Anda di halaman 1dari 3

Nama Penyakit Patofisiologi Gejala Penyebab Pengobatan

Epidermolysis Epidermolisis bulosa (EB) adalah  Penebalan kulit Epidermolisis bulosa simpleks, yaitu disebabkan Penanganan epidermolisis
bullosa simplex gabungan berbagai kondisi turunan telapak tangan dan oleh cacat pada gen yang memproduksi keratin, bulosa bertujuan untuk
langka yang berhubungan dengan kaki. menyebabkan lepuh muncul di epidermis, biasanya meredakan gejala dan
jaringan ikat, yaitu kondisi yang  Ada benjolan kecil di telapak kaki dan telapak tangan. Kondisi ini mencegah komplikasi penyakit,
menyebabkan kulit dan membran berwarna putih yang umumnya berkembang ketika dilahirkan atau seperti infeksi. Jika perubahan
mukosa melepuh. Kulit yang menyerupai jerawat, beberapa tahun pertama usia bayi dan diduga gaya hidup dan perawatan
melepuh di bagian luar maupun bernama milia. berasal dari ayah atau ibu. EB simpleks lebih dirumah tidak dapat
dalam tubuh ini adalah reaksi dari  Kulit yang tampak banyak ditemui dibandingkan jenis lainnya. mengontrol tanda dan gejala,
gesekan ketika menggosok, tipis atau kondisi maka dokter dapat memberikan
menggaruk, terpapar hawa panas, pembentukan penanganan berupa obat-
atau cedera kecil. Kondisi ini jaringan parut obatan, pembedahan dan
umumnya terjadi pada bayi dan atropik. rehabilitasi. Kondisi ini
anak-anak, tetapi juga bisa muncul  Kulit mudah seringkali memburuk walaupun
pada masa remaja atau remaja melepuh dan berisi sudah diobati, dan terkadang
dewasa. cairan akibat dapat menyebabkan komplikasi
Epidermolisis bulosa (EB) merupakan gesekan, khususnya serius, bahkan kematian. Dokter
penyakit turunan yang terdiri dari di lengan dan kaki. dan tim medis akan membantu
berbagai klasifikasi, tergantung pada  Kelainan bentuk memutuskan perawatan yang
lokasi lapisan kulit yang melepuh. Di atau kehilangan dapat dilakukan dan
antaranya adalah pada lapisan kuku jari tangan dan memberikan saran terkait
terluar (epidermis), lapisan bawah kaki. kondisi Anda
(dermis), atau area membran basal,
yaitu area pertemuan antara
epidermis dan dermis.

Amyotrophic Ciri patologis ALS adalah degenerasi  Kram atau kaku otot Penyebab penyakit ALS atau penyakit Lou Gehrig Penyakit ALS adalah kondisi
lateral sclerosis dan hilangnya neuron motorik serta kedutan di belum bisa dipastikan. Namun, sekitar 5-10% kasus yang tidak bisa disembuhkan
( ALS or Lou dengan gliosis astrositik dan adanya lengan dan lidah. ALS diketahui terkait dengan faktor keturunan. secara total. Perawatan
Gehrig’s Disease ) inklusi intraneuronal dalam  Lengan terasa lemas Selain faktor keturunan, beberapa penelitian bertujuan untuk mengontrol
degenerasi neuron dan glia. Patologi dan sering menunjukkan bahwa ALS diduga terkait dengan gejala dan mendukung
UMN pada ALS ditandai dengan menjatuhkan sejumlah kondisi di bawah ini: pasien selama mungkin.
depopulasi sel Betz di korteks barang.  Kelebihan glutamat
Salah satu obatnya
adalah riluzole, yang
motorik (area Brodmann 4), gliosis  Tungkai melemah, Glutamat adalah zat kimia yang berperan
mungkin memperpanjang
astrositik yang mempengaruhi sehingga sering sebagai pengirim pesan dari dan ke otak serta
umur dan pada beberapa
substansia grisea dan subtansia alba jatuh atau saraf. Namun bila menumpuk di sekitar sel orang mungkin
sub korteks disertai hilangnya akson tersandung. saraf, glutamat dapat menimbulkan kerusakan memperlambat
pada descending pyramidal motor  Sulit menegakkan pada saraf. perkembangan ALS, namun
pathway akibat gliosis dan rusaknya kepala dan menjaga  Gangguan sistem imun efeknya terbatas. Ahli gizi
myelin traktus kortikospinalis posisi badan. Pada penderita ALS, sistem kekebalan tubuh berperan dalam membantu
(Wijesekera dan Nigel, 2009). Jumlah  Sulit berjalan dan keliru menyerang sel-sel saraf yang sehat, mencegah penurunan berat
sel dapat berkurang hingga 50% melakukan aktivitas sehingga menyebabkan kerusakan pada sel-sel badan. Pendidikan dan
pada otopsi pada pasien ALS. sehari-hari. tersebut. konseling juga penting untuk
 Gangguan bicara,  Gangguan mitokondria membantu menenangkan
seperti bicara tidak Mitokondria merupakan tempat pembentukan kondisi psikis seseorang
jelas atau terlalu energi di dalam sel. Gangguan dalam yang memiliki ALS.Terapi
lambat. pembentukan energi ini bisa merusak sel-sel fisik, okupasi, dan bicara
 Sulit menelan, saraf dan mempercepat perburukan ALS. dapat membantu orang tetap
mudah tersedak,  Stres oksidatif
kuat dan mandiri.
dan meneteskan air Kadar radikal bebas yang berlebihan akan
liur dari mulut. menyebabkan stres oksidatif dan menyebabkan
kerusakan pada berbagai sel tubuh.

Link Sumber :

1. Epidermolysis bullosa simplex :

Patofisiologi (https://www.halodoc.com/kesehatan/epidermolisis-bulosa )

Gejala (https://www.halodoc.com/kesehatan/epidermolisis-bulosa )

Penyebab (https://www.halodoc.com/kesehatan/epidermolisis-bulosa )

Pengobatan (https://www.sehatq.com/penyakit/epidermolisis-bulosa )

2. Amyotrophic lateral sclerosis ( ALS or Lou Gehrig’s Disease ) :

Patofisiologi (https://simdos.unud.ac.id/uploads/file_penelitian_dir/a27a02ff66676c092e0a41f3948ba25e.pdf )

Gejala (https://www.alodokter.com/penyakit-lou-gehrig )

Penyebab (https://www.alodokter.com/penyakit-lou-gehrig )

Pengobatan (https://hellosehat.com/kesehatan/penyakit/penyakit-als-lou-gehrig/ )
Substance Sitoskeleton yang Mekanisme kerja Efek yang diberikan Aplikasi Sumber Senyawa
ditarget
Colchicine Mikrotubulus Colchicine bekerja dengan cara Menghambat polimerisasi Digunakan untuk Ekstrak tumbuhan
mengurangi jumlah sel darah mengobati asamurat Colchicum autumnal e
putih yang bergerak ke area
peradangan, sehingga
membantu meredakan radang
sendi, serta mengurangi
pembengkakan dan rasa nyeri.

Demecolcine Mikrotubulus Menyebabkan pelepasan Depolimerisasi Kemoterapi caffeine (kafein)


mikrotubulus dari centrol chlorphen iramine
maleate paraceta mol
pseudoep hedrine
hydrochlo ride
Paclitaxel Mikrotubul Menginduksi pembentukan Menstabilkan mikrotubulusdan Kemoterapi Kulit pohon yew
mikrotubulus dan karenanya mencegahmitosis Pasifik, Taxus
menghambat penguraiannya brevifolia
menjadi tubulin, sehingga sel
akan terhenti pada fase G2-
M,dan terjadi hambatan
proliferasi sel
Vinblastine Mikrotubulus Berikatan dengan subunit Mencegah polimerisasi Kemoterapi Daun tapakdara
tubulin-ß Mencegah (Catharan
polimerisasi Kemoterapi Daun thusroseus(L) G.Don)
tapakdara (Catharan thus
padakutub positif
mikrotubulus. Ikatan tersebut
mengkristalis asi mikrotubulus
sehingga menghambat
dinamika pemanjangan dan
pemendekan mikrotubulus
Rotenone Mikrotubulus Mengganggu rantai transpor Mencegah polimerisas Pestisida Ekstraksi akar
elektrondi mitokondria. tanaman tuba (Derris
elliptica).
Latrunculine Aktin Mengikat monomer Cegah polimerisasi, tingkatkan Toxin Spons
aktindidekat celah pengikat depolimerisas
nukleotida dengan stoikiometri
dan mencegahnya dari
polimerisasi
Phalloidin Aktin MengikatFaktin, mencegah Menstabilkan filamen Toxin Amanita phalloides
depolimerisas idan
meracunisel.
Referensi :

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?
client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=search&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Epidermolysis_bullosa&usg
=ALkJrhgkg5986TEQALzpnPwR5UkNggj5dQ

https://m.klikdokter.com/penyakit/epidermolisis-bulosa

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?
client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=search&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Amyotrophic_lateral_sclero
sis&usg=ALkJrhgMkVpa6jgDiU0ctPJE6ndbcpFIkQ

https://www.alodokter.com/penyakit-lou-gehrig

https://www.halodoc.com/kesehatan/epidermolisis-bulosa

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=s earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u
=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Ep idermolysis_bullosa&usg=ALkJrhgVSVSZ9BbQmH4J9xPOrI9qfl_BLA

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=2&hl=id&nv=1&prev=s
earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/A
myotrophic_lateral_sclerosis&usg=ALkJrhiXvhSKIBFhXyY4HlzaY9Q6pk7Ffg

https://www.alodokter.com/penyakit-lou-gehrig

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=s
earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Cy toskeletal_drugs&usg=ALkJrhhrc-iXKxdWOWsDHm1d6rVPn7Lisg

https://id.m.wikipedia.org/wiki/Kolkisina

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=s
earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Pa clitaxel&usg=ALkJrhhQ9kOh7-xAN3zNPr7MqA6lbpK3wg

http://etd.repository.ugm.ac.id/home/detail_pencarian/43417
https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=s
earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/Ro tenone&usg=ALkJrhif-PT4KCrgFSx6ipz_-NjYtP4RtQ

https://www.alodokter.com/colchicine

https://www.alomedika.com/obat/antineoplastik/alkaloid-vinka-danetoposid/vinblastine/farmakologi

https://www.kalbemed.com/product/59

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=2&hl=id&nv=1&prev=s
earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=https://en.m.wikipedia.org/wiki/La trunculin&usg=ALkJrhgpo9STxvCtZkzF61LK8yp1zMgxqA

https://translate.googleusercontent.com/translate_c?client=srp&depth=1&hl=id&nv=1&prev=s earch&rurl=translate.google.com&sl=en&sp=nmt4&tl=id&u=

https://en.m.wikipedia.org/wiki/Ph alloidin&usg=ALkJrhhGEpdLmtsAwTZxOv5OsRS9TY-A7A

https://en.m.wikipedia.org/wiki/Latrunculin

https://hellosehat.com/obatan-suplemen/obat/demacolin/

Anda mungkin juga menyukai