Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan ke hadirat illahi Robbi yang mana atas rahmat dan karunia-
Nya penyusun dapat menyelesaikan Program Induksi Guru Pemula Madrasah (PIGPM) di
MIN 3 Gunungsitoli Tahun 2020 yang diselenggarakan oleh MIN 3 Gunungsitoli sesuai
dengan arahan Keputusan direktur jedral Pendidikan Islam Nomor 5792 Tentang Petunjuk
Pelaksanaan Teknis Program Induksi Guru Pemula Madrasah.

Program ini juga merupakan salah satu bukti bagi kepala madrasah kewajibannya untuk
melaporkan hasil induksi bagi Guru Pemula di MIN 3 Gunungsitoli Program ini secara
umum lebih menekankan pada pemahaman-pemahaman dasar agama islam guru pemula
untuk dapat menjadi teladan bagi siswa/siswa dilingkungan madrasah selain itu program ini
juga menekankan pemahaman-pemahaman konsep dan cara mengimplementasikannya
dilapangan dalam upaya penjaminan dan peningkatan mutu pendidikan di madrasah agar
terwujudnya Susana madrasah yang baik dan terus meningkatkan cita-cita sebagai madrasah
yang hebat dan bermartabat.

Dalam kesempatan kali ini pula saya mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya
kepada berbagai pihak yang telah ikut membantu sehingga terselesaikan program ini.

Akhirnya kami beharap semoga program ini dapat berguna khususnya bagi penyusun
dan berbagai pihak yang berkepentingan pada umumnya. Kritik dan saran demi
kesempurnaan laporan ini sangat dinantikan.

Gunungsitoli, November 2020


Penyusun

Hardiman Zega, S.Pd.I

Anda mungkin juga menyukai