Anda di halaman 1dari 30

BUKU PANDUAN SISWA

PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)

Nama Siswa : ………………………………………


NIS : ………………………………………
Kelas : ………………………………………

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XII
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
Jl. Bojonggambir Kp. Mandalawangi Rt. 05/05 Desa Ciroyom Kec. Bojonggambir Tlp. 0262-2810442
Website : smknbojonggambir-sch.id - Email : smknbogam18@gmail.com
Kabupaten Tasikmalaya - 46475

 
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

TAHUN PELAJARAN 2020/2021

BIODATA
PESERTA PRAKERIN
Tahun 2021

1. NAMA SISWA : …………………………………………………


2. NOMOR INDUK SISWA : …………………………………………………
3. KELAS : …………………………………………………
4. PROGRAM STUDI : …………………………………………………
5. TEMPAT/TANGGAL LAHIR : …………………………………………………
6. JENIS KELAMIN : …………………………………………………
7. AGAMA : …………………………………………………
8. ALAMAT RUMAH : …………………………………………………
…………………………………………………
9. NO.TELP/HP : …………………………………………………
10. NAMA ORANG TUA/WALI : …………………………………………………
11. ALAMAT ORANG TUA/WALI : …………………………………………………
…………………………………………………

Pas Photo
3x4

Bojonggambir, ………………………….
Praktikan

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 2
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

PENDAHULUAN

1. Latar Belakang
Praktek kerja Industri atau prakerin merupakan bagian dari Pendidikan Sistem Ganda atau
dual system. Dengan pelaksanaan praktik kerja industri, peserta didik mendapat kesempatan
mengembangkan keterampilan kejuruan sesuai dengan studi masing–masing. Sehingga peserta
didik diharapkan memiliki sikap profesional, mengenal etos, disiplin dan etika kerja, yang akan
menjadi bekal yang sangat berharga untuk terjun di dunia kerja.
SMK Negeri Bojonggambir merupakan sekolah kejuruan yang memiliki 2 kompetensi
keahlian yaitu Agribisnis Pengolahan Hasil Pertanian (APHP) dan Multimedia. Praktik Kerja
Industri (PRAKERIN) ini juga merupakan salah satu kurikulum yang harus ditempuh oleh peserta
didik Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang sesuai dengan kompetensi keahlian, supaya
mendapatkan pengalaman yang lebih luas mengenai dunia industri dan menambah wawasan
sehingga ilmu yang belum dipelajari di sekolah bisa didapatkan di dunia industri serta menjadikan
gambaran untuk peserta didik bekerja pada dunia industri yang sesungguhnya.

2. Dasar Hukum
Dasar hukum pelaksanaan praktek kerja industri mengacu kepada :
a. UU No. 20 / 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.
b. PP. Nomor : 19 / 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan.
c. PP. Nomor : 29 / 1990 tentang Pendidikan Menengah.
d. Permendiknas No. 22 / 2006 tentang Standar Isi.
e. Permendiknas No. 23 / 2006 tentang Standar Kompetensi Lulusan.
f. Kep. Menaker No.: 285 / MEN / 1991 tentang Pelaksanaan Pemagangan Nasional.
g. Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia (SKKNI), Standar Kompetensi Nasional
(SKN), atau Standar Industri.

3. Tujuan
Tujuan dari pelaksanaan praktek kerja industri adalah:
a. Pemenuhan kompetensi sesuai tuntutan kurikulum.
b. Implementasi kompetensi ke dalam dunia kerja.
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 3
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
c. Mempersiapkan tamatan yang memiliki keahlian profesional yang sesuai dengan tuntutan
lapangan kerja.
d. Meningkatkan efisien proses pendidikan dan pelatihan tenaga kerja yang berkualitas dan
profesional.
e. Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap pengalaman kerja sebagai bagian dari proses
pendidikan.
f. Membentuk pola pikir dan tingkah laku mandiri yang sesuai dengan tujuan pendidikan.
g. Memperkokoh hubungan keterkaitan dan kesepadanan (Link and Match) antara SMK dan
Industri.
h. Menumbuhkan dan mengembangkan sikap kerja, nilai profesional dan kepribadian yang
utuh sebagai pekerja.
i. Memperkenalkan lebih dini lingkungan sosial yang berlaku di dunia kerja kepada peserta
didik sebagai bagian pengalaman kerjanya.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 4
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

TATA TERTIB PESERTA PRAKERIN


A. Kewajiban Peserta Prakerin :
1. Datang ke Industri tepat pada waktunya, sesuai dengan jam yang telah ditentukan.
2. Berangkat dan pulang dari Industri berseragam sekolah.
3. Berpakaian seragam praktik (wear pack) atau seragam yang ditentukan Industri.
4. Mematuhi peraturan yang berlaku pada Industri yang ditempati.
5. Bersikap sopan, ramah tamah dan jujur serta menjunjung tinggi nama dan citra almamater
SMKN BOJONGGAMIR.
6. Mengisi daftar hadir dan jurnal kegiatan prakerin.
7. Melaksanakan tata cara keselamatan kerja di Industri.
8. Bekerjasama baik kepada sesama teman maupun karyawan Industri.
9. Melaksanakan tugas-tugas dengan penuh tanggung jawab.
10. Konsultasi/bertanya ke Pembimbing Industri bila mendapatkan masalah saat melakukan
pekerjaan.
11. Mengingatkan ke Pembimbing Industri untuk mengecek pekerjaan yang telah dilakukan
oleh peserta prakerin.
12. Memberitahukan kepada Pembimbing Industri atau menyertakan surat keterangan Dokter
bila berhalangan atau sakit.
13. Membuat laporan akhir bila telah selesai melaksanakan prakerin dan menyerahkannya
sesuai jadwal yang ditetapkan.
14. Mematuhi tata tertib dan kewajiban peserta prakerin ini.

B. Larangan Peserta Prakerin :


1. Merokok, minum miras, berkelahi, memakai narkoba, dan melakukan tindakan kriminal
baik di dalam maupun di luar lokasi prakerin.
2. Mengeluarkan ucapan/tindakan yang tidak sesuai dengan norma-norma agama dan budaya.
3. Pulang atau meninggalkan kerja sebelum jam pulang Industri, kecuali ada kepentingan dan
itupun harus mendapat ijin dari Pembimbing Industri.
4. Keluar Industri pada saat jam kerja, kecuali setelah mendapat ijin dari Pembimbing Industri.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 5
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
5. Menerima tamu, kecuali setelah mendapat ijin dari Pembimbing Industri.
6. Menggunakan Hand Phone berlebihan pada saat jam kerja Industri.
7. Melanggar tata tertib kewajiban peserta prakerin sebagaimana di atas.

C. Sanksi Peserta Prakerin :


1. Diperingatkan secara lisan.
2. Diperingatkan secara tertulis.
3. Diambil tindakan langsung dan pembinaan.
4. Penarikan peserta prakerin dari lokasi dan dinyatakan tidak lulus (diberikan nilai Nol).
5. Berupa tindakan lain yang sesuai dengan ketentuan dan peraturan yang ada.
6. Mengulang praktek kerja industri.
7. Tidak diperkenankan mengikuti UKK.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 6
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

DATA TEMPAT PRAKERIN

1. NAMA DU/DI : …………………………………………………


2. ALAMAT DU/DI : …………………………………………………
…………………………………………………
3. NO.TELP/HP : …………………………………………………
4. NAMA PIMPINAN : …………………………………………………
5. PEMBIMBING INDUSTRI : …………………………………………………
6. PEMBIMBING SEKOLAH : …………………………………………………
7. WAKTU PELAKSANAAN : …………………………………………………
8. VISI DU/DI : …………………………………………………
…………………………………………………
…………………………………………………
…………………………………………………
…………………………………………………
9. MISI DU/DI : …………………………………………………
…………………………………………………
…………………………………………………
…………………………………………………

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 7
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

LEMBAR MONITORING
PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Cap/
No. Hari/Tanggal Saran Tanda Tangan
Iduka

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 8
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

DAFTAR HADIR SISWA


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Waktu Paraf
No Paraf
Hari/Tanggal Keterangan Pembimbing
. Datang Pulang Siswa
Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 9
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

DAFTAR HADIR SISWA


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Waktu Paraf
No Paraf
Hari/Tanggal Keterangan Pembimbing
. Datang Pulang Siswa
Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 10
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

DAFTAR HADIR SISWA


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Waktu Paraf
No Paraf
Hari/Tanggal Keterangan Pembimbing
. Datang Pulang Siswa
Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 11
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 12
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 13
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 14
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 15
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 16
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 17
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 18
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 19
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 20
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

JURNAL KEGIATAN (JOB SHEET)


PRAKTEK KERJA INDUSTRI
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Keterangan Paraf
No
Hari/Tanggal Uraian Kegiatan Pembimbing
. Baik Cukup Kurang Industri

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 21
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

KESIMPULAN PELAKSANAAN PRAKERIN :


………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 22
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………….
……………………………………...
Mengetahui;
Pembimbing Industri,

______________________________

FORMAT PENULISAN LAPORAN HASIL PRAKERIN


1) Kertas menggunakan ukuran A-4 (kwarto), minimal 70 gram dengan ukuran tata tulis
(margins) sebagai berikut :
 Tepi atas (top) : 4 cm
 Tepi kiri (left) : 4 cm
 Tepi bawah (bottom) : 3 cm
 Tepi kanan (right) : 3 cm
2) Jenis huruf (font) dalam penulisan laporan prakerin adalah huruf standar (Times New Roman
ukuran 12) dengan jarak ketikan adalah 1.5 spasi.
3) Format judul dalam BAB ditulis di tengah dengan huruf besar (kapital) dan cetak tebal (bold).
4) Judul Sub Bab ditulis dimulai dari kiri dengan huruf kecil yang diawali dengan huruf besar
(kapital) dan cetak tebal (bold).
5) Jarak antara Judul BAB dan Sub Bab adalah 2 x 1.5 spasi.
6) Jarak antara akhir alinea (paragraf) Sub Bab dengan Judul Sub Bab berikutnya adalah 1 x 1.5
spasi.
7) Nomor halaman sebelum BAB I (Halaman Judul, Pengesahan, Kata Pengantar, Daftar Isi,
dll…) ditulis dengan menggunakan angka romawi kecil (i, ii, iii, iv, dst…), posisinya terletak di
bawah bagian tengah kertas.
8) Nomor halaman untuk BAB ditulis dengan menggunakan angka latin (1, 2, 3, dst…), halaman
pertama dari BAB I adalah halaman nomor satu.
9) Peletakan nomor halaman untuk setiap awal BAB diletakkan di bawah bagian tengah kertas,
sedangkan halaman selanjutnya diletakkan di pojok atas bagian kanan kertas.
10) Judul gambar / grafik diketik di bagian bawah tengah dari gambar, sedangkan judul tabel
diketik di bagian atas kiri dari tabel. Penomoran tergantung pada BAB yang bersangkutan.
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 23
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
Contoh : gambar 3.1 berarti gambar pertama yang ada di BAB III.
11) Tebal laporan minimal 15 halaman (BAB I – BAB III), belum termasuk lampiran.
12) Warna sampul (cover) laporan sesuai jurusan masing-masing ; Otomotif berwarna biru,
Elektronika berwarna kuning, dan Multimedia berwarna merah.
13) Penyusunan laporan prakerin boleh dilakukan bersama (perusahaan/industri yang sama), tetapi
pada BAB II untuk Proses Pekerjaan/Kegiatan tidak boleh sama antara satu laporan dengan
laporan yang lain.

Contoh : Halaman Judul


LAPORAN
HASIL PELAKSANAAN
PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
( Diisi Nama Perusahaan / Industri )
PADA .....................................................
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

Disusun oleh :

Nama Siswa : ………………………………………


NIS : ………………………………………
Kelas : ………………………………………

( Diisi Nama Jurusan )


-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 24
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
................................................

PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT


DINAS PENDIDIKAN
CABANG DINAS PENDIDIKAN WILAYAH XII
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
Jl. Bojonggambir Kp. Mandalawangi Rt. 05/05 Desa Ciroyom Kec. Bojonggambir Tlp. 0262-2810442
Website : smknbojonggambir.sch.id - Email : smknbogam18@gmail.com
Kabupaten Tasikmalaya - 46475

Contoh : Halaman Pengesahan

HALAMAN PENGESAHAN

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN


PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN)
PADA .........................................................

Nama Siswa : ………………………………………


NIS : ………………………………………
Kelas : ………………………………………

Telah Diperiksa, Disetujui, dan Disahkan

Pada hari : ………………………………………


Tanggal : ………………………………………

Pembimbing Sekolah, Pembimbing Industri,

……………………… ……………………….
NIP.
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 25
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

Mengetahui;
Kepala Sekolah,

Drs. WAWAN SUMARNA, M. Pd.


Pembina, IV/a
NIP. 19651125 199512 1 002

Contoh : Kata Pengantar


KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan Syukur Alhamdulillah kehadirat Allah SWT. yang telah memberikan
rahmat dan karunia-Nya kepada penulis, sehingga penulisan LAPORAN HASIL PELAKSANAAN
PRAKTEK KERJA INDUSTRI (PRAKERIN) DI ...................................... dapat terselesaikan
dengan baik.
Laporan ini dapat terselesaikan atas bantuan dan bimbingan dari semua pihak. Untuk itu
penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang ikut membantu dalam penyelesaian
laporan ini, terutama kepada :
1. Drs. WAWAN SUMARNA, M. Pd., selaku Kepala SMKN BOJONGGAMBIR.
2. ..........................................., selaku Kepala Program ............................................
3. ..........................................., selaku Pembimbing Sekolah.
4. ..........................................., selaku Pimpinan .......................................................
5. ..........................................., selaku Pembimbing Industri.
6. ..............................., (dan lain-lain yang perlu disebutkan)
7. Serta semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah membantu
dalam proses penyusunan laporan ini.
Penyusunan laporan ini sebagai salah satu syarat dan bukti bahwa telah melaksanakan
Praktek Kerja Industri (PRAKERIN) tahun pelajaran 2020/2021.
Penulis menyadari sepenuhnya bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu kritik
dan saran yang sifatnya membangun demi kesempurnaan laporan ini sangat penulis harapkan.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 26
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
Mudah-mudahan laporan ini dapat bermanfaat bagi penulis khususnya dan pembaca pada
umumnya.

Penulis,

Contoh : Daftar Isi


DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL..........................................................................................................
HALAMAN PENGESAHAN...........................................................................................
KATA PENGANTAR.......................................................................................................
DAFTAR ISI ......................................................................................................................
BAB I : PENDAHULUAN..........................................................................................
A. Latar Belakang Pelaksanaan Prakerin......................................................................
B. Tujuan Pelaksanaan Prakerin...................................................................................
C. Manfaat Pelaksanaan Prakerin.................................................................................
D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan..............................................................................
BAB II : KEGIATAN PELAKSANAAN PRAKERIN............................................
A. Tinjauan Umum Perusahaan/Industri......................................................................
1. Sejarah Singkat Industri ...................................................................................
2. Visi Misi Perusahaan/Industri ........................................................................
3. Struktur Organisasi...........................................................................................
4. Manajemen Umum di Industri..........................................................................
B. Proses Pekerjaan/Kegiatan.......................................................................................
1. Persiapan...........................................................................................................
2. Uraian Proses Pekerjaan...................................................................................
3. Hasil yang Dicapai ...........................................................................................
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 27
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
C. Analisis Hasil Kegiatan...........................................................................................
1. Faktor Pendukung.............................................................................................
2. Faktor Penghambat...........................................................................................
3. Pengembangan/Tindak Lanjut..........................................................................
BAB III : PENUTUP......................................................................................................
A. Kesimpulan..............................................................................................................
B. Saran........................................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................................
LAMPIRAN-LAMPIRAN ...............................................................................................
FOTO-FOTO KEGIATAN..............................................................................................

Bimbingan Paraf
Hari/Tanggal Koreksi/Catatan Pembimbing
Ke- : Sekolah

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 28
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------
JURNAL BIMBINGAN LAPORAN PRAKERIN
TAHUN PELAJARAN 2020/2021

PERNYATAAN SELESAI BIMBINGAN

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ………………………………………

NIS : ………………………………………

Kelas : ………………………………………

Menyatakan dengan sebenarnya bahwa saya telah selesai melaksanakan Prakerin dan telah

memenuhi kewajibannya dalam menyusun Laporan Prakerin yang disahkan pada hari ……………

tanggal …………………………… dengan nilai ………….

Demikian pernyataan ini, semoga menjadikan periksa adanya.

Tasikmalaya, ………………… 2021


Mengetahui; Yang Membuat Pernyataan,
Pembimbing Sekolah,

……………………………………. …………………………………….
NIP.

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 29
BUKU PANDUAN SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI TAHUN PELAJARAN 2020/2021
SMK NEGERI BOJONGGAMBIR
------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ ---------

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- ---------
Sederhana dalam Sikap Kaya dalam Karya
Halaman 30

Anda mungkin juga menyukai