement (non-corcondance) in carrying out


therapy is one of the causes of therapy failure. This is often caused by the patient's lack of
knowledge and understanding of drugs and everything related to the use of drugs for therapy.
Therefore, to prevent drug misuse and to create patient knowledge and understanding of drug use
that will have an impact on medication adherence and efficacy in the healing process, drug
information services for patients and their families are urgently needed through drug counseling.
Therefore, patients need companions who are competent in their fields, namely pharmacists. Where
pharmacists have the responsibility to provide correct information about drug therapy to patients.

Pharmacists are not only responsible for the drug as a product, with all its implications, but are
responsible for the therapeutic effect and safety of a drug in order to achieve an optimal effect. It is
hoped that with the counseling between pharmacists and patients, all information about drugs can
be conveyed properly. There are several things that must be conveyed by pharmacists to patients,
including the rules for taking the medicine, what are the side effects of the drug, how to store the
medicine correctly, the indication of what the drug is for.

Second, the pharmacist's responsibility is to be able to carry out a self diagnosis. The pharmacist can
provide an initial diagnosis of what drugs the patient should take without a doctor's prescription.
Because it will also be dangerous if the treatment is non-prescription, it is feared that it will get
worse. However, if the patient's diagnosis is not clear, it is the pharmacist's obligation to refer the
patient to the doctor first. So that patients can be handled properly and their health is controlled by
doctors. Another responsibility that is important for us to know is that pharmacists are obliged to
serve prescriptions in accordance with their responsibilities and professional expertise and are based
on the interests of the community. Pharmacists are required to provide information about drug use
appropriately, safely, rationally to patients at the request of the community.

Anda mungkin juga menyukai