Anda di halaman 1dari 2

PROGRAM KERJA DAN RANCANGAN ANGGARAN BIAYA

DIVISI PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN (LITBANG)


LEMBAGA PERS MAHASISWA (LPM) QIMAH
2020/2021
Pendahuluan
LPM Qimah merupakan sebuah organisasi atau Unit Lembaga Pers
Mahasiswa yang berada di bawah naungan Fakultas Adab dan Humaniora UIN
Sunan Ampel Surabaya. Dalam menjalankan roda organisasinya, LPM Qimah
mempunyai kekurangan di dalam sumber daya manusia. Hal tersebut terlihat dari
segi kualitas maupun kuantitas. Dari segi kacamata kami, hal yang paling urgent
adalah dari segi kualitas. Oleh karena itu, di dalam upaya peningkatan kualitas
sumber daya manusianya perlu diadakan upgrading yang dimaksudkan untuk
meningkatkan kemampuan sumber daya manusianya baik jurnalistik ataupun
keaktifan anggota.

Tujuan Kegiatan
1. Sebagai upaya peningkatan mutu sumber daya manusia terutama dari segi
jurnalistik.
2. Sebagai bekal dalam perjalanan organisasi.
Tempat Kegiatan
(Menyesuaikan)
Peserta Kegiatan
Perserta kegiatan dari upgrading ini adalah seluruh anggota aktif dari LPM
Qimah.
Rencana Kegiatan
a. Jenis Kegiatan
1. Akan diadakan kajian jurnalistik setiap minggu.
2. Akan diadakan pemberian tugas sebagai follow up dari kajian jurnalistik.
3. Akan diadakan webinar jurnalistik setahun 2-3 kali.
4. Akan diadakan kunjungan ke media apabila memungkinkan.
5. Akan diadakan nonton bareng dan diskusi film apabilan memungkinkan.
b. Timeline Kegiatan
(Menyesuaikan)

Anda mungkin juga menyukai